Anda di halaman 1dari 23

RENCANA EVALUASI

Nama Mahasiswa : Ketut Beni Ariawan, S.Pd.

Nomor Peserta : 201800344660

Bidang Studi : Matematika

PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN KATEGORI 2


BIDANG STUDI MATEMATIKA
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
2022
JURNAL REFLEKSI

Nama : ………………………………………………
Kelas : ………………………………………………
Sekolah : ………………………………………………
Mata Pelajaran : ………………………………………………
Materi : ………………………………………………
Nama Guru : ………………………………………………
Hari/tanggal : ………………………………………………
Petunjuk :
1. Pada kegiatan ini siswa diminta untuk meninjau ulang keseluruhan proses
pembelajaran dan melakukan refleksi pembelajaran.
2. Kemukakan pendapatmu selama mengikuti pembelajaran sesuai pertanyaan
berikut!

No Pertanyaan

1 Hari ini saya belajar/praktik tentang:

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

2 Hal yang paling membuat saya tertarik pada pembelajaran hari ini ketika:

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

3 Hal yang paling saya kuasai setelah pembelajaran hari ini, yaitu:

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

Saya merasa menguasai hal tersebut di atas karena :

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………
4 Hal yang belum saya kuasai setelah pembelajaran hari ini, yaitu:

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

Untuk mengatasi hal yang belum saya kuasai di atas, maka saya akan

melakukan :

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

5 Hal yang masih membingungkan saya setelah pembelajaran hari ini, yaitu:

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

Ceritakanlah hal-hal apa saja yang membuat hal diatas membingungkan!

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………
LEMBAR OBSERVASI/PENGAMATAN
SIKAP SPIRITUAL

Sekolah : ………………………………………………
Mata Pelajaran : ………………………………………………
Materi : ………………………………………………
Nama Guru : ………………………………………………
Hari/tanggal : ………………………………………………

Berdoa Salam Syukur Jumlah Nilai


No. Nama Siswa
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Rubrik Penilaian Sikap Spiritual

Rublik Skor
Apabila jarang melakukan perilaku yang dinyatakan 1
Apabila kadang-kadang melakukan perilaku yang dinyatakan 2
Apabila sering melakukan perilaku yang dinyatakan 3
Apabila selalu melakukan perilaku yang dinyatakan 4

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓


𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑨𝒌𝒉𝒊𝒓 = × 𝟏𝟎𝟎
𝟏𝟐
LEMBAR OBSERVASI/PENGAMATAN
SIKAP SOSIAL

Sekolah : ………………………………………………
Mata Pelajaran : ………………………………………………
Materi : ………………………………………………
Nama Guru : ………………………………………………
Hari/tanggal : ………………………………………………

Tanggung
Berani Kerja Sama Jumlah Nilai
No. Nama Siswa Jawab
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Rubrik Penilaian Sikap Spiritual

Rublik Skor
Apabila jarang melakukan perilaku yang dinyatakan 1
Apabila kadang-kadang melakukan perilaku yang dinyatakan 2
Apabila sering melakukan perilaku yang dinyatakan 3
Apabila selalu melakukan perilaku yang dinyatakan 4

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓


𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑨𝒌𝒉𝒊𝒓 = × 𝟏𝟎𝟎
𝟏𝟐
PEDOMAN WAWANCARA
TERHADAP SISWA

Nama Responden : ………………………………………………


Kelas : ………………………………………………
Hari/tanggal : ………………………………………………

Petunjuk :
1. Kegiatan ini untuk meninjau ulang keseluruhan proses pembelajaran yang telah
dilakukan.
2. Kemukakan pendapat Anda sesuai pertanyaan berikut!
No. Pertanyaan Jawaban
Proses Pembelajaran Selama Ini
1 Menurut kamu, apa yang paling
menyenangkan dalam proses
belajar di sekolah selama ini?

2 Apakah kamu senang dengan cara


mengajar guru di sekolah?
Sebutkan alasannya?

3 Apakah kamu kesulitan dalam


belajar di kelas? Dapatkan kamu
menjelaskan?

4 Bagaimana dengan orang tuamu di


rumah, apakah membantu kamu
belajar? Coba ceritakan!
Harapan Proses Pembelajaran ke Depan
5 Apa yang sebaiknya kamu lakukan
agar kamu lebih semangat dalam
belajar?

6 Apa usulan kegiatan di sekolah agar


kamu semakin senang dan
semangat dalam belajar?
PEDOMAN WAWANCARA
TERHADAP ORANGTUA SISWA

Nama Responden : ………………………………………………


Nama Siswa : ………………………………………………
Kelas : ………………………………………………
Hari/tanggal : ………………………………………………

Petunjuk :
1. Kegiatan ini untuk meninjau ulang keseluruhan proses pembelajaran yang telah
dilakukan.
2. Kemukakan pendapat Anda sesuai pertanyaan berikut!
No. Pertanyaan Jawaban
Proses Pembelajaran Selama Ini
1 Bagaimana tanggapan bapak/ibu
terhadap proses belajar dan
mengajar di sekolah selama ini?

2 Apa tantangan yang dialamai


bapak/ibu untuk mendukung
proses belajar mengajar di sekolah?

3 Bagaimana dukungan bapak/ibu


untuk membuat anak semakin rajin
belajar baik di rumah maupun di
sekolah?

Harapan Proses Pembelajaran ke Depan


4 Apa harapan bapak/ibu agar proses
belajar dan mengajar di sekolah
semakin berdampak pada siswa?
5 Apa dukungan yang bisa dilakukan
oleh orang tua/masyarakat agar
proses belajar dan mengajar lebih
berdampak pada siswa?
PEDOMAN WAWANCARA
TERHADAP GURU/KEPALA SEKOLAH

Nama Responden : ………………………………………………


Jabatan : ………………………………………………
Hari/tanggal : ………………………………………………

Petunjuk :
1. Kegiatan ini untuk meninjau ulang keseluruhan proses pembelajaran yang telah
dilakukan.
2. Kemukakan pendapat Anda sesuai pertanyaan berikut!
No. Pertanyaan Jawaban
1 Menurut bapak/ibu, apakah
penggunaan model dan media
pembelajaran sudah sesuai dengan
materi pembelajaran?

2 Menurut bapak/ibu, apakah


pembelajaran sudah dilakukan
sesuai Rancangan Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP)?

3 Menurut bapak/ibu, apakah


dengan pembelajaran tersebut
dapat memotivasi dan mengatasi
kesulitan belajar siswa?

Bagaimana tanggapan bapak/ibu


terkait pembelajaran yang sudah
dilakukan?
KUISIONER SURVEI GURU
RESPONDEN SISWA

A. Identitas
1. Nama Sekolah : ………………………………………………
2. Nama Guru : ………………………………………………
3. Mata Pelajaran : ………………………………………………
4. Materi : ………………………………………………
5. Hari/Tanggal : ………………………………………………

B. Tujuan
Kuesioner ini bertujuan untuk menghimpun data atau informasi kinerja guru
dari siswa tentang penguasaan materi, kemahiran dalam pelaksanaan
pembeajaran, perilaku seharihari, dan komunikasi guru dengan siswa.

C. Petunjuk
1. Mengisi identitas di atas dengan lengkap dan benar.
2. Demi mengembangkan ilmu pengetahuan dimohon siswa (responden) untuk
menjawab pertanyaan/ pernyataan dengan jujur.
3. Pilihlah masing-masing pernyataan dengan 1 jawaban yang memang benar-
benar sesuai dengan isi hati Anda.
4. Membaca dengan teliti pernyataan yang tertulis pada kolom (3).
5. Memberikan jawaban dengan jujur atas pernyataan pada kolom (3) dengan
memberi tanda centang atau check list ( √ ) pada jawaban yang dipilih.
6. Jawaban siswa (responden) tidak akan berpengaruh terhadap nilai pelajaran
dan dijaga kerahasiaannya.

D. Keterangan
SL : Selalu, skor 3
SR : Sering, skor 2
KK : Kadang-kadang, skor 1
TP : Tidak Pernah, skor 0
E. Kuisioner
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
Penguasaan Materi
1 Guru menyampaikan materi pelajaran dengan
contoh dalam kehidupan sehari-hari.
2 Guru menjelaskan materi pelajaran dari buku
paket dan sumber belajar lainnya.
3 Guru mengajar sesuai dengan materi pelajaran.
4 Guru memberikan contoh atau permasalahan
yang berhubungan dengan keadaan saat ini.
5 Guru menjawab pertanyaan dengan jelas.
6 Guru menjawab pertanyaan dengan benar.
7 Guru mengajar sesuai dengan materi pelajaran.
Kemahiran dalam Mengajar
1 Guru menyampaikan kegiatan yang akan
dilakukan selama pembelajaran.
2 Guru memberikan motivasi kepada saya dan
teman-teman
3 Guru menyampaikan materi pelajaran dengan
mudah dimengerti.
4 Guru mengajar dengan cara yang bervariasi
misalnya diskusi, demonstrasi, tanya jawab,
ceramah, dll.
5 Guru berbicara dengan jelas ketika
menyampaikan materi pelajaran.
6 Guru meminta belajar secara berkelompok.
7 Guru mengajar dengan cara yang menyenangkan
dan menarik.
8 Guru terampil menggunakan alat bantu saat
mengajar.
9 Guru membimbing saya dan teman-teman ketika
mengalami kesulitan.
10 Guru membuat suasana nyaman saat
melaksanakan pembelajaran.
11 Guru memberi kesempatan kepada saya dan
teman-teman untuk bertanya atau menjawab.
12 Guru menghargai kemampuan saya dan teman-
teman.
13 Guru memberitahukan nilai hasil belajar.
14 Guru memberikan tugas dalam pembelajaran.
Perilaku guru
1 Guru mengajak saya dan teman-teman untuk
berperilaku baik.
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
2 Guru memberi contoh perilaku yang sesuai
aturan.
3 Guru menjalankan ibadah sesuai dengan ajaran
agamanya.
4 Guru berpakaian rapi sesuai aturan sekolah.
5 Guru menghargai perbedaan asal, suku, ras dan
agama.
6 Guru berpakaian sopan.
7 Guru berbicara dengan santun.
8 Guru ramah.
9 Guru sabar.
10 Guru memulai pembelajaran tepat waktu.
11 Guru mengakhiri pembelajaran tepat waktu.
12 Guru memberikan tugas apabila berhalangan
hadir.
13 Guru menjaga lingkungan sekolah tanpa asap
rokok.
14 Guru menjaga kebersihan lingkungan sekolah.
15 Guru memulai dan mengakhiri pembelajaran
dengan berdoa bersama.
Hubungan sosial dengan siswa
1 Guru memperhatikan kebutuhan belajar saya
dan teman-teman.
2 Guru menyebutkan nama saya dan teman-teman
selama kegiatan pembelajaran atau kegiatan
lainnya.
3 Guru memberi perhatian kepada saya dan teman-
teman.
4 Guru memilihara komunikasi yang baik dengan
semua siswa.
5 Guru mudah dihubungi pada saat diperlukan
untuk diskusi.
6 Guru akrab dengan saya dan teman-teman.
7 Guru ikut serta dalam berbagai macam kegiatan
sekolah (upacara, kegiatan keagamaan, senam
bersama).
Jumlah Skor
Skor Maksimum = Jumlah indikator × 3
Nilai Kinerja = (Jumlah skor/skor maksimum) × 100
Sebutan/Kategori
KUISIONER SURVEI GURU
RESPONDEN GURU TEMAN SEJAWAT

A. Identitas
1. Nama Sekolah : ………………………………………………
2. Nama Guru : ………………………………………………
3. Mata Pelajaran : ………………………………………………
4. Materi : ………………………………………………
5. Hari/Tanggal : ………………………………………………

B. Tujuan
Kuesioner ini bertujuan untuk menghimpun data atau informasi kinerja guru
dari guru teman sejawat tentang penguasaan materi, kemahiran dalam
pelaksanaan pembeajaran, perilaku, dan komunikasi guru dengan guru teman
sejawat.

C. Petunjuk
1. Mengisi identitas di atas dengan lengkap dan benar.
2. Membaca dengan teliti pernyataan yang tertulis pada kolom (3).
3. Memberikan jawaban dengan jujur atas pernyataan pada kolom (3) dengan
memberi tanda centang atau check list (√) pada jawaban yang dipilih.

D. Keterangan
SL : Selalu, skor 3
SR : Sering, skor 2
KK : Kadang-kadang, skor 1
TP : Tidak Pernah, skor 0
E. Kuisioner
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
Perilaku Guru Sehari-hari
1 Guru mentaati peraturan yang berlaku di sekolah.
2 Guru bekerja sesuai jadwal yang ditetapkan.
3 Guru berpakaian rapi dan/atau sopan.
4 Guru rajin mengikuti upacara bendera.
5 Guru berperilaku baik terhadap saya dan guru
lain.
6 Guru bersedia menerima kritik dan saran dari
saya atau guru lain.
8 Guru dapat menjadi teladan bagi saya dan teman-
teman
9 Guru pandai mengendalikan diri.
10 Guru ikut aktif menjaga lingkungan sekolah bebas
dari asap rokok.
11 Guru berpartisipasi aktif dalam kegiatan
ekstrakurikuler.
Hubungan Guru dengan Teman Sejawat
1 Guru bersikap ramah kepada saya atau orang
lain.
2 Guru berbahasa santun kepada saya atau orang
lain.
3 Guru memberi motivasi kepada saya atau teman-
teman guru lain.
4 Guru pandai berkomunikasi secara lisan atau
tertulis.
5 Guru memotivasi diri dan rekan sejawat secara
aktif dan kreatif dalam melaksanakan proses
Pendidikan.
6 Guru menciptakan suasana kekeluargaan di
dalam dan luar sekolah.
7 Guru mudah bekerjasama dengan saya atau guru
lainnya.
8 Guru bersedia diajak berdikusi tentang segala hal
terkait kepentingan siswa dan sekolah.
9 Guru bersedia membantu menyelesaikan
masalah saya dan guru lainnya.
10 Guru menghargai kemampuan saya dan guru
lainnya.
Perilaku Guru dalam Pembelajaran
1 Guru memiliki kreativitas dalam pembelajaran.
2 Guru memiliki pengetahuan dan keterampilan
Teknologi Informasi (TI) yang memadai.
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
3 Guru memiliki perangkat pembelajaran yang
lengkap.
4 Guru ada di sekolah meskipun tidak mengajar di
kelas.
5 Guru memulai pembelajaran tepat waktu
6 Guru mengakhiri pembelajaran tepat waktu.
7 Guru memberikan tugas kepada peserta didik
apabila berhalangan hadir untuk mengajar.
8 Guru memberi informasi kepada saya atau guru
lain jika berhalangan hadir untuk mengajar.
9 Guru memperlakukan peserta didik dengan
penuh kasih sayang.
Jumlah Skor
Skor Maksimum = Jumlah indikator × 3
Nilai Kinerja = (Jumlah skor/skor maksimum) × 100
Sebutan/Kategori
KUISIONER SURVEI GURU
RESPONDEN KEPALA SEKOLAH

A. Identitas
1. Nama Sekolah : ………………………………………………
2. Nama Guru : ………………………………………………
3. Mata Pelajaran : ………………………………………………
4. Materi : ………………………………………………
5. Hari/Tanggal : ………………………………………………

B. Tujuan
Kuesioner ini bertujuan untuk menghimpun data atau informasi kinerja guru
dari kepala sekolah tentang pelaksanaan pembelajaran.

C. Petunjuk
1. Berilah jawaban pada pernyataan-pernyataan berikut dengan cara memberi
tanda centang atau check list (√) pada kolom alternatif jawaban yang telah
tersedia.
2. Pilihlah salah satu jawaban sesuai dengan pendapat Bapak/Ibu berdasarkan
pada keadaan sebenarnya.
3. Berilah jawaban untuk semua pernyataan yang ada/tidak ada yang
dikosongkan

D. Keterangan
SL : Selalu, skor 3
SR : Sering, skor 2
KK : Kadang-kadang, skor 1
TP : Tidak Pernah, skor 0

E. Kuisioner
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
1 Guru menyusun Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP) sebelum mengajar.
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
2 Guru membuat bahan pelajaran yang
mengacu pada kurikulum yang diterapkan
sekolah.
3 Guru menggunakan media pembelajaran
untuk memudahkan siswa memahami materi
pelajaran.
4 Guru berusaha meningkatkan kualitas
pembelajaran dengan memanfaatkan fasilitas
yang ada di sekolah.
5 Guru menyesuaikan metode pembelajaran
dengan situasi di kelas.
6 Guru mengembalikan semua respon maupun
pertanyaan siswa sebagai umpan balik.
7 Guru mengadakan remedial kepada siswa
yang belum mencapai standar KKM.
8 Guru memulai kegiatan pembelajaran tepat
waktu.
9 Guru mengembalikan pekerjaan siswa yang
sudah dikoreksi tepat waktu.
10 Guru terbuka dalam menerima saran dari
kepala sekolah.
11 Guru saling bekerja sama dalam mengatasi
kesulitan belajar siswa.
12 Guru saling bertukar pengalaman tentang
PBM.
13 Guru menunjukkan sikap yang kooperatif
terhadap kepala sekolah.
14 Guru menjalin komunikasi yang baik dengan
seluruh warga sekolah.
15 Guru melaksanakan tugas sesuai dengan
tujuan yang hendak dicapai oleh sekolah.
Jumlah Skor
Skor Maksimum = Jumlah indikator × 3
Nilai Kinerja = (Jumlah skor/skor maksimum) ×
100
Sebutan/Kategori
KUISIONER SURVEI GURU
RESPONDEN ORANG TUA SISWA

A. Identitas
1. Nama Sekolah : ………………………………………………
2. Nama Guru : ………………………………………………
3. Mata Pelajaran : ………………………………………………
4. Materi : ………………………………………………
5. Hari/Tanggal : ………………………………………………

B. Tujuan
Kuesioner ini bertujuan untuk menghimpun data atau informasi kinerja guru
dari orang tua tentang penguasaan materi, kemahiran dalam pelaksanaan
pembelajaran, perilaku, dan komunikasi guru dengan orang tua.

C. Petunjuk
1. Mengisi identitas di atas dengan lengkap dan benar.
2. Membaca dengan teliti pernyataan yang tertulis pada kolom (3).
3. Memberikan jawaban dengan jujur atas pernyataan pada kolom (3) dengan
memberi tanda centang atau check list ( √ ) pada jawaban yang dipilih.

D. Keterangan
SL : Selalu, skor 3
SR : Sering, skor 2
KK : Kadang-kadang, skor 1
TP : Tidak Pernah, skor 0

E. Kuisioner
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
Komunikasi
1 Guru memberitahukan perkembangan belajar
putra/ putri saya.
2 Guru memberi kesempatan berkomunikasi
dengan saya yang berkaitan dengan perilaku
atau kesulitan belajar.
Penilaian
No. Pernyataan
TP KK SR SL
3 Guru bekerja sama dengan orang tua untuk
menyelesaikan kesulitan belajar putra/putri
saya.
Kepercayaan dalam memberikan pendidikan kepada peserta didik
7 Guru berperan sebagai orang tua bagi
putra/putri saya di sekolah.
8 Guru mengubah perilaku putra/putri saya
menjadi lebih baik.
9 Guru memberikan bimbingan dalam
pembelajaran kepada putra/putri saya yang
dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-
hari.
10 Guru disenangi oleh putra/putri saya dan
temantemannya.
11 Guru mengembalikan hasil belajar (PR, tugas,
hasil ulangan) putra/putri saya dilengkapi
dengan catatan.
Jumlah Skor
Skor Maksimum = Jumlah indikator × 3
Nilai Kinerja = (Jumlah skor/skor maksimum) ×
100
Sebutan/Kategori
ARTEFAK HASIL BELAJAR SISWA

1. Penilaian Projek
Kelas : ………………………………………………
Hari/Tanggal : ………………………………………………
No Nama Kelompok Skor
1 Kelompok 1.
a. ………………………………………………
b. ………………………………………………
c. ………………………………………………
d. ………………………………………………
2 Kelompok 2.
a. ………………………………………………
b. ………………………………………………
c. ………………………………………………
d. ………………………………………………
3 Kelompok 3.
a. ………………………………………………
b. ………………………………………………
c. ………………………………………………
d. ………………………………………………
4 Kelompok 4.
a. ………………………………………………
b. ………………………………………………
c. ………………………………………………
d. ………………………………………………
5 Kelompok 5.
a. ………………………………………………
b. ………………………………………………
c. ………………………………………………
d. ………………………………………………
6 Kelompok 6.
a. ………………………………………………
b. ………………………………………………
c. ………………………………………………
d. ………………………………………………
Rubrik Penilaian Projek

Kriteria Skor
• Materi sesuai dengan yang ditugaskan 4
• Laporan memuat permasalahan dan jawaban yang benar serta terinci
• Permasalahan dan jawaban yang dibuat sendiri sama banyaknya dengan
mengambil dari sumber lain (aspek kreatif lebih menonjol)
• Laporan memuat sumber perolehan data
• Laporan dikumpulkan tepat waktu sesuai dengan kesepakatan
• Kerjasama kelompok sangat baik
• Materi sesuai dengan yang ditugaskan 3
• Laporan memuat permasalahan dan jawaban yang benar namun belum
terinci
• Memuat beberapa permasalahan dan jawaban yang dibuat sendiri namun
tidak sebanyak mengambil dari sumber data (aspek kreatif kurang menonjol)
• Laporan memuat sumber perolehan data
• Laporan dikumpulkan tepat waktu sesuai dengan kesepakatan
• Kerjasama kelompok baik
• Materi kurang sesuai dengan yang ditugaskan 2
• Laporan memuat permasalahan dan jawaban yang kurang benar dan tidak
terinci
• Permasalahan dan jawaban yang diajukan kurang bervariasi (ragam soal
tidak banyak)
• Permasalahan dan jawaban ada yang dibuat sendiri namun tidak sebanyak
dengan mengambil dari sumber data (aspek kreatif kurang menonjol)
• Laporan memuat sumber perolehan data
• Laporan dikumpulkan tepat waktu sesuai dengan kesepakatan
• Kerjasama kelompok baik
• Materi tidak sesuai dengan yang ditugaskan 1
• Laporan memuat permasalahan dan jawaban yang kurang benar
• Permasalahan dan jawaban yang diajukan tidak bervariasi
• Tidak ada permasalahan dan jawaban yang dibuat sendiri
• Laporan tidak memuat sumber perolehan data
• Laporan dikumpulkan tidak tepat waktu
• Kerjasama kelompok kurang baik
Tidak melakukan tugas projek 0
2. Penilaian Hasil Belajar Siswa

Indikator Penilaian
No Nama Siswa Keterampilan
Kognitif
Matematika
1
2
3
4
5
6
7
8
9
Dst

Anda mungkin juga menyukai