Anda di halaman 1dari 32

TATA NASKAH KEDINASAN

Peraturan Terkait tentang Tata Naskah Dinas Kemen LHK


Nomor : P.44/Menlhk/setjen/Kum.1/5/2016 tentang
Pedoman Tata Kearsipan Kemen LHk.

Nomor : P. 63/Menlhk-Setjen/2015 tentang Pedoman Tata


Naskah Dinas Kemen LHK
Pengertian
Naskah Dinas
 Administrasi umum adalah rangkaian kegiatan
administrasi yang meliputi Tata Naskah Dinas,
penamaan lembaga, singkatan dan akronim,
kearsipan, serta tata ruang perkantoran.

 Naskah dinas adalah komunikasi tulis sebagai


alat komunikasi kedinasan yang dibuat dan/
atau dikeluarkan oleh pejabat yang berwenang
di lingkungan instansi pemerintah dalam
rangka penyelenggaraan tugas pemerintahan.
 Tata naskah dinas adalah penyelenggaraan
komunikasi tulis yang meliputi pengaturan
jenis, format, penyiapan, pengamanan,
pengabsahan, distribusi, dan penyimpanan
naskah dinas, serta media yang digunakan
dalam komunikasi kedinasan.
Jenis- Jenis Naskah Dinas
 Naskah Dinas Arahan
 Naskah Dinas Korespondensi
 Naskah Dinas Khusus
 Laporan
 Telaahan Staf
 Formulir
 Naskah Dinas Elektronik
1. Naskah Dinas Arahan
Naskah dinas yang memuat kebijakan
pokok atau kebijakan pelaksanaan yang
harus dipedomani dan dilaksanakan dalam
penyelenggaraan tugas dan kegiatan setiap
instansi pemerintah yang berupa produk
hukum yang bersifat pengaturan, penetapan
dan penugasan
2. Naskah Dinas Korespondensi

 Naskah Dinas Korespondensi Intern


 Naskah Dinas Korespondensi Ekstern
 Undangan
Naskah Dinas Korespondensi Intern
1. Nota Dinas
Nota Dinas memuat hal yang bersifat rutin, berupa
catatan ringkas disampaikan dari bawahan kepada atasan
atau yang sejajar dan dapat di jawab dengan disposisi
pejabat yang dituju.
- 119 -

Contoh 12

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN DIREKTORAT


JENDERAL PENGENDALIAN PENCEMARAN DAN KERUSAKAN
LINGKUNGAN

NOTA DINAS
NOMOR : ND..../...../......

Yth. : ................................
Dari : Direktur Jenderal PKTL
Hal : ................................
Tanggal : ................................

........................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.........................................

........................................................................................................................
.....................................................................................................................................
............................

........................................................................................................................
.....................................................................................................................................
............................

Tanda Tangan

Nama Lengkap NIP.


Tembusan : 1..................
2..................
2. Memorandum
Naskah dinas Intern yang bersifat
mengingatkan suatu masalah
menyampaikan arahan, peringatan, saran
pendapat kedinasan. Memorandum
disampaikan dari atasan kepada bawahan.
- 120 -

Contoh 13

MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN


REPUBLIK INDONESIA

MEMORANDUM
NOMOR : M. ...../MENLHK-....../..........
Yth. : ................................
Dari : ................................
Hal : ................................
Tanggal : ................................

........................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.........................................

........................................................................................................................
.....................................................................................................................................
............................

........................................................................................................................
.....................................................................................................................................
............................

Tanda Tangan Nama

Lengkap

Tembusan : 1..................

2..................
Naskah Dinas Korespodensi Ekstern
Surat Dinas
Penyampaian informasi kedinasan berupa pemberitahuan,
pernyataan, permintaan, menyampaikan naskah dinas atau
barang atau hal kedinasan lainnya kepada pihak lain di luar
instansi atau organisasi yang bersangkutan atau di dalam
instansi atau organisasi itu sendiri.
- 122 -

Contoh 14B
KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN
INSPEKTORAT JENDERAL
Jalan ..................................... ........................................
Telepon ......................... Faximile .....................

Nomor : S. ..../..../..... (Tgl.,Bln.,Thn)


Sifat :
Lampiran :
Hal :

Yth. ………………………….…
…….………………………….…

……………………………(Alinea Pembuka)....................................................
......................................................................................................................................
................................

……………………………(Alinea Isi) ..............................................................


……………………………………..…………………………………………………..……
……........

……………………………(Alinea Penutup) .....................................................


......................................................................................................................................
.............................
Inspektur Jenderal,

(Tanda Tangan dan Cap Jabatan)


Nama Lengkap
NIP.
Tembusan :
1. ………………….
2. ………………….
Surat Undangan
Surat dinas yang memuat undangan kepada
pejabat/pegawai tersebut pada alamat tujuan
untuk menghadiri suatu acara kedinasan
tertentu.
- 124 -

Contoh 15B

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN BADAN


PENELITIAN PENGEMBANGAN DAN INOVASI Jalan
........................... .................................
Telepon ................ Faximile ................

Nomor : UN...../..../..... (Tgl.,Bln.,Thn)


Sifat : ....
Lampiran : ....
Hal : ....

Yth. ………………………….…
…….………………………….…

……………………………(Alinea Pembuka dan Isi) ……………………………


…………………………………………………………………………………………………
……………………..
pada hari, tanggal : ...............................................
waktu : pukul......................................
tempat : ..............................................
acara : ................................................
......................................(Alinea Penutup) ..................................................
………………………………………………………………………………………………

Kepala Badan,
(Tanda Tangan dan Cap Jabatan) Nama

Lengkap
NIP.
Tembusan : 1.………………….
2.………………….
3. Naskah Dinas Khusus
1. Surat Perjanjian
2. Surat Kuasa
3. Berita Acara
4. Surat Keterangan
5. Surat Pengantar
6. Pengumuman
7. Surat Izin
8. Surat Panggilan
9. Surat Pernyataan Pelantikan
10. Surat Pernyataan Melaksanakan Tugas
11. Surat Pernyataan Menduduki Jabatan
4. Laporan
Laporan adalah naskah dinas yang memuat
pemberitahuan tentang pelaksanaan suatu
kegiatan/kejadian.
5. Telaah Staf
Telaah staf adalah bentuk uraian yang
disampaikan oleh pejabat atau staf yang
memuat analisis singkat dan jelas mengenai
suatu persoalan dengan memberikan jalan
keluar/pemecahan yang disarankan.
6. Formulir
 Formulir adalah bentuk pengaturan alokasi
ruang atau lembar naskah untuk mencatat
berbagai data dan informasi.
7. Naskah Dinas Elektronik
Naskah Dinas Elektronik adalah naskah
dinas berupa komunikasi informasi yang
dilakukan secara elektronis atau yang
terekam dalam multimedia elektronis.
F. Formulir LEMBAR DISPOSISI

Balai Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya


No. Agenda

Tgl. Agenda
:

1. Bentuk Formulir
BIASA RAHASIA PENTING SEGERA KILAT
NO. SURAT : TGL. SURAT :

ASAL SURAT : LAMPIRAN :

antara lain :
PERIHAL :

1. Kepala Sub Bagian Tata Usaha A. Untuk Diketahui

Lembar disposisi,
2. Kepala Seksi PTN Wilayah I B. Untuk Diperhatikan

3. Kepala Seksi PTN Wilayah II C. Untuk Diselesaikan

4. ……………………………………….. D. Beri Pertimbangan/Saran

E. Siapkan Resume/Laporan

kartu tamu, Catatan :

dan lain – lain


Kepala Balai

1. Urusan Program, Anggaran,


Kejasama & Pelayanan

2. Piagam 2.

3.

4.
Urusan Persuratan

Urusan Keuangan

Urusan Kepegawaian

3. Sertifikat
5. Urusan Perlengkapan &
Kerumahtanggaan

6. Urusan Pengelolaan Data,


Pemantauan, Evaluasi & Pelaporan,

Perpustakaan serta Kehumasan

7. …………………………………..

Kasubbag TU
G. Naskah Dinas Elektronik
Naskah dinas elektronik adalah naskah
dinas berupa komunikasi informasi yang
dilakukan secara elektronis atau yang
terekam dalam multimedia elektronis.
Menyusun Naskah Dinas
A. Persyaratan Penyusunan
B. Nama Instansi/Jabatan pada Kepala Naskah
Dinas
C. Penomoran Naskah Dinas
D. Nomor Halaman
E. Penggunaan Huruf
F. Ruang Tanda Tangan
G. Penentuan Batas/Ruang Tepi
H. Kertas
I. Sampul/Amplop Surat
J. Susunan Surat Dinas
Pejabat Penandatanganan Naskah
Dinas

1. Penggunaan Garis Kewenangan


2. Penandatanganan Naskah Dinas
3. Susunan Penandatanganan Naskah Dinas
Penggunaan Garis Kewenangan
Garis kewenangan digunakan jika naskah
dinas ditandatangani oleh pejabat yang
mendapat pelimpahan dari pejabat yang
berwenang.
Penandatanganan Naskah Dinas
a. Atas nama (a.n.)
digunakan jika pejabat yang menandatangani
naskah dinas telah diberi kuasa pejabat yang
bertanggung jawab

b. Untuk beliau (u.b.)


Digunakan jika pejabat yang diberi kuasa
memberi mandat kepada pejabat satu
tingkat di bawahnya.
c. Untuk perhatian (u.p.)
Alamat surat dengan menggunakan singkatan u.p.
Untuk keperluan:

1. Untuk mempercepat penyelesaian surat yang


di perkirakan dilakukan oleh pejabat atau staf
tertentu di lingkungan instansi
2. Untuk mempermudah penyampaian oleh
sekretariat penerima surat pejabat yang di
tuju dan untuk mempercepat
penyelesaiannya sesuai dengan maksud surat
3. Untuk mempercepat penyelesaian surat
karena tidak menunggu kebijaksanaan
langsung pimpinan instansi
Susunan Penandatanganan Naskah
Dinas
a. Atas nama (a.n.) Pejabat Lain
b. Pelaksana Tugas (Plt.)
c. Pelaksana Harian (Plh.)
Kegiatan Tata Persuratan
Kegiatan tata persuratan menyangkut materi
yang lingkupnya esensial dalam komunikasi
kedinasan yang meliputi penentuan jenis
surat, sifat, format surat yang menampung
bentuk redaksional serta penggunaan sarana
pengamanan surat, serta kewenangan
penandatanganan.
A. Pengurusan dan Pengendalian Naskah
Dinas pada Balai
1. Naskah Dinas Masuk
2. Naskah Dinas Keluar
B. Pengurusan dan Pengendalian Naskah
Dinas Rahasia
1. Naskah Dinas Masuk Rahasia
2. Naskah Dinas Keluar Rahasia
Pola Klasifikasi
KEGIATAN FASILITATIF

OTL Organisasi dan Tata Laksana


PEG Kepegawaian
SET Kesektretariatan
KEU Keuangan
KAP Perlengkapan
DIK Pendidikan dan Pelatihan LHK
KUM Hukum
HMS Hubungan Masyarakat
KLN Kerjasama Luar Negeri
WAS Pengawasan dan Pemeriksaan
REN Perencanaan
SEKIAN

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai