Anda di halaman 1dari 1

AVES

NAMA : NURMA LATHIFATUZ ZAHRA


NIM : 1202060066
KELAS : 4B PEDIDIKAN BIOLOGI

Pengertian Jenis-jenis Aves Morfologi&Anatomi


Aves mempunyai nama lain yaitu Burung. Aves adalah hewan Passeriformes (burung penyanyi), contohnya adalah jalak bali (Leucopsar rothschildi) serta beo

(Gracula religiosa).
vertebrata yang seluruh tubuhnya ditutupi oleh bulu. Bulu itu berasal Ciconiiformes (bangau) contohnya adalah bangau (Mycteria leucocephala) serta kuntul besar
dari epidermis kulit serta merupakan modifikasi dari sisik pada (Egretta alba).
Strigiformes (burung hantu) contohnya adalah burung hantu hutan (Strix sp) serta Burung Hantu
hewan reptil. Bulu pada burung bisa beradaptasi pada sayap bundar (Urgolaux dimorpha).
lingkungannya membentuk sayap sehingga sebagian aves Falconiformes (burung pemangsa), contohnya adalah elang botak (Heliacetus leucocephalus),
rajawali emas (Aquila chrisaetos) serta alap-alap (Microhierax caerulescens)
mempunyai kemampuan untuk terbang. Adapun burung yang
Columbiformes (burung merpati), contohnya adalah burung dara mahkota elok (Goura cristata)
mempunyai sayap namun tidak bisa terbang seperti burung onta, serta perkutut (Geopelia striata).
ayam, kiwi, kalkun dll. Selain itu, aves adalah hewan homoiterm atau Casuariiformes (kasuari), contohnya adalah emu (Dromaius novaehollandiae) serta kasuari yang
bergelambir ganda (Casuarius casuarius).
hewan berdarah panas serta berkembang biak dengan bertelur lalu Psittaciformes (burung nuri), contohnya adalah betet yang berkepala biru (Pionus menstruus)
dierami sampai menetas (Ovipar). Ilmu yang mempelajari mengenai serta kakatua yang berjambul (Cacatua galerita).
Galliformes (unggas), contohnya adalah ayam buras (Gallus domesticus) serta kalkun (Meleagris
burung adalah Ornitologi. gallopavo).

Ciri-ciri Habitat Peranan


Aves mempunyai ciri tubuh yang hampir semuanya ditutupi oleh Aves hidup di darat, sebagian spesies mendiami pohon-pohon. Jenis 1.Sebagai bahan industri, misalnya bulu angsa dan entok yang digunakan untuk
bulu. Fungsinya guna menghangatkan tubuh. tertentu seperti penguin, hidup di daratan kutub utara namun mencari membuat kok (Shuttlecock) dan pengisi bantal. Bulu ayam untuk membuat kemoceng.
Memiliki sayap yang berguna untuk terbang serta sepasang makanan dengan berenang di laut. Jenis lainnya juga mencari makanan di 2.Sebagai bahan membuat obat, misalnya sarang burung walet dan telur itik.
kaki. danau dan perairan tawar lain, contohnya bebek. Habitat dari burung 3.Predator alamiah, memangsa ulat dan serangga, burung hantu sebagai predator
Pada bagian kepala ada paruh, sepasang mata, lubang hidung dapat dibedakan atas habitat hutan, habitat persawahan, habitat kebun tikus. Dalam hal ini aves membantu manusia dalam membasmi hama dan pengendalian
hayati ilmiah.
serta lubang telinga. dan habitat perkarangan.
4.Sebagai hiburan, misalnya pada burung suaranya yang merdu dan burung yang
Homoiterm (Berdarah Panas). Ratusan jenis burung dapat ditemukan di hutan-hutan tropis, mereka dapat dilatih dalam permainan sirkus.
Bernapas dengan paru-paru dan kantung hawa. menghuni hutan dari tepi pantai hingga ke puncak-puncak pegunungan. 5.Telur dan dagingnya dapat dikonsumsi dan kaya akan protein. Sarang walet dapat
Berkembang biak secara seksual dan ovipar (bertelur). Burung juga ditemukan di rawa-rawa, padang rumput, pesisir pantai, dibuat sop sarang burung.
Habitat di air serta di darat. tengah lautan, gua-gua batu, perkotaan, dan wilayah kutub. Masing- 6.Membuka lapangan kerja. Spesies aves contohnya ayam petelur, itik, angsa,
Alat ekskresi berupa ginjal dan tidak mempunyai kandung masing jenis beradaptasi dengan lingkungan hidup dan beradaptasi dengan merpati dan walet dapat diternakkan.
kemih. Dibidang sains digunakan sebgai bahan praktikum para siswa dan mahasiswa.
lingkungan hidup dan makanan utamanya.

Anda mungkin juga menyukai