Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 5 / Sub Tema 1 : Pahlawanku / Perjuangan para pahlawan
Pertemuan ke- : 1
Alokasi Waktu : 3 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca
dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat
bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Mata Indikator Pencapaian


No. Kompetensi Dasar
Pelajaran Kompetensi
3.7 Menggali pengetahuan 3.7.1 Menguraikan jawaban dari
baru yang didapat dari pertanyaan yang diajukan
teks nonfiksi berdasarkan teks non fiksi
(C4)

Bahasa 4.7 Menyampaikan pengetahuan 4.7.1 Mendeskripsikan kembali isi


1.
Indonesia
baru dari teks nonfiksi ke teks non fiksi berdasarkan
dalam tulisan dengan bahasa jawaban yang ada. (C4)
sendiri

3.4 Mengidentifikasi kerajaan 3.4.1 Menganalisis peninggalan


Hindu, Budha dan Islam kerajaan masa Hindu,Budha
serta pengaruhnya pada dan Islam pada masa kini
kehidupan masyarakat dan pengaruhnya bagi
masa kini di lingkungan masyarakat di wilayah
daerah setempat. setempat. (P4)
2 IPS 4.4 Menyajikan hasil 4.4.1 Membuat laporan
identifikasi kerajaan peninggalan kerajaan masa
Hindu, Budha dan Islam Hindu,Budha dan Islam pada
serta pengaruhnya pada masa kini dan pengaruhnya
kehidupan masyarakat bagi masyarakat di wilayah
masa kini di lingkungan setempat dalam bentuk tabel
daerah setempat. informasi. (P5)
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada video yang

ditayangkan guru, peserta didik mampu menguraikan jawaban dari pertanyaan yang diajukan

berdasarkan teks pada LKPD dengan tepat. (C4)

2. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada video yang

ditayangkan guru, peserta didik mampu Mendeskripsikan kembali isi teks non fiksi berdasarkan

jawaban yang ada

3. Dengan mengamati gambar pada video yang ditayangkan guru, peserta didik mampu menganalisis

peninggalan kerajaan masa hindu, budha, dan lslam pada masa kini serta pengaruhnya bagi

masyarakat diwilayah setempat. (C4)

4. Dengan mengamati gambar pada video yang ditayangkan guru Membuat laporan peninggalan

kerajaan masa Hindu,Budha dan Islam pada masa kini dan pengaruhnya bagi masyarakat di

wilayah setempat dalam bentuk tabel informasian benar.P5)

D. MATERI PEMBELAJARAN
BAHASA INDONESIA
 Teks tentang perjuangan beberapa tokoh berdasarkan sejarah dari masa kerajaan Hindu, Budha,
dan Islam.
IPS
 Mengamati Raja-Raja di Nusantara serta peninggalan dan pengaruhnya terhadap masyarakat.

E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN


1. PENDEKATAN : Student Center Learning
2. MODEL : kooperatif tipe Numbered Heads Together
3. METODE : Diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

TAHAP ALOKASI
KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKTU
PEMBELAJARAN

A. Kegiatan Pendahuluan
Pendahuluan  Guru memberi salam dan menanyakan kabar peserta
(persiapan/orientasi) didik
 Guru mengecek kesiapan diri peserta didik dengan
memeriksa kerapihan pakaian, tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran
 Guru mengajak peserta didik berdoa menurut agama dan
keyakinannya masing-masing dipimpin salah seorang
peserta didik
 Guru mempresensikan kehadiran peserta didik
 Guru memberikan pembiasaan membaca sebagai wujud
Penguatan Pendidikan karakter (PPK)
 Menyanyikan lagu satu nusa satu bangsa.
 Guru menginformasikan materi dan tujuan pembelajaran
 Guru Memberi gambaran tentang manfaat
pembelajaran hari ini.
B. Kegiatan Inti

 Guru meminta peserta didik untuk mengamati gambar


yang ada di LCD.
 Guru melakukan tanya jawab terkait dengan gambar
tersebut.
 Guru menjelaskan materi mengenai Raja Purnawarman
yang ditampilkan melalui tayangan video pembelajaran
kemudian menjawab pertanyaan
1. Tuliskan perjuangan yang dilakukan oleh Raja
Purnawarman !
2. Tuliskan sikap kepahlawanan yang dimiliki oleh
Raja Purnawarman!
3. Apa yang dirasakan rakyat Kerajaan
Tarumanegara atas perjuangan yang dilakukan
oleh Raja Purnawarman?
4. Menurutmu, bagaimana kehidupan rakyat
Kerajaan Tarumanegara jika Rajanya tidak
memiliki sikap kepahlawanan?
5. Ceritakan kembali secara tertulis isi teks
berdasarkan jawabanmu. Tulisanmu harus
memperhatikan peristiwa yang ada, runtut, dan
menggunakan ejaan yang benar
 Peserta didik menyampaikan jawabannya.
 Apabila terdapat jawaban yang kurang tepat peserta
didik bisa memperbaikinya. Setiap peserta didik
kemudian menceritakan kembali isi bacaan dengan
memperhatikan fakta-fakta yang ada, runtut dan
menggunakan ejaan yang benar.
Tahap I Peserta didik dibagi dalam kelompok, setiap peserta
didik dalam setiap kelompok mendapat nomor
 Guru membagi peserta didik ke dalam 4 kelompok,
setiap kelompok terdiri dari 6-7 orang.
 Setiap peserta didik dalam setiap kelompok mendapat
nomor
Tahap II Guru memberikan tugas dan masing-masing kelompok
mengerjakannya
 Guru memberikan tugas dan masing-masing kelompok
mengerjakannya dengan melihat tayangan yang di
tampilkan guru melalui LCD mengenai materi tokoh dan
peninggalan kerajaan pada masa kerajaan Hindu,
Buddha, dan Islam. Peninggalan yang mereka wariskan
bukan saja benda bersejarah, tetapi juga pemikiran dan
nilai-nilai perjuangan yang telah menginspirasi bangsa
Indonesia.
 Setelah mengamati tayangan tersebut, peserta didik
menjawab pertanyaan berikut!
 Apa yang ingin kamu ketahui tentang
perjuangan mereka?

Tahap III Kelompok mendiskusikan jawaban yang benar dan


memastikan tiap anggota kelompok dapat mengerjakannya
/mengetahui jawabannya
 Diskusikan pertanyaan tersebut dengan temanmu untuk
mengetahui jawabannya! Cari informasi tentang
perjuangan, benda bersejarah, dan nilai-nilai
kepahlawanan yang telah mereka wariskan kepada
Bangsa Indonesia. Kamu bisa mendiskusikannya dengan
teman kelompokmu, membaca buku, atau bertanya
kepada gurumu
 Kelompok mendiskusikan jawaban yang benar dan
memastikan tiap anggota kelompok dapat
mengerjakannya/mengetahui jawabannya;

Tahap IV Guru memanggil salah satu nomor siswa dengan


nomor yang dipanggil melaporkan hasil kerjasama mereka
 Guru memanggil salah satu nomor peserta didik dengan
nomor yang dipanggil melaporkan hasil kerjasama
mereka
Tahap V Tanggapan dari teman yang lain, kemudian guru
menunjuk nomor yang lain
 Peserta didik lain memberikan tanggapan. kemudian
guru menunjuk nomor yang lain begitu seterusnya
hingga semua nomor mendapat giliran terpanggil
Tahap VI Kesimpulan
 Guru bersama peserta didik menyimpulkan hail diskusi.

C. Kegiatan Penutup

 Guru memberikan Pekerjaan Rumah (PR)


 Guru Bersama peserta didik menyimpulkan tentang
materi yang telah dipelajari hari ini
 Peserta didik melakukan analisis kelebihan dan
kekurangan pembelajaran
 Kegiatan belajar ditutup dengan doa. Doa dipimpin
oleh peserta didik yang paling aktif dalam
pembelajaran. (religiusitas)

G. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : Video pembelajaran materi Raja Purnawarman, Panji Segala Raja
2. Bahan : LCD, proyektor, Laptop
3. Sumber Belajar : buku siswa dan buku guru
a. Buku siswa :
 Buku Tematik Terpadu, Pahlawanku: Kurikulum 2013 untuk SD/MI Kelas IV (Buku Peserta
didik). Jakarta: Kementrian Pendidikan danKebudayaan.
b. Buku guru :
 Buku Tematik Terpadu, Pahlawanku: Kurikulum 2013untuk SD/MI Kelas IV (Buku Guru).
Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
H. Penilaian
Jenis dan Teknik Penilaian
a. Jenis
 Sikap : non tes
 Pengetahuan : tes tertulis
 Keterampilan : praktek
b. Teknik
 Sikap : observasi
 Pengetahuan : penugasan
 Keterampilan : kinerja
Instrument Penilaian
 Sikap : terlampir
 Pengetahuan : terlampir
 Keterampilan : terlampir

I. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Program Remedial
 Untuk kegiatan remedial siswa yang dapat nilai dibawah KKM dilakukan remedial. Siswa
diberikan materi yang berkaitan tentang materi yang belum tuntas.
2. Program Pengayaan
 Siswa yang telah mencapai KKm diberikan lembar pengayaan. Hal tersebut bertujuan untuk
memperdalam kemampuan siswa baik praktik maupun pengetahuan.is reklame tersebut.

Mengetahui Parepare, Oktober 2022


Kepala Sekolah Guru Kelas IV

MILDAWATI,S.Pd.,M.M. A.MIFYANI NURNANINGSIH, S.Pd.


NIP. 19681002 199308 2 001 NIP. 19930815 201903 1 016
BAHAN AJAR

Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 5 / Sub Tema 1 : Pahlawanku / Perjuangan para pahlawan

Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPS

A. Tujuan Pembelajaran
a. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada video yang

ditayangkan guru, peserta didik mampu menguraikan jawaban dari pertanyaan yang diajukan

berdasarkan teks pada LKPD dengan tepat. (C4)

b. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada video yang

ditayangkan guru, peserta didik mampu Mendeskripsikan kembali isi teks non fiksi berdasarkan

jawaban yang ada

c. Dengan mengamati gambar pada video yang ditayangkan guru, peserta didik mampu menganalisis

peninggalan kerajaan masa hindu, budha, dan lslam pada masa kini serta pengaruhnya bagi

masyarakat diwilayah setempat. (C4)

d. Dengan mengamati gambar pada video yang ditayangkan guru Membuat laporan peninggalan

kerajaan masa Hindu,Budha dan Islam pada masa kini dan pengaruhnya bagi masyarakat di

wilayah setempat dalam bentuk tabel informasian

B. Uraian Materi
MEDIA PEMBELAJARAN

Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 5 / Sub Tema 1 : Pahlawanku / Perjuangan para pahlawan

Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPS

A. Tujuan Pembelajaran

a. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada video yang

ditayangkan guru, peserta didik mampu menguraikan jawaban dari pertanyaan yang diajukan

berdasarkan teks pada LKPD dengan tepat. (C4)

b. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada video yang

ditayangkan guru, peserta didik mampu Mendeskripsikan kembali isi teks non fiksi berdasarkan

jawaban yang ada

c. Dengan mengamati gambar pada video yang ditayangkan guru, peserta didik mampu menganalisis

peninggalan kerajaan masa hindu, budha, dan lslam pada masa kini serta pengaruhnya bagi

masyarakat diwilayah setempat. (C4)

d. Dengan mengamati gambar pada video yang ditayangkan guru Membuat laporan peninggalan

kerajaan masa Hindu,Budha dan Islam pada masa kini dan pengaruhnya bagi masyarakat di wilayah

setempat dalam bentuk tabel informasi

B. Materi Pokok

Bahasa Indonesia
Teks tentang perjuangan beberapa tokoh berdasarkan sejarah dari masa kerajaan Hindu, Budha, dan Islam.
IPS
Mengamati Raja-Raja di Nusantara serta peninggalan dan pengaruhnya terhadap masyarakat.
C. Jenis Media Yang Dikembangkan
Video Pembelajaran “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja”
Link Video https://youtu.be/ar5ZwJf-4kw
D. Bahan Dan Alat Yang Digunakan
a. Bahan : Video pembelajaran
b. Alat : Laptop, LCD, Kabel
E. Langkah-langkah Pembuatan
1. Menyiapkan video pembelajaran yang di download di youtube
F. Langkah-langkah Penggunaan
1. Guru menampilkan tayangan video mengenai raja-raja di nusantara serta peninggalan dan
pengaruhnya terhadap masyarakat
2. Guru menjelaskan materi tersebut
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) 1

Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare


Tema 5 /Subtema 1 : Pahlawanku/ Perjuangan para pahlawan
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : IV/I

Tujuan Pembelajaran :
a. Setelah mengamati teks yang berjudul “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja” pada tayangan video
pembelajaran siswa mampu menguraikan jawaban dari pertanyaan yang diajukan berdasarkan teks pada
LKPD dengan tepat

Nama Kelompok :
Nama Anggota Kelompok :
A. Judul : Menuliskan potensi dan hal yang ingin dikembangkan sesuai pertanyaan yang ada di bukusiswa
B. Petunjuk Belajar
1. Bacalah tujuan pembelajaran yang ada pada LKPD ini
2. Tulislah nama anggota kelompok
3. Bacalah petunjuk LKPD ini dengan baik dan benar !
C. Alat dan Bahan
Alat : Polpen
Bahan : kertas HVS
D. Langkah-langkah Kegiatan
1. Peserta didik menyiapkan alat dan bahan
2. Peserta didik menjawab pertanyaan berdasarkan teks nonfiksi.
E. Hasil analisis
Setelah membaca teks “Raja Purnawarman, Panji Segala Raja”, jawablah pertanyaan berikut!,
1. Tuliskan perjuangan yang dilakukan oleh Raja Purnawarman!
Jawaban :
2. Tuliskan sikap kepahlawanan yang dimiliki oleh Raja Purnawarman!
Jawaban :
3. Apa yang dirasakan rakyat Kerajaan Tarumanegara atas perjuangan yang dilakukan oleh Raja
Purnawarman?
Jawaban
4. Menurutmu, bagaimana kehidupan rakyat Kerajaan Tarumanegara jika Rajanya tidak memiliki sikap
kepahlawanan?
Jawaban
F. Daftar Pustaka

Anggari, Angi St,dkk. 2017.Pahlawanku: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk
SD/MI Kelas VI (Buku Siswa). Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
. 2017.Pahwalanku: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 untukSD/MI
Kelas VI (Buku Guru). Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Laman Web :
Isilah tabel berikut dengan tepat!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) 2
Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare
Tema 5 /Subtema 1 : Pahlawanku/ Perjuangan para pahlawan
Muatan Pelajaran : IPS
Kelas/Semester : IV/I

Judul : Peninggalan kerajaan masa hindu, budha, dan lslam pada masa kini serta pengaruhnya bagi

masyarakat diwilayah setempat.

A. Tujuan Pembelajaran :
a. Dengan mengamati tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menganalisis peninggalan

kerajaan masa hindu, budha, dan lslam pada masa kini serta pengaruhnya bagi masyarakat diwilayah

setempat.

B. Petunjuk Belajar
1. Bacalah tujuan pembelajaran yang ada pada LKPD ini
2. Tulislah nama anggota kelompok
3. Bacalah petunjuk LKPD ini dengan baik dan benar !
C. Alat dan Bahan
Alat : Polpen
Bahan : kertas HVS
D. Langkah-langkah Kegiatan
1. Peserta didik menyiapkan alat dan bahan
2. Peserta didik menjawab pertanyaan mengenai raja-aja di nusantara serta peninggalan dan pengaruhnya
terhadap masyarakat berdasarkan video yang ditayangkan guru
E. Hasil analisis
Setelah mengamati video pembelajaran yang ditayangkan guru, diskusikan lah Bersama teman
kelompokmu pertanyaan berikut !,
1. Apa yang kamu ketahui tentang perjuangan mereka
2. Tuliskan nilai-nilai perjuangan dan peninggalan lainnya dari para raja yang memengaruhi masyarakat
atau daerah di tempat kamu tinggal. Tulisanmu bisa memuat semangat perjuangan, nilai pendidikan,
ajaran positif, maupun benda- benda bersejarah
F. Daftar Pustaka

Anggari, Angi St,dkk. 2017.Pahlawanku: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk
SD/MI Kelas VI (Buku Siswa). Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
. 2017.Pahwalanku: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 untukSD/MI
Kelas VI (Buku Guru). Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Laman Web :
Lampiran Penilaian 1
KISI-KISI PENULISAN SOAL
Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare
Tema 5 / Subtema 3 : Pahlawanku/ Perjuangan para pahlawan
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPS
Kelas/Semester : IV/I
Jumlah Soal :5
Bentuk Soal : Essay

No. Level Nomor


KD Materi Indikator Soal Bentuk Soal
Kognitif Soal
PPKn
Disajikan sebuah paragraph, perserta didik mampu
menganalisi cerita C4 1 Pilihan Ganda
3.7 Menggali pengetahuan baru yang didapat Cerita non nonfiksi pada sebuah paragraf dengan benar
1. Disajikan sebuah paragraph, peserta didik mampu
dari teks nonfiksi fiksi C5 2 Pilihan Ganda
menyimpulkan informasi yang terdapat pada paragraph tersebut.

IPS
Disajikan gambar contoh candi bercorakBuddha di
Indonesia, peserta didik
mampu membedakan karakteristik peninggalan, Hindu dan C5 3 Pilihan Ganda
atau Buddha di
Peninggalan Indonesia
3.4 Mengidentifikasi kerajaan Hindu, Budha
kerajaan Disajikan beberapa opsi pilihan, peserta
dan Islam serta pengaruhnya pada
2 Hindu, budha, didik mampu memilih Prasasti peninggalan kerajaan C5 4 Pilihan Ganda
kehidupan masyarakat masa kini di Tarumanegara
Islam dan
lingkungan daerah setempat. peninggalnnya Disajikan sebuah kondisi, peserta didik mampu
menghubungkan kondisi tersebut dengan peninggalan
kerajaan masa Hindu, Buddha dan Islam pada masa kini C3 5 Pilihan Ganda
dan pengaruhnya bagi
mastarakat di wilayah setempat.
C. Latihan dan Kunci Jawaban/Rubrik

Berilah tanda silang pada huruf a, b, c, atau d yang merupakan jawaban paling tepat!
1. Perhatikan teks berikut !
Raja Purnawarman mulai memerintah Kerajaan Tarumanegara pada tahun 395 M. Pada masa
pemerintahannya, ia selalu berjuang untuk rakyatnya. Ia membangun saluran air dan
memberantas perompak. Paragraph tersebut termasuk ….
a. Cerita fiksi c. Cerita bebas
b. Cerita nonfiksi d. Cerita Rakyat
2. Balaputradewa menjadi raja di Kerajaan Sriwijaya sekitar tahun 850 M. ayah Balaputradewa
bernama Samaragrawira. Ibunya bernama Dewi Tara. Pada masa kekuasaannya kerajaan
Sriwijaya mencapai puncak kejayaannya dalam bidang ekonomi, pendidikan, dan kebudayaan.
Balaputradewa berjuang membanung Sriwijaya sebagai kerajaan Nusantara pertama dengan
wilayah yang sangat luas.
Informasi yang tidak terdapat di dalam paragraph tersebut adalah ….
a. Balaputradewa sangat berjasa bagi rakyat Sriwijaya
b. Ayah Balaputradewa bernama Samaragrawira
c. Sriwijaya mencapai puncak kejayaan pada saat pemerintahan Balaputradewa
d. Balaputradewa membangun Kerajaan Sriwijaya

3. Perhatikan salah satu contoh Candi bercorak Buddha diatas! Identifikasi pernyataan yang
sesuai mengenai karakterisiktik Candi Buddha tersebut!
1. Candi Borobudur
2. Candi Prambanan
3. Bentuk tambun
4. Berfungi sebagai tempat pendharmaan
5. Terdapat Stupa
Candi Borobudur berfungsi sebagai …. a.
1, 3, 5 c. 1, 4, 5
b. 2, 4, 5 d. 2, 4, 1
4. Perhatikan nama-nama prastasi berikut!
1) Canggal
2) Ciaruten
3) Kebon kopi
4) Kedukan bukit
Prasasti peninggalan kerajaan Tarumanegara ditunjukkan oleh angka ….
a. 1 dan 2 c. 2 dan 3
b. 1 dan 3 d. 3 dan 4
5. Keberadaan kerajaan Hindu, Budha, dan Islam memberikan pengaruh bagi masa sekarang.
Kondisi tersebut dapat diamati melalui pernyataan ….
a. Masyarakat Jawa rutin mengadakan upacara Grebeg untuk memperingati hari
kelahiran Nabi Muhammad
b. Yupa merupakan tiang batu yang digunakan Kerajaan Kutai pada saat upacara kurban
c. Bhineka Tunggal Ika dari kitab Sutasoma menjadi symbol persatuan bangsa
d. Masyarakat Bali mengadakan upacara ngaben ketika ada yang meninggal
Kunci Jawaban
Nomor Kunci
Soal Jawaban
1. B
2. A
3. A
4. C
5. A

Pedoman Penskoran
Jumlah soal : 5, tiap nomor benar mendapat skor 2
Nilai : Jumlah betul x 10 = 100

D. Daftar Pustaka

Anggari, Angi St,dkk. 2017. Berbagai Pekerjaan: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013
untukSD/MI Kelas VI (Buku Siswa). Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Anggari, Angi St,dkk. 2017.berbagai Pekerjaan: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013
untukSD/MI Kelas VI (Buku Guru). Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Laman Web :
Lampiran Penilaian 1
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP
Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare
Tema 5 /Subtema 1 : Pahlawanku / Perjuangan para pahlawan
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPS
Kelas/Semester : IV/I

Kompetensi Dasar Indikator Teknik Instrumen Rubrik


Menyampaikan Disajikan LKPD, peserta didik Observasi Tanggung jawab, Terlampir
pengetahuan baru dari teks secara berkelompok, Kerjasama
nonfiksi ke dalam tulisan memperhatikan petunjuk
dengan bahasa sendiri pengerjaan LKPD. Peserta didik
menjawab pertanyaan
berdasarkan teks nonfiksi
Menyajikan hasil Disajikan LKPD, peserta didik Observasi Tanggung jawab, Terlampir
identifikasi kerajaan secara berkelompok, Kerjasama
Hindu, Budha dan Islam memperhatikan petunjuk
serta pengaruhnya pada pengerjaan LKPD. Peserta didik
kehidupan masyarakat menjawab pertanyaan mengenai
masa kini di lingkungan raja-aja di nusantara serta
daerah setempat. peninggalan dan pengaruhnya
terhadap masyarakat
berdasarkan video yang
ditayangkan guru

Penilaian sikap
Berilah tanda centang () pada kolom indikator yang terlihat pada tabel di bawah ini!
No. Nama Siswa Aspek yang dinilai
Tanggung Kerjasama
Jawab
1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
Rubrik Penilaian Sikap

No. Aspek Indikator Keterangan


1. Melaksanakan tugas dengan BS (4): Jika 4 indikator yang
baik terlaksana
2. Mengumpulkan tugas tepat B (3) : Jika 3 indikator yang
waktu terlaksana
1. Tanggung jawab
3. Mengakui dan meminta maaf C (2) : Jika 2 indikator yang
atas kesalahan yang dilakukan terlaksana
4. Menerima resiko dari tindakan K (1) : Jika 1 indikator yang
yang dilakukan terlaksana
1. Terlibat aktif dalam bekerja BS (4): Jika 4 indikator yang
kelompok terlaksana
2. Kesediaan melakukan tugas B (3) : Jika 3 indikator yang
sesuai kesepakatan terlaksana
2. Kerjasama 3. Bersedia membantu orang lain C (2) : Jika 2 indikator yang
dalam satu kelompok yang terlaksana
mengalami kesulitan K (1) : Jika 1 indikator yang
4. Rela berkorban untuk teman terlaksana
yang lain
Lampiran Penilaian 2
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN
Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare
Tema 5 /Subtema 1 : Pahlawanku / Perjuangan para pahlawan
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPS
Kelas/Semester : IV/I

Kunci
Kompetensi Dasar Indikator Teknik Butir Instrumen (Soal-soal) Rubrik
Jawaban
3.7 Menggali Disajikan sebuah Perhatikan teks berikut !
pengetahuan paragraph, Raja Purnawarman mulai memerintah Kerajaan Tarumanegara pada tahun 395 M. Pada masa
baru yang perserta didik
Tes pemerintahannya, ia selalu berjuang untuk rakyatnya. Ia membangun saluran air dan memberantas
didapat dari mampu B Terlampir
tertulis perompak. Paragraph tersebut termasuk ….
teks nonfiksi menganalisi cerita
nonfiksi pada sebuah a. Cerita fiksi c. Cerita bebas
paragraf. b. Cerita nonfiksi d. Cerita Rakyat
Disajikan sebuah Balaputradewa menjadi raja di Kerajaan Sriwijaya sekitar tahun 850 M. ayah Balaputradewa bernama
paragraph, peserta Samaragrawira. Ibunya bernama Dewi Tara. Pada masa kekuasaannya kerajaan Sriwijaya mencapai
didik mampu puncak kejayaannya dalam bidang ekonomi, pendidikan, dan kebudayaan. Balaputradewa berjuang
menyimpulkan
membanung Sriwijaya sebagai kerajaan Nusantara pertama dengan wilayah yang sangat luas.
informasi yang Tes
terdapat pada Informasi yang tidak terdapat di dalam paragraph tersebut adalah …. A Terlampir
tertulis a. Balaputradewa sangat berjasa bagi rakyat Sriwijaya
paragraph tersebut.
b. Ayah Balaputradewa bernama Samaragrawira
c. Sriwijaya mencapai puncak kejayaan pada saat pemerintahan Balaputradewa
d. Balaputradewa membangun Kerajaan Sriwijaya

3.4 Disajikan Perhatikan salah satu contoh Candi bercorak Buddha diatas! Identifikasi pernyataan yang
Mengidentifikasi gambar contoh sesuai mengenai karakterisiktik Candi Buddha tersebut!
kerajaan Hindu, candi bercorak Tes
1. Candi Borobudur A Terlampir
Budha dan Islam Buddha di tertulis
2. Candi Prambanan
serta Indonesia,
pengaruhnya peserta didik 3. Bentuk tambun
pada kehidupan mampu 4. Berfungi sebagai tempat pendharmaan
masyarakat membedakan 5. Terdapat Stupa
masa kini di karakteristik
lingkungan peninggalan, Candi Borobudur berfungsi sebagai ….
daerah setempat Hindu dan atau
a. 1, 3, 5 c. 1, 4, 5
Buddha di
b. 2, 4, 5 d. 2, 4, 1
Indonesia
Disajikan beberapa 1. Perhatikan nama-nama prastasi berikut!
opsi pilihan, peserta 1) Canggal
didik mampu 2) Ciaruten
memilih Prasasti Tes 3) Kebon kopi
peninggalan C Terlampir
tertulis 4) Kedukan bukit
kerajaan
Prasasti peninggalan kerajaan Tarumanegara ditunjukkan oleh angka ….
Tarumanegara
a. 1 dan 2 c. 2 dan 3
b. 1 dan 3 d. 3 dan 4
Disajikan sebuah
kondisi, peserta
didik mampu
1. Keberadaan kerajaan Hindu, Budha, dan Islam memberikan pengaruh bagi masa sekarang.
menghubungkan
kondisi tersebut Kondisi tersebut dapat diamati melalui pernyataan ….
dengan a. Masyarakat Jawa rutin mengadakan upacara Grebeg untuk memperingati hari
peninggalan Tes kelahiran Nabi Muhammad
A Terlampir
kerajaan masa tertulis b. Yupa merupakan tiang batu yang digunakan Kerajaan Kutai pada saat upacara kurban
Hindu, Buddha c. Bhineka Tunggal Ika dari kitab Sutasoma menjadi symbol persatuan bangsa
dan Islam pada
d. Masyarakat Bali mengadakan upacara ngaben ketika ada yang meninggal
masa kini dan
pengaruhnya bagi
mastarakat di
wilayah setempat.
Lampiran Penilaian 3
INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN
Sekolah : UPTD SD Negeri 12 Parepare
Tema 5 /Subtema 1 : Pahlawanku / Perjuangan para pahlawan
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPS
Kelas/Semester : IV/I

Butir Instrumen
Kompetensi Dasar Indikator Teknik Rubrik
(Soal-soal/Tugas)
4.7Menyampaikan Perserta didik mampu Unjuk Terlampir Terlampir
pengetahuan baru dari menganalisis cerita kerja
teks nonfiksi ke nonfiksi pada sebuah paragraf.
dalam tulisan dengan
bahasa sendiri
3.4 Mengidentifikasi peserta didik mampu Unjuk Terlampir Terlampir
kerajaan Hindu, menghubungkan kondisi kerja
Budha dan Islam tersebut dengan peninggalan
serta pengaruhnya kerajaan masa Hindu, Buddha
pada kehidupan dan Islam pada masa kini dan
masyarakat masa pengaruhnya bagi mastarakat
kini di lingkungan di wilayah setempat.
daerah setempat

Anda mungkin juga menyukai