Anda di halaman 1dari 10

ESTIMASI VOLUME/TONASE

DAN KUALITAS BATUBARA

SUMBERDAYA VS CADANGAN

Good Report from Good Work

Estimate and Report from Work by


Competent Person(s)
TAHAP-TAHAP DALAM ESTIMASI

• Korelasi lapisan-lapisan batubara


• Pemodelan geometri setiap lapisan batubara
• Pemodelan parameter-parameter kualitas dari setiap
lapisan batubara
• Penentuan kriteria estimasi
• Penentuan metoda estimasi
• Estimasi sumberdaya batubara setiap lapisan batubara
target
• Rencana penambangan batubara
• Estimasi cadangan batubara setiap lapisan batubara target
DATABASE

• Data harus disimpan di dalam database yang dapat diandalkan


• Data harus dikelola dengan
g baik dan ppenuh tanggung
gg g jjawab;
tunjuk orang-orang yang punya integritas dan terlatih untuk
melakukan “data entry” dan “data correction”.
• Data asli dari lapangan harus tetap dipelihara; termasuk
lembaran-lembaran data hasil catatan dan diskripsi lapangan
harus dipelihara dengan baik, karena sewaktu-waktu dipakai
untuk
t k mengecekk kesalahan-kesalahan
k l h k l h yang terjadi t j di pada
d waktu
kt
memasukkan data ke komputer.
• Data hasil survey topografi dan catatan-catatan juru ukur
lapangan juga harus dipelihara dengan baik, karena kemudian
hari akan berguna untuk rekonsiliasi dan mengecek
penyimpangan elevasi titik bor.
bor
VALIDASI DATA

• Kesalahan estimasi ketebalan parting


• Kesalahan penentuan kedalaman roof dan floor dari lapisan
batubara
• Kesalahan penentuan ketebalan dari lapisan-lapisan batubara
• Partingg yyang
g lebih tebal dari biasanya
y
• Kesalahan data survey; Kesalahan RL lubang bor; kesalahan
koordinat.
• Kesalahan penomoran conto batubara.
batubara
• Kesalahan analisa batubara.
• Kesalahan yang diperbuat oleh petugas pengelolaan data yang
belum terlatih.
• Penggunaan metoda statistik dalam validasi data untuk
menemukan kesalahan-kesalahan yyang g berupa
p “out-lier”
KORELASI DAN PEMODELAN GEOLOGI

• Korelasi dan Pemodelan ggeologi g dikerjakan


j dengan
g sistem
pemodelan komputer seperti Stratmodel dari Software
Minescape (Mincom).
• Software tsb memberikan keleluasaan kepada pengguna
(user) dalam proses korelasi dan hubungan lapisan-lapisan
batubara (seperti adanya splitting), penentuan ketebalan
minimum/maximum
i i / i dari
d i parting,
i serta t penamaan setiap
ti
lapisan, lokasi dan orientasi sesar-sesar, dan
kedalaman/ketebalan zona pelapukan.
• Model geologi yang dihasilkan kemudian dipakai sebagai
dasar dalam estimasi sumbrdaya/cadangan dan estimasi
kualitas batubara.
batubara
PENENTUAN KRITERIA ESTIMASI
SUMBERDAYA/CADANGAN BATUBARA

• Penentuan batas-batas (limit) daerah yang


akan diestimasi
• Penentuan kedalaman maksimum
• Penentuan ketebalan minimum
• Penentuan batas-batas kualitas
PEMODELAN LAPISAN BATUBARA

• Model 2D (dua dimensi)


• P
Peta
t
• Peta Kontur Struktur
• Peta Isopach
• Peta Iso-kualitas
• Peta topografi
• Penampang
• Penampang tegaklurus jurus lapisan
• Penampang sejajar jurus lapisan
• Penampang
P ddalam
l llapisan
i
• Model 3D (tiga dimensi)
• Diagram
g blok
ESTIMASI VOLUME/TONASE
DAN KUALITAS BATUBARA
• Metoda estimasi sederhana
• Metoda panel penambangan
• Metoda poligon
• Metoda triangulasi
• Metoda kontur primitif
• Metoda penampang
• Metoda estimasi Stat/Mat
• Metoda estimasi Kontur
• Metoda
M d estimasi
i i Blok
Bl k
METODA ESTIMASI KONTUR

• Metoda Kontur primitif


• Estimasi dengan interpolasi
• Metoda Kontur komputer
• Estimasi grid IDS
• Estimasi grid Trend Surface
• Estimasi grid MWLS
• Estimasi grid Kriging
METODA ESTIMASI BLOK

• Metoda Blok Primitif


• Panel penambangan
• Poligon
• Triangulasi
Triang lasi

• Metoda Blok Komputer


• Estimasi blok IDS
• Estimasi blok Trend Surface
• Estimasi blok MWLS
• Estimasi blok Kriging

Anda mungkin juga menyukai