Anda di halaman 1dari 9

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN

PERLENGKAPAN TIDUR BERBASIS WEB PADA PT.HILON INDONESIA


1
Johanes, 2Aminul Fitri, 3Winanti

Mahasiswa Jurusan Sistem Informasi STMIK Insan Pembangunan


Dosen Tetap Jurusan Sistem Informasi STMIK Insan Pembangunan
Jl.Raya Serang Km 10 Bitung – Tangerang Telp. (021) 59492836 Fax. (021) 59492837 Email:
jojohanes95@gmail.com, win_anti@yahoo.co.id

ABSTRAK

PT. Hilon Indonesia merupakan Perusahaan yang bergerak dibidang perlengkapan tidur, dimana
penjualan produknya melalui informasi orang per-orang dan hanya dari mulut ke mulut. Dalam hal ini
peneliti melakukan penelitian pada perusahaan ini dengan tujuan untuk menganalisa akan kebutuhan
sarana media informasi untuk menunjang penjualan. Adapun tujuan penelitian ini yaitu memberikan
alternatif dalam perancangan website sebagai salah satu media penjualan perusahaan. Hilon Factory
Outlet merupakan sebuah toko yang melayani penjualan perlengkapan tidur. Karena kurangnya
penyampaian informasi dan penjualan yang kurang efektif maka ada kendala dalam penyampaian
informasi dan penjualan, oleh karena itu diperlukan suatu sistem yang sekiranya dapat meningkatkan
efektifitas dan efisiensi kerja. Pada penelitian ini penulis mencoba menerapkan konsep sistem aplikasi
penjualan secara online, konsep ini meliputi proses dari input data, pengolahan data, pemesanan barang
serta transaksi penjualan. Sistem ini dilengkapi dengan suatu menu yang menampilkan spesifikasi produk
agar lebih mudah untuk menyampaikan informasi kepada konsumen. Sehingga sistem ini mempunyai
keunggulan yang jauh berbeda daripada menggunakan sistem manual karena waktu yang digunakan untuk
mencari, pengolahan data serta penyajian laporan yang dibutuhkan relatif cepat, sehingga sangat
membantu dalam meningkatkan efektifitas kerja.
Kata kunci : Perancangan website, penjualan, informasi,analisa

1. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah Penjualan adalah suatu proses dan manajeral
Berkembangnya usaha-usaha perdagangan yang membuat individu atau kelompok
yang sangat pesat pada saat ini menjadikan mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan
informasi sebagai hal yang sangat penting inginkan dengan menciptakan, menawarkan dan
peranannya dalam menunjang jalannya operasi- mempertukarkan produk yang bernilai kepada
operasi demi tercapainya tujuan yang diinginkan pihak lain atau segala kegiatan yang
oleh perusahaan. Teknologi internet sudah menyangkut penyampaian produk atau jasa
terbukti merupakan salah satu media informasi mulai dari produsen sampai konsumen.
yang efektif dan efisien dalam penyebaran Transaksi secara online dapat menghubungkan
informasi yang dapat diakses oleh siapa saja, antar penjual dan calon pembeli secara langsung
kapan saja dan dimana saja. Teknologi internet tanpa dibatasi oleh suatu ruang dan waktu. Itu
mempunyai efek yang sangat besar pada berarti transaksi penjualan secara online
perdagangan dan bisnis. Hanya dari rumah atau mempunyai calon pembeli yang potensial dan
ruang kantor, calon pembeli dapat melihat beragam dari seluruh dunia. Adapun
produk-produk pada layar komputer, mengakses permasalahan yang muncul pada PT. Hilon
informasinya, memesan dan melakukan Indonesia pada saat ini adalah, sistem penjualan
transaksi yang diinginkan. Calon pembeli dapat yang digunakan selama ini dengan cara bekerja
menghemat waktu dan biaya untuk tidak datang sama dengan perusahaan-perusahaan ritel
ke toko atau tempat transaksi sehingga dari membutuhkan waktu yang lama dalam
tempat duduk mereka dapat mengambil memasarkan produk tersebut sehingga dinilai
keputusan dengan cepat. kurang efektif dan efesien. Sering tidak ada
penjualan sama sekali, sedangkan biaya Menurut Gorys keraf, analisa adalah suatu
operasional perusahaan terus meningkat dan proses dalam memecahkan sesuatu ke dalam
tidak seimbang dengan pendapatan perusahaan. bagian – bagian yang saling berkaitan. Menurut
kurangnya promosi perusahaan kepada Robert J Schreiter, analisa adalah
masyarakat sehingga tidak semua kalangan melikalisasikan tanda – tanda atau kode – kode
masyarakat mengenal produk perusahaan ini. yang menempatkan tanda – tanda tersebut dalam
Jika hanya mengandalkan sistem penjualan interaksi yang dinamis dan pesan – pesan yang
dengan cara tersebut maka pendapatan disampaikan. Menurut Jeffrey Liker, analisa
perusahaan tidak akan mengalami peningkatan adalah waktu untuk mengumpulkan bukti, untuk
yang signifikan. Selain itu perkembangan berulang kali bertanya ”mengapa ?” dan
perusahaan terasa dinilai agak lambat. Oleh menemukan sumber atau akar suatu masalah.
karena itu dirancang suatu sistem penjualan Berdasarkan pengertian analisa menurut para
secara online dengan menggunakan media web ahli di atas dapat disimpulkan bahwa analisa
atau internet dengan tujuan untuk meminimalkan merupakan sekumpulan aktivitas dan proses.
waktu proses penjualan dengan tujuan dapat Bentuk dari kegiatan analisa salah satunya
meningkatkan volume penjualan sehingga adalah merangkum data mentah menjadi sebuah
pendapatan perusahaan dapat meningkat. informasi yang diinterpretasikan.

1.2 Perumusan Masalah 2.3 Pengertian Informasi


Setelah melihat latar belakang Informasi adalah data yang diolah menjadi
permasalahan yang ada di PT. Hilon Indonesia bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi
maka penulis merumuskan masalah yaitu : yang menerimanya. Data adalah kenyataan yang
a. Bagaimana kondisi sistem penjualan yang menggambarkan suatu kejadian – kejadian dan
sudah ada pada PT. Hilon Indonesia ? kesatuan nyata. Kejadian – kejadian adalah
b. Bagaimana merancang sistem informasi sesuatu yang terjadi pada saat tertentu. Beberapa
berbasis web pada PT. Hilon Indonesia yang hal yang ada pada suatu informasi : (Sucipto,
diusulkan sehingga dapat efektif dan efisien 2011, h7 ).
dalam proses penjualan ?
2.4 Pengertian Sistem Informasi
2. LANDASAN TEORI Sistem informasi adalah suatu sistem di
2.1 Pengertian Sistem dalam suatu organisasi yang merupakan
Sistem adalah kumpulan elemen – elemen kombinasi dari orang-orang, fasilitas,
yang paling berkaitan dan bertanggung jawab teknologi, media, prosedur, dan pengendalian
memproses masukan (input) sehingga yang ditujukan untuk mendapatkan jalur
menghasilkan keluaran (output). (Sucipto, 2011, komunikasi penting, memproses tipe transaksi
h1). rutin tertentu, memberi sinyal kepada
Menurut Norman L. Enger dalam bukunya manajemen dan yang lainnya terhadap kejadian
menyatakan, suatu sistem dapat terdiri dari internal dan eksternal yang penting dan
kegiatan-kegiatan yang berhubungan guna menyediakan suatu dasar informasi untuk
mencapai tujuan perusahaan seperti pengambilan keputusan yang baik (Hartono,
pengendalian investasi atau penjadwalan 2010:697)
produksi.
Menurut Prof. Dr. Mr. S. Prajudi Atmosudirjo 2.5 Teori Penjualan
dalam bukunya menyatakan, suatu sistem terdiri Penjualan adalah suatu proses dan manajeral
dari objek-objek, unsur-unsur atau komponen- yang membuat individu atau kelompok
komponen yang berkaitan dan berhubungan satu mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan
sama lainnya sedemikian rupa sehingga unsur- inginkan dengan menciptakan, menawarkan dan
unsur tersebut merupakan satu kesatuan mempertukarkan produk yang bernilai kepada
pemprosesan atau pengolahan data tertentu. pihak lain atau segala kegiatan yang
menyangkut penyampaian produk atau jasa
2.2 Pengertian Analisa mulai dari produsen sampai konsumen.
berakhir. Activity diagram juga dapat
2.6 Tools Yang Digunakan menggambarkan proses paralel yang mungkin
Perancangan UML (Unfield Modelling terjadi pada beberapa eksekusi.
Language)
Perancangan aplikasi website ini menggunakan 3) Sequence Diagram
UML sebagai pemodelan sistem, adapun Sequence diagram menggambarkan
pengertian dari UML itu sendiri adalah : interaksi antar objek didalam dan disekitar
a. Pengertian UML sistem (termasuk pengguna, display, dan
UML singkatan dari Unfield Modelling sebagainya) berupa message yang digambar
Language yang berarti bahasa pemodelan terhadap waktu. Sequence diagram terdiri atas
standar. UML diaplikasikan untuk maksud dimensi vertikal (waktu) dan dimensi horizontal
tertentu, biasanya antara lain sebagai : (objek-objek yang terkait). Sequence diagram
1) Merancang perangkat lunak. biasa digunakan untuk mengambar skenario
2) Sarana komunikasi antara perangkat lunak atau rangkaian langkah-langkah yang dilakukan
dengan proses bisnis. sebagai respon dari sebuah event untuk
3) Menjabarkan sistem secara runi untuk menghasilkan output tertentu.
analisa dan mencari apa yang diperlukan 4) Class Diagram
sistem Class diagram adalah inti dari proses
4) Mendokumentasikan sistem yang ada, pemodelan objek. Baik Forward engineering
proses – proses dan organisasinya. maupun reverse engineering memanfaatkan
1) Use Case Diagram diagram ini. Forward engineering adalah proses
Use case dagram ini menggambarkan perubahan model menjadi kode program
actor dan use case yang ada dalam sistem. sedangkan reserve engineering sebaliknya
Komponen pembentuk diagram use case merubah kode program menjadi model.
adalah : (Herlawati Prabowo Pudjo Widodo, 2011, h37).
- Aktor (actor), menggambarkan pihak – pihak
yang berperan dalam sistem. 2.7 Pengertian PHP
- Use case, aktivitas / sarana yang dipersiapkan Menurut dokumen resmi PHP, PHP
oleh bisnis / sistem. merupakan singkatan dari PHP Hypertex
- Hubungan (link), actor mana saja yang terlibat Processor. PHP merupakan bahasa berbentuk
dalam use case ini. skrip yang ditempatkan dalam server dan
(Herlawati Prabowo Pudjo Widodo, 2011, diproses di server.
h16). Bermula pada tahun 1994 saat Rasmus Lerdorf
2). Activity Diagram membuat sejumlah skrip perl yang dapat
Menurut Prabowo Pudjo Widodo mengamati siapa saja yang melihat-lihat riwayat
(2011:143) menyatakan bahwa “diagram hidupnya. Skrip-skrip ini selanjutnya dikemas
aktivitas lebih memfokuskan diri pada eksekusi mejadi tool yang disebut “Personal Home
dan alur sistem daripada bagaimana sistem itu Page“. Paket inilah yang menjdi cikal bakal
dirakit”. PHP. Pada tahun 1995, Rasmus menciptakan
Menurut Rosa A.S dan M. Shalahudin PHP/FI versi 2. Pada versi ini pemogram dapat
(2011:134) menyatakan bahwa “diagram menempelkan kode terstruktur di dalam tag
aktivitas atau activity diagram menggambarkan HTML. Selain itu, kode PHP juga bisa
workflow (aliran kerja) atau aktivitas dari sebuah berkomunikasi dengan database dan melakukan
sistem atau proses bisnis”. perhitungan-perhitungan yang kompleks.
Activity Diagram adalah teknik untuk
menggambarkan logika prosedural, proses 2.7 Pengertian MYSQL
bisnis, dan jalur kerja. Activity Diagram MySQL adalah salah satu dari sekian
menggambarkan berbagai alur aktivitas dalam banyak sistem database yang merupakan
sistem yang sedang dirancang, bagaimana terobosan solusi yang tepat dalam aplikasi
masing-masing alir berawal, decision yang database. MySQL merupakan turunan salah satu
mungkin terjadi, dan bagaimana mereka
konsep utama dalam database sejak lama yaitu penelitian yang dilakukan penulis. Dalam
SQL (Structured Query Language). melakukan penelitian ini, penulis melakukan
MySQL dikembangkan pada tahun 1994 pengumpulan data dengan cara sebagai berikut :
oleh sebuah perusahaan pengembang software a. Observasi
dan konsultan database di Swedia bernama TcX Yaitu dengan mengadakan peninjauan
Data Konsullt AB. Tujuan awal dikembangkan langsung ke PT.Hilon Indonesia untuk
MySQL adalah untuk mengembangkan aplikasi melakukan pengamatan dan mengetahui
berbasis web pada client. www.mysql.com. kendala apa yang dihadapi dan untuk
mengetahui cara menyelesaikan kendala
2.8 Pengertian XAMPP tersebut. Mengamati langsung ke objek dan
XAMPP adalah sebuah software juga menganalisa sistem yang sedang
webserver apache yang didalamnya sudah berjalan, serta mengamati langsung sistem
tersedia database server mysql dan support transaksi online yang sudah ada di internet.
untuk php programing. Sehingga dapat tercipta sistem penjualan
(www.maniacms.web.id/2012/01/pengertian- online berbasis web.
xampp.html (12 Januari 2013) b. Wawancara
Yaitu pengumpulan data dengan cara
2.9 Pengertian Dreamweaver melakukan tanya jawab dengan pihak-pihak
Dreamweaver 8 adalah sebuah HTML terkait yaitu bagian penjualan PT.Hilon
editor professional untuk mendesain web secara Indonesia untuk mendapatkan data yang
visual dan mengelola situs atau halaman web. lebih lengkap.
Dreamweaver merupakan sortware utama yang c. Studi Pustaka
digunakan oleh Web Desainer maupun Web Data diperoleh melalui buku-buku literatur
Programmer dalam mengembangkan suatu situs yang berhubungan dengan masalah yang
web, karena Dreamweaver mempunyai ruang akan diteliti sebagai bahan referensi bagi
kerja, fasilitas dan kemampuan yang mampu penulis.
meningkatkan produktivitas dan efektivitas
dalam desain maupun membangun suatu situs 4. ANALISA DAN PEMBAHASAN
web. (Madcoms, 2011, h13) 4.1 Latar Belakang Perusahaan
PT. Hilon Indonesia didirikan pada
3. METODLOGI PENELITIAN. tahun 1989. Semula bernama PT. Hilonindo
3.1 Tempat Penelitian Dinamika kemudian pada bulan September 1990
Adapun penelitian ini bertempat di PT. berganti nama menjadi PT. Hilon Indonesia
Hilon Indonesia berlokasi di JL. Raya Putera yang berinduk pada Interitz Company Limited
Utama No.9 Kawasan Industri Pasar Kemis yang sudah berdiri sejak tahun 1970.
Tangerang. Telp: (021) 5903307 (Hunting), Fax: Pembangunan pabrik dimulai pada tahun 1989
(021) 5903310, website : tetapi baru efektif produksi pada tahun 1990
www.hiloninsides.com, email : dengan padding sebagai main product.
hello@hiloninsides.com. Pada mulanya PT. Hilon Indonesia
3.2 Metode Pengumpulan Data hanya mengoperasikan 1 Mesin Padding dan 10
Setiap mengadakan penelitian maka Unit Mesin Quilting. Pada tahun 1992
tidak terlepas dari berbagai masalah yang perlu perusahaan memperluas usaha dengan
dihadapi dan harus dipecahkan. Dalam menambah 1 unit Mesin Padding guna
penelitian ini penulis menggunakan jenis data memenuhi permintaan pasar yang semakin
primer dan sekunder. Jenis data primer didapat meningkat.
dari mengumpulkan langsung dari sumber Melihat peluang pasar yang cukup
utamanya yaitu observasi dan wawancara. menjanjikan, maka pada tahun 1996 perusahaan
Sedangkan jenis data sekunder diambil dari membentuk divisi Bedding Good yaitu bagian
referensi buku, dan media elektronik seperti yang memproduksi perlengkapan tidur.
internet. Dokumen – dokumen instansi milik PT. Hilon Indonesia telah dikenal luas
instansi yang bersangkutan berhubungan dengan sebagai produsen padding/Spring Bed terbesar di
Asia Tenggara. Sebagai perusahaan yang telah a.Activity diagram penawaran, penyiapan, serta
berpengalaman lebih dari 38 tahun tetap pengiriman barang yang berjalan
memegang teguh komitmen untuk selalu uc activity

memenuhi permintaan customer dengan quality Marketting Customer PPIC Bag Produksi Bag Gudang Bag Pengiriman

dan harga yang competitive .


Dewasa ini PT. Hilon Indonesia tidak hanya Mulai

memenuhi permintaan domestic tetapi juga Tidak


Proses PO untuk
diproduksi
Menerima hasil laporan
produksi
permintaan manca negara seperti Inggris, Follow up customer

Australia, India, Korea, Quwait, Bangladesh dan


negara-negara lainnya, pangsa pasar ini semakin
meluas seiring dengan meningkatkan permintaan Memberikan sample
Setuju dengan
sample dan Memberikan laporan hasil Membuat packing list Menerima packing list
beserta quotation quatation? produksi
produk garment.
4.2 Use Case Yang Berjalan
Sistem Penjualan PT.HILON INDONESIA Ya Menerima dan memproses
PO

Follow up customer Arsip PO Kirim barang


Mengefax PO
Buat PO

Membuat rencana
Mengirim quotation Marketting produksi
Customer

Selesai
Memesan produk
Melakukan
pembayaran

«include»
GAMBAR 4.3 : Activity diagram yang berjalan
Membuat rencana PPIC
produksi b. Activity diagram pembayaran dan pembuatan
Accounting/Finance
Membuat laporan laporan yang berjalan.
Membuat data barang act Aktiv ity
inv oice/faktur paj ak
Accounting Customer Direktur

Membuat surat
j alan
Membuat laporan PO
Direktur
Membuat inv oice/faktur Menerima faktur paj ak
Menerima laporan paj ak
PO

Melakukan pembayaran
Menerima laporan
pengiriman/pembayaran

GAMBAR 4.2 : Use case yang berjalan Menerima fax slip setoran Fax slip setoran

Memberikan dan
menerima slip setoran
dari pihak yang terkait

Membuat laporan

4.3 Activity Yang berjalan pembayaran

GAMBAR 4.4 : Activity diagram yang berjalan


4.4.Permasalahan Yang Dihadapi
Dari serangkaian hasil pengamatan maka
penulis membuat kesimpulan bahwa sistem yang
berjalan pada PT. Hilon Indonesia belum
efesien. Dilihat dari sistem yang berjalan timbul
adanya permasalahan.
Sistem penjualan dan pemasaran pada PT.
Hilon Indonesia masih bersifat konvensional,
pemasaran hanya terbatas melalui telepon,
marketting menawarkan produk dangan cara
mendatangi konsumen secara langsung dan
penjualan produk hanya sebatas antar
perusahaan saja, sehingga menyebabkan
penjualan dan pemasaran produknya tidak
optimal.

4.5 Use Case Yang Diusulkan


Sistem Penjualan PT . Hilon Indonesia

Username dan
passw ord

«incl ude»

Login

Registrasi Member

Beranda

Kelola Produk
Customer Admin/M arketting

Pemesanan Produk Member

«include»

Konfirmasi pesanan

Konfirmasi pembayaran
pesanan
GAMBAR 4.7 : Tampilan menu utama website
Laporan

Direktur

Logout

c. Tampilan menu registrasi member

GAMBAR 4.5 : Use Case Diagram yang


diusulkan
4.6 Tampilan Sistem Yang Diusulkan
a. Tampilan Login Admin

GAMBAR 4.8 : Tampilan menu registrasi

d. Tampilan menu kelola produk


Gambar 4.6 : Tampilan Menu Login Admin

b. Tampilan menu utama website


GAMBAR 4.9 : Tampilan menu kelola produk

e. Tampilan menu pemesanan produk GAMBAR 4.11 : Tampilan menu detail


pesanan
g. Tampilan menu konfirmasi pembayaran

GAMBAR 4.12 : Tampilan menu konfirmasi


GAMBAR 4.10 : Tampilan menu pemesanan pembayaran
produk

f. Tampilan menu detail pesanan


h. Tampilan menu konfirmasi pesanan.
a. Dengan dibangun sistem informasi penjualan
ini, yang pada awalnya sistem yang
digunakan masih melakukan pengarsipan
dalam penyimpanan datanya. Dengan sistem
informasi yang diusulkan ini, proses
penjualan dan pemesanan produk dilakukan
dengan berbasis web atau telah
terkomputerisasi. Diperolehnya suatu sistem
media pemasaran yang memberikan
informasi tentang produk yang dipasarkan
kepada calon pembeli sehingga
mempermudah calon pembeli untuk
mendapatkan informasi yang dibutuhkan.
b.Dengan diterapkannya sistem ini diharapkan
dapat mempermudah kinerja marketing
ataupun pemilik dalam proses pengumpulan
data karena sudah mempunyai database yang
GAMBAR 4.13 : Tampilan menu konfirmasi terintegrasi, hal ini sangat efektif dan efisien
pesanan bagi kinerja marketing, serta mempermudah
i. Tampilan menu laporan pemesanan mempromosikan atau lebih memperkenalkan
perusahaan kepada semua kalangan
masyarakat sehingga dapat memperluas
jangkauan pemasaran dengan tujuan dapat
meningkatkan penjualan.

5.2 Saran
Seperti yang telah dijelaskan diatas, sistem
tanpa didukung sumber daya manusia dan
hardware yang baik bukanlah apa-apa. Agar
sistem yang baru ini dapat berjalan dengan
maksimal maka penulis memberikan saran-saran
sebagai berikut :
a. Sistem yang baru ini dimaksudkan sebagai
pengganti sistem yang lama, oleh karena itu
perlu diadakan penyelarasan antara sistem
GAMBAR 4.14 : Tampilan laporan lama dan sistem baru ini.
pemesanan b. Memberikan pelatihan seperlunya kepada
user (pengguna) yang akan menggunakan
5. KESIMPULAN DAN SARAN sistem ini agar sistem dapat memberikan
5.1 Kesimpulan keluaran yang baik seperti yang diharapkan.
Berdasarkan hasil analisis yang c. Bagian dalam marketing yang akan ditunjuk
dilakukan oleh penulis mengenai sistem sebagai administrator untuk mengelola
informasi penjualan (pemesanan) pada PT. sistem baru ini haruslah mengerti atau
Hilon Indonesia telah diuraikan pada bab - bab terbiasa menggunakan internet atau dapat
sebelumnya yang masih bersifat konvensional, juga dengan diberikan pelatihan kepada
marketing menawarkan produk dengan bagian tersebut.
mendatangi dan menelepon calon pembeli secara d. Karena sistem baru ini menggunakan media
langsung, maka penulis dapat menarik internet, maka dibutuhkan akan internet
kesimpulan sebagai berikut :
dikantor pimpinan agar dapat mengakses Sutabri, Tata. (2012). Analisa Sistem
sistem. Informasi.Yogyakarta:Andi.
e. Evaluasi sistem secara berkesinambungan Sinta, 2010, Definisi Pemasaran,
diperlukan untuk menghindari dampak http://shinta.lecture.ub.ac.id/files/2010/0
buruk yang muncul dikemudian hari. Dalam 2/ Diakses pada 12 November 2015
hal ini adalah evaluasi dan perbaikan sistem Sucipto, (2011), Konsep Dan Teknik
secara terartur guna menanggulangi Pengembangan Sistem Berbasis
kerusakan sistem serta kejahatan dunia maya Teknologi Informasi, Dinas Pendidikan
(hacker) yang setipa waktu mengancam. Provinsi Banten
Sibero F. K Alexander, 2011, Kitab Suci Web
DAFTAR PUSTAKA Programing. Jakarta : Media Electindo
Gordon B Davis. 2010. Sistem Informasi Patrio, Andi, 2010, Cara Mudah Membuat
Manajemen.Yogyakarta: Andi Offset Disain Web untuk Pemula. Jakarta :
Hartono, 2010, Konsep Dasar Sistem Informasi. Mediakita
Jakarta : Media Electindo Widodo, 2011, Konsep Dasar UML. Jakarta :
Kendall, K.E. (2014). System Analisis And Media Electindo
Design 6th Edition.New Jersey: Prentice Widodo, P.P. dan Herlawati. (2011).
hall. Menggunakan UML. Bandung: Informatika
Komang, Wiswakarma, 2010, Panduan Lengkap
Pemograman CSS. Yogyakarta :
Lokomedia
Madcoms, 2011, Membuat Website dengan
Dreamweaver. Jakarta : Mediakom
Rosa A.S, dan M.Shalahudin (2015), Rekayasa
Perangkat Lunak (Terstruktur dan
Berorientasi Objek), Bandung:
Informatika

Anda mungkin juga menyukai