Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KOTA PANGKAL PINANG

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK & KB


UPT. PUSKESMAS PANGKALBALAM
JLN. RE Martadinata N0.21 Pangkalpinang
Telp.(0717)439506. Email:puskesmaspangkalbalampkp@gmail.com

CATATAN HASIL ANALISIS DAN IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT KEGIATAN UKMTAHUN 2016
DAN RENCANA KEGIATAN UKM PUSKESMAS PANGKALBALAM 2018

PROGRAM METODE HASIL IDENTIFIKASI ANALISIS RENCANA KEGIATAN

SMD 2016 Masih ada anggota - Masih kurangnya kesadaran - Penyuluhan bahaya rokok dan sosialisasi
Promkes keluarga merokok perokok akan bahaya rokok PERDA KTR kemasyarakat
didalam rumah bagi kesehatan - Penyuluhan PHBS dan bahaya rokok di
- Masyarkat belum Sekolah, di Posyandu (Kelurahan),
mengetahui mengenai - Pembinaan dan survey PHBS di rumah tangga
PERDA KTR dan tatanan institusi pendidikan
- Kurangnya dukungan - Sosialisasi PERDA KTR kepada lintas sector
keluarga untuk berhenti dan masyarakat.
merokok
- -
SMD 2016 Masih ada ibu hamil yang - Ibu hamil ada yang bekerja - Pelaksanaan kelas ibu hamil
KIA tidak rutin memeriksakan sehingga sulit membagi - Pelaksanaan sweping ibu hamil
diri kepuskesmas (Ibu waktu untuk rutin periksa - Mengoptimalkan peran kader untuk melaporkan
hamil rutin memeriksakan kepuskesmas. jika ada ibu hamil kebidan desa setempat.
diri ke Puskesmas - Ibu hamil ada yang periksa - Pendampingan ibu hamil resikot tinggi
71,4%) keklinik swasta sehingga - Penyeliaan KIA ke Pustu, Poskesdes dan BPM
tidak terdata dipuskesmas. - Pendataan sasaran ibu hamil dan balita
- Kurangnya dukungan
keluarga khsusny suami
untuk memotivasi ibu
periksa kehamilan
SMD 2016 Masih terdapat ibu hamil - Ibu hamil ada yang bekerja - Mengoptimalkan peran kader untuk melaporkan
yang tidak mengikuti sehingga sulit membagi ibu hamil diwilayahnya dan memotivasi mereka
kelas ibu hamil. waktu untuk datang kekelas untuk menghadiri kegiatan kelas ibu hamil
Ibu hamil yang mengikuti ibu hamil. - Pelaksanaan kelas ibu hamil di setiap
kelas ibu hamil 57,1 % - Ibu hamil ada yang periksa kelurahan
keklinik swasta sehingga - Sosialisasi pelaksanaan kelas ibu hamil
tidak terdata dipuskesmas.
- Kurangnya dukungan
keluarga khsusny suami
untuk memotivasi ibu dan
menemani ibu mengikuti
kelas ibu.

KB SMD 2016 Masih terdapat PUS yang - Kurangnya pengetahuan - Kelas ibu hamil, memberikan penyuluhan
tidak mengikuti KB PUS tentang manfaat ber pentingnya berKB pada setiap pelaksanaan
KB dan pilihan metode kelas ibu hamil
kontrasepsi yang tepat bagi
PUS - KB”Sik Asik” Safari KB Tiap Kelurahan
- Masyarakat masih takut efek
samping dari penggunaan - Kunjungan nifas ketiga (KF3) untuk persiapan
Capaian Capaian Program KB alat kontrasepsi seperti KB pasca salin
Program Aktif belum mencapai gemuk, timbul flek hitam
2016 target(69,4%) dimuka dll. - Kerjasama lintas sektor (BKKBN) untuk
- Adanya pasangan Usia kegiatan KB Kes
Subur yang ingin memiliki
atau menambah anak
- Kurangnya dukungan
keluarga
SMD 2016 Bayi diberikan ASI - Masih kurang nya
GIZI Eksklusif masih rendah ( kesadaran ibu menyusui - Dilakukan survey PHBS di rumah tangga dan
62,3%%) tentang pentingnya KIE
pemberian ASI Ekslusif - Penyuluhan ASI Ekslusif pada kader posyandu
- Masih kurangnya dan bumil
pengetahuan ibu menyusui - Pelaksanaan kelas Bumil, memotivasi ibu2
tentang manfaat pemberian hamil agar nanti setelah melahirkan
ASI Ekslusif kepada bayi memberikan ASI eksklusif pada bayinya
- Ibu yang bekerja dan tidak - Pelaksanaan kelas ibu balita
tersedia ruang ASI ditempat - Mengoptimlkan pemanfaatan ruang ASI dan
bekerja. konseling ASI di Puskesmas.
- Belum ada PERDA tentang
PHBS dan Perda khusus
tentang pemberian ASI
Eksklusif

