Anda di halaman 1dari 1

Pengobatan  Mengonsumsi makanan

sehat, seperti buah dan


Hipertensi sayuran.

Sebagian pengidap hipertensi  Batasi asupan garam


harus mengonsumsi obat (menjadi kurang dari 5g
seumur hidup guna mengatur setiap hari). 
tekanan darah. Namun, jika  Kurangi konsumsi
tekanan darah sudah kafein yang berlebihan.
terkendali melalui perubahan
gaya hidup, penurunan dosis  Berhenti merokok.
obat atau konsumsinya dapat  Berolahraga secara
dihentikan. Perhatikan selalu teratur.
dosis obat yang diberikan dan
efek samping yang mungkin  Menjaga berat badan.
terjadi.
 Mengurangi konsumsi
Obat-obatan yang umumnya minuman beralkohol.
diberikan kepada para  Membatasi asupan
pengidap hipertensi, antara makanan tinggi lemak
lain: jenuh.

 Obat untuk membuang  Menghilangkan/


kelebihan garam dan mengurangi lemak trans
cairan di tubuh melalui dalam diet.
urine. Pasalnya,
hipertensi membuat Kapan Harus ke
pengidapnya rentan
terhadap kadar garam Dokter?
tinggi dalam tubuh.
Setiap orang dewasa
 Obat untuk melebarkan disarankan untuk melakukan
pembuluh darah pemeriksaan tekanan darah
sehingga tekanan darah setiap tahunnya. Dokter juga
bisa menurun. Perlu kemungkinan akan
diketahui bahwa merekomendasikan
hipertensi membuat pengukuran tekanan darah jika
pengidapnya rentan telah didiagnosis hipertensi
mengalami sumbatan atau memiliki faktor risiko dari
pada pembuluh darah.  penyakit ini. Anak-anak juga
dapat diukur tekanan darahnya
 Obat yang bekerja
sebagai bagian dari
untuk memperlambat
pemeriksaan tahunan.
detak jantung dan
melebarkan pembuluh
darah.
 Obat penurun tekanan
darah yang berfungsi
untuk membuat dinding
pembuluh darah lebih
rileks. 
 Obat penghambat renin
untuk menghambat
kerja enzim yang
berfungsi menaikkan
tekanan darah. Jika
renin bekerja
berlebihan, tekanan
darah akan naik tidak
terkendali. 

Selain konsumsi obat-obatan,


pengobatan hipertensi juga
bisa dilakukan melalui terapi
relaksasi, misalnya terapi
meditasi atau olahraga olah
tubuh seperti yoga. Namun,
pengobatan hipertensi tidak
akan berjalan lancar jika tidak
disertai dengan perubahan
gaya hidup. Contohnya seperti
menjalani pola makan dan
hidup sehat, serta olahraga
teratur.

Pencegahan
Hipertensi
Terdapat beberapa langkah
yang bisa dilakukan untuk
mencegah hipertensi, yaitu:

Anda mungkin juga menyukai