Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN KEGIATAN

BULANAN
UNIT FARMASI
RSU PRIMA MEDIKA – DENPASAR
JUNI 2022
LAPORAN KEGIATAN UNIT FARMASI
JUNI 2022

Disetujui oleh Disusun oleh :

dr. Putu Dian Ekawati, MPH apt. Ni Kadek Nining Ariyanti, S.Farm.

Direktur RSU Prima Medika Kepala Unit Farmasi


DAFTAR ISI

I. PENDAHULUAN .............................................................................................................. 1
II. PEMBAHASAN ................................................................................................................. 1
2.1 KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN ........................................................ 1
A. PROGRAM MANAJERIAL .......................................................................................... 1
B. PROGRAM PELAYANAN ........................................................................................... 2
C. PROGRAM SDM ......................................................................................................... 20
D. PROGRAM PMKP ....................................................................................................... 21
E. PELAKSANAAN & PEMANTAUAN KEGIATAN SESUAI INDIKATOR MUTU21
F. PROGRAM KPRS ........................................................................................................ 24
G. PROGRAM K3RS ........................................................................................................ 25
H. PROGRAM PPIRS ....................................................................................................... 25
I. PROGRAM FASILITAS & PERALATAN ................................................................. 25
J. PROGRAM BUDAYA ORGANISASI ....................................................................... 26
2.2 HAMBATAN.................................................................................................................... 26
III. KESIMPULAN DAN SARAN ......................................................................................... 26
IV. PENUTUP ......................................................................................................................... 28
LAPORAN KEGIATAN
PELAYANAN UNIT FARMASI
BULAN JUNI 2022
I. PENDAHULUAN

Pelayanan Kefarmasian di Rumah Sakit merupakan bagian yang tidak terpisahkan


dari sistem pelayanan kesehatan Rumah Sakit yang berorientasi kepada pelayanan
pasien, penyediaan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan bahan medis habis pakai
yang bermutu dan terjangkau bagi semua lapisan masyarakat termasuk pelayanan
farmasi klinis.

Demi kenyamanan dan keamanan pasien dalam ketersediaan obat, RSU Prima
Medika menyediakan layanan farmasi 24 jam bagi pasien gawat darurat dan rawat
inap. Dengan berorientasi kepada keselamatan pasien, dengan prinsip tepat pasien,
tepat indikasi, tepat dosis, tepat sediaan dan waspada efek samping.

Kegiatan pelayanan Unit Farmasi RSU Prima Medika adalah gambaran dari jenis
kegiatan yang dilakukan di unit farmasi setiap harinya baik pelayanan terhadap
pasien (Rawat Inap, Rawat Jalan, UGD), kontrol mutu farmasi, SDM, dll yang dicatat
dan direkap dalam data yang diakumulasikan dalam kurun waktu 1 bulan dalam
bentuk laporan.

Untuk memantau serta evaluasi mutu pelayanan Farmasi RSU Prima Medika
maka disusunlah laporan bulanan unit Farmasi RSU Prima Medika. Pencatatan dan
pelaporan kegiatan pelayanan Unit Farmasi RSU Prima Medika diperlukan dalam
perencanaan, pemantauan, dan evaluasi serta pengambilan keputusan untuk
peningkatan mutu pelayanan Farmasi RSU Prima Medika.

II. PEMBAHASAN
2.1 KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN
A. PROGRAM MANAJERIAL
1. Menyusun dan mengajukan Rencana Program Kerja dan Anggaran Tahun 2022
Hal ini akan dilakukan pada akhir tahun 2021 pada bulan Desember 2021

1
2. Mengadakan rapat secara berkala
a. Rapat dengan Kabid dilakukan bersama tim Penunjang Medis pada tanggal 13
Juni 2022.
b. Rapat dengan Staff Farmasi dilakukan pada tanggal 10 Juni 2022.
3. Monev seluruh Program Kerja
Monitoring dan evaluasi program kerja pada bulan Juni 2022 sudah dilakukan dan
dilaporkan pada laporan kinerja unit Farmasi bulan Juni 2022
4. Menyusun laporan Kegiatan dan Capaian Kinerja Unit
Pada bulan Juni 2022 sudah dibuatkan laporan kegiatan dan capaian kinerja unit
farmasi yang kemudian dimonitoring dan evaluasi oleh Kepala Bidang Penunjang
Medis pada pada rapat Tim Penunjang Medis tanggal 16 Juni 2022.

B. PROGRAM PELAYANAN
A. Pengembangan pelayanan kefarmasian
1. Pelayanan Obat Kronis pasien BPJS
Pelayanan obat kronis untuk pasien BPJS wajib dilakukan oleh seluruh RS
yang dimulai pada bulan Maret 2021. RS Prima Medika sudah melayani
obat kronis BPJS secara full. Jumlah resep kronis yang terlayani pada
bulan Juni 2022 di IFRS Prima Medika adalah sejumlah 1.705 resep.
2. Pelayanan E-resep Rawat Jalan dan Rawat Inap
Pelayanan E-resep di RSU Prima Medika sudah berjalan pada pelayanan
farmasi Rawat Inap. Pada bulan Juni 2022 E-resep sudah mulai dijalankan
pada pelayanan farmasi rawat jalan berbarengan dengan diadakannya E-
rm pada poli rawat jalan. Masih terdapat beberapa kendala dan koreksi
yang perlu diperbaiki agar pelayanan E-resep lebih baik seperti harus
melengkapi daftar telaah resep.
3. Pelayanan delivery obat
Pada bulan Juni 2022 belum dilaksanakan persiapan program layanan
delivery obat.
B. Cakupan Pelayanan Kefarmasian
1. Pengelolaan Sediaan Farmasi
1.1 Pemilihan, perencanaan dan pengadaan sediaan farmasi
1.1.1 Laporan pengajuan obat baru

2
Nama Nama
No Kandungan Indikasi Keputusan Keterangan
obat farmasi
1 Viusid Sintesa Glycyrrhizinic acid 0.033 g, Suplemen Diadakan Belum ada
malic acid 0.666 g,
peningkat sediaan lain
glucosamine 0.666 g, Zn
sulphate 0.005 g, arginine daya
0.666 g, glycine 0.333 g, vit
tahan
C 0.02 g, Ca pantothenate
0.002 g, vit B6; 0.6 mg, folic tubuh
acid 66 mcg, vit B12 0.3 mcg

1.1.2 Laporan pembelian unit gudang farmasi Juni 2022


UNIT FARMASI
NO KATEGORI JUMLAH
1 BHP Rp 103.473.438
2 ALAT/ALKES Rp 385.487.483
3 FORMULARIUM Rp 1.285.946.750
4 GENERIK Rp 220.327.483
5 INHEALTH Rp 22.515.579
6 KOSMETIK Rp 3.268.500
7 NON FORMULARIUM Rp 257.185.433
8 SUSU Rp 11.426.510
9 VAKSIN Rp 100.802.006
Rp 2.390.433.183
UNIT NON FARMASI
NO UNIT JUMLAH
1 LABORATORIUM Rp 278.247.365
2 HEMODIALISA Rp 52.307.000
3 CSSD Rp 103.989.000
4 RADIOLOGI Rp 35.263.000
Rp 469.806.365

1.2 Penyimpanan sediaan farmasi


1.2.1 Form monitoring pemantauan suhu dan kelembapan
penyimpanan obat

3
1. Farmasi A

2. Farmasi B

3. Farmasi C

4
4. Farmasi RJD

5. Farmasi RID

6. Farmasi OK UGD D

5
7. Ruang chemoterapi

8. Gudang Farmasi

1.3 Pendistribusian dan pelayanan sediaan farmasi


1.3.1 Laporan Mutasi Unit Gudang Farmasi Bulan Juni 2022
NO SECTION JUMLAH
1 HK. BAWAH GEDUNG C 55.500,00
2 KASIR RI D 55.500,00
3 POLI 25 THT 55.500,00
4 UGD A 55.500,00
5 KASIR RJ D LT2 99.900,00
6 PICU / NICU 222.000,00
7 HK. GEDUNG A 264.000,00
8 POLI 26 KULIT 1 347.250,00
9 RUANG VK 388.500,00
10 POLI 23 MATA 1 421.620,00
11 POLI 14 INTERNA 3 444.000,00
12 POLI 22 OBGYN 4 575.651,50

6
13 POLI 19 OBGYN 1 583.500,00
14 FISIOTERAPHY 625.636,52
15 POLI 16 UMUM 629.567,71
16 POLI 29 GIGI 1 739.390,00
17 RAWAT INAP C L 3 777.000,00
RAWAT INAP ISOLASI C
18 828.615,00
TEKANAN NEGATIF
19 POLI 10 BEDAH 2 940.187,71
20 LOUNDRY 1.018.000,00
21 RAWAT INAP D L 3 2.999.615,42
22 ICU / ICCU D 3.299.562,02
23 RAWAT INAP A L 2 4.161.322,50
24 HEMODIALISA 4.894.132,70
25 RAWAT INAP D L 4 5.389.080,00
26 POLI 17 ANAK 2 6.503.336,28
27 RADIOLOGI A 14.997.348,08
28 CSSD 32.700.045,00
29 FARMASI OK - A 93.513.366,28
30 LABORATORIUM KLINIK 156.428.719,10
31 FARMASI GEDUNG B 233.547.141,97
32 FARMASI OK & UGD 308.707.767,39
33 FARMASI GEDUNG C 471.378.806,00
34 FARMASI GEDUNG A 488.047.748,10
35 FARMASI RI GEDUNG D 677.031.750,90
36 FARMASI RJ GEDUNG D 749.282.151,29
Total Rp. 3.262.008.711,48

1.3.2 Laporan penjualan Obat


NO JENIS KERJASAMA JUMLAH PENJUALAN
1 Umum Rp. 1.753.911.985
2 IKS/asuransi Rp. 1.280.168.604
3 BPJS Rp. 885.711.517

Total Rp. 3.919.792.106

7
1.3.3 Laporan Persentase Kepatuhan Formularium RS Bulan Juni 2022
NO Nama Dokter RJ_Form RI_Form RJ_NonForm RI_NonForm Prsn
1 dr. Budiastra, Sp.M 0 30 0 0 100
2 DR. dr. I Gede Ngurah Harry Wijaya Surya, Sp.OG(K) 9 0 0 0 100
3 dr. I Dewa Gede Arta Eka Putra, Sp.THT -KL (K),FICS 0 7 0 0 100
4 dr. I Gd Tuban Eling Tulus Widiana, Sp.B 1 12 0 0 100
5 dr. I Ketut Wisudana Yuana, Sp.B (K) V 6 0 0 0 100
6 dr. I Nyoman Sukarma 0 3 0 0 100
7 dr. IGN Trianantha Jaya 4 0 0 0 100
8 dr. IGP S. Sidemen, Sp.An 0 5 0 0 100
9 dr. Jan Christian 2 0 0 0 100
10 dr. Made Adi Suryadarma 4 0 0 0 100
11 dr. Made Aryadmika Yudana, Sp.OG 2 48 0 0 100
12 dr. Made Wiranada, Sp.THT-KL 18 5 0 0 100
13 dr. Ni Gusti Putu Raka Ariani 8 0 0 0 100
14 dr. Ni Made Dwi Asti Lestari,M.Kes, Sp.GK 1 0 0 0 100
15 dr. Ni Nyoman Margiani, Sp.Rad 3 0 0 0 100
16 dr. Ni Wayan Sri Astuti, Sp.An,MARS 7 0 0 0 100
17 dr. Susila Surya Darma, M.Biomed,Sp.JP, FIHA 0 2 0 0 100
18 dr. Winda Andaka, Sp.OG 0 26 0 0 100
19 DR.dr. I. W. Megadhana, Sp.OG(K) 2 0 0 0 100
20 drg. Nyoman Ayu Anggayanti, Sp. BM 5 0 0 0 100
21 drg. Shirley Indrajaya, Sp.KG 2 0 0 0 100
22 dr. Adinda Putra Pradhana, M.Biomed, Sp. An 4 228 0 2 99
23 dr. Harumi Purwa Prahesthy,Sp.M 187 0 1 0 99
24 dr. I Gusti Agung Gde Utara Hartawan, Sp.An,MARS 54 537 2 4 99
25 dr. I Gusti Ayu Ratna Suryaningrum,M.Biomed,Sp.M 82 0 1 0 99
26 dr. I M G Widnyana, Sp.An, M.Kes 17 364 0 3 99

8
27 dr. I Made Mahayasa, Sp.B-KBD 34 113 2 0 99
28 DR. dr. IB Made Kartha, Sp.OG (K) 2 77 1 1 98
29 dr. I Gede Budhi Setiawan, Sp.B (K)Onk 40 55 0 2 98
30 dr. I Nengah Kuning Atmadjaya Sp.B(K) Trauma,.KKL,FICS,FInaCS 24 100 2 0 98
31 dr. IB. Rendra Kurniawan Artha. Sp.OG 24 101 1 2 98
32 dr. Kadek Agus Heryana Putra, Sp.An 0 114 0 2 98
33 dr. Komang Putra Tridiyoga, Sp.M 245 4 6 0 98
34 dr. Wayan Aryabiantara, Sp.An.KIC 7 115 0 2 98
35 dr. Hendry Irawan,M. Biomed, Sp.B 47 119 5 1 97
36 dr. I Made Mahadinata Putra, Sp.OG, MARS 45 331 4 8 97
37 dr. I Made Subagiartha,Sp.An.,KAKV.,SH 0 30 0 1 97
38 dr. I Putu Gede Fajar Mahayasa, Sp.B 17 88 0 3 97
39 dr. I.N.G Sasmara Astawa, Sp.An 14 358 1 11 97
40 dr. Putu Anda Tusta Adiputra, Sp.B (K)Onk 78 103 3 3 97
41 DR.dr.I Wayan Sudarsa, Sp.B(K)Onk. FInaCS 35 58 1 2 97
42 dr Putu Astri Novianti, M.Biomed, Sp.B 19 74 0 4 96
43 dr. Ade Ari Sutradewi, M.Biomed, Sp.THT- KL 449 24 20 1 96
44 dr. Cyndiana Widia Dewi Sinardja,Sp.JP,FIHA 2.048 153 74 10 96
45 dr. I. A. Indira M. Manuaba, M.Biomed, Sp.OG 46 57 3 1 96
46 dr. IB Tatwa Yatindra, Sp.U 378 341 7 26 96
47 dr. Ni Made Dwita Pratiwi, Sp.N 508 79 24 3 96
48 dr. Pande Made Kardi Suteja, Sp.U 93 164 3 7 96
49 dr. Regine Viona, Sp.B 10 35 0 2 96
50 dr. Sri Yenni Trisnawati ,M.Biomed. Sp.S 519 101 10 17 96
51 dr. Wayan Periadijaya, Sp.B.FInaCS 37 87 2 3 96
52 dr. HM. ILyas Angsar, Sp.OG(K) 26 90 1 5 95
53 dr. I Dewa Gede Aditya Diprabawa, Sp.JP, FIHA 1.043 121 26 35 95
54 dr. Made Susila Utama, Sp.PD,KTI 122 240 7 13 95
55 dr. Putu Sarjana, Sp.OG (K) 16 22 1 1 95

9
56 dr. Putu Trisna Handayani, Sp.OG 5 35 2 0 95
57 dr. Ryan Saktika Mulyana, M.Biomed, Sp.OG(K) 135 303 14 7 95
58 dr. AAN Ronny Kesuma, Sp.OT 41 6 3 0 94
59 DR. dr. Made Ratna Saraswati, Sp.PD-KEMD, FINASIM 13 34 2 1 94
60 dr. I Bagus Gede Dharmawan, Sp.Rad 90 0 6 0 94
61 dr. IGN Kt. Budiarsa, Sp.S 119 84 9 4 94
62 dr. Pande Made Andikayasa, Sp.P 271 17 15 5 94
63 DR.dr. I Made Junior Rina Artha, Sp.JP (K), FIHA 1.559 176 77 33 94
64 dr. H. Zakaria Adam, Sp.OG, SH. 0 148 0 11 93
65 dr. I Gde Ardika Nuaba, Sp.THT-KL(K), FICS 41 234 3 19 93
66 dr. I Wayan Sucipta, Sp.THT-KL 243 0 19 0 93
67 dr. I.B Ramajaya Sutawan, M.Biomed, Sp.A 112 99 6 10 93
68 dr. Made Suwidnya, Sp.PD 4.984 1.073 398 36 93
69 drg. Sajiva Purna Yudha 14 0 1 0 93
70 dr. Benny Surya Wijaya,M.Biomed,Sp.PD 331 160 16 28 92
71 dr. Dewi Ari Wulandari 12 0 1 0 92
72 dr. Jodi Sidharta Loekman, Sp.PD.KGH.FiNaSIM 179 353 22 23 92
73 dr. Ketut Nomor Aryasa, Sp.A 34 21 5 0 92
74 dr. Melati Wibawa Putri, Sp.B(K).Onk 165 316 18 24 92
75 DR.dr. I Wayan Niryana, Sp.BS(K),M.Kes 20 36 1 4 92
76 Dr. dr. Anna MG. Sinardja, Sp.S(K). 166 162 18 16 91
77 dr. Eka Guna Wijaya, Sp.A(K) 403 42 45 1 91
78 dr. I G A Ayu Ratna Wulandari, Sp.OG 18 31 2 3 91
79 dr. I. A. Ratih Wulansari Manuaba, SpPD-KR, M.Kes, FINASIM 620 110 58 13 91
80 dr. I A Chandranita Manuaba, Sp.OG(K),MM 32 101 6 8 90
81 dr. Made Widia Sp.A(K) 211 73 30 2 90
82 dr. Monika Joy Reverger, Sp.KJ 346 2 36 1 90
83 dr. Ni G.A A Sri Mertha Puspawaty Wetan, Sp.OG (K) 33 73 9 3 90
84 dr. Nyoman Adhi Pratama,Sp.OT 25 12 4 0 90

10
85 dr. Putu Dian Savitri Irawan,M.Biomed, Sp.A 99 63 11 8 90
86 DR.dr. I Made Kardana Sp.A(K) 5 14 1 1 90
87 drg. Ayu Prami 52 0 6 0 90
88 Prof. DR. dr. IB Tjakra Wibawa, Sp.B (K) Onk.FInaCS 88 108 11 10 90
89 dr. AAA Laksmi Dewi Budiani, Sp.KK 344 10 45 0 89
90 DR. dr. I Nyoman Bayu Mahendra, Sp.OG(K) 107 224 29 10 89
91 DR. dr. I Ketut Widiana, Sp.B (K) Onk, FinaCS. 5 10 2 0 88
92 dr. I Wayan Losen Adnyana, Sp.PD-KHOM 103 231 5 39 88
93 dr. Siska Permanasari Sinardja, Sp. A 190 169 30 17 88
94 drg. Sagung Putri Kumala Dewi 22 0 3 0 88
95 dr. I Made Sugita 131 0 20 0 87
96 dr. Maria Saulina Wahyuningtyas 64 0 10 0 86
97 dr. Putu Ayu Diah Puspita Sari, Sp.P 236 193 14 55 86
98 dr. A.A. Ngr. Jaya Kesuma, Sp.B, FINACS 14 42 2 8 85
99 dr. I Gusti Putu Mayun Mayura, Sp.OG 5 6 2 0 85
100 dr. Krisna Aditya 86 0 15 0 85
101 dr. Hensen, Sp.PD, KGH 69 29 12 7 84
102 dr. A. A. Ayu Nancy K., Sp.THT-KL 20 0 4 0 83
103 dr. Agung Manik Septiana Putra 40 0 8 0 83
104 dr. I Gusti Nyoman Trianantha Jaya 92 3 20 0 83
105 dr. Ida Bagus M. Surya Wisesa, Sp.B(K)Onk. 5 0 1 0 83
106 dr. Cok Gde Putra Wicaksana 46 0 10 0 82
107 dr. I Wayan Saisnu Supta 118 0 26 0 82
108 dr. I Nyoman Anggha Shaputra Irawan 82 0 19 0 81
109 dr. Luh Putu Dina Wahyuni, Sp.KK 154 0 39 0 80
110 dr. Ni Luh Putu Miranti Wardani 170 0 42 0 80
111 dr. Putu Sandhy Kumara, M.Kes,Sp.OT 134 52 37 9 80
112 DR.dr. Dewi Sutriani Mahalini, Sp.A 197 56 58 5 80
113 drg. I Putu Arna Suputra 11 0 3 0 79

11
114 dr. I.A. Candra Sari 266 0 73 0 78
115 dr. Ni Md Prihandani Aristanti 36 0 10 0 78
116 dr. Putu Pradipta Shiva Darrashcytha 214 0 61 0 78
117 dr. Gek Ayu Krismayogi 157 0 46 0 77
118 dr. Dewa Agung Wirama 158 0 51 0 76
119 dr. I Kadek Megadana 38 0 12 0 76
120 Dr. Maria Saulina Wahyuningtyas Malelak 56 0 18 0 76
121 dr. Cynthia Dewi Sinardja, Sp.An 0 120 0 39 75
122 dr. Maharini Rahayu, Sp.PA 3 0 1 0 75
123 dr Nyoman Arya Shridewi Abhigamika 20 0 7 0 74
124 dr. Sri Adnyasitarini 103 0 37 0 74
125 dr. Gst Ayu Putu Giti Livia Devi 261 0 99 0 73
126 dr. Ida Ayu Komang Utami Dewi,M.Biomed, Sp.KK 158 0 62 0 72
127 dr. Putu Arya Witadharmanty 13 0 5 0 72
128 dr. I Made Adhi Keswara, Sp.B-KBD 9 5 5 1 70
129 dr. Ketut Ariawati, Sp.A(K) 75 0 34 0 69
130 dr. Ida Ayu Puspita Dewi 4 0 2 0 67

12
1.4 Pemusnahan dan penarikan sediaan farmasi
1.4.1 Laporan Recall Obat Bulan Juni 2022
No Tanggal Nama obat Nama Jumlah Alasan Keterangan
penarikkan distributor obat penarikkan
1 4 Juni Neurotam 3 gr Enseval 8 Dekat
2022 injeksi ampul Expired

2 4 Juni Covifor injeksi Enseval 14 vial Dekat


2022 expired

Terdapat recall 2 item obat pada bulan Juni 2022 karena obat tersebut
mendekati expired

1.5 Pengendalian dan administrasi sediaan farmasi


1.5.1 Laporan Nilai Stok Opname
NO UNIT NILAI SEDIAAN
1 FARMASI A Rp 570.062.340
2 FARMASI B Rp 152.073.791
3 FARMASI C Rp 390.887.542
4 FARMASI RJD Rp 450.139.855
5 FARMASI RID Rp 394.174.447
6 FARMASI OK UGD Rp 383.771.514
7 FARMASI OK A Rp 165.611.100
8 GUDANG FARMASI Rp 907.423.462
Rp 3.414.144.053

13
1.5.2 Laporan Obat Psikotropika dan Narkotika

Laporan Obat Narkotika


STOK PEMASUKAN PENGELUARAN STOK
NO NAMA SATUAN
AWAL PBF SARANA RESEP SARANA PEMUSNAHAN AKHIR
1 CODEINE 10 MG TABLET Tablet 679 100 0 275 0 0 504
2 CODEINE 15 MG TABLET Tablet 0 0 0 0 0 0 0
3 CODIPRONT CUM EXPECTORAN KAPSUL Kapsul 63 0 0 15 0 0 48
4 CODIPRONT KAPSUL Kapsul 301 300 0 300 0 0 301
5 CODIPRONT CUM EXPECTORAN SIRUP Botol 7 0 0 0 0 0 7
6 CODIPRONT SIRUP Botol 6 2 0 2 0 0 6
7 CODITAM TABLET Tablet 480 0 0 52 0 0 428
8 DUROGESIC MATRIX 25 MU Patch 10 20 0 18 0 0 12
9 DUROGESIC MATRIX 12 MU Patch 14 20 0 32 0 0 2
10 FENTANYL 0.05 MG/ML 2 ML INJEKSI Ampul 165 300 0 299 0 0 166
11 MORFINA 10 MG/ML 1 ML INJEKSI Ampul 170 50 0 152 0 0 68
12 MST CONTINUS 10 MG TABLET Tablet 211 480 0 473 0 0 218
13 MST CONTINUS 15 MG TABLET Tablet 233 120 0 225 0 0 128
14 PETHIDIN 50 MG/ML 2ML INJEKSI Ampul 75 0 0 9 0 0 66
15 OXYNORM 10 MG/ML 2 ML INJEKSI Ampul 6 0 0 4 0 0 2
16 OXYNORM 10 MG/ML 1 ML INJEKSI Ampul 1 0 0 0 0 0 1
17 OXYNORM 5 MG KAPSUL Kapsul 1 0 0 0 0 0 1

14
Laporan Obat Psikotropika
STOK PEMASUKAN PENGELUARAN STOK
NO NAMA SATUAN
AWAL PBF SARANA RESEP SARANA PEMUSNAHAN AKHIR
1 ALGANAX 0.5 MG TABLET Tablet 49 160 0 117 0 0 92
2 ALPRAZOLAM 0.5 MG TABLET Tablet 312 2000 0 736 0 0 1576
3 ALPRAZOLAM 1 MG TABLET Tablet 95 4000 0 2908 0 0 1187
4 ANALSIK TABLET Tablet 46 600 0 250 0 0 396
5 ATARAX 0.5 MG TABLET Tablet 95 100 0 90 0 0 105
6 BRAXIDIN TABLET Tablet 275 200 0 114 0 0 361
7 CLOBAZAM 10 MG TABLET Tablet 31 1000 0 261 0 0 770
8 CLOFRITIS 10 MG TABLET Tablet 14 200 0 10 0 0 204
9 ESILGAN 1 MG TABLET Tablet 455 0 0 261 0 0 194
10 ESILGAN 2 MG TABLET Tablet 487 0 0 48 0 0 439
11 HIPNOZ 1 MG/ML 5 ML INJEKSI Ampul 61 280 0 269 0 0 72
12 MERLOPAM 0.5 MG TABLET Tablet 237 0 0 147 0 0 90
13 MERLOPAM 2 MG TABLET Tablet 2264 0 0 89 0 0 2175
14 PHENOBARBITAL 30 MG TABLET Tablet 187 0 0 135 0 0 52
15 PHENOBARBITAL 50 MG/ML 1 ML INJEKSI Ampul 38 30 0 52 0 0 16
16 PROHIPER 10 MG TABLET Tablet 359 3300 0 3080 0 0 579
17 RIKLONA 2 MG TABLET Tablet 502 5000 0 4477 0 0 1025
18 SEDACUM 1 MG/ML 5 ML INJEKSI Ampul 7 0 0 0 0 0 7
19 SEDACUM 5 MG/ML 3 ML INJEKSI Ampul 0 60 0 22 0 0 38
20 SIBITAL 50 MG TABLET Tablet 181 0 0 35 0 0 146
21 SIBITAL 100 MG /ML 2 ML INJEKSI Ampul 18 0 0 0 0 0 18
22 STESOLID 2 MG TABLET Tablet 87 0 0 0 0 0 87
23 STESOLID 5 MG TABLET Tablet 485 0 0 268 0 0 217

15
24 STESOLID 2 MG/5 ML 60 ML SIRUP Botol 9 10 0 5 0 0 14
25 STESOLID 10 MG/2.5 ML ENEMA Tube 21 0 0 4 0 0 17
26 STESOLID 5 MG/2.5 ML ENEMA Tube 15 20 0 3 0 0 32
27 VALISANBE 2 MG TABLET Tablet 170 500 0 392 0 0 278
28 VALISANBE 5 MG TABLET Tablet 445 1000 0 696 0 0 749
29 VALISANBE 5 MG/ML 2 ML INJEKSI Ampul 27 10 0 11 0 0 26
30 XANAX 1 MG TABLET Tablet 9 100 0 3 0 0 106
31 ZOLMIA 10 MG TABLET Tablet 0 30 0 0 0 0 30
32 ZYPRAZ 0.5 MG TABLET Tablet 94 300 0 193 0 0 201
33 ZYPRAZ 1 MG TABLET Tablet 156 250 0 145 0 0 261
34 ZOLYSAN 0,5 Kaplet 148 0 0 14 0 0 134
35 ZOLYSAN 1 Kaplet 190 0 0 0 0 0 190

16
2. Pelayanan Farmasi Klinik
2.1 Rekonsiliasi obat
Rekonsiliasi sudah mulai dilakukan pada bulan Juni 2022
2.2 Pelayanan Informasi Obat (PIO)
Pelayanan Informasi Obat dilakukan pada pelayanan Farmasi rawat
jalan.
2.3 Monitoring Efek Samping Obat (MESO)
Data kejadian efek samping obat di RSU Prima medika bulan Juni 2022
No Tanggal Inisial Obat yang Gejala ES Tindakan
kejadian pasien menimbulkan yag
ES diambil

Pada bulan Juni 2022 tidak ada laporan kejadian Efek Samping Obat.

2.4 Dispensing sediaan steril kemoterapi


2.4.1 Laporan jumlah kunjungan pasien kemoterapi beserta regimen
terapinya pada bulan Juni 2022
TGL NO NAMA & RM DIAGNOSA OBAT Jumlah
06/01/22 1 LILIANA PRAWONO Ca. Mama Halaven 0.88 mg 3
(20.51.17) Cisplatin 50 mg 2
06/02/22 2 EKA SARI DARTINI, SE Ca. Ovarium Carboplatin 150 mg 1
(27.03.68) Carboplatin 450 mg 1
Paxus 100 mg 2
Paxus 30 mg 1
06/03/22 3 MADE IMA MERYANI Ca. Mama Sandobicin 10 mg 3
(15.95.79) Sandobicin 50 mg 1
Paclitaxel Sanbe 30 mg 9
4 I MADE SUMAYASA Ca. Carboplatin 150 mg 1
(27.28.99) Nasofaring Theracim 50 mg 4
5 ARIE TIARA Ca. Mama Paclitaxel INH 30 mg 9
KURNIAWATI (22.88.34) Doxorubicin INH 50 mg 1
Doxorubicin INH 10 mg 3
06/04/22 6 LOVELL WAYNE GARETH Ca. Laring Cisplatin 50 mg 1
(27.38.42) Curacil 500 mg 3
06/05/22 7 LOVELL WAYNE GARETH Ca. Laring Cisplatin 50 mg 1

17
(27.38.42) Curacil 500 mg 3
06/06/22 8 LOVELL WAYNE GARETH Ca. Laring Cisplatin 50 mg 1
(27.38.42) Curacil 500 mg 3
9 MADE FITRIA SARI Herceptin SC
(16.40.59) 1
06/07/22 10 SUPARTI (27.12.61) Doxorubicin Sanbe 10 mg 8
Cyclophospamide 1000 mg 1
Curacil 500 mg 2
06/10/22 11 ANA MARIA SANTOSO LNH Cyclophospamide 1000 mg 1
(27.09.39) Sandobicin 50 mg 1
Sandobicin 10 mg 3
Vincristin Sanbe 2 mg 1
12 ANAK AGUNG AYU DWI Ca. Ovarium Carboplatin 150 mg 2
KRISTIANI (26.79.23) Carboplatin 450 mg 1
Paxus 100 mg 2
Paxus 30 mg 3
13 I MADE SUMAYASA Carboplatin 150 mg 1
(27.28.99) Theracim 50 mg 4
06/11/22 14 NI LUH HAPPY DWI ARI Ca. Servix Carboplatin 150 mg 1
(21.68.56) Carboplatin 450 mg 1
Paxus 100 mg 2
Paxus 30 mg 3
15 LILIANA PRAWONO Ca. Mama Halaven 0.88 mg
(20.51.17) 3
06/12/22 16 KADEK ESA WIGUNA LNH Cyclophospamide 1000 mg 1
Cyclophospamide 200 mg 1
Doxorubicin 50 mg Kalbe 1
Doxorubicin 10 mg Kalbe 3
Vincristin 2 mg Kalbe 1
06/15/22 17 IDA AYU NYOMAN Paxus 100 mg 3
SUDARSINI (12.11.29) Doxorubicin 50 mg Kalbe 1
Doxorubicin 10 mg Kalbe 3
06/17/22 18 DRH. EFI RUSIANI Ca. Mama Herzemab INH
(26.57.95) 1
19 FRANSISKA MARINKA Ca. Mama Cyclovid 1 gr 1
BUTAR BUTAR (27.51.96) Doxorubicin Sanbe 10 mg 7
06/18/22 20 NI GUSTI MADE ASTITI Ca. Mama Doxorubicin 50 mg Kalbe 1
(27.08.65) Doxorubicin 10 mg Kalbe 3
Cyclophospamide 1000 mg 1

18
21 ANAK AGUNG SAGUNG Ca. Mama Paxus 100 mg 3
PUTRI WAHYUNI (25.61.73) Doxorubicin 50 mg Kalbe 1
Doxorubicin 10 mg Kalbe 3
22 HIE KHIE FA (27.05.74) LNH Rituxikal 100 mg 1
Rituxikal 500 mg 1
Cyclophospamide 1000 mg 1
Cyclophospamide 200 mg 1
Doxorubicin 50 mg Kalbe 1
Doxorubicin 10 mg Kalbe 3
Vincristin 2 mg Kalbe 1
06/19/22 23 YUSTINA MALO (14.63.05) Ca. Servix Carboplatin 450 mg 1
Paxus 100 mg 2
Paxus 30 mg 1
06/20/22 24 NI KETUT RIBIG (25.21.71) Ca. Mama Herceptin SC RPAP 1
25 I GUSTI AGUNG AYU Ca. Mama Herceptin SC
PUTU SRIASIH (26.34.44) 1
06/21/22 26 NI LUH AYU ARIYANI Ca. Mama Paclitaxel INH 30 mg 1
(27.46.02) Paclitaxel INH 100 mg 3
Doxorubicin INH 10 mg 4
Doxorubicin INH 50 mg 1
06/22/22 27 KOMANG SRI RAHAYU Ca. Mama Paxus 100 mg 3
(06.26.41) Doxorubicin 50 mg Kalbe 1
Doxorubicin 10 mg Kalbe 3
06/24/22 28 ARIE TIARA Ca. Mama Paclitaxel INH 100 mg 3
KURNIAWATI (22.88.34) Doxorubicin INH 10 mg 3
Doxorubicin INH 50 mg 1
06/25/22 29 NI NYOMAN SUKARMI Ca. Paru Pemetrexed 500 mg 2
(27.17.87) Carboplatin 450 mg 1
Avastin 100 mg 9
30 EKA SRI DARTINI, SE Ca. Ovarium Carboplatin 150 mg 1
(27.03.68) Carboplatin 450 mg 1
Paxus 100 mg 2
Paxus 30 mg 1
06/26/22 31 LOVELL WAYNE GARETH Ca. Laring Cisplatin 50 mg 1
(27.38.42) Curacil 500 mg 3
06/27/22 32 LILIANA PRAWONO Ca. Mama Halaven 0.88 mg 3
(20.51.17) Cisplatin 50 mg 1
33 LOVELL WAYNE GARETH Ca. Laring Cisplatin 50 mg 1
(27.38.42) Curacil 500 mg 3

19
06/28/22 34 MADE FITRIA SARI Ca. Mama Herceptin SC RPAP
(16.40.59) 1
35 IR. I KETUT SANTIKA Ca. Prostat Brexel 80 mg 1
(27.57.68) Brexel 20 mg 1
36 SUPARTI (27.12.61) Doxorubicin Sanbe 10 mg 8
Cyclophospamide 1000 mg 1
Curacil 500 mg 2
37 LOVELL WAYNE GARETH Ca. Laring Cisplatin 50 mg 1
(27.38.42) Curacil 500 mg 3

2.5 Konseling
Konseling obat diberikan pada pasien yang membutuhkan informasi obat
baik tentang cara penggunaan, dosis ,cara penyimpanan dan hal- hal yang
terkait tentang obat pasien.

C. PROGRAM SDM
1. Pengembangan Staff dan Pendidikan
Pada bulan Juni terdapat pengajuan 2 staff TTK dan 1 staff apoteker yang
masuk ke masa percobaan 3 bulan
2. Peningkatan Mutu SDM & Budaya Organisasi
2.1 Laporan kegiatan unit Farmasi bulan Juni 2022
No Tanggal Nama kegiatan Lokasi Keterangan
1 10 Juni Pertemuan rutin Ruang
2022 bulanan farmasi
lt 2

2.2 Laporan cuti dan ijin sakit karyawan unit farmasi pada bulan Juni 2022
JUMLAH JUMLAH
NO NAMA KARYAWAN TANGGAL
CUTI DC
1 Luh Ayu Putri Sagustini 9/6 - 25/6 (MELAHIRKAN) 17
2 Ni Putu Soniasih 28/5, 29/5 2
3 Ni Made Fitri Wulandari Pramita 10/6, 11/6 2
4 Triska 22/6-25/6 (MELAHIRKAN) 4
5 Ni Kd Nining Ariyanti, 27/5, 15/6 2
S.Farm.Apt.
6 Ni Made Indrayanti 6/6, 7/6, 17/6 3

20
7 I Gst Ayu Eka Putri 2/6. 1
8 Ni Putu Maria Dewi 16/6, 17/6 2
9 Ni Putu Arik Kristanti Dewi 3/6, 4/6 2
10 Ni Luh Gede Frila Yanti 9/6, 15/6 2
11 Puput Sri Purwasih, S.Farm. Apt 31/5-25/6 (MELAHIRKAN) 26
12 I Wayan Widiasa Putra 27/5. 1
13 Sarah Andriani Putri 27/5. 1

D. PROGRAM PMKP
Pada bulan Juni 2022 sudah dilaksanakan monitoring dan evaluasi Indikator Mutu
bulan Juni 2022 yang dituangkan dalam pelaporan Indikator Mutu Unit Farmasi bulan Juni 2022.

E. PELAKSANAAN & PEMANTAUAN KEGIATAN SESUAI INDIKATOR MUTU


Adapun hasil pelaksanaan dan pemantauan kegiatan sesuai indikator mutu pada
bulan Juni 2022 yaitu:

21
22
23
F. PROGRAM KPRS
1. Pemberian informasi obat yang baik dan benar
2. Pelaksanaan double cek pada saat proses dispensing obat
3. Pelaporan IKP
Tgl. Jenis Grading
No. Unit Insiden Dampak Hasil Investigasi Solusi Tindak Lanjut
Insiden Insiden Resiko
Melakukan konfirmasi Instruksi sebaiknya dilakukan dalam
Kesalahan pemahaman
ulang kepada dokter, bentuk tulisan. Jika tidak
Tidak instruksi dokter oleh
10-06- Komunikasi dan menyiapan obat memungkinkan dilakukan dengan
1 Perawat KNC ada Hijau perawat, sehingga
2022 tidak efektif sesuai dengan instruksi tulisan, dilakukan konfirmasi ulang
cedera berlanjut instruksi
yang dimaksud oleh dengan cara membacakan ulang
kepada farmasi
dokter. instruksi dokter.
Aturan minum obat sebaiknya tidak
dilakukan melalui telepon, namun
Kesalahan Oleh instruksi dokter,
26-06- Pasien Kesalahan penulisan melalui instruksi tertulis (resep). Bila
2 Farmasi penyiapan KTC Biru pemberian obat
2022 diare aturan minum obat dirasa resep kurang sesuai segera
obat dihentikan.
melakukan konfirmasi dengan dokter
penulis resep.

24
G. PROGRAM K3RS
a. Pengawasan kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (APD)
b. Penyimpanan sediaan farmasi sesuai standar terawatt
Disupervisi oleh apoteker setiap bulannya
c. Instalasi listrik tertata dengan rapi dan aman
Pelaksanaan berkoordinasi dengan teknisi dan tim IT
d. Penyediaan Spill Kit tumpahan B3
Spil Kit tumpahan B3 sudah tersedia di setiap depo Farmasi
e. Identifikasi resiko K3RS di unit Farmasi
Laporan Keamanan,Kesehatan,dan Keselamatan Kerja (K3RS)
No Insiden Penyebab Solusi/Penyelesaian Tindak
Lanjut
- - - - -
Tidak ada kejadian pada bulan Juni 2022

H. PROGRAM PPIRS
Dilaksanakan audit cuci tangan sesuai dengan prosedur dari PPI, audit kepatuhan
penggunaan APD dan audit dekontaminasi peralatan peracikkan
I. PROGRAM FASILITAS & PERALATAN
1. Pembuatan ruangan untuk dispensing sediaan steril dan nutrisi
Belum bisa dilaksanakan
2. Pembuatan ruangan untuk dispensing sediaan steril dan nutrisi
Belum bisa dilaksakaan
3. Pengadaan alat racikan kapsul
Belum bisa dilaksanakan
4. Pengadaan ATK
Sudah bisa dilaksanakan pengadaan ATK unit Farmasi untuk kebutuhan bulan Juni
2022
5. Kalibrasi alat
Belum bisa dilaksanakan
6. Maintenance Alat LAF
Belum bisa dilaksanakan

25
J. PROGRAM BUDAYA ORGANISASI
Kaizen yang sudah dilaksanakan pada bulan Juni 2022 yaitu memilih item bahan habis
pakai yang harga paling ekonomis namun dengan kualitas yang tetap terjaga seperti
pemilihan antiseptic cair, masker bedah dan handcson.

2.2 HAMBATAN
1. Pelaksanaan E-Resep rawat jalan belum bisa terlaksana sepenuhnya pada bulan Juni
2022 karena masih terkendala di biaya pengadaan fasilitas pendukung seperti PC di
poli perawatan.
2. Pelayanan farmasi klinik belum bisa sampai melengkapi SOAP pada pasien rawat
inap karena kurangnya jumlah SDM Apoteker farmasi klinis jika dibandingkan
dengan banyaknya jumlah pasien rawat inap
3. Pengadaan fasilitas dan peralatan banyak yang belum bisa dilaksanakan karena
kendala biaya yang besar dan kondisi pandemi.

III. KESIMPULAN DAN SARAN


3.1 KESIMPULAN
1. Pada bulan Juni 2022 terdapat total penjualan unit farmasi sebesar
Rp.3.919.792.106 diluar penjualan vaksin. Persentase terbesar masih pada
penjualan pada pasien umum kemudian pasien iks dan terakhir pasien jkn/bpjs.
2. Pembelian sediaan farmasi pada bulan Juni 2022 adalah Rp. 2.390.433.183
dimana pembelian terbesar terletak pada pembelian obat formularium yaitu
sebesar Rp. 1.285.946.750.
3. Jumlah kunjungan pasien kemoterapi pada bulan Juni 2022 yaitu 37 kali dengan
dominasi diagnosa Ca Mama. Terjadi peningkatan jumlah item obat kemoterapi
dari bulan sebelumnya.
4. Pencapaian mutu Farmasi pada bulan Juni 2022
• Persentase waktu tunggu obat jadi dan obat racikan sudah mencapai 100% yaitu
kurang dari 30 menit untuk obat dan 60 menit untuk obat racikan
• Terjadi kesalahan pemberian obat pada bulan Juni 2022 sehingga menyebabkan
angka pencapaian indicator mutu untuk tidak adanya kejadian kesalahan obat
yaitu 99,97%.

26
• Terjadi peningkatan pencapaian persentase pelaksanaan prosedur identikasi
pasien dari bulan Januari yaitu sebesar 96,77%
• Masih terjadi ketidak sesuaian antara purchase order dengan barang yang datang
dari distributor namun sudah melebihi target yang diinginkan.
• Persentase kepatuhan peresepan terhadap formularium nasional sudah mencapai
100%
5. Pencatatan pada form suhu ruangan dan kulkas sudah dilakukan pada semua depo
farmasi dan sesuai.
6. Tidak terdapat laporan Efek Samping Obat pada bulan Juni 2022
7. Pelaksanaan supervisi pada unit farmasi yang dilakukan oleh Apoteker
Penanggung Jawab sudah dilakukan dan dicek sesuai cek list.
8. Pelaksanan supervisi pada unit lain yang menyimpan sediaan farmasi seperti
UGD,Rawat Inap, OK, VK, Ruang bayi, dll sudah dilaksanakan oleh Apoteker
Kepala Unit Farmasi sesuai dengan cek list. Dilakukan pengecekkan emergency
kit dan trolley emergency dimana dilakukan penataan dan penandaan ulang untuk
obat obat high alert agar lebih diwaspadai.
9. Pelaporan obat psikotropika dan narkotika bulan Juni 2022 sudah dilakukan
melalui Sipnap kemenkes online.
10. Program pengembangan pelayanan farmasi masih belum bisa dilaksanakan pada
bulan Juni 2022.
11. Terdapat 21 dokter yang angka persentase kepatuhan formularium RS sudah
mencapai 100% dan perlu dilakukan evaluasi lebih lanjut untuk dokter dokter
yang belum mencapai 100%.
12. Semua kegiatan SDM pada bulan Juni 2022 sudah terlaksana dengan baik dan
sudah terekap dalam laporan.
13. Program kaizen harus terus dilakukan dan ditingkatkan untuk meningkatkan
income RS dan menurunkan biaya yang dikeluarkan oleh RS pada masa
pandemic covid 19.

3.2 SARAN
1. Perlunya sosialisasi ulang SOP pelayanan di unit Farmasi yang terkait dengan
belum tercapainya standar indicator mutu seperti SOP identifikasi pasien.

27
2. Mempertahankan kualitas prima pelayanan obat jadi dan racikkan yang sudah
sesuai dengan standar.
3. Melakukan supervisi dan monev secara rutin dan berkesinambungan.
4. Melakukan evaluasi pelaporan insiden keselamatan pasien yang terkait dengan
kejadian kesalahan pemberian obat untuk meminimalkan kemungkinan
terulangnya kembali insiden yang sama.
5. Menjaga hubungan komunikasi yang baik antara farmasi dan dokter penulis resep.
6. Mengupdate perkembangan informasi tentang Formularium Nasional terbaru.
7. Perlunya pembuatan clean room dan pengadaan alat LAF untuk pencampuran
sediaan intravena seperti antibiotika.

IV. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan pelayanan unit Farmasi bulan Juni 2022, semoga data yang
kami tampilkan mampu memberikan gambaran dari serangkaian kegiatan di Unit Farmasi
pada bulan Juni 2022.

Denpasar, 10 Juli 2022


Yang Membuat,

(apt. Ni Kadek Nining Ariyanti, S.Farm.)

28

Anda mungkin juga menyukai