Anda di halaman 1dari 6

PROGRAM KERJA MADRASAH 2013/2014

Target Pencapaian
N
Bidang Kegiatan Kerja Ukuran Keberhasilan 2003/ 2004/ 2005/ 2006/ Ket
o
2004 2005 2006 2007
1. Meningkatkan 1. Perangkat mengajar lengkap. X
1 Bidang profesionalisme Guru 2. Penggunaan media pembelajaran. X
. melalui kegiatan 3. Metode pembelajaran sesuai dengan X
Kurikulum MGMP materi.
4. Evaluasi berjalan sebagaimana X
mestinya.
5. Semua Guru dapat membuat soal X
lengkap dengan kisi-kisinya
2. Mengintensifkan 1. Dapat mengikuti lomba mata X
pembinaan terhadap pelajaran sampai tingkaat propinsi.
siswa berbakat pada 2. Nilai UAN murni untuk 3 mata X
mata pelajaran pelajaran, masing-masing dapat
tertentu,dengan maasuk 10 besar untuk tingkat
memberikan tambahan propinsi sesama siswa MA
materi terjadwaal
bekerjsama dengan
LBB
3. Menambah jumlah jam 1. Rata-rata nilai UAN murni X
pelajaran dalam bentuk meningkat dari tahun ketahun.
program intensif 2. Dari peserta Test masuk PTN X
minimal lulus 30 %.
3. Kelulusan lebih dari 95 %. X
4. Mengefektifkan 1. Terlaksnanya kegiatan tutor sebaya X
kegiatan tutor sebaya, bagi  siswa yang kesulitan belajar
bekerja sama dengan untuk mata pelajaran tertentu
Kesiswaan.(Untuk
semua mata pelajaran,
terutama Bhs. Arab)
Target Pencapaian
N
Bidang Kegiatan Kerja Ukuran Keberhasilan 2003/ 2004/ 2005/ 2006/ Ket
o
2004 2005 2006 2007
5. Mengefektifkan 1. Ada jadwal kegiatan praktikum X
kegiatan praktikum di di laboratorium dan dilaksanakan
laboratorium IPA dan sesuai dengan jadwal tersebut
Bahasa

6. Merngefektifkan 1. Terlaksananya test formatif X


pelaksanaan test untuk setiap pokok bahasan.
formatif melalui 2. Dapat diketahui taraf serap X
petugas khusus untuk masing-   masing pokok
pengolah nilai. bahasan (kompetansi).

7. Tartil Al Qur’an   1. Terlaksananya tartil Al Qur’an X


sebelum KBM jam sebelum dimulainya jam pertama.
pertama 10 s/d 15 menit 2. Siswa hafal ayat-ayat yang
dengan membaca ayat-  diajarkan dalam Pendidikan Agama. X
ayat yang berkaitan
dengan materi Akhlak
1. Menambah personalia 1. Tidak terdapat siswa yang absen X
2 Kesiswaan Guru BP disesuaikan lebih dari 10 hari dalam satu
. dengan standard yang semester.
telah dibakukan ( satu 2. Tidak terdapat siswa yang X
guru BP untuk 150 mengulang satu kesalahan lebih dari
siswa). 3 kali.
3. Motivasi belajar siswa lebih tinggi . X
4. Prosentase absen siswa untuk tiap
kelas tidak lebih dari 2%. X

2. Mengefektifkan 1. Dapat mengirimkan peserta lomba X


pembinaan Karya karya ilmiah remaja (LKIR).
Ilmiah Remaja.
Target Pencapaian
N
Bidang Kegiatan Kerja Ukuran Keberhasilan 2003/ 2004/ 2005/ 2006/ Ket
o
2004 2005 2006 2007
3. Mengefeftifkan 1. Ikut serta dalam kegiatan kebersihan X
kegiatan pengabdian di masarakat lingkungan.
masyarakat melalui 2. Ikut membantu masyarakat tidak
seksi-seksi dalam OSIS. mampu disekitar sekolah. X
3. Dapat membantu teman yang tidak
mampu. X
4. Berpartisipasi dalam kegiatan hari
Besar. X

4. Mengefektifkan 1. Dapat membentuk grup Band yang X


pembinaan kepada laku dijual.
siswa berbakat dalam 2. Dapat membentuk Grup Qosidah. X
kesenian 3. Dapat membentuk Grup teater.
4. Dapat membentuk Grup hadrah. X
X
5. Mengefektifkan a. Semua siswa dapat X
kegiatan ekstra mengikuti salah satu kegiatan ekstra
kurikuler yang bisa kurikuler sebagai beriku
mengakomodasi minat  Pramuk
siswa dan menjadi .
kegiatan wajib pilihan  Koperasi.
yang harus diikuti oleh  Komputer.
siswa.  Ketrampilan.
 Kesenian.

1. Pembangunan 1. Terwujudnya bangunan X


Laboratorium Laboratorium Matematika.
Matematika
Target Pencapaian
N
Bidang Kegiatan Kerja Ukuran Keberhasilan 2003/ 2004/ 2005/ 2006/ Ket
o
2004 2005 2006 2007
5. Pengadaan ruang Audio 1. Terwujudnya ruang Audio Visual. X
Visual.

6.Pemasangan kertamik 1. Terwujudnya pemasangan keramik X


ruang Guru dan Ruang untuk ruang Guru dan Ruang Waka.
Waka.

7. Pembangunan Koperasi 1. Terwujudnya ruang khusus untuk X


siswa Koperasi siswa.

8. Pembangunan kantin 1. Terwujudnya bangunan untuk X


siswa. kantin siswa

9. Pengadaan OHP untuk 1. Tersedianya OHP untuk 28 kelas. X X X Bertahap


28 kelas. mulai
2004/5
10. Pengadaan TV dan 1. Tersedianya TV dan VCD untuk 28 X
VCD untuk 28 kelas. kelas.

11. Penyempurnaan sarana 1. Terciptanya lingkungan X X X Bertahap


di asrama MAK mulai yang bersih dan nyaman di asrama dimulai
kamar mandi, halaman MAK. tahun
dan kamar tidur. 2003/2004

12. Pembangunan klinik 1. Terwujudnya bangunan X


untuk siswa. klinik untuk siswa.

13. Pembangunan klinik 1. Terwujudnya bangunan X


untuk melayani umum. klinik untuk melayani masarakat
uimum.
Target Pencapaian
N
Bidang Kegiatan Kerja Ukuran Keberhasilan 2003/ 2004/ 2005/ 2006/ Ket
o
2004 2005 2006 2007
14. Melengkapi sarana 1. Tersedianya sarana untuk X
untuk kegiatan ekstra kegiatan ekstra kurikuler.
kurikuler.

15. Perluasan tanah baik 1. Tersedianya tanah untuk X Menyisihka


untuk KBM maupun KBM maupun lapangan olah raga. n sebagian
lapangan olah raga. sumbangan
insidental
4 Ketrampila 1. Menambah unit   1. Tersedianya unit ketrampilan X
. n ketrampilan sbb : Bahasa Inggris
 Ket 2. Tersedianya unit ketrampilan X
rampilan Bhs.Inggris. Akuntansi. X
 Ket 3. Tersedianya unit ketrampilan
rampilan Akuntansi. Bahasa Arab X
 Ket 4. Tersedianya unit ketrampilan
rampilan Bhs Arab. Fotografi.
 Ket
rampilan Fotografi.
5 Humas 1. Mewujudkan profil 1. Terwujudnya profil MAN dalam X
. MAN Model Jember bentuk Audio Visual.
dalam bentuk Audio
Visual yang
komperhensif dan
menarik.

2. Mensosialisasikan 1. Informasi tentang Profil MAN X


MAN Model Jember Model Jember dapat dilihat di
baik didalam negeri internet.
maupun keluar negeri.
Target Pencapaian
N
Bidang Kegiatan Kerja Ukuran Keberhasilan 2003/ 2004/ 2005/ 2006/ Ket
o
2004 2005 2006 2007
6 Ketenagaan 1. Pelatihan Guru 1. Semua Guru siap menghadapi X
. menghadapi Kurikulum kurikilum 2004.
2004.

1. Meningkatkan 1. Guru mampu menyampaikan X X


kemampuan Guru materi pelajaran dengan
dalam penguasaan menggunakan Bahasa pengantar
secara aktif salah satu Bahasa Asing ( Inggris, Arab )
Bahasa Asing

Anda mungkin juga menyukai