Anda di halaman 1dari 4

 Barisan geometri

Barisan geometri atau barisan ukur adalah barisan yang hasil bagi setiap suku dengan suku
sebelumnya tetap. Hasil bagi tersebut disebut dengan rasio (r).

Untuk lebih jelas misalkan kita punya:

U1, U2, U3, U4, ....., Un – 1, Un

U1, U2, U3, sampai Un ini suku – suku barisan geometri.

karena ini barisan geometri maka haruslah, suatu suku di bagi suku sebelumnya maka hasilnya tetap.

Berarti U2 U3 U4 Un
= ... = r
U1 U2 U3 Un-1

Contoh:

Tentukan rasio dari barisan geometri berikut:

 3,6,12,24, . . . .
= (3 x 2 =6), ( 6 x 2 = 12), (12 x 2 = 24)
Jadi rasionya adalah 2

 Menentukan suku ke-n barisan geometri

Penjelasan: kita akan coba menemukan rumus suku ke-n. Kita kembali ke definisi barisan geometri.
Bahwa Barisan geometri jika suatu suku kita bagi dengan suku sebelumnya itu hasilnya tetap, itu
yang disebut dengan rasio. Nah teman teman perhatikan U 2 dibagi U1 itukan nilainya sama dengan r,
nah disini kita peroleh berarti U2 itu sama dengan U1 kali r. Nah seandainya U1 itu suku pertama
(kita misalkan U1= a) maka ini bisa kita tulis menjadi U2 sama dengan a x r .
Sekarang lihat U3 dibagi U2 ini hasilnya juga r. Dari sini kita peroleh berarti U3= U2 x r. Nah U2 nya
tadikan sama dengan a x r. Nah ini kita subsitusi kita ganti U2 nya dengan a x r, maka U3= (ar)r atau
ar2.

U4 dibagi U3 ini hasilnya r juga dari sini kita peroleh U4= U3 x r. U3 nya itu kan sama dengan ar 2. U3
kita ganti dengan ar2 kemudian di kalikan dengan r. ar2 x r = ar3.

Nah dari kita sudah dapat polanya. Pada saat n nya 2 ternyata pangkat rasionya adalah satu, pada
saat n nya 3 pangkat rasionya adalah 2, dan pada saat n nya 4 maka pangkat rasionya adalah
3.ternyata pangkat dari rasio adalah n-1 . nah dari sini kita peroleh rumus umumnya

 Suku tengan barisan geometri

Suku tengah barisan geometri hanya dapat ditentukan pada barisan geometri dengan banyak suku ganjil
(n ganjil). Misalnya pada barisan bilangan yang terdiri dari 3 suku berikut.
2, 6, 18

Suku tengah barisan geometri tersebut adalah 6. Bagaimana jika barisan geometri memeiliki suku yang sangat
banyak? Untuk menentukan suku tengahnya perhatikan penjelasan berikut.

Terdapat barisan dengan banyak sukunya ganjil:

U1, U2, . . . . U2k-1
Suku tengah barisan geometri dapat dirumuskan sebagai:

 Sisipan

 Contoh soal
5. Suku kedua dan suku kelima dalam barisan geometri berturut-turut yaitu
3 dan 24. Tentukan suku ke-7 dari barisan tersebut.

6.  Terdapat 5 suku dalam suatu barisan geometri dengan suku pertama 2 dan
suku terakhirnya 162. Suku tengah barisan tersebut adalah ….

Pembahasan

Jadi, suku tengah barisan tersebut adalah 18.

Anda mungkin juga menyukai