Anda di halaman 1dari 12

PROGRAM STUDI S1 KEBIDANAN

INSTITUT TEKNOLOGI KESEHATAN DAN SAINS WIYATA HUSADA


DAMARINDA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Semester Bobot (SKS) Dosen Pengampu
1. Heni Purwanti, SST. M.Keb
MUTU WHS.BD.10819 7 3 SKS (2T, 1P) 2. Tuti Meihartati, SST M.Kes
PELAYANAN 3. Ida Hayati, M.Kes
KEBIDANAN 4. Eka Frenty Hadiningsih, SST., M.Keb
Mata Kuliah
-
Prasyarat
Koordinator MK Ketua Program Studi

Pengesahan

(Heni Purwanti, SST. Keb) (Eka Frenty Hadiningsih, SST.,M.Keb)

Capaian
Sikap (S)
Pembelajaran
Lulusan (Prodi) 1. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan berdasarkan keyakinan, moral, filosofi, kode etik profesi, serta standar praktik
kebidanan, nilai kemanusiaan (S2)
2. Menghargai keragaman budaya, pandangan, agama, kepercayaan dan status sosio-ekonomi, serta pendapat atau temua orisinal
orang lain (S5)
3. Menguasai konsep teoritis manajemen asuhan kebidanan dan model praktik kebidanan (P1)
4. Menguasai konsep teoritis ilmu ekonomi kesehatan, politik kesehatan, kebijakan publik dibidang kesehatan, sosiaologi dan
antropologi kesehatan, epidemiologi dan biostatistik, kesehatan masyarakat secara umum (P4)
5. Mampu mengaplikasikan keilmuan kebidanan dalam menganalisis masalah dan memberikan petunjuk dalam memilih
alternatif pemecahan masalah pada memilih alternatif pemecahan masalah pada lingkup praktik kebidanan meliputi asuhan
pranikah, prakonsepsi, kehamilan, persalinan, nifas, bayi baru lahir, bayi, anak balita, anak prasekolah, kesehatan reproduksi
(remaja, perempuan, usian subur dan perimenopause), serta pelayanan KB (KK1)
6. Mampu mendemonstrasikan pendokumentasian asuhan kebidanan sesuai standar yang berlaku (KK7)
7. Mampu menerapkan teori manajemen kebidanan komunitas yang berbasis pada partisipasi masyarakat untuk menyelesaikan
masalah melalui pendekatan interprofesional(KK9).
Pengetahuan (P)
1. Mampu menjelaskan konsep asuhan kebidanan komunitas
2. Mampu menjelaskan ruang lingkup asuhan kebidanan komunitas
3. Mampu mengkaitkan/merujuk teori asuhan kebidanan komunitas yang terdahulu dan saat ini
4. Mampu mengenali masalah dalam asuhan kebidanan keluarga/komunitas
5. Mampu mengidentifikasi masalah dan pemecahannya serta menghasilkan produk/kegiatan/aktivitas yang dapat
menstimulasi/mengembangkan perkembangan komunitas
6. Mampu menyampaikan konsep, persiapan, pelaksanaan produk/kegiatan/aktivitas yang dibuat untuk menstimulasi dan
mengkembangan secara tertulis maupun verbal dalam kebidanan komunitas
7. Menguasai teori aplikasi bidang pengetahuan manajemen pelayanan kesehatan dan manajemen pelayanan kebidanan untuk
dapat mengelola masalah manajerial dalam pelayanan kebidanan komunitas
Keterampilan Khusus (KK)
1. Mampu menjelaskan Konsep Dasar Mutu Kesehatan
2. Mampu menjelaskan Standar Mutu dan Indicator Mutu Pelayanan Kesehatan
3. Mampu memahami Pencapaian Mutu Pelayanan Kebidanan Berdasarkan Standar Prosedur
4. Mampu mengenali Metode metode Mutu dalam Pelayanan Kebidanan
5. Mampu mengidentifikasi masalah masalah Pelayanan Kebidanan di tingkat Pelayanan Kesehatan Primer
6. Mampu memahami Kebijakan Kebijakan yang dibuat oleh pemerintah dalam pelayanan Kesehatan dan kebidanan
7. Mampu memahami Implementasi Otonomi daerah dalam bidang Kebidanan.

