Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT UNGGUL KARSA

ALUR MENGHINDARI PENUMPUKAN PASIEN DI IGD


MEDIKA
Jl. Taman Kopo Indah III Blok H-1 Mekarrahayu, Margaasih Kab. Bandung
No. Dokumen No. Revisi Halaman :

(022) 86011220 Rumah Sakit Unggul Karsa Medika rs.ukm.bandung@gmail.com rsunggulkarsamedika


SPO/ABC.000/RSUKM 00 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL 01-07-22
(SPO)
Tanggal Revisi
Dr.dr.Theresia Monica Rahardjo.,
00-00-00 Sp.An.,KIC.,M.Si.,M.M.,MARS.
Direktur RS. Unggul Karsa Medika

PENGERTIAN Penumpukan pasien adalah kondisi dimana penuhnya ruang


rawat inap yang hendak dimasuki oleh pasien rawat inap.

TUJUAN Menyelesaikan penumpukan pasien yang hendak masuk di


Instalasi Gawat Darurat sehingga pasien dapat dirawat inap
dengan baik.
KEBIJAKAN Kebijakan Akses Ke Rumah Sakit dan Kontinuitas RS Unggul
Karsa Medika.
PROSEDUR 1. Perawat IGD melaporkan terjadinya penumpukan pasien
di IGD kepada kepala ruangan IGD.
2. Kepala Ruangan IGD menghubungi unit pendaftaran
rawat inap untuk mencari ruangan yang tersedia.
3. Petugas pendaftaran mengkoordinasikan ketersediaan
ruangan rawat inap dengan kepala ruangan terkait.
4. Petugas pendaftaran rawat inap menawarkan untuk
masuk perawatan inap ke kelas yang tersedia kepada
pasien.
5. Petugas pendaftaran menginformasikan kepada Perawat
IGD bila pasien sudah berhasil masuk perawatan inap di
kelas yang telah disepakati pihak Rumah Sakit dan pihak
pasien.
6. Bila tidak terdapat ruang rawat inap yang tersedia,
petugas pendaftaran menginformasikan kepada pasien
untuk memberikan alternatif kepada pasien apakah
dilakukan rujukan atau hendak menunggu di ruang
transit yang tersedia.
7. Petugas pendaftaran melakukan koordinasi dengan
RUMAH SAKIT UNGGUL KARSA ALUR MENGHINDARI PENUMPUKAN PASIEN
MEDIKA DI IGD
Jl. Taman Kopo Indah III Blok H-1 Mekarrahayu, Margaasih Kab. Bandung

(022) 86011220 Rumah Sakit Unggul Karsa Medika rs.ukm.bandung@gmail.com rsunggulkarsamedika No. Dokumen No. Revisi Halaman :

SPO/ABC.000/RSUKM 00 2/2

Tanggal Terbit

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL 01-07-22


(SPO) Tanggal Revisi

00-00-00

kepala ruangan terkait untuk kesediaan ruang transit.


8. Menempatkan pasien di ruang transit yang tersedia.
UNIT TERKAIT IGD
Kepala Ruangan
Unit Pendaftaran Rawat Inap (Unit Rekam Medis)
DAFTAR PUSTAKA https://id.scribd.com/document/432784925/Sop-Alur-
Penumpukan-Pasien

Anda mungkin juga menyukai