Anda di halaman 1dari 1

RAMMSTEIN, BAND ASAL JERMAN YANG SANGAT POPULER DI

JAGAD UNDERGROUND
Rammstein adalah Band asal Jerman yang dibentuk di Berlin pada tahun 1994. Band yang
dibentuk dalam Bahasa Jerman yang berarti disambigu ini adalah sudah pasti banyak orang
yang tahu jika kalian menyukai music-musik keras atau paham dunia musik Underground.
Band yang termasuk paling banyak dicari di Google ini masih banyak sekali yang menyukai
genre band tersebut. Setelah Album terbarunya pada Maret 2019 lalu berjudul “Deutschand”
Band yang sudah berusia 25 tahun ini masih menjadi salah satu band Metal terbesar di Dunia
dan menjadi Band nomor 1 di Jerman.

lalu mengapa band Rammstein sangat popular?

1. Riff
Dikutip dari laman Loudwire, Riff di music penting sekali bagi pendengar dan dimanapun
anda berada menjadikan music menjadi berwarna, namun apa yang membuat Riff gitar dari
Rammstein ini sangat popular, Riff dari Rammstein di lagu lagunya contoh BENZIN, Mein
Hertz Brent, Du hast, itu membuat orang seperti ingin memukul atau membuat diri kita
sekarang, begitu pula dengan Band Korn, Deftoner yang masih menggunakan Riff yang sama
pada setiap lagu baru nya sehingga penikmat band tersebut kangen akan irama-irama yang
terpancar dan menjadi salah satu ciri khas dalam band tersebut.

2. Tidak pernah Ganti Personil


Banyak Band yang sudah berumur Panjang namun bubar, atau Band yang baru terkenal tiba-
tiba bubar inilah menjadi alasana Band Rammstein menjadi sangat popular karena sudah 25
Tahun terbentuk dan para personel tidak pernah sama sekali mengumumkan akan
mengundurkan diri. Meskipun memang banyak side project dari mereka Walaupun begitu
Band yang digawangi oleh Till Lindemann sang Vokalis bersuara beratm Gitaris Richard Z
krusoe dan Paul Landers 7ang memegang kendali Gitar, Oliver Riedel Bassist, Cristoph
Schneider sang penabuh Drum dan terakhir si pemegang Keyboard Christian “Flake” Lorenz,
ini memegang hormat kepada personil satu sama lain jika keinginan untuk bubar atau
membentuk dan focus pada side Project dalam interviewnya di Revolver Magazine.

3. Image Personil dan Live Stage Megah


Jika Kalian ingin melihat Live Stage penuh dengan kembang api, BDSM diatas panggung,
Meriam, Bazooka bahkan seorang Keyboad player bermain sambal menggunakan treadmill
maka cuma Rammstein yang bisa seperti itu. Hal ini tidak banyak band yang bisa
menggunakan banyak penonton dari depan panggung sampai belakang seperti itu selama
bertahun.

4. Fans
Kebanyakan Fans music pop sudah cukup puas hanya dengan Image dan lagu dari Idolanya tersebut namun
tidak dengan Fans Rammstein yang seakan menggali lebih dalam Band tersebut karena banyak dari penggemar
mangatakan bahwa pesan-pesan dari lagu lagunya banyak yang mengundang sarkasme. Seperti pada lagu
berjudul Amerika yang menceritakan tentang satir tentang Produk-Produk seperti makanan, Fashion, bahkan
Politik Amerika.

Anda mungkin juga menyukai