Keterampilan Umum (KU)


1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sitematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai mutu pelayanan kebidanan yang sesuai dengan
bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur
3. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya berdasarkan hasil
analisis informasi dan data
4. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik didalam maupun
diluar lembaganya
5. Mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap
penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggung jawabnya
6. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada d bawah tanggung jawabnya, dan mampu
mengelola pembelajarana secra mandiri
Capaian 1. Bertaqwa kepada tuhan yang maha esa dan mampu menunjukkan sikap religius (S1)
Pembelajaran Mata 2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan berdasarkan keyakinan, moral, filosofi dan kode etik profesi, serta
Kuliah (CPMK) standar praktik kebidanan, nilai kemanusiaan (S2)
3. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang keahliannya secara mandiri (S10)
4. Menguasai konsep teoritis manajemen asuhan kebidanan dan model praktik kebidanan (P1)
5. Mampu menunjukan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur (KU2)
6. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya,
berdasarkan hasil analisis informasi dan data (KU5).
7. Mampu mengaplikasikan keilmuan kebidanan dalam menganalisis masalah dan memberikan petunjuk dalam
memilih alternatif pemecahan masalah pada lingkup praktik kebidanan meliputi asuhan kehamilan, persalinan,
nifas, bayi baru lahir, balita dan anak pra sekolah serta pelayanan KB (KK1).
Deskripsi Mata Mata kuliah ini memberikan kemampuan mahasiswa untuk melaksanakan praktik kebidanan secara komprehensif dengan
Kuliah memperhatikan budaya setempat dengan pendekatan manajemen kebidanan dan didasari oleh konsep, keterampilan, dan sikap
professional bidan dalam asuhan di komunitas. Topik yang dibahas meliputi konsep, prinsip, dan strategi pelayanan kebidanan
komunitas, komunitas dan budaya, program terkait kesehatan ibu, anak dan kesehatan reproduksi, pelayanan kebidanan di
komunitas
Referensi 1. Maternity D, dkk, 2017. Asuhan Kebidanan Komunitas. ANDI. Yokyakarta
2. Runjati, 2011. Asuhan Kebidanan Komunitas. EGC. Jakarta
3. Wahyuni, dkk, 2020. Kebidanan Komunitas. Yayasan Kita Menulis. Yokyakarta
4. Syafrudin, dkk, 2007. Kebidanan Komuitas. EGC. Jakarta
Pertemu Kemampuan Akhir Kriteria (indikator) Bahan Kajian Metode Pengalaman Penilaian Waktu Refer Dosen
an Yang Diharapkan Capaian Pembelajaran Belajar (Menit) ensi
(Sub-CPMK) Mahasiswa Jenis Kriteria Bobot

Setelah mengikuti Konsep dasar mutu Konsep dasar mutu Metode: Mahasiswa Tertulis Partisipasi 5% T: 80 1&2 Heni
1-2 perkuliahan ini pelayanan pelayanan Small Group menyimak mahasiswa dan Menit
Kamis, 1 Mahasiswa dapat kesehatan: kesehatan Discussion penjelasan dan kehadiranp
sept 22 memahami konsep 1. Pengertian (Blanded mendiskusikan T: 170
dasar mutu pelayanan Learning) konsep dasar Menit
Jumat,2 sep kesehatan 2. Pembat mutu pelayanan
22 asan kebidanan
mutu
pelayan
an
kesehat
an
3. Prinsip
management
mutu terpadu
4. Peni
ngkat
an
mutu
berk
elanj
utan
Strategi
peningkatan
mutu
pelayanan
kesehatan

