Anda di halaman 1dari 2

RSUD

dr. H. Soewondo BAYI SESAK NAFAS

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


067/0 / IRNA 4 1 dari 2
Kabupaten Kendal

STANDAR
PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL Desember 2018

Pengertian Sesak nafas merupakan kumpulan gejala klinis yang menunjukkan


bahwa bayi mengalami kesulitan bernafas yang ditandai dengan 4
gejala penting yaitu; laju nafas lebih dari 60x/menit, sianosis sentral,
retraksi pada sela iga dan pada saat inspirasi, suara merintih yang
terdengar saat ekspirasi,

Tujuan 1. Tidak terjadi keterlambatan dalam penanganan bayi sesak nafas


2. Mengurangi morbiditas dan mortilitas bayi baru lahir
3. Mengurangi kecacatan akibat lanjut dari sesak kekurangan
oksigen
Kebijakan Keputusan Direktur No 445/ /2018 tentang Kebijakan Pelayanan
Instalasi Rawat Inap Pasien di RSUD dr. H. Soewondo Kabupaten
Kendal

1. Jaga bayi tetap hangat


Prosedur
2. Intervensi seminimal mungkin
Pelaksanaan
3. Berikan bayi cairan intra vena
4. Atasi sianosis sentral dengan berikan oksigen melalui sungkup
kepala
5. Observasi secara rutin keadaan umum bayi setiap jam : laju
nafas, retraksi, sianosis, konsentrasi oksigen bila memungkinkan,
laju jantung, temperatur kulit bayi dalam inkubator
6. Lakukan pemeriksaan foto toraks
7. Lakukan pemeriksaan analisis gas darah bila mungkin
8. Diskusikan tentang kemungkinan merujuk bayi ke RS yang ada
sarana pearawatn intensif. Terutama untuk penyakit membran
hyalin dan sindrom aspirasi mekonium
9. Berikan antibiotika pada setiap bayi baru lahir yang mengalami
RSUD
dr. H. Soewondo BAYI SESAK NAFAS

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


067/0 / IRNA 4 2 dari 2
Kabupaten Kendal

sesak nafas tanpa diketahui penyebabnya sampai terbukti tidak


terdapat infeksi berdasarkan hasil kultur darah
10. Tegakkan diagnosa dini bayi sesak nafas dengan segera
11. Pengobatan khusus berdasarkan penyebab

Unit Terkait Ruang peristi, SMF anak, SMF kebidanan, IGD, IBS, Radiologi,
Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai