Anda di halaman 1dari 2

Penyusunan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA)

No.Dokumen: No Revisi: Halaman:


RSUD PROVINSI KEPULAUAN RIAU /SPO-PE/RSUD/IX/2016 0/0 1/ 2
Jl. Indun Suri – Simpang Busung No. 1
Telp. ( 0771 ) 482655 ; 482796 Ditetapkan:
Fax. ( 0771 ) 482795 Tanggal Terbit: DIREKTUR

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL September 2016
dr. Didi Kusmarjadi, Sp.OG
NIP. 19660731 199703 1 007
Penyusunan DPA merupakan proses pembuatan anggaran rumah
Pengertian sakit tahun berjalan yang mengacu kepada rencana kerja tahunan
yang telah dibuat.

Memberikan acuan penggunaan anggaran kepada rumah sakit


Tujuan dalam menjalankan kinerja operasional dalam mendukung visi dan
misi rumah sakit.
1. Adanya RPJMD Provinsi Kepualauan Riau
2. UU No 25 Tahun 2005 Tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 90
Tahun 2010 Tentang Penyusunan Rencana Kerja Dan
Kebijakan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga
4. Perda No 3 Tahun 2011 tentang RPJMD Provinsi
Kepulauan Riau Tahun 2010 – 2015
5. Peraturan daerah No 5 tahun 2012 tentang organisasi dan
tata kerja
6. Dokumen rencana kerja tahunan
Prosedur 1. Memerintahkan Kasubbag TU untuk membuatkan Laporan
rencana kinerja tahunan
2. Membuat konsep format RKT yang memuat : Sasaran
strategis, Indikator kinerja dan Target pencapaiannya
3. Menggandakan dan menyampaikan konsep format RKT ke
masing - masing bagian untuk diisi
4. Mengisi format RKT yang telah diberikan oleh Kasubag
TU
5. Menyerahkan draft laporan RKT kepada Subbag TU untuk
menjadi bahan rapat internal dengan semua bagian
6. Melaksanakan rapat koordinasi penyusunan RKT
mencakup pembagian tugas, jadwal penyelesaian, Jadwal
pertemuan progres report
7. Memperbaharui konsep RKT berdasarkan masukan hasil
rapat menjadi draft RKT dan mengajukannya kepada Kasubag
untuk dinilai dan diperiksa
8. Menyerahkan laporan RKT kepada Subbag TU untuk
diperiksa dan cermati sebelum diberikan kepada Kepala Biro
9. Memeriksa dan mencermati draft RKT. Jika sudah baik
diberikan paraf untuk diteruskan kepada Asisten dan jika
belum akan dikembalikan untuk diperbaiki
10. Menilai dan mencermati draft RKT. Jika draft sudah sesuai
akan diberi tandatangan dan jika belum akan dikembalikan
untuk diperbaiki
11. Menilai dan mencermati draft RKT. Jika draft sudah sesuai
akan diberi tandatangan dan jika belum akan dikembalikan
untuk diperbaiki
12. Menerima ,menggandakan dan mendistribusikan RKT ke
masing masing bagian dan pengadministrasi umum
13. Menerima RKT dan menyimpannya sebagai dokumen
arsip
14. Menerima dan menyimpan buku Renstra sebagai dokumen
dan arsip

1. RPJMD Provinsi Kepulauan Riau


Dokumen Terkait
2. RSB RSUD Tanjung Uban
3. RBA RSUD Tanjung Uban

Unit Terkait 1. Seluruh unit kerja di rumah sakit

Anda mungkin juga menyukai