Anda di halaman 1dari 4

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Perawat Ahli Madya


2. Kode Jabatan :
3. Unit Kerja : RSUD Banyorang
JPT Utama :
JPT Madya : Sekertaris Daerah
JPT Pratama : Direktur
Administrator : Direktur
Pengawas : Kepala seksi Pelayanan dan penunjang medic
Pelaksana : Kepala seksi Keperawatan
Jabatan Fungsional : Perawat Terampil
4. Jabatan : Melaksanakan kegiatan pelayanan asuhan keperawatan yang
     kepegawaian mencakup bio-psiko-sosio-spiritual yang
     komprehensif ditujukan pada individu, keluarga, kelompok dan
     masyarakat baik sakit maupun sehat sesuai dengan prosedur dan
     peraturan yang berlaku untuk mencapai standar pelayanan Rumah
  Sakit.
5. Kualifikasi Jabatan :
a. Pendidikan Formal : S1 Keperawatan + Ners
b. Pendidikan dan Pelatihan : Pelatihan BTCLS
c. Pengalaman Kerja :
6. Tugas Pokok

Waktu
Hasil Jumlah Waktu Kebutuhan
No Uraian Tugas Penyelesaian
Kerja Hasil Efektif Pegawai
(Jam)
Melakukan Pengkajian Laporan 4000 1 1250 3.2
1
Keperawatan lanjutan pada individu
Merumuskan diagnosa Laporan 4000 1 1250 3.2
2 Keperawatan

Menyusun Rencana Tindakan Laporan 4000 0.5 1250 1.6


3 Keperawatan

Melakukan Komunikasi Laporan 4068 0.5 1250 1.6


4 Terapeutik dalam pemberian
Asuhan Kepoerawatan
Melakukan Intervensi Laporan 500 1 1250 0,4
Keperawatan yang kompleks
5
Pada area medikal bedah

Melakukan intervensi kepe- Laporan 500 1 1250 0,4


6 Rawatan sfesifik yang kompleks
diarea anak
Melakukan Perawatan Luka Laporan 1000 3 1250 2.4
7
Melakukan tindakan keperawatan Laporan 4000 1 1250 3.2
8 Pada kondisi gawat darurat

Melakukan tindakan keperawatan Laporan 1000 0.5 1250 0,4


9
Pemenuhan kebutuhan nutrisi
Melakukan tindakan keperawatan Laporan 500 0.5 1250 0,2
10
Pemenuhan kebutuhan eliminasi
Melakukan Tindakan Laporan 200 0.5 1250 0,08
keperawatan kebutuhan
11
mobilisasi

Melakukan tindakan Laporan 500 0.5 1250 0.2


Keperawatan pemenuhan
12
kebutuhan istirahat.tidur

13 Melakukan tindakan Laporan 1000 0.25 1250 0.2


Keperawatan pemenuhan
Kebutuhan rasa nyaman dan
Pengaturan suhu tubuh
Melakukan Pemantauan atau Laporan 4000 0.5 1250 1.6
Penilaian kondisi pasien selama
14 Dilakukan tindakan keperawatan
sesuai kasus dan kondisi pasien
Pemenuhan kebutuhan nutrisi
Melakukan Konsultasi Laporan 4000 0.5 1250 1.6
15 Keperawatan dan kolaborasi
dengan dokter
Melakukan evaluasi tindakan Laporan 4000 0.5 1250 1.6
16 Keperawatan pada individu

Melakukan Pendokumentasian Laporan 4068 0.5 1250 1.6


17 tindakan keperawatan

22
TOTAL

7. Hasil Kerja
No
Hasil Kerja
1 Tersedianya pengkajian dasar pada individu
2 Tersedianya rumusan diagnosa keperawatan
3 Tersedianya susunan rencana tindakan keperawatan
4 Tersedianya komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan
5 Tersedianya intervensi keperawatan yang kompleks pada area medical bedah
6 Tersedianya intervensi keperawatan yang kompleks diarea anak
7 Tersedianya perawatan Luka
8 Tersedianya tindakan Keperawatan pada kondisi gawat darurat
9 Tersedianya tindakan pemenuhan kebutuhan nutrisi
10 Terlaksananya tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi
11 Tersedianya tindakan keperawatan pemenuhan mobilisasi
12 Tersedianya tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan istirahat/tidur
Tersedianya tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan penngaturan
13
suhu tubuh
Tersedianya pemantauan atau penilaian kondisi pasien selama dilakukan tindakan
14
keperawatan sesuai kasus dan kondisi pasien
15 Tersedianya konsultasi keperawatan dan kolaborasi dengan dokter
16 Tersedianya evaluasi tindakan keperawatan pada individu
17 Tersedianya pendokumentasian tindakan keperawatan

