Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : MTsS AL-MULTAZAM


Kelas / Semester : VII / Ganjil
Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM
Materi Pokok : Klasifikasi Makhluk Hidup
Alokasi Waktu : 15 JP

A. KD
3.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati.
4.2 Menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda di lingkungan sekitar
berdasarkan karakteristik yang diamati.
B. Indikator
3.2.1 Menjelaskan benda-benda di sekitar yang bersifat alamiah.
3.2.2 Menjelaskan benda-benda di sekitar yang bersifat buatan manusia.
3.2.3 Menjelaskan benda-benda yang bersifat kompleks dan bersifat sederhana.
3.2.5 Menjelaskan kegunaan dari berbagai jenis benda di sekitar.
3.2.6 Melakukan pengamatan terhadap makhluk hidup dan benda tak hidup.
3.2.7 Menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup.
3.2.8 Menjelaskan perbedaan makhluk hidup dengan benda tak hidup.
3.2.9 Melakukan pengamatan terhadap berbagai makhluk hidup di sekitarnya.
3.2.10 Menjelaskan ciri-ciri mahkluk hidup di sekitarnya.
3.2.11 Mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan prinsip klasifikasi.
4.2.1 Peserta didik dapat menyajikan hasil pengamatan, mengidentifikasi, dan mengomunikasikan
hasil observasinya.
4.2.2 Peserta didik dapat melakukan pengamatan terhadap makhluk hidup dan benda tak hidup.
4.2.3 Peserta didik mampu melakukan pengelompokan dikotom dan membuat kunci determinasi
4.2.4 Peserta didik dapat mengamati dan memahami tentang kelompok makhluk hidup yang
berukuran kecil, yang sebagian besar berada dalam Kingdom Monera dan Protista Uniseluler.
4.2.5 peserta didik dapat mengamati dan memahami tentang kingdom tumbuhan dan hewan.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta Didik dapat menyajikan hasil pengamatan, mengidentifikasi, dan
mengomunikasikan hasil observasinya.
2. Peserta Didik dapat menjelaskan benda- benda di sekitar yang bersifat alamiah.
3. Peserta Didik dapat menjelaskan benda- benda di sekitar yang bersifat buatan
manusia.
4. Peserta Didik dapat menjelaskan benda- benda yang bersifat kompleks dan bersifat
sederhana
5. Peserta Didik dapat menjelaskan kegunaan dari berbagai jenis benda di sekitar.
6. Peserta Didik dapat melakukan pengamatan terhadap makhluk hidup dan benda tak
hidup.
7. Peserta Didik dapat menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup.
8. Peserta Didik dapat menjelaskan perbedaan makhluk hidup dengan benda tak hidup.
9. Peserta Didik dapat melakukan pengamatan terhadap berbagai makhluk hidup di
sekitarnya.
10. Peserta Didik dapat menjelaskan ciri- ciri mahkluk hidup di sekitarnya.
11. Peserta Didik dapat mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan prinsip
klasifikasi.

D. Pendekatan Model Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik (Scientific)
 Metode : Ceramah, Diskusi, Eksperimen dan Tanya Jawab
 Model : Discovery Learning
E. Media, Alat dan Sumber Belajar
 Media/Alat : Lcd Proyektor, Lingkungan
 Sumber Belajar : Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs Kelas VII. Jakarta:
Erlangga.
Buku Guru Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan 2017.
Buku Materi Pembelajaran Active. Ilmu Pengetahuan Alam.
Jawa Tengah: Salma Media.
Buku Paket Ilmu Pengetahuan Alam Untuk SMP/MTs Kelas
VII. Jakarta: Erlangga.
F. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke – 1 ( 3 JP )

KEGIATAN PENDAHULUAN (10 Menit)


 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
Penguatan didik terhadap materi sebelumnya, mengingatkan kembali materi dengan bertanya,
Pendidikan  Mengapa Penting Untuk mengetahui dan menjelaskan klasifikasi benda?
Karakter  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Mengidentifikasi benda-
benda di sekitar dalam kehidupan sehari-hari
 Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi
dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 100 Menit)
 Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi
Mengidentifikasi benda-benda di sekitar melalui pendekatan saintifik (mengamati,
menanya, mengumpulkan informasi/eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi,
mengomunikasikan)
Literasi
Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang
ada di buku paket berkaitan dengan
 Mengidentifikasi benda-benda di sekitar
 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi aneka
pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan yang disajikan dan dijawab melalui
Critical kegiatan pembelajaran tentang Mengidentifikasi benda-benda di sekitar Misalnya
Thinking  Benda-benda di alam semesta sangat bervariasi dan berbeda-beda. Bagaimana
caramu mengamati perbedaan benda-benda tersebut? Mengapa kamu menjawab
seperti itu? Coba jelaskan.?
Collaboration Siswa berlatih praktik /mengerjakan tugas halaman buku
(Kerja Sama)  Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai
Mengidentifikasi benda-benda di sekitar
 Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna
menemukan solusimasalah terkait materi pokok
 Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan dan mengeksplorasi data dari aneka
sumber yang akan digunakan untuk menyelesaikan permasalahan di Lembar Kerja
Peserta Didik (LKPD)
 Dari hasil pengamatanmu, adakah benda-benda yang mempunyai ciri yang sama?
 Bandingkan hasilnya dengan pengamatan kelompok lain.
 Tulislah kesimpulan dari hasil pengamatanmu pada buku tugas dan kumpulkan
pada gurumu.
Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok/individu
Communicati  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat
on atas presentasi yang dilakukan tentang Mengidentifikasi benda-benda di sekitar dan
(Komunikasi ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan, bertanya atas presentasi yang
dilakukan, dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
Kesimpulan Pembelajaran
 Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan tentang Mengidentifikasi
Creativity
benda-benda di sekitar
(Kreativitas
 Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru menyampaikan
beberapa pertanyaan pemicu kepada siswa berkaitan dengan yang akan selesai
dipelajari
PENUTUP (10 Menit)
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
Peserta didik
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf
Guru  Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan
berikutnya.
Penilaian Pembelajaran

Tertulis : Soal buku paket IPA


Praktik : Mengamati ciri hidup dan tak hidup disekitar

Mengetahui, Kerubung Jaya, 06 Juli 2022


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Toha Arifiyanto, S.Pd.I Dwi Ria Wati, S.Pd.


Pertemuan Ke – 2 ( 2 JP )

KEGIATAN PENDAHULUAN (10 Menit)


 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
Penguatan
didik terhadap materi sebelumnya, mengingatkan kembali materi dengan bertanya,
Pendidikan
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Ciri-ciri makhluk hidup
Karakter
dalam kehidupan sehari-hari
 Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi
dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 60 Menit)
 Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi
Ciri-ciri makhluk hidup melalui pendekatan saintifik (mengamati, menanya,
mengumpulkan informasi/ eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi,
mengomunikasikan)
Membaca
Literasi
Ciri-ciri makhluk hidup Hidup
Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang
ada di buku paket berkaitan dengan materi
 Sebutkan ciri-ciri makhluk hidup?
 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi aneka
Critical
pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan yang disajikan dan dijawab melalui
Thinking
kegiatan pembelajaran tentang Ciri-ciri makhluk hidup
Siswa berlatih praktik /mengerjakan tugas halaman buku
 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan
Collaboration
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Ciri-ciri
(Kerja Sama)
makhluk hidup
 Peserta didik mengerjakan LKPD
Communicati Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok/individu
on  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat
(Komunikasi atas presentasi yang dilakukan tentang Ciri-ciri makhluk
Kesimpulan Pembelajaran
 Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan tentang Ciri-ciri makhluk
Creativity
hidup
(Kreativitas
 Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru menyampaikan
beberapa pertanyaan pemicu kepada siswa berkaitan dengan ciri-ciri makhluk hidup
yang akan selesai dipelajari
PENUTUP (10 Menit)
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
Peserta didik
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf, memberikan
penghargaan pada kelompok yang memiliki kinerja dan kerja sama yang baik dalam
Guru kegiatan pembelajaran.
 Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan
berikutnya.
Penilaian Pembelajaran

Tertulis : Soal buku paket IPA


Praktik : Mengamati ciri-ciri makhluk hidup
Mengetahui, Kerubung Jaya, 06 Juli 2022
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Toha Arifiyanto, S.Pd.I Dwi Ria Wati, S.Pd.

Pertemuan Ke – 3 ( 3 JP )

KEGIATAN PENDAHULUAN (10 Menit)

❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran,
Penguatan memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
❖ Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik terhadap
Pendidikan
materi sebelumnya, mengingatkan kembali materi dengan bertanya,
Karakter ❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Cara Mengklasifikasikan Makhluk
Hidup dalam kehidupan sehari-hari
❖ Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator,
dan KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 100 Menit)

❖ Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi Cara
Mengklasifikasikan Makhluk Hidup melalui pendekatan saintifik (mengamati, menanya,
mengumpulkan informasi/ eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi,
mengomunikasikan)
Membaca
Literasi
Cara Mengklasifikasikan Makhluk Hidup
Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang ada di
buku paket berkaitan dengan materi
● Cara Mengklasifikasikan Makhluk Hidup
● Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi aneka
pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan yang disajikan dan dijawab melalui kegiatan
Critical Thinking pembelajaran tentang Cara Mengklasifikasikan Makhluk Hidup
● Apa yang dimaksud dengan klasifikasi?
● Bagaimana Cara Mengklasifikasikan Makhluk Hidup

Siswa berlatih praktik /mengerjakan tugas halaman buku


❖ Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Cara
Mengklasifikasikan Makhluk Hidup
Collaboration (Kerja ● Peserta didik diminta untuk melakukan pengamatan tentang ciri-ciri kehidupan pada
Sama) manusia, tumbuhan, dan hewan..
● Bandingkan hasil pengamatanmu dan hasil pengamatan temanmu. Catat persamaan dan
perbedaannya. Jika hasil pengamatanmu dikomunikasikan kepada orang lain, apakah
orang tersebut memperoleh pemahaman yang sama? Berdasarkan hasil perbandingan
tersebut, hal penting apakah yang harus dirumuskan bersama? Diskusikan dalam
kelompokmu.
Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok/individu
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat atas
Communication presentasi yang dilakukan tentang Cara Mengklasifikasikan Makhluk Hidup dan ditanggapi
(Komunikasi oleh kelompok yang mempresentasikan, bertanya atas presentasi tentang Cara
Mengklasifikasikan Makhluk Hidup yang dilakukan, dan peserta didik lain diberi kesempatan
untuk menjawabnya.

Kesimpulan Pembelajaran
❖ Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang muncul
Creativity dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan tentang Cara Mengklasifikasikan Makhluk
(Kreativitas Hidup
❖ Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru menyampaikan beberapa
pertanyaan pemicu kepada siswa berkaitan dengan Cara Mengklasifikasikan Makhluk Hidup
yang akan selesai dipelajari

PENUTUP (10 Menit)

Peserta didik ❖ Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.
❖ Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
memberikan penghargaan pada kelompok yang memiliki kinerja dan kerja sama yang baik dalam
Guru
kegiatan pembelajaran.
❖ Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya.

Penilaian Pembelajaran

Tertulis : Soal buku paket IPA


Praktik : Mempresentasikan hasil diskusi

Mengetahui, Kerubung Jaya, 06 Juli 2022


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
Pertemuan Ke – 4 ( 2 JP )

KEGIATAN PENDAHULUAN (10 Menit)


 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
didik terhadap materi sebelumnya, mengingatkan kembali materi dengan bertanya,
 Mengapa Penting? Untuk mengklasifikasikan tumbuhan dan hewan menggunakan
Penguatan
kunci determinasi
Pendidikan
 Mengapa Penting? Untuk mengenal dan menggunakan mikroskop
Karakter
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Klasifikasi Dikotom dan
Kunci Determinasi dan Kelompok Makhluk Hidup yang Berukuran Kecil
(Mikroskopis) dalam kehidupan sehari-hari
 Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi
dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 60 Menit)
 Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi
Klasifikasi Dikotom dan Kunci Determinasi dan Kelompok Makhluk Hidup yang
Berukuran Kecil(Mikroskopis) melalui pendekatan saintifik (mengamati, menanya,
mengumpulkan informasi/eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi,
mengomunikasikan)
Literasi
Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang
ada di buku paket berkaitan dengan
 Klasifikasi Dikotom dan Kunci Determinasi dan Kelompok Makhluk Hidup yang
Berukuran Kecil (Mikroskopis)
 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi aneka
pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan yang disajikan dan dijawab melalui
kegiatan pembelajaran tentang Klasifikasi Dikotom dan Kunci Determinasi dan
Critical Kelompok Makhluk Hidup yang Berukuran Kecil(Mikroskopis) Misalnya
Thinking
 Apa fungsi Klasifikasi Dikotom dan Kunci Determinasi
 Kelompok Makhluk Hidup yang Berukuran Kecil (Mikroskopis)?
 Bagaimanana cara membuat kunci determinasi?
Siswa berlatih praktik /mengerjakan tugas halaman buku
 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Klasifikasi
Dikotom dan Kunci Determinasi dan Kelompok Makhluk Hidup yang Berukuran Kecil
(Mikroskopis)
Collaboration
 Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna
(Kerja Sama)
menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu
 Peserta didik diminta untuk mengamati gambar tumbuhan pada LKPD
 Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan dan mengeksplorasi data dari aneka
sumber yang akan digunakan untuk menyelesaikan permasalahan di Lembar Kerja
Peserta Didik (LKPD)
Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok/individu
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat
Communicati
atas presentasi yang dilakukan tentang Klasifikasi Dikotom dan Kunci Determinasi dan
on
Kelompok Makhluk Hidup yang Berukuran Kecil (Mikroskopis) dan ditanggapi oleh
(Komunikasi
kelompok yang mempresentasikan, bertanya atas presentasi yang dilakukan, dan
peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
Kesimpulan Pembelajaran
 Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan tentang Klasifikasi Dikotom
Creativity dan Kunci Determinasi dan Kelompok Makhluk Hidup yang Berukuran Kecil
(Kreativitas (Mikroskopis)
 Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru menyampaikan
beberapa pertanyaan pemicu kepada siswa berkaitan dengan yang akan selesai
dipelajari
PENUTUP (10 Menit)
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
Peserta didik
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf serta diberi nomor urut
peringkat, memberikan penghargaan pada kelompok yang memiliki kinerja dan kerja
Guru sama yang baik dalam kegiatan pembelajaran.
 Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan
berikutnya.
Penilaian Pembelajaran

Tertulis : Soal buku paket IPA


Praktik : Melengkapi kunci determinasi sederhana

Mengetahui, Kerubung Jaya, 06 Juli 2022


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
Pertemuan Ke – 5 ( 3 JP )

KEGIATAN PENDAHULUAN (10 Menit)


Penguatan Pendidikan Karakter
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran sebagai sikap disiplin
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik terhadap materi
sebelumnya, mengingatkan kembali materi dengan bertanya.
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Kelompok Tumbuh-tumbuhan dan
Kelompok Hewan dalam kehidupan sehari-hari
 Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 60 Menit)
Stimulation Literasi
(stimullasi/  Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada materiKelompok Tumbuh-tumbuhan dan Kelompok Hewan melalui
rangsangan) pendekatan saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan
informasi/eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi,
mengomunikasikan)
Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari
permasalahan yang ada di buku paket berkaitan dengan
 Kelompok Tumbuh-tumbuhan
Problem Critical Thinking
statemen  Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(Identifikasi aneka pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan yang disajikan dan
masalah) dijawab melalui kegiatan pembelajaran tentang Kelompok Tumbuh-
tumbuhan dan Kelompok Hewan Misalnya
 Berdasarkan morfologi atau susunan tubuh, tumbuhan dapat dibedakan
lagi atas dua jenis kelompok besar
 Sebutkan apa saja tumbuhan lumut dan tumbuhan biji-biji?
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat
fakta-fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada buku paket;
Data Kegiatan Literasi & Collaboration (Kerjasama)
collection  Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan,
(pengumpulan mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar
data) informasi mengenai Kelompok Tumbuh-tumbuhan
 Peserta didik diminta untuk membedakan tumbuhan yangterdapat pada
buku paket
 Peserta didik diminta untuk memperhatikan gambar tumbuhan yang
ada pada buku paket peserta didik kemudian catatlah hasil
pengamatanmu di buku tugas.
Data Collaboration (Kerjasama) Dan Critical Thinking (Berpikir Kritik)
processing  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan
(pengolahan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentang Kelompok Tumbuh-
Data) tumbuhan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan, bertanya
atas presentasi yang dilakukan, dan peserta didik lain diberi kesempatan
untuk menjawabnya.
Critical Thinking (Berpikir Kritik)
Verification
 Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian)
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
Communication (Berkomunikasi) & Creativity (Kreativitas)
 Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point
Generalizatio
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan
n
tentang Kelompok Tumbuh-tumbuhan
(menarik
 Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru
kesimpulan)
menyampaikan beberapa pertanyaan pemicu kepada siswa berkaitan dengan
yang akan selesai dipelajari
PENUTUP (10 Menit)
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Berdoa dan Memberi salam.

Penilaian Pembelajaran
Tertulis : Soal buku paket IPA
Praktik : Pengelompokan tumbuhan pada buku paket

Mengetahui, Kerubung Jaya, 06 Juli 2022


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Toha Arifiyanto, S.Pd.I Dwi Ria Wati, S.Pd..


Pertemuan Ke – 6 ( 2 JP )
KEGIATAN PENDAHULUAN (10 Menit)
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran,
memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik terhadap
Penguatan
materi sebelumnya, mengingatkan kembali materi dengan bertanya,
Pendidikan
Karakter  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Kelompok Tumbuh-tumbuhan dan
Kelompok Hewan dalam kehidupan sehari-hari
 Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator,
dan KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 100 Menit)
 Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materiKelompok
Tumbuh-tumbuhan dan Kelompok Hewan melalui pendekatan saintifik (mengamati, menanya,
mengumpulkan informasi/eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi, mengomunikasikan)
Literasi Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang ada di buku
paket berkaitan dengan
 Kelompok Hewan
 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi aneka pertanyaan yang
berkaitan dengan tayangan yang disajikan dan dijawab melalui kegiatan pembelajaran tentang
Kelompok Hewan Misalnya
Critical
 Bagaimana cara mengelompokan hewan?
Thinking
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-fakta yang
ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada buku
paket;
Siswa berlatih praktik /mengerjakan tugas halaman buku
 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Kelompok Tumbuh-tumbuhan dan
Kelompok Hewan
Collaborati
 Peserta didik diminta untuk memperhatikan gambar pada buku paket peserta didik dan amati
on (Kerja
bentuk tubuh (misalnya alat gerak dan penutup tubuh) dari setiap jenis hewan. Hewan apa saja
Sama)
yang termasuk Porifera, Coelenterata, Platyhelminthes, Nemathelminthes, Annelida, Mollusca,
Arthropoda, dan Echinodermata, Catatlah hasil pengamatanmu di buku tugas.
 Peserta didik diminta untuk melengkapi diagram jenis hewan yang terdapat pada buku dengan
mengamati gambar yang terdapat pada buku
Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok/individu
Communic
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi
ation
yang dilakukan tentang Kelompok Hewan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan,
(Komunika
bertanya atas presentasi yang dilakukan, dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
si
menjawabnya.
Creativity Kesimpulan Pembelajaran

Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang muncul dalam
(Kreativita kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan tentang Kelompok Hewan
s  Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru menyampaikan beberapa
pertanyaan pemicu kepada siswa berkaitan dengan yang akan selesai dipelajari
PENUTUP (10 Menit)
Peserta  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
didik pembelajaran yang baru dilakukan.
 Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf, memberikan penghargaan pada
Guru kelompok yang memiliki kinerja dan kerja sama yang baik dalam kegiatan pembelajaran.
 Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya.
Penilaian Pembelajaran
Tertulis : Soal buku paket IPA
Praktik : Pengelompokan hewan pada buku paket

Mengetahui, Kerubung Jaya, 06 Juli 2022


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Toha Arifiyanto, S.Pd. Dwi Ria Wati, S.Pd.

Lampiran
Instrumen Penilaian

a. Lembar Pengamatan Sikap


1. Pengamatan Prilaku Ilmiah
No Aspek yang dinilai 3 2 1 KET
1 Rasa ingin tahu
2 Ketekunan dan tanggung jawab dalam belajar dan bekerja
baik secara individu maupun kelompok
3 Ketrampilan berkomunikasi

2. Rubrik Penilaian Prilaku Ilmiah


No Aspek yang dinilai Rubrik
1 Rasa ingin tahu 1. tidak menunjukkan antusias dan pasif dalam
kegiatan kelompok walaupun sudah
didorong untuk terlibat
2. menunjukkan rasa ingin tahu namun kurang
antusias dan baru terlihat aktif dalam
kelompok setelah disuruh
3. menunjukkan rasa ingin tahu yang
besar,antusias,aktif dalam kegiatan
kelompok
2 Ketekunan dan tanggung jawab dalam belajar 1. tidak menunjukkan upaya terbaik yang bisa
dan bekerja baik secara individu maupun dilakukan,tidak tepat waktu
kelompok 2. belum menunjukkan upaya terbaik yang bisa
dilakukan,berupaya tepat waktu
3. tekun dalam menyelesaikan tugas dengan
hasil terbaik yang bisa dilakukan,berupaya
tepat waktu
3 Ketrampilan berkomunikasi 1. aktif dalam tanya jawab, tidak ikut
mengemukakan gagasan/ide kurang
menghargai pendapat siswa lain.
2. aktif dalam tanya jawab, tidak ikut
mengemukakan gagasan/ide menghargai
pendapat siswa lain.
3. aktif dalam tanya jawab, ikut
mengemukakan gagasan/ide, menghargai
pendapat siswa lain

a) Instrumen Penilaian Keterampilan


Nama Peserta Didik : 
Tanggal :  
Kelas :

Skor Kelompok
No Aspek yang Diamati
1 2 3 4 5

1. Persiapan
Kesesuaian alat dan bahan Peserta
didik dalam melakukan
Pengamatan
2. Pengamatan
Ketepatan dan ketelitian peserta
didik dalam melakukan pengamatan
3. Kegiatan Akhir
Hasil pengamatan yang telah
dilakukan peserta didik
Jumlah Skor
Skor Maksimum
Nilai

jumlah perolehan skor


Skor Akhir = x 100
skor Maksimal

b. Rubrik penilaian keterampilan

No. Kriteria Deskriptor

1. Persiapan 1. Membaca panduan pengamatan


Kesesuaian alat dan bahan 2. Mengecek kelengkapan alat dan bahan
peserta didik dalam melakukan 3. Mengecek kebersihan dan kelayakan alat dan
pengamatan bahan
2. Pengamatan 1. Kesesuaian menggunakan alat
Ketepatan dan ketelitian
2. Ketelitian dalam melakukan pengamatan
Peserta didik dalam
3. Ketepatan dalam melakukan pengamatan
melakukan pengamatan
3. Kegiatan Akhir 1. Mengecek kembali hasil pengamatan
Hasil pengamatan yang 2. Merapikan dan membersihakn kembali alat dan
telah dilakukan peserta didik bahan serta menempatkan pada tempatnya
3. Menganalisis data pengamatan yang telah diperoleh
dan membuat laporan sederhana hasil pengamatan

a. Instrumen Penilaian Presentasi


Aspek Penilaian

Penggunaan Kejelasan Kebenaran


No Nama Siswa Komunikatif
Bahasa Penyampaian Konsep
1
2
3

b. Rubrik Penilaian Presentasi


Indikator Kriteria Penilaian
No
Penilaian Kurang (1) Cukup (2) Baik (3) Sangat Baik (4)
1 Penggunaan Menggunakan Menggunakan Menggunakan Menggunakan
Bahasa bahasa yang baik, bahasa yang baik, bahasa yang baik, bahasa yang baik,
kurang baku dan kurang baku dan baku tetapi baku dan terstruktur
tidak terstruktur terstruktur kurang terstruktur
2 Kejelasan Artikulasi kurang Artikulasi jelas, Artikulasi kurang Artikulasi jelas,
Penyampaian jelas, suara tidak suara terdengar, jelas, suara suara terdengar,
terdengar, namun bertele-tele terdengar, tidak tidak bertele-tele
bertele-tele-tele bertele-tele
3 Komunikatif Membaca catatan Pandangan lebih Pandangan lebih Pandanga lebih
sepanjang banyak menatap banyak menatap banyak menatap
menjelaskan catatan saat audien saat audien saat
menjelaskan dari menjelaskan dari mejelaskan dari
pada audien pada catatan pada catatan, dan
tanpa gestur menggunakan
tubuh gestur yang
membuat audien
memperhatikan
4 Kebenaran Menjelaskan 1 Menjelaskan 2 dari 4 Menjelaskan 3 Menjelaskan 4 dari
Konsep dari 4 konsep konsep esensial dari 4 konsep 4 konsep esensial
esensial dengan dengan benar esensial dengan dengan benar
benar benar

jumlah skor
Skor Akhir = x 100
jumlah skor maksimum
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)
PERTEMUAN I

A. Tujuan
Peserta didik mampu mengidentifikasi ciri-ciri hidup dan tak hidup

B. Langkah Kerja
1. Lakukan pengamatan terhadap mobil-mobilan, ikan, dan kucing
2. Catatlah ciri hidup dan tak hidup yang dimiliki oleh ketiga objek tersebut
3. Tulis hasilnya pada tabel

C. Data Hasil Pengamatan


Ciri-ciri Ikan/Kucing dan Mobil-mobilan

Ciri-ciri Keterangan

Ikan/Kucing Mobil-mobilan

D. Kesimpulan
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)
PERTEMUAN II

A. Tujuan
Peserta didik dapat mengetahu ciri-ciri makhluk hidup

B. Langkah Kerja dan Data Pengamatan


Lakukan pengamatan tentang tentang ciri-ciri kehidupan pada manusia, tumbuhan, dan
hewan yang ada di lingkungan madrasah. Susunlah dalam tabel berikut:

Ciri-ciri Kehidupan

Manusia Tumbuhan Hewan

Pertanyaan:

1. Adakah persamaan ciri kehidupan pada manusia, tumbuhan dan hewan?

C. Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai