Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : PPKn TEMA 3 PAKET 1


Kelas : 2 (dua)
Nama Penyusun : Nurlaela Tun Nisak,S.Pd.
Asal madrasah : MI Imam Puro Jogotamu

SU MUATA BENTU NO.


TEMA MATERI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
B N K SOAL
TE PELAJAR SOAL
MA AN
3 1 Tugasku sehari- PP 3.1 Mengidentifikasi hubungan antara Siswa mampu PG
hari dirumah Kn symbol- symbol dan sila -sila mengidentifikasi 1-2
Pancasila dalam lambang “garuda
contoh pengamalan
Pancasila”
Pancasila dalam
4.1 kehidupan sehari-hari.
Menjelaskan hubungan gambar pada
lambang Negara dengan Sila-sila Siswa mampu PG 3-4
Pancasila menunjukan bunyi sila
Pancasila dengan tepat.
Siswa mampu PG 5
mengidentifikasi
contoh pengamalan
Pancasila dengan tepat.
Siswa mampu mengetahui PG 6
sikap yang harus
dikembangkan dirumah
dengan tepat.
Siswa mampu mengatahui
PG 7
pengamalan pancasila Dalam
rumah dengan tepat.
Siswa mampu mengetahui
PG 8-10
sikap yang harus dikembangkan
dalam kehidupan sehari-hari
dirumah dengan tepat.
Siswa mampu
PG 11
mengidentifikasi contoh
pengamalan Pancasila
dalam kehidupan sehari-
hari.
Siswa mampu
12
mengetahuisimbol Pancasila
dengan tepat.
Siswa mampu menunjukan PG 15
tugas dirumah yang sesuai
dengan sila Pancasila.
Siswa mampu mengetahui PG 16
tugas seorang ayah dengan
tepat.
Siswa mampu menunjukan PG 17
contoh prilaku yang sesuai
dengan sila Pancasila.
Siswa mampu mengidentifikasi PG 18
pengamalan sila Pancasila
dengan tepat.
Siswa mampu mengetahui PG 19
sikap yang harus dikembangkan
dalam kehidupan sehari-hari
dirumah dengan tepat.
Siswa mampu PG 20
mengidentifikasi bunyi sila
Pancasila dengan tepat.
Siswa mampu mengetahui sikap PG 21
yang harus dikembangkan
dalam kehidupan sehari-hari
dirumah dengan tepat.
Siswa mampu mengidentifikasi PG 22-24
pengamalan sila Pancasila
dengan tepat.
Siswa mampu menunjukkan PG 25
bunyi dengan tepat.
Siswa mampu menuliskan Isian 26
bunyi sila Pancasila dengan
tepat.
Siswa dapat mengaplikasikan Isian 27
simbol-simbol Pancasila dalam
Kehidupan sehari-hari
Siswa mampu mengidentifikasi Isian 28-29
contoh pengamalan Pancasila
dalam kehidupan sehari-hari.
siswa mampu menyebutkan Urai 30
tugas anak dirumah sesuai an
dengan sila ke 2 Pancasila.

Purworejo, 21 Oktober 2021


Guru Kelas 2

Nurlaela Tun Nisak


NIP. ...................................
.

Anda mungkin juga menyukai