3-4 Mahasiswa mampu Program menjaga Program menjaga Metode: Mahasiswa Tertulis 5% T: 140 3&6
Rabu, 7 memahami tentang Program mutu: mutu Small Group menyimak Menit Heni
sept 22 menjaga mutu 1. Pengertian Discussion penjelasan dan
(Blanded mendiskusikan T: 80 Menit
Kamis,8 2. Tujuan Program
Learning)
sept 22 3. Manfaat menjaga mutu
4. Sasaran
5. Standar
5-6 Bentuk program Program menjaga Metode: Mahasiswa Tertulis 5% T: 170 Heni
menjagamutu : mutu Strategi menyimak menit
Jumat, 9 sep Cooperative penjelasan dan
22 1. Bentuk program learning, mendiskusikan
ditinjau dari presentasi, kuis, Program menjaga
kedudukan orang dan tugas mutu
pelaksana mandiri
program menjaga
mutu
2. Program mejaga
mutu internal
3. Program menjaga
mutu eksternal
4. Bentuk mutu
ditinjau dari
waktu
7-8 Mahasiswa mampu Standar mutu Standar mutu pelayanan Metode: Mahasiswa T : 140 Heni
menjelaskan standar mutu pelayanan kebidanan Strategi menyimak menit
Rabu 14 pelayanan kebidanan kebidanan Cooperative penjelasan dan
Sept 22 1. Pengertian learning, mendiskusikan T: 80 Menit
standar presentasi, kuis, Program standar
Kamis, 15 dan tugas mandiri mutu pelayanan
sep 22 2. Tujuan kebidanan
standar
3. Manfaat
standar
Komponen-
komponen
standar
9-10 Mahasiswa mampu Standar Operating Standar mutu Metode: Mahasiswa T : 170 Tuti
memahami standar mutu Prosedur pelayanan kebidanan Strategi menyimak Menit
Jumat, pelayanan kebidanan 1. Pengertin Cooperative penjelasan dan
16 sept SOP learning, mendiskusikan
2022 presentasi, Program standar
2. Tujuan mutu pelayanan
SOP kuis, dan
kebidanan
tugas mandiri
3. Manfaat
SOP
Prinsip-prinsip dalam
penyusunan SOP

11-12 Mahasiswa mampu Standar mutu Standar mutu Metode: Mahasiswa T : 140 Tuti
memahami standar mutu pelayanan pelayanan Strategi menyimak Menit
Rabu, pelayanan kebidanan kebidanan dari kebidanan Cooperative penjelasan dan
21 sept standar 1 s/d learning, mendiskusikan T: 80 Menit
2022 standar 24 Program standar
presentasi,
mutu pelayanan
kuis, dan kebidanan
Kamis,
tugas mandiri
22 sept
22
13-14 Mahasiswa mampu Indikato mutu 1.1 keluarga Metode: Strategi T: 170 menit Tuti
memahami indicator pelayanan kebidanan : mengikuti Cooperative
Jumat, 23 mutupelayanan kebidanan 1. Pengertian program KB learning,
sept 2022 indicator 1.2 Ibu melakukan presentasi, kuis,
2. Disiplin
dalam persalinan di dan tugas
standar fasilitas mandiri
kebidanan kesehatan
3. Manfaat
standar
pelayanan
kebidanan
4. Format
standar
pelayanan
kebidanan
5. Dasar
hukum
penerapan
standar
pelayanan
kebidanan

15-16 Mahasiswa mampu 1. Merumuskanket Indikator mutu Metode: Strategi T : 140 Ida Hayati
memahami tentang indikator epatan pelayanan kebidanan Cooperative Menit
Rabu, 28 pengukuran kinerja learning,
sept 2022 2. Merumuskani presentasi, kuis, T: 80 Menit
ndicatorkep dan tugas
Kamis,29 uasanpelangg mandiri
sept 22 an
3. Merumuskanef
isiensidane
fektifitasstanaa
r out come
4. Indikatorkinerja
5. Performance
awareness
6. Pengukuran
kinerja
7. Peningkatan
kinerja
17-19 Mahasiswa Penilaian Metode peningkatan T: 170 Ida Hayati
mampu mutu mutu pelayanan Menit
Jumat 30 memahami pelayanan kebidanan
sept 2022 berbagai metode kebidanan
peningkatan melalui:
mutupelayanan 1. Wawancara
kebidanan
2. Observasi
3. Dokumentasi
4. Berdasarkan
konsep PDCA

20-21 Mahasiswa mampu Pendekatan Pendekatan Quality T : 140 Ida Hayati


memahamiberbag Quality Assurance menit
Rabu, 5 okt aimetodepeningk Assurance
2022 atanmutupelayana T: 80
nkebidanan Menit
Kamis, 6 okt
22

22-23 Mahasiswa mampu 1. Pengertian masalah Mengelola masalah T : 170 Eka Frenty
memahami pelayanan kebidanan menit
Jumat, 7 okt mengelola masalah 2. Proses
2022 pelayanan kebidanan pemecahanmasalah di tingkat pelayanan
kesehatan primer
di tingkat pelayanan 3. Analisissituasi
kesehatan primer 4. Pengambilankeput
usan
24-25 Mahasiswa mampu Studi kasus dengan Studi kasus dengan T: 140 Eka Frenty
memahami mengelola pemecahan persoalan pemecahan persoalan menit
Rabu, 12 masalah pelayanan mutu dan peningkatan mutu dan peningkatan
Okt 22 kebidanan di tingkat proses pelayanan proses pelayanan T: 80
pelayanan kesehatan primer kebidanan denganpen kebidanan denganpen Menit
Kamis, 13 dekatan Quality dekatan Quality
okt 22 Assurance Assurance

26-29 Mahasiswa mampu 1. Kebijakan Kebijakan pemerintah T : 170 Eka Frenty


memahami kebijakan dan program dalam pelayanan menit
Jumat, 14 pemerintah dalam pembanguna kebidanan
okt 22 pelayanan kebidanan n kesehatan
nasional,
provinsi dan
daerah (latar
belakang,
tujuan,
manfaat,
jenis
program)
2. Upaya kesehatan
3. Pembiayaan
kesehatan
4. SDM Kesehatan
5. Kepentingan
yang
terpengaruh
oleh kebijakan
6. Jenis manfaat
7. Tingkat
perubahan
yang
diharapkan
8. Posisi atau
letak
pengambila
n
keputusan
9. Germas
10. JKRA
11. Jampersal
12. Desa Siaga
Aktif
13. Peningkatan
PHBS
14. Program
Imunisasi
15. JKN/BPJS
16. KIS(Kar
tu
Indonesia
Sehat)
17. Nusantara
Sehat
30 Mahasiswa mampu 1. Konsep Peraturan T : 140 Eka Frenty
menjabarkan peraturan implementasi otonomidaerahdal Menit
Rabu, otonomidaerahdala kebijakan ambidangkebidan an
19 okt untuk meningkatkan
2022
mbidangkebidanan untuk 2. Konsep otnoomi jiwa enterpreunership
meningkatkan jiwa daerah dan
enterpreunership otonomi khusus
3. Konsep
pelayanan
public
4. Konsep
kesehatan dan
ketersediaan
pelayanan
kesehatan
5. Implementasi
otonomi aceh
dalam bidang
kesehatana
dalahJaminan
Kesehatan Aceh
(JKA),
Tercakup
pemeriksaan
kehamilan dan
persalinan
gratis.
Pertemuan Hari/Tanggal Waktu/tempat Materi Dosen
1. Kamis, 20 P : 80 Menit  Standar Operating Heni
Oktober 2022 Prosedur
2. Jumat, 21 P : 170 Menit  Standar Mutu Pelayanan Tuti
Oktober 2022 Kebidanan Dari Standar
1 Sampai dengan
Standar 24
3. Rabu, 26 P : 140 Menit  Indicator Mutu Heni
Oktober 2022 Pelayanan Kebidanan
4. Kamis, 27 P: 80 Menit  Indicator Mutu Eka Frenty
Oktober 2022 Pelayanan Kebidanan
5. Jumat, 28 P : 170 Menit  Penilaian Mutu Ida
Oktober 2022 Pelayanan Kebidanan
Melalui
a. Wawancara
b. Observasi
c. Dokumentasi
d. Berdasarkan
Konsep PDCA
6. Rabu,2 P : 140 Menit  Pendekatan Quality Tuti
November 2022 Assurance
7. Kamis, 3 P : 80 Menit  Mengelola Masalah Ida Hayati
November 2022 Pelayanan Kebidanan di
Tingkat Pelayanan
Kesehatan Primer
8. Jumat, 4 P : 170 Menit  Study kasus dengan Eka Frenty
November 2022 Pemecahan Persoalan
Mutu dan Peningkatan
Proses Pelayanan
Kebidanan dengan
Pendekatan Quality
Assurance
9. Rabu, 9 P : 140 Menit  Kebijakan Pemerintah Heni
November 2022 Dalam Pelayanan
Kebidanan
10. Kamis, 10 P : 80 Menit  Peraturan Otonomi Tuti
November 2022 Daerah Dalam Bidang
Kebidanan Untuk
Meningkatkan Jiwa
Enterpreunership

Anda mungkin juga menyukai