8. Bahan Kerja

No Bahan Kerja Penggunaaan Untuk Tugas

1 Permenpan No.25 Thn 2014 Pedoman pelaksanaan tugas perawat


2 SIP/STR Legalitas dalam melaksanakan asuhan keperawatan
3 SOP/ Protap Panduan dalam melaksnakan kegiatan
4 Instruksi Pimpinan/ surat tugas
Untuk melaksanakan tugas sesuai instruksi
pimpinan
5 Surat wewenang/ tugas limpah Untuk memberikan tindakan medis diluar
dari dokter wewenang dokter

9. Perangkat Kerja
Penggunaan Dalam Tugas
No Perangkat Kerja
1 Alat peraga/ alat pemeriksa Untuk mempermudah pekerjaan
kesehatan dasar
2 Alat bahan habis pakai Untuk mempermudah pekerjaan
3 ATK Untuk mempermudah pekerjaan
10. Tanggung Jawab
No Uraian

1 Kelengkapan perlengkapan pekerjaan


2 Keselamatan dan keamanan pasien
3 Keakuratan laporan
4 Kesesuaian pelaksanaan tugas sesuai protap
5 Kerahasiaan data dan dokumen pasien
6 Pencapaian kompetensi praktik klinik mahasiswa keperawatan

11. Wewenang
No Uraian
1 Meminta Pertimbangan pada atasan
2 Mendapatkan data riwayat kesehatan pasien
3 Menolak memberikan dokumen pasien

12. Korelasi Jabatan


No Nama Jabatan Unit Kerja Dalam Hal
1 Dokter Umum,Spesialis RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi
2 Dokter Gigi RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi
3 Bidan RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi
4 Gizi RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi
5 Laboratorium RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi
6 Kesehatan Lingkungan RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi
7 Apoteker RSUD Banyorang Kolaborasi dan konsultasi

13. Kondisi Lingkungan


No Aspek Indikator
1 Tempat Kerja Di dalam ruangan
2 Suhu Normal (25-30°C)
3 Udara Kering
4 Keadaan ruangan Luas/ relatif
5 Letak Strategis
6 Penerangan Tenang
7 Suara Tenang
8 Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi
9 Getaran Tanpa getaran

14. Risiko Bahaya


No Fisik/ Mental Penyebab
1 Kelelahan Banyak kegiatan/ tindakan terhadap pasien
2 Penyebab banyak kegiatan/ tindakan Terpapar langsung dengan pasien
terhadap pasien sehinga terkontaminasi

15. Syarat Jabatan


a. Keterampilan Jabatan : 1) Keterampilan dalam melakukan tindakan
       keperawatan

b. Bakat Kerja : 1) G (intelegensi) kemampuan belajar secara


umum
2) Q bakat ketelitian/kemampuan ketelitian
3) V (verbal) kemampuan memahami arti
kata-kata
4) K koordinasi motorik
5) F kecekatan jari
6) M kecekatan tangan
7) E koordinasi mata tangan kaki

c. Temperamen Kerja : 1) J (SJC): Sensory & judgemental criteria


2) M (MVC): Measurable & verifiable criteria
3) P (DEPL): Dealing with people
4) R(REPCORN): Repetitive & continuous
5) S (PUS): Performing under stress

d. Minat Kerja : 1) Kegiatan yang berhubungan dengan orang


2) Kegiatan yang dianggap baik bagi orang
3) Kegiatan yang menghasilkan prestise/ penghargaan

e. Upaya Fisik : 1) Memegang


2) Melihat
3) Berbicara
4) Mendengar

f. Kondisi Fisik : 1) Jenis Kelamin : Laki-laki/ Perempuan


2) Umur :
3) Tinggi Badan :
4) Berat Badan :
5) Postur Badan :
6) Penampilan :

g. Fungsi Pekerjaan : 1) D0 Memadukan


2) D1 Mengkoordinasikan
3) D2 Menganalisa
4) D5 Banding/ mencocokkan
5) O.6 Berbicara (Informasi)
6) O.7 Melayani
7) O.8 Menerima Instruksi
8) B7 Memegang

16. Prestasi Kerja yang Diharapkan : 1) Laporan pasien/jumlah satuan laporan


2) Pelaksanaan asuhan keperawatan
3) Dokumentasi Asuhan keperawatan

17. Kelas Jabatan :

Direktur RSUD Banyorang

Drg, ULIL AMRI MAKSUD,M.Kes


NIP. 197107282003121003

Anda mungkin juga menyukai