Anda di halaman 1dari 1

KESEHATAN REPRODUKSI BAGI CALON

PENGANTIN
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
Ernawaty,S.ST.SKM
Puskesmas Bissappu
NIP. 196812211989032007

1. Pengertian Pemeriksaan laboratorium merupakan salah satu sarana kesehatanyang melakukan


kegiatan px guna menunjang diagnosa suatu penyakit.

2. Tujuan Untuk menegakkan diagnosa suatu Penyakita serta monitoring terapisuatu penyakit.


1. Kebijakan
2. Referensi Peraturan Mentri Kesehatan No.97 Tahun 2014 Tentang Pelayanan Kesehatan
Kehamilan

3. Prosedur /Langkah- 1. Petugas menerima rekam medis pasien


Langkah 2. Petugas memanggil nama pasien yang tertulis di rekam medis pasien
3. Petugas mencocokkan identitas pasien dengan KTP, jika sudah cocok
petugas melakukan Anamnesis
4. Petugas melakukan TTV (Tanda-tanda Vital)
5. Melakukan Screening TT
6. Petugas melakukan Konseling tentang pemeriksaan Laboratorium atau
pemeriksaan Golda,HB, HBSAG, HIV, SIFILIS Dan NARKOBA.
7. Petugas memberikan konseling tentang kesehatan reproduksi dan
memberikan surat rekomendasi untuk KUA.

4. Unit Terkait 1. Ruang KIA/KB


2. Laboratorium
3. Ruang Imunisasi

Anda mungkin juga menyukai