SMD 2016 Pemanfaatan posyandu - Ibu yang sibuk bekerja - Penyuluhan manfaat pemantauan pertumbuhan
untuk Pemantauan menyebakan anak tidak ada Balita di posyandu
pertumbuhan balita 82 yang membawa ke - Sosialisasi kegiatan UKM khususnya jadwal
% posyandu posyandu pada pertemuan linsek dan
- Paradigma masyarakat penempelan spanduk jadwal posyandu di
ketika anak sudah selesai kelurahan dan kecamatan
Capaian Capaian D/S masih imunisasi sudah dianggap - Kegiatan posyandu rutin tiap bulan, dengan
Program rendah tidak perlu posyandu, ke- jemput bola pada anak2 tertentu yang orang
2016 cuali pada saat ada pemba- tua nya sibuk bekerja.
gian vitamin A. - Kegiatan SDIDTK di Paud dan TK
- Jarak Posyandu yang cukup - Pemantauan status gizi dan SDIDTK balita di
jauh dari rumah posyandu
- Kurangnya pengetahuan Ibu
tentang manfaat
pemantauan pertumbuhan
balita.
- Belum ada dukungan dana
dari pihak kelurahan untuk
kader posyandu

Kesling SMD 2016 Terdapat jamban yang - Kurangnya kesdaran - Pembinaan yang tidak ada septic tank bersama
tidak saniter (jamban masyarakat sehingga masih lintas sektor
yang tidak memiliki septik adanya sarana Jamban
tank) masyarakat yang tidak ada - Mengajukan Proposal bantuan jamban sehat
septic tank pembuangan ko- untuk keluarga Miskin
toran langsung kebandar
atau Got dan kesungai. - Inspeksi Kesehatan Lingkungan rumah Sehat
- Kebiasaan yang sudah turun
temurun tanpa septik tank - Evaluasi pemicuan sanitasi Total Berbasis
diyakini keluarga tidak Masyarkat ( STMB )
mengganggu kesehatan
- Faktor lahan yang sempit - Verifikasi STBMPilar 1 Stop BAB
untuk membuat septik tank Sembarangan.
- Perekonomian masyarakat
yang masih rendah - Penyuluhan jamban sehat diposyandu dan
sehingga kekurangan dana masyarakat
untuk membuat septik tank
- Pembinaan dan survey PHBS
-

SMD 2016 Masih terdapat rumah - Kurangnya kesadaran - Inspeksi kesehatan lingkungan rumah
dengan saluran masyarakat untuk membuat - Inspeksi Kesehatan lingkungan rumah sehat
pembuangan limbah SPAL pribadi yang sesuai - Survey dan pembinaan PHBS tatanan rumah
yang belum memenuhi dengan syarat kesehatan tangga
syarat kesehatan. - Penyuluhan kebersihan lingkungan
- Kurangnya perhatian dari - Inspeksi Kesehatan Lingkungan Sarana air
lintas sektor terkait untuk bersih (SAB)
penanganan limbah

- Faktor ekonomi dimana


terkendala biaya untuk
membuat saluran
pembuangan limbah

P2P SMD 2016 Masih terdapat bayi yang - Kurangnya pengetahuan ibu - Penyuluhan imunisasi di posyandu
Imunisasi tidak mendapat mengenai pentingnya - Pembinaan posyandu balita , pelaksanaan
Imunisasi dasar lengkap imunisasi Imunisasi di posyandu
(Bayi mendapat - Ibu yang bekerja tidak bisa - Membuka pelayanan Imunisasi setiap hari rabu
imunisasi lengkap sesuai membawa anaknya di puskesmas.
umur 79,2%) keposyandu - Sosialisasi jadwal kegiatan UKM di pertemuan
- Adanya bayi yang lahir lintas sektor, dan penempelan jadwal pada
dengan Berat Badan Lahir kelurahan dan kecamatan
Rendah sehingga - Sosialisasi kegiatan Posyandu dan pelayanan
pelaksanaan imunisasi imunisasi di posyandu melalui corong mesjid
ditunda sebelum Hari H Posyandu
- Adanya bayi yang sakit saat
jadwal imunisasi
Demam SMD 2016 Masih ditemukan jentik - Masyarakat belum - Pemeriksaan jentik berkala
Berdarah nyamuk ditempat memahami pentingnya PSN - IS rumah
penampungan air dan masih memiliki persepsi - Pemberdayaan jumantik
bahwa fogging adalah solusi - Sosialisasi PSN 3M Plus satu rumah satu jumantik
yang tepat untuk mencegah - KIE ( komunikasi, informasi dan edukasi) tentang
nyamuk demam berdarah DBD dan PHBS
- Kurangnya kesadaran - PE (penyelidikan Epidemiologi) dalam situasi khusus
masyarakat untuk - Survey dan pembinaan PHBS tatnan rumah tangga
melakukan PSN dirumah

HIV Capaian Capaian pemeriksaan - Masyarakat beresiko masih


SPM HIV pada kelompok enggan dan malu datang - Penyuluhan HIV pada kelompok resiko tinggi
pemeriksaan resiko tinggi belum kelayanan untuk periksa HIV dan melakukan pemeriksaan HIV
HIV pada mencapai 100 %
kelompok - VCT Mobile
resiko tinggi
masih
rendah

TB Capaian Capaian program TB - Rendahnya kesadaran - Pelacakan TB


Program masih rendah pasien untuk melakukan - Sweeping TB Mangkir
tahun 2016 pemeriksaan TB ke - Pelacakan/pemeriksaan kontak serumah
Puskesmas dan masih pasien TB yang diobati dan survey kontak TB
adanya stigma negatif mangkir
masyarakat tentang penyakit
TB
- Pengobatan TB yang lama
dan harus berulang-ulang
kepuskesmas membuat
penderita jadi tidak patuh
terhadap pengobatan
- Adanya pasien yang pindah
domisili kedaerah lain

UKM Capaian Pelayanan penderita - Penderita Hypertensi harus - Pelaksanaan POSBINDU PTM
PENGEMBANGAN SPM hypertensi blm mencapai kontrol secara teratur dan - Intervensi Kunjungan keluarga Sehat PIS-PK
PTM target 100 % mendapatkan pengobatan (Pinkesga) tentang Hypertensi
secara teratur, - Sosialisasi jadwal kegiatan UKM di pertemuan
- Masih kurangnya kesadaran lintas sektor, dan penempelan jadwal Posbindu
masyarakat tentang pentingnya dekelurahan dan kecamatan.
berobat secar teratur
- Pelaksanaan POSBINDU PTM
- Anggota keluarga tidak - Intervensi Kunjungan keluarga Sehat PIS-PK
menyadari kalo ia menderita (Pinkesga) tentang Hypertensi
hypertensi karena tidak Sosialisasi jadwal kegiatan UKM di pertemuan
pernah dicek. lintas sektor, dan penempelan jadwal Posbindu
- Pengobatan hypertensi yang diKelurahan dan Kecamatan
perlu jangka panjang dan - Posbindu cerdik di sekolah
harus berulang-ulang - Posbindu diperkantoran
kepuskesmas untuk kontrol
dan pengobatan membuat
penderita jadi tidak patuh
terhadap pengobatan dan
tidak mau meninggalkan
pekerjaan

