Anda di halaman 1dari 10

Silabus

Satuan Pendidikan : SMK YP 17 TULUNGAGUNG

Mata Pelajaran : Komunikasi Bisnis

Kelas : X/II Genap

Tahun Pelajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti

KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai

dengan bidang dan lingkup kerja Bisnis Daring dan Pemasaran pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu

pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia

kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional

KI 4: Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, danprosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai

dengan bidang kerja Bisnis Daring dan Pemasaran Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai

dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,

kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu

melaksanakan tugas spesifik di Bawah pengawasan langsung Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru membiasakan, gerak

mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

Materi Kegiatan AlokasiWa SumberPembelajar


Kompetensi Dasar Indikator Penilaian
Pembelajaran Pembelajaran ktu an
3.6 Menganalisis Pelayanan 3.6 1. Menjelaskan Mengamati: 25 JP  Buku Komunika si Tes tertulis:
hubungan dengan Terhadap pengertian Siswa mengamati Bisnis yang Menilai
pelanggan Pelanggan pelanggan tayang video pelayanan relevan kemampuan
 Pengertian 3.6 2. Menjelaskan jenis- terhadap pelanggan  Internet kognitif tentang
Pelanggan jenis pelanggan Membaca pengertian menganalisis
 Jenis-jenis 3.6 3. Menjelaskan pelanggan, pelayan hubungan
Pelanggan tentang pelayan prima, factor-faktor dengan
 Pelayanan prima kepada penentu harapan pelanggan
Prima Kepada pelanggan pelanggan, pelayan dalam bentuk
Pelanggan 3.6 4. Menjelaskan factor- yang diharapkan objektif dan

 Harapan dan faktor yang pelanggan, prinsip uraian

Kepuasan menentukan kepuasan pelanggan

Pelanggan harapan pelanggan dan faktor-faktor Unjuk kerja :

 Negosiasi 3.6 5. Menjelaskan memengaruhi Menilai

Bisnis pelayanan yang kepuasan pelanggan kemampuan


diharapkan dari berbagai sumber diskusi/present
pelanggan belajar yang relevan as i dalam
3.6.6 Menjelaskan prinsip menyajikan
kepuasan Menanya : menganalisis
pelanggan Mengajukan hubungan
3.5.7 Menjelaskan factor- pertanyaan yang dengan
faktor-faktor berkaitan dengan pelanggan
memengaruhi pengertian pelanggan,
kepuasan pelayan prima, factor- Menilai
pelanggan faktor penentu harapan kemampuan
4.6 Membangun 4.6.1 Menjelaskan cirri-ciri pelanggan, pelayan siswa dalam
hubungan dengan negosiasi yang diharapkan melakukan
pelanggan 4.6.2 Menjelaskan tujuan pelanggan, prinsip analisis
dan manfaat kepuasan pelanggan hubungan
negosiasi dan faktor-faktor dengan
4.6.3 Menjelaskan proses memengaruhi pelanggan
negosiasi kepuasan pelanggan
4.6.4 Menjelaskan dasar- dari berbagai sumber Penilaian
dasar negosiasi belajar yang relevan produk :
4.6.5 Mejelaskan taktik Menilai
negosiasi menganalisis
4.6.6 Menjelaskan Mengeksplorasi: hubungan
strategi negosiasi Mengumpulkan dengan
4.6.7 Menjelaskan teknik data/informasi tentang pelanggan yang
negosiasi pengertian pelanggan, dipraktekkan
4.6.8 Menjelaskan pelayan prima, factor- dalam bentuk
hambatan dalam faktor penentu harapan video
negosiasi pelanggan, pelayan
4.6.9 Menjelaskan tipe yang diharapkan
negosiator pelanggan, prinsip
4.6.10 Menjelaskan surat kepuasan pelanggan
perjanjian negosiasi dan faktor-faktor
memengaruhi
kepuasan pelanggan
dari berbagai sumber
belajar yang relevan

Mengasosiasi :
Menganalisis dan
menyimpulkan
informasi/data serta
membuat hubungan
antara pengertian
pelanggan, pelayan
prima, factor-faktor
penentu harapan
pelanggan, pelayan
yang diharapkan
pelanggan, prinsip
kepuasan pelanggan
dan faktor-faktor
memengaruhi
kepuasan pelanggan
dari berbagai sumber
belajar yang relevan
Mengomunikasikan:
Hasil analisis dan
simpulan tentang
konsep dasar ilmu
komunikasi bisnis
dalam bentuk media
(lisan dan tulisan)
3.7 Menerapkan Ruang Lingkup 3.7.1 Menjelaskan Mengamati: 5 JP  Buku Komunika si Tes tertulis:
prosedur penulisan Surat Niaga pengertian surat Mengamati dalam Bisnis yang Menilai
surat niaga dalam  Pengertian niaga tayangan video cara relevan kemampuan
bidang bisnis surat niaga 3.7.2 Menjelaskan ruang surat niaga, surat  Internet kognitif tentang
 Jenis-jenis lingkup surat niaga perkenalan, surat prosedur
surat niaga permintaan penawaran, penulisan surat
4.7 Membuat surat niaga 4.7.1 Membuat surat surat pesanan, surat niaga dalam
dalam bidang bisnis perkenalan pemberitahuan bidang bisnis
4.7.2 Membuat surat pengiriman barang dan dengan bentuk
permintaan pengantar barang, soal objektif
penawaran surat klaim, surat dan uraian
4.7.3 Membuat surat tagihan dan jawaban,
penawaran surat penangguhan Unjuk
4.7.4 Membuat surat pembayaran, surat kerja :Menilai
pesanan permintaan referensi kemampuan
4.7.5 Membuat surat prosedur
pemberitahuan Menanya : penulisan surat
pengiriman barang Mengajukan niaga dalam
dan surat pengantar pertanyaan yang bidang bisnis
barang berkaitan dengan surat
4.7.6 Membuat surat niaga dan jenis-jenis Penilaian
klaim dan surat niaga produk :
penyelesaian klaim Menilai yang
4.7.7 Membuat surat Mengeksplorasi: dipraktekkan
tagihan dan Mengumpulkan dalam bentuk
jawaban data/informasi tentang video
4.7.8 Membuat surat surat niaga dan jenis-
penangguhan jenis surat niaga dari
pembayaran berbagai sumber yang
4.7.9 Membuat surat relevan
permintaan
referensi Mengasosiasi :
Menganalisis dan
menyimpulkan cara
penulisan surat niaga
dan jenis-jenis surat
niaga yang baik

Mengomunikasikan:
hasil analisis dan
simpulan surat niaga
dan jenis-jenis surat
3.8 Menerapkan Hakikat Rapat 3.8.1 Menjelaskan niaga
Mengamati 25 JP  Buku Komunika si Testertulis
penyelenggaraan  Jenis-jenis pengertian rapat Mengamati tayangan Bisnis yang Menilai
rapat rapat 3.8.2 Menjelaskan fungsi video penyelenggaraan relevan kemampuan
 Syarat-syarat dan tujuan rapat rapat, jenis, syarat,  Internet kognitif
rapat yang baik 3.8.3 Mendefinisikan prinsip, tipe-tipe rapat. penyelenggaraa
 Prinsip dan jenis-jenis rapat n rapat dalam
persiapan 3.8.4 Mendefinisikan Menanya bentuk pilihan
rapat syarat-syarat rapat Memberikan ganda dan

 Tipe-tipe yang baik kesempatan siswa uraian

pemimpin 3.8.5 Menjelaskan prinsip menanyakan hal yang

rapat dan rapat berkaitan dengan

fungsinya 3.8.6 Menjelaskan penyelenggaraan rapat, Observasi

 Tipe-tipe persiapan rapat jenis, syarat, prinsip, Cek list lembar

peserta rapat 3.8.7 Mendefinisikan tipe tipe-tipe rapat pengamatan

dan fungsinya pemimpin rapat kegiatan

 Penyelenggara 3.8.8 Mendefinisikan Eksperimen/explore simulasi teknik

an rapat pemimpin rapat Mengumpulkan data presentasi


3.8.9 Mendefinisikan mengenai teman
peserta rapat penyelenggaraan rapat
3.8.10 Mendefinisikan dari berbagai sumber Penilaianprod
fungsi rapat uk :
Asosiasi Menilai
4.8 Penyelenggaraan 4.8.1 Menjelaskan Mengolah hasil data presentasi rapat
rapat penyelanggarakan dan mengevaluasi yang
rapat teknik penyelenggaraan dipraktekkan
4.8.2 Menjelaskan tata rapat dalam bentuk
cara video
menyelenggarakan Komunikasi
rapat dinas Menyajikan hasil
kesimpulan teknik
penyelenggaraan rapat
serta menerapkan di
depan kelas dan di
rekam dalam bentuk
video

3.9 Menerapkan Prosedur 3.9.1 Menjelaskan Mengamati 15 JP  Buku Komunika si Tes tertulis
prosedur interview Wawancara pengertian Mengamati video Bisnis yang Menilai
 Wawancara wawancara kegiatan wawancara, relevan kemampuan
3.9.2 Mendefinisikan karakter wawancara,  Internet kognitif tentang
karakteristik jenis-jenis wawancara, penerapan
wawancara teknik wawancara dan prosedur
3.9.3 Mendefinisikan bentuk-bentuk interview
jenis-jenis wawancara
wawancara dalam Penilaian
bisnis Menanya produk
4.9 Penyelenggaraan 4.9.1 Mendeskripsikan Mengajukan Menilai laporan
interview teknik wawancara pertanyaan yang dan bahan
4.9.2 Mendefinisikan berkaitan dengan presentasi
bentuk-bentuk kegiatan wawancara, prosedur
pertanyaan dalam karakter wawancara, penulisan surat
wawancara jenis-jenis wawancara, niaga dalam
teknik wawancara dan bidang bisnis
bentuk-bentuk
wawancara

Mengeksplorasi
Mengumpulkan data
mengenai teknik-teknik
wawancara dengan
benar

Mengasosiasi
Menganalisis dan
menyimpulkan data dari
mengenai teknik-teknik
wawancara dengan
benar

Mengkomunikasikan
Hasil analisis dan
simpulan cara
menganalisis teknik-
teknik wawancara

Mengetahui Tulungagung, 13 Januari 2022


Kepala SMK YP17 TULUNGAGUNG Guru Komunikasi Bisnis

HARIJONO,S.Pd, M.M ENASTUTI LUTFI ALAWIYAH, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai