Anda di halaman 1dari 8

P-01

DOKUMEN NEGARA 1
SANGAT RAHASIA
PPKn

UJIAN SEKOLAH/MADRASAH
SD/MI, SDLB, PAKET A/ULA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018

P.01
PENDIDIKAN PANCASILA
DAN KEWARGANEGARAAN
SD/MI
Hari/tanggal :Senin, 30 April 2018
UTAMA Jam : 08.00 – 10.00

©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 2
SANGAT RAHASIA
PPKn

MATA PELAJARAN
Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Jenjang : SD/MI

WAKTU PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : Senin, 30 April 2018
Jam : 08.00 – 10.00

PETUNJUK UMUM

1. IsikanidentitasAndakedalamLembarJawabanUjianSekolah (LJUS) yang


tersediadenganmenggunakanpensil 2Bsesuaipetunjuk di LJUS.
2. Berilahtandasilang di depannamamataujiandanpilihanjawaban A, B, C, atau
D yang Andaanggapbenarpada LJUS.
3. Periksadanbacalahsoal-soalsebelumAndamenjawabnya,
pastikansetiaplembarsoalmemilikinomorpaket yang samadengannomorpaket
yang terterapada cover.
4. Laporkankepadapengawasujianapabilaterdapatlembarsoal yang kurangjelas,
rusak, atautidaklengkap.
5. Tersediawaktu 120 menituntukmengerjakanpakettestersebut.
6. Jumlahsoalsebanyak50 butir, padasetiapbutirsoalterdapat 4 (empat)
pilihanjawaban.
7. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat
bantu hitung lainnya.
8. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
9. Lembarsoaltidakbolehdicoret-coret.

SELAMAT MENGERJAKAN

©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 3
SANGAT RAHASIA
PPKn

1. Pemerintah desa berada di bawah pemerintah kecamatan.Persamaan antara


Pemerintah Desa dan Kecamatan adalah … .
a. pemerintahan yang melayani kebutuhan masyarakat
b. pemerintahan yang berada di bawah kepolisian
c. pemerintahan yang dipilih oleh masyarakat dan ketua partai
d. pemerintahan yang dipilih oleh bupati dan masyarakat

2. Lembaga pemerintahan paling atas adalah Negara,Lembaga pemerintahan di


Indonesia yang paling bawah . . . .
a. desa/kelurahan
b kabupaten
c. kecamatan
d. provinsi

3. Pemerintahan kecamatan dipimpin langssung oleh seorang camat.Pemerintahan


kecamatan bekerja sama dengan dua unsur lainnya.Berikut yang tidak termasuk
bagian dari TRIPIKA adalah ….
a.  camat
b.  kapolsek
c.   danramil
d.   sekcam

4. Seorang kepala desa dipilih oleh rakyat, dan masa jabatan diatur dalam undang
undang.Masa jabatan kepala desa menurut UU No. 32 Tahun 2004 ialah ….
a. 5 tahun
b. 6 tahun
c. 8 tahun
d. 10 tahun

5. Setiap periode pemilihan kepala daerah dilaksanakan berdasarkan undang undang.


Lembaga yang menyelenggarakan pemilihan kepala daerah ialah ….
a.   KPPI
b.   DPRD
c.  KPUD
d.   KORPRI

6. DPRD adalah singkatan dari dewan perwakilan rakyat daerah. DPRD adalah
lembaga ….
a.   yudikatif
b.  legislatif
c.   eksekutif
d.   hukum

7. Dalam pelaksanaan pemerintahan di Indonesia harus berdasarkan dengan undang


undang.Berikut ini,Undang-undang yang mengatur pemerintahan daerah ialah ….
a.   UU. RI No. 34 Tahun 2004
b.  UU. RI No. 33 Tahun 2004
c.   UU. RI No. 32 Tahun 2004
d.   UU. RI No. 31 Tahun 2004

©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 4
SANGAT RAHASIA
PPKn

8. Dalam struktur organisasi pemerintah provinsi, kedudukan DPRD sejajar dengan….


a.   gubernur
b.  bupati
c.   sekda
d.  wali kota
9. Perkembangan zaman dari hari ke hari bertambah maju. Kemajuan tehnologi dan
informasi mempercepat terjadinya globalisasi.Contoh pengaruh globalisasi di
lingkungan ….
a. lunturnya nilai nilai dan tradisi lama.
b. mudah meniru model orang lain.
c .mudah terpengaruh budaya lain.
e. mudah mendapatkan informasi

10. Di desa terpencil kita bisa menjumpai warga memakai telepon seluler atau HP. Hal
ini merupakan pengaruh adanya globalisasi  ….
a. transportasi
b. media massa
c. telekomunikasi
d. budaya

11.Penggunaan Internet sekarang ini sangat membantu diantaranya memudahkan dan


mempercepat informasi.olehnya itu pengiriman surat lewat internet disebut ….
a.akses
b.email
c.chating
d.download

12. Di era globalisasi sekarang ini kita perlu mewspadai pengaruh yang bersipat
negatif.Untuk menghindari pengaruh negative di era globalisasi  sebaiknya kita
bersikap ….
a. toleran
b. selektif
c. produktif
d. komunikatif   

13. NKRI adalah Negara yang sangat luas yang terdiri dari beberapa pulau. NKRI
adalah merupakan singkatan dari ....
a. Negeri Kesatuan Rakyat Indonesia
b. Negara Kesatuan Republik Indonesia
c. Negara Kebanggaan Rakyat Indonesia
d. Negara Kebangsaan Republik Indonesia

14. Untuk menjaga keutuhan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
diperlukan perilaku positif, yang diawali dari lingkungan keluarga,lingkungan
sekolah,lingkungan masyarakat, hingga lingkungan Negara.Oleh sebab itu NKRI
merupakan tanggung jawab …..
a. TNI, Polri dan pegawai
b. tentara nasional indonesia
c. seluruh warga Negara Indonesia
d. presiden dan seemua aparatur negara

15. Sikap yang harus dilakukan dalam menjaga keutuhan NKRI adalah ....
©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 5
SANGAT RAHASIA
PPKn

a. memusuhi umat yang beragama lain


b. menghormati teman yang berbeda suku
c. membabat hutan dengan semena-mena
d. menjalankan ibadah sendiri sendiri

16. Di Indonesia terdapat beberapa suku bangsa,budaya dan bahasa.Oleh karena


itu,keragaman budaya bisa dijadikan sebagai ....
a. ujung tombak kemajuan
b. penghalang untuk kemajuan
c. perekat persatuan dan kesatuan
d. pemisah persatuan dan kesatuan

17. Pasal 1 ayat 3 UUD 1945 menegaskan bahwa negara Indonesia adalah ....
a. dikepalai seorang presiden
b. berbentuk republik
c. negara demokrasi
d. negara hukum

18. Dalam menjalankan pemerintahan daerah, seorang bupati tidak semenamena


menjalankan apa yang dikehendaki,tetapi harus berdasarkan aturan.Peraturan
daerah disusun oleh DPRD dengan persetujuan ….
a. kepala daerah
b. kapolres
c. kejaksaan
d. dandim

19. Dalam kehidupan bernegara harus taat pada hukum..Perbuatan yang melanggar
hukum di antaranya adalah ….
a. membantu teman yang membutuhkan
b. membayar pajak tepat pada waktunya
c. mengambil barang milik orang lain
d. membawa SIM saat berkendaraan

20. Peraturan perundang undangan di Indonesia dibuat sebagai bekal dalam


melaksanakan kehidupan bermasyarakat.Di dalam UUD 1945 pasal 28 E ayat 3
mengatur tentang ....
a. kebebasan berserikat untuk meningkatkan negara
b. kebebasan memilih agama yang dianutnya
c. kebebasan mengeluarkan pendapat
d. kebebasan mengkritik orang lain

21. Sekolah merupakan salah satu organisasi yang bergerak dalam bidang ....
a. sosial
b. pendidikan
c. kebudayaan
d. perekonomian

22. Organisasi adalah perkumpulan orang orang yang bekerjasama dan memiliki tujuan
yang ingin dicapai.Salah satu organisasi kepemudaan di desa ialah ....
a. PKK
b. pramuka
c. posyandu
©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 6
SANGAT RAHASIA
PPKn

d. karang taruna

23. Musyawarah dan mupakat sudah menjadi budaya bangsa Indonesia. Pernyataan
setuju untuk seluruh peserta musyawarah secara lisan disebut ....
a. aklamasi
b. deklamasi
c. globalisasi
d. proklamasi

24. Dalam pemungutan suara, keputusan diambil berdasarkan ....


a. pilihan ketua
b. suara terbanyak
c. musyawarah mufakat
d. suara yang paling sedikit

25. Semua hasil keputusan musyawarah harus dilaksanakan dengan ....


a. hati gelisah
b. senang hati
c. keterpaksaan
d. penuh tanggung jawab

26. Pancasila sebagai dasar Negara dan menjadi penentu arah dan cita cita bangsa
Indonesia.Tokoh perumus Pancasila di bawah ini ialah ….

a. Ir. Sukarno
b. K.H.Agus Salim
c. Drs.Muhammad Hatta
d. Mr.Achmad Soebardjo

27. Dalam berdiskusi, Rahim mengeluarkan pendapat, tetapi dia tidak marah meskipun
pendapatnya dikritik oleh Baba.
Pada kasus diatas, Rahim mengamalkan nilai juang, yakni nilai ….
a. keadilan
b. persatuan
c. demokratis
d. kemanusiaan
28. Di Negara yang kita cintai ini setiap 5 tahun sekali diadakan pemilihan umum,
perundang-undangan yang mengatur pelaksanaan pemilihan umum di Indonesia
ialah….
a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 1999
b. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 26 Tahun 2000
c. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2003
d. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2003

29. Fungsi legislatif di Indonesia dijalankan oleh ….


a. Mahkamah Agung
b. Presiden dan wakilnya
c. Dewan Perwakilan Rakyat
d. Badan Pemeriksa Keuangan
©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 7
SANGAT RAHASIA
PPKn

30. Dalam menjalankan pemerintahan di Indonesia Presiden dibantu oleh beberapa


menteri,oleh karenanya,para Menteri Negara diangkat dan diberhentikan oleh….
a. Presiden
b. MPR
c. DPR
d. MA

31. Pemerintah pusat dijalankan oleh seorang peresiden dan dibantu oleh beberapa
menteri.Nama menteri Pendidikan dan Kebudayaan sekarang ini adalah ….
a. Susi Puji Hastuti
b. Muhajir Effendy
c. Luhut Pandjaitan
d. Sri Mulyani

32. Pemerintah kabupaten dijalankan oleh seorang Bupati. Nama Bupati Pinrang
periode 2014-2019 adalah ….
a. A.Nawir MP
b. Darwis Bastama
c. Syahrul Yasin Limpo
d. Andi Aslam Patonangi

33. Bangsa bangsa di kawasan ASEAN mempunyai kerja sama yang disebut kerja
sama ASEAN.Pegertian kerja sama ASEAN, diantaranya ….
a. saling berhubungan dan saling mempercepat kepentingan masing masing
b.saling berhubungan dan saling menguntungkan untuk kepentingan bersama
c. saling menguntungkan dan persaingan yang datang dari luar
d. menjaga kemerosotan dan saling menghormati antar bangsa

34. Kerja sama Negara Asia Tenggara (ASEAN) ditandai dengan adanya satu
lambang.Lingkaran yang ada pada lambang ASEAN berarti . . . .
a. kemakmuran
b. kedamaian
c. persatuan
b. kesucian

35. Dalam menghadapi segala pertikaian yang terjadi di kawasan Asia Tenggara akan
diselesaikan dengan cara . . . .
a. damai
b. militer
c. perang
d. kekerasan

36. Untuk kemajuan dan perkembangan ilmu pengetahuan dilakukan pertukaran


pelajar.Pertukaran pelajar tersebut merupakan bentuk kerja sama ASEAN di bidang
....
a. politik
b. ekonomi
c. pendidikan
d. kebudayaan

©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD
P-01
DOKUMEN NEGARA 8
SANGAT RAHASIA
PPKn

37. Tujuan nasional bangsa Indonesia dalam keikutsertaannya mewujudkan


perdamaian dunia terdapat dalam pembukaan UUD 1945 alinea . . . .
a. alinea pertama
b. alinea kedua
c. alinea ketiga
d. alinea keempat

38. Indonesia dalam menjalankan politik luar negerinya selalu aktif menyelesaikan
masalah internasional, hal tersebut merupakan politik luar negeri yang . . . .
a. bebas
b. rahasia
c. umum
d. Aktif

39. Konferensi Asia Afrika menghasilkan beberapa keputusan penting , diantaranya


menentang diskriminasi dan kolonialisme dan ikut aktif memajukan perdamaian
dunia.Komperensi Asia Afrika diketuai oleh ....
a. Ir. Soekarno
b. Drs. Moh. Hatta
c. Ali Sastroamijoyo
d. Ruslan Abdul Gani

40. Indonesia menjadi anggota PBB, yang ke 60. Di keanggotaan PBB terdapat
organisasi yang menangani masalah kesehatan adalah ....
a. UNESCO
b. WHO
c. FAO
d. ILO

©
PKn-SD/MI-P1-2017/2018 HakCiptapadaPusatPenilaianPendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD

Anda mungkin juga menyukai