PTM Capaian Capaian Pemeriksaan - Masih kurangnya - Penyuluhan IVA di Posyandu


Program IVA masih rendah pengetahuan masyarakat - Pelaksnaan Screning IVA di Puskesmas
tentang IVA karena - Sosialisasi IVA pada acara penyegaran kader
kurangnya informasi . Posyandu
- Masyarakat masih malu - Sosialisasi IVA kepada masyarakat dengan
untuk diperiksa IVA yang pemberian leaflet IVA dan kunjungan sosialisasi
merupakan pemeriksaan kepasar rumput.
dalam.
- Kurangnya dukungan
keluarga khususnya suami
untuk memotivasi ibu
memeriksa IVA

- -
KESEHATAN Penderita - Kurangnya dukungan keluarga - Intervensi Kunjungan keluarga Sehat PIS-PK
JIWA gangguan jiwa sehingga Pasien putus obat tidak (Pinkesga) tentang Jiwa
berat, di obati tidak kontrol secara teratur - Kunjungan rumah pasien dengan gangguan jiwa
dan tidak - Pengobatan Jiwa yang harus (ODGJ)
terlantarkan10 terus menerus membuat pasien - Kunjungan Pendekatan keluarga kepasien ODGJ
% dan keluarga tidak patuh terhadap
pengobatan
- Stigma negatif terhadap pasien
jiwa membuat keluarga pasien
malu membawa pasien berobat
secara teratur

Hasil Masyarakat Masyarakat ingin Puskesmas dapat - Sosialisasi Pelayanan sore dan jenis-jenis
pertemuan mengharapkan memberikan pelayanan 24 jam, pelayanan Puskesmas di Musrembang Kecamatan
MMD 2017 Puskesmas Puskesmas pangkalbalam hanya dan Lokmin lintas Sektor
Pangkalbalam buka 24 buka pelayanan sore, masyarakat - Sosialisasi jadwal dan jam pelayanan
jam dapat mengunjungi UGD Rumah - Sosialisasi jadwal posbindu sehingga pasien dapat
Sakit terdekat jika dibutuhkan diluar kontrol ke posbindu atau posyandu usila yang ada
jam pelayanan. disetiap kelurahan.

Sarana dan prasarana posyandu


yang masih belum memadai,
penganggaran sarana dan prasaran
kader posyandu tidak bisa melalui
udhiyana:Posyandu Puskesmas - Menyampaikan kepada lintas sektor terkait
membutuhkan sarana untuk pengajuan sarana dan prasarana
dan prasarana Posyandu

Pelayanan BPJS di Puskesmas - Mengajukan secara tertulis pengajuan sarana


berdasarkan Faskes TK. Pertama prasarana posyandu ke kecamatan.
yang tertulis di BPJS,

Masyarakat
membutuhkan informasi
mengenai pelayanan - Pengajuan usulan kepada pihak BPJS untuk
BPJS di Puskesmas. melaksanakan sosialisasi pelayanan BPJS di
Puskesmas
- Sosialisasi layanan di tempel di puskesmas

Capaian Capaian screening Masih ada siswa yang tidak masuk - Sweeping penjaringan kesehatan untuk
UKS Program pemeriksaan kesehatan sekolah pada saat jadwal screening melakukan pemeriksaan kesehatan pada
siswa pada saat disekolah dikarenakan siswa sakit peserta didik yang tidak hadir pada saat jadwal
kunjungan awal atau tidak masuk karena alasan lain penjaringan kesehatan
screening belum - Kordinasi dengan pihak sekolah untuk
mencapai 100 % mensosialisasikan jadwal skreening kesehatan
kepada siswa dan wali murid.
USILA SMD 2016 Lansia yang - Anggota keluarga yang - Pelaksanaan Posyandu Lansia di setiap
memanfatkan posyandu bekerja sehingga USILA tidak Kelurahan
lansia masih rendah ada yang mengantar ke - Sosialisasi jadwal posyandu usila yang ada
Posyandu Lansia disetiap kelurahan
- Posyandu Usila hanya satu
perkelurahan sehingga ada
posyandu yang jaraknya
cukup jauh dari rumah tinggal
Lansia
- Pola pikir masyarakat lansia
masih beranggapan
pelayanan di Posyandu lansia
berorientasi pada pengobatan
- Perilaku lansia yang masih
beranggapan datang ke PKM
atau posyandu lansia apabila
ada keluhan sakit.
-

Program - -

Anda mungkin juga menyukai