Anda di halaman 1dari 2

SOAL KASUS ALAT BLOOD BANK

1. Berfungsi optimal sebagai penghambat Gerakan refrigerant cair yang berasal dari strainer
sehingga suhu refrigerant cair menurun dan tekanannya juga turun sebelum memasuki
evaporator, merupakan fungsi dari komponen ?
a. Kondensor
b. Drier
c. Pipa kapiler
d. Kompresor
e. Evaporator
Referensi : materi dosen
2. Seorang petugas lab akan memakai alat blood bank untuk menyimpan darah tetapi petugas
tersebut harus menyeting terlebih dahulu suhu yang akan digunakan pada alat tersebut.
Berapakah suhu pada alat blood bank yang seharusnya ?
a. 2 – 4 derajat celcius
b. 2 – 3 derajat celcius
c. 3 – 6 derajat celcius
d. 1 – 3 derajat celcius
e. 4 – 6 derajat celcius
Referensi : http://data.kalbarprov.go.id/dataset/sop-bidang-penunjang/resource/d76789bc-
79ea-443a-a9b3-45b0f4872e76
3. Pada alat blood bank terdapat beberapa alarm yang telah diatur agar Ketika terjadi kesalahan
pada alat itu petugas dapat mengetahui dan dapat di perbaiki. Apa saja alarm yang terdapat
pada alat blood bank ?
a. High temperature Y(V-B), Low temperature alarm Y(V-B), Power failure Y(V-B), Door
open Y(V)
b. Low temperature alarm Y(V-B), Power failure Y(V-B), Door open Y(V)
c. High temperature Y(V-B), Low temperature alarm Y(V-B), Power failure Y(V-B)
d. High temperature Y(V-B), Power failure Y(V-B), Door open Y(V)
e. Power failure Y(V-B), Door open Y(V)
Referensi : http://distributor-kursi-roda.blogspot.com/2018/12/kulkas-penyimpan-darah-
satu-pintu-blood.html
4. Komponen pada alat blood bank yang berfungsi sebagai penyaring kotoran adalah
komponen ?
a. Kompresor
b. Drier
c. Kondensor
d. Pipa kapiler
e. Evaporator
Referensi : materi dosen
5. Alat blood bank memiliki beberapa komponen utama yang Menyusun alat tersebut, apa saja
komponen yang di maksud ?
a. Kompresor, kondensor, drier, pipa kapiler
b. Kompresor dan evaporator
c. Kompresor, kondensor, drier, evaporator, pipa kapiler
d. Kondensor, drier, evaporator, pipa kapiler
e. Kompresor, drier, evaporator, pipa kapiler
Referensi : materi dosen
6. 1. Hubungkan alat dengan catu daya
2. tekan tombol start
3. setting suhu yang diinginkan
4. pemasukan dan pengambilan kantong darah
5. hidupkan alat dengan menekan memutar tombol on/off ke posisi on
Urutan pengoperasian pada alat blood bank yang benar adalah ?
a. 1,2,3,4,5
b. 1,3,2,4,5
c. 5,3,1,4,2
d. 1,5,3,2,4
e. 1,4,2,5,3
Referensi : materi dosen
7. Pada alat blood bank terdapat sebuah komponen yang bertugas memampatkan refrigerant
sehingga menjadi uap / gas bertekanan tinggi dan bersuhu tinggi, mendorong / memompa
refrigerant kedalam system, menurunkan tekanan di dalam evaporator dan menghisap
refrigerant masuk Kembali, komponen apakah yang dimaksud ?
a. Kondensor
b. Drier
c. Evaporator
d. Pipa kapiler
e. Kompresor
Referensi : materi dosen
8. Pada alat blood bank terdapat komponen yang disebut dengan Inner Glass Door. Apakah
fungsi dari komponen tersebut ?
a. Berfungsi sebagai penyinar pada alat
b. Tempat untuk menyimpan kantong darah
c. Sebagai sirkulasi udara pada alat
d. Pintu kaca bagian dalam yang berfungsi menjaga kestabilan suhu
e. Sebagai tampilan temperature
Referensi : pdfcoffee.com_blood-bank-refrigerator-4-pdf-free.pdf
9. Seorang petugas elektromedis akan melakukan kalibrasi pada alat blood bank untuk
mengetahui apakah alat tersebut masih dalam keadaan bagus dan layak pakai. Apa alat
kalibrasi yang digunakan untuk mengkalibrasi alat tersebut ?
a. Internasional safety analyzer, dan thermometer
b. Thermometer dan tachometer
c. Tachometer dan electrical safety analyzer
d. Internasional safety analyzer dan tachometer
e. Electrical safety analyzer dan thermometer
Referensi : materi dosen
10. Komponen yang bertugas mendinginkan zat refrigerant dengan suhu dan tekanan tinggi yang
memasuki dirinya sehingga mencapai suhu kondensasi (mengembun) adalah ?
a. Kondensor
b. Pipa kapiler
c. Evaporator
d. Drier
e. Kompresor
Referensi : materi dosen

Anda mungkin juga menyukai