Anda di halaman 1dari 1

TIGA PERTANYAAN JEMAAT KORINTUS TENTANG KEBANGKITAN

1 KORINTUS 15:1–58

PENDAHULUAN
Dalam beberapa agama di dunia kematian adalah binasa total. Kematian adalah akhir dari
kehidupan manusia. Itu sebabnya banyak orang takut mati. Tapi di dalam Kristus kematian
bukanlah hal yang menakutkan. Sebab ada pengharapan akan kebangkitan.
Jemaat Korintus pernah ditanya 3 pertanyaan tentang kebangkitan.

TEMA: APA SAJA YANG DIPERTANYAKAN JEMAAT KORINTUS TENTANG KEBANGKITAN?

1. Benarkah Yesus Bangkit?


Ada banyak bukti bahwa Yesus sudah bangkit.
a. Bukti 1: Yesus mati sesuai dengan kitab suci Ay. 3-4
Kematian Yesus memenuhi seluruh nubuatan tentang kematian Mesias dalam Mazmur 22
dan Yesaya 53.
- Ada perkataan Eli-eli lama sabhaktani Maz. 22:2
- Dihina, dicibir, diolok Maz. 22:7-8
- Dikerumuni musuh Maz. 22:13
- Tercurah seperti air Maz. 22:15
- Tulang terlepas dari sendi Maz. 22:15
- Haus Maz. 22:16
- Tangan dan kaki ditusuk Maz. 22:17
- Tulang dapat dihitung Maz. 22:18
- Pakaian diundi Maz. 22:19
Jika Yesus mati sesuai Kitab Suci, maka Dia juga pasti bangkit seperti yang dikatakan Kitab
Suci
b. Bukti 2: KebangkitanNya disaksikan oleh banyak setidaknya 500 saksi mata Ay. 6-7
c. Bukti 3: Yesus yang bangkit juga dilihat langsung oleh Paulus Ay. 8

2. Apakah orang percaya juga akan bangkit?


Kebangkitan orang percaya adalah sesuatu yang pasti terjadi
a. Bukti 1: Yesus sudah bangkit mengalahkan kematian Ay. 12-13
KebangkitanNya adalah kebangkitan sulung Ay. 20
b. Bukti 2: Keberanian para murid berkorban bagi berita Injil Ay. 30-32

3. Bagaimana orang percaya akan dibangkitkan?


a. Cara 1: Memberi tubuh yang baru, yaitu tubuh sorgawi Ay. 35-49
Seperti Allah sanggup memberi banyak jenis tubuh, Dia juga mampu memberi tubuh bagi
orang percaya yang bangkit
b. Cara 2: Nafiri terakhir berbunyi, yang masih hidup diubahmuliakan. Yang sudah
meninggalkan dibangkitkan dalam tubuh yang baru

Anda mungkin juga menyukai