Anda di halaman 1dari 24

PELATIHAN DASAR

INFECTION PREVENTION CONTROL NURSE


(IPCN)

PENGENALAN ZOOM DALAM


PELAKSANAAN PELATIHAN IPCN
DASAR ANGKATAN 49

Himpunan Perawat Pencegah dan Pengendali Infeksi Indonesia


(HIPPII) Pusat
TUJUAN PEMBELAJARAN
Tujuan Umum : Tujuan Khusus :
Setelah Kegiatan ini peserta
Setelah Kegiatan ini mampu memahami :
peserta mampu 1. Teknik pembuatan account
memahami tentang zoom
pelaksanaan kegiatan 2. Teknik Pelaksanaan Kegaiatan

daring by zoom Zoominar


3. Teknik persiapan presentasi
By Zoom
4. Breakout Room
POKOK BAHASAN

Regitrasi Acount Intall Aplikasi Penggunaan Zoom


Cara Membuat Acount
Cara mengganti Background
Cara Aktifasi Acount
Cara Merubah Nama di Profile
Share Screan Presentasion
Breakoutroom
PENDAHULUAN
Zoom merupakan salah satu platform digital
untuk memfasilitasi suatu kegiatan
pertemuan yang menghubungkan banyak
orang dari berbagai area dalam satu wadah
kegaiatan/ meeting
TATA TERTIB ZOOM 1.Akses ke Zoom akan dibuka 15 menit sebelum acara
dimulai.

2.ID peserta dalam Webinar ini harus


menggunakan nama asli, bukan nama perangkat atau
nama institusi.

3.Peserta yang mendapatkan akses ke Zoom


harus berpakaian sopan dan berperilaku sopan saat
kegiatan dilaksanakan.

4.Peserta sangat diharapkan untuk mematikan suara


(mute) selama proses Zoometing berlangsung
3

https://zoom.us/
4

Klik pada bagian kanan atas SIGN UP IT’S FREE , lalu akan muncul tampilan seperti gambar 2. Pada
halaman Sign Up Free, isikan alamat email pada kotak isian dibawah tulisan Your work email address.
Lalu isikan dengan alamat email
5

Buka Email Anda dan Klik Verifikasi Acount dan aktifasi Acount
6

Teknik Mengedit Profile Secara Permanen

Buka Zoom meluil Web


(google.com atau yang
lain bisa)
Masukkan Acount dan
Pasword sesuai
pasword anda
Klik Edit pada are dekat
Profil
7

B. START Meeting dan Joint

1. Buka Aplkasi zoom


yang telah di Instal di
Komputer
2. Masukkan ID Meeting
3. Masukkan Pasword
Meting
4. Klik Tautan Link yang
sudah di JARKOM di
WA Group
8
Waiting ROOM HIPPII
1
ZOOM ROOM HIPPII 0
1
1
ZOOM ROOM HIPPII
1
2

1. Untuk Mengganti Nama jika belum mengganti nama saat


mau masuk meeting
1. Klik titik 3 di
foto kita, cari
Rename dan
klik nama kita
sesuai arahan
2. N0
Absen_Nama
_...
1
3
Cara Mute-Unmute, Menyalakan dan Mematikan Video

Mute dan Unmute

On Off Camera
Video
1
2
2. Cara Penggunaan Virtual Background

1. Download File VB yang di Share


2. Simpan Pada File yang mudah di
cari. Misal : DOWNLOAD/ DESKTOP
3. Klik tanda panah atas dekat
gambar kamera
4. Pilih choice virtual background
5. Di sisi kanan pilih tanda (+) dan
pilih file yang akan di pakai
1
4
3. Cara Share Screen (Open dulu file yang akan di tampilkan)

a) Buka File Dulu


b) Kemudian klik Share Screen
Warna Hijau
1
5
Klik File Yang Akan di Tampilkan
BREAKOUT ROOM 1
6

a) Adalah Teknik
pengelompokan
peserta dalam ruang
tertentu
b) Teknik ini
dipergunakan dalam
kegiatan TUTORIAL,
PRAKTEK dan UJIAN
dalam kegiatan
Pelatihan
Jika ada kesalahan room maka bapak ibu bisa klik
pada Breakoutroom di bawah dan pilih Chose
BeakOutRoom
1
8

 Jika sudah selesai


dalam kegiatan room
tersebut dan bapak ibu
mau meninggalkan
room kecil maka klik
LEAVE ROOM
 Tetapi jika bapak ibu
kehilangan sinyal dan
tiba tiba keluar, maka
bapak ibu tidak perlu
panik dan tinggal join
ulang. Tim IT akan ada
disana untuk
memandu
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai