Anda di halaman 1dari 8

Tugas 1.

1. Terapkan Gambar berikut untuk menunjukkan proses PDCA dalam pengelolaan salah
satu bahan yang ada di laboratorium saudara

II.A.6. Menyusun program pemeriksaan


Buffer pH 4, 7 dan 9 untuk keperluan II.B.24/25/26 Melakukan
kalibrasi pHmeter: frekuensi , parameter pengecekan volume, akurasi pH,
standar mutu bahan, kriteria. Menyusun warna, bau. Dan memverifikasi
SOP kelayakan penggunaan buffer

II.D.1/2: Mengevaluasi
hasil pengecekan standar
mutu bahan : Control
E.1/2/3 Mengembangkan metode chart, wekness,
penyimpanan, proses nonconformity
penggunaan, dan melakukan
revisi pembaharuan buffer jika
diperlukan
2. Kelompokkan peralatan/bahan yang ada di laboratorium saudara kedalam kategori 1, 2,
3/dan umum, khusus, tuliskan alasan/kriteria yang dijadikan dasar pengelompokkan
tersebut. 

Klasifikasi ALat

No Nama Barang Identitas Barang Kriteria


Merk/Type Kategori Th. Prlh
1 2 3 4 5 7
1 Temperature Didatec II 2013 Pengoperasian: Sedang (Dapat
Control Unit dioperasikan oleh mahasiswa
RCT200 namun dibawah pengawasan
PLP)
Perawatan: Sedang
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Sedang
Persyaratan Pengoperasian:
dengan pelatihan
Sistem Kerja: sedang
2 pH Control Didacta II 1995 Pengoperasian: Sedang (Dapat
Regulation dioperasikan oleh mahasiswa
namun dibawah pengawasan
PLP)
Perawatan: Sedang
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Sedang
Persyaratan Pengoperasian:
dengan pelatihan
Sistem Kerja: sedang
3 Kalorimeter IKA III 1988 Pengoperasian: Sulit (Hanya
C400 dapat dioperasikan oleh PLP)
adiabatech Perawatan: Sulit
(membutuhkan maintenance
yang rutin)
Resiko : tinggi
Kemampuan Pengukuran:
Kecermatan/Akurasi tinggi
Persyaratan Pengoperasian:
dengan pelatihan khusu
Sistem Kerja: rumit
4 Level Regulation Didacta II 1995 Pengoperasian: Sedang (Dapat
Control dioperasikan oleh mahasiswa
namun dibawah pengawasan
PLP)
Perawatan: Sedang
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Sedang
Persyaratan Pengoperasian:
dengan pelatihan
Sistem Kerja: sedang
5 Falling Ball Armfield I 1988 Pengoperasian: Mudah (Dapat
Viscometer dioperasikan oleh mahasiswa
tanpa pengawasan PLP)
Perawatan: Mudah (Hanya
butuh dibilas dengan aseton)
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Kecermatan/akurasi rendah
Persyaratan Pengoperasian:
dengan panduan
Sistem Kerja: sederhana
6 Pipet Ukur Pyrex I - Pengoperasian: Mudah (Dapat
dioperasikan oleh mahasiswa
tanpa pengawasan PLP)
Perawatan: Mudah (Hanya
butuh dicuci dan disimpan
dengan baik)
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Kecermatan/akurasi rendah
Persyaratan Pengoperasian:
dengan panduan
Sistem Kerja: sederhana
7 Hot Plate Nouva I - Pengoperasian: Mudah (Dapat
dioperasikan oleh mahasiswa
tanpa pengawasan PLP)
Perawatan: Mudah (Hanya
butuh dibilas dengan aseton)
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Kecermatan/akurasi rendah
Persyaratan Pengoperasian:
dengan panduan
Sistem Kerja: sederhana
8 Conductometer Metrohm II 1988 Pengoperasian: Sedang (Dapat
600 dioperasikan oleh mahasiswa
namun dibawah pengawasan
PLP)
Perawatan: Sedang
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Sedang
Persyaratan Pengoperasian:
dengan pelatihan
Sistem Kerja: sedang1
9 Melting Point Butchi II 2013 Pengoperasian: Sedang (Dapat
M-560 dioperasikan oleh mahasiswa
namun dibawah pengawasan
PLP)
Perawatan: Sedang
Resiko : rendah
Kemampuan Pengukuran:
Sedang
Persyaratan Pengoperasian:
dengan pelatihan
Sistem Kerja: sedang

Klasifikasi Bahan

No Nama Bahan Kategori Kriteria


Bahan umum yang tidak berbahaya.
1 Aquades Umum
Terbuat dari air.
Bahan umum yang tidak berbahaya,
Berasal dari lemak dan minyak yang
2 Gliserin Umum
telah melalui proses saponifikasi,
hidrolisis, atau transesterifikasi.
Bahan Korosif dan beracun.
3 Asam Sulfat Khusus
Penyimpanan harus di lemari asam.
Bahan Korosif dan beracun.
4 Asam Klorida Khusus
Penyimpanan harus di lemari asam.
Bahan umum tidak berbahaya, tidak
5 Karbopol Umum mudah menguap dan tidak mudah
tersublimasi.
6 Polivynyl Alcohol Umum Bahan umum tidak berbahaya.
Bahan Korosif dan beracun.
7 Asam asetat Glasial Khusus
Penyimpanan harus di lemari asam.
3. Buat Tabel perencanaan pemeriksaan/pengecekan kinerja atau kalibrasi terhadap peralatan
/bahan yang ada di laboratorium saudara, tetapkan frekuensi pemeriksaan/kalibrasi,
indikator/parameter kinerja, dan batas keberterimaan kinerjanya. 

Perencanaan/Pengecekan Kinerja/Kalibrasi Alat


Di Laboratorium Instrumen Kontrol dan Pengendalian Proses
Semester Ganjil 2022/2023

Jenis Frekuensi Parameter


No Nama Alat Sumberdaya Batas Keberterimaan
Kegiatan Kegiataan Kinerja

1 pH Control Pengecekan 2 kali dalam 1 Internal/PLP Pengukuran pH - Akurasi pH tidak lebih


Regulation Kinerja semester Laju alir Pompa dari 0,5
(Agustus dan Respon Output - Pompa menyala
Januari) - Respon Output Cepat
Kalibrasi 1 kali dalam Internal/PLP Kalibrasi pH - Akurasi pH tidak lebih
sebulan meter dengan dari 0,5
larutan Buffer
Mengecek 1 kali dalam Internal/PLP Kondisi Larutan - Volume cukup untuk
larutan seminggu elektrolit merendam elektroda,
(Volume dan - Fase elektrolit masih
Fasa) dalam keadaan cair
(tidak mengkristal)
2 Falling Ball Mengecek 2 kali dalam Internal/PLP Kepadatan isi - Tabung viscometer
Viscometer kinerja semester larutan dalam dalam keadaan baik
tabung (tidak ada gelembung,
tidak bocor, tidak
retak)
Pemeriksaan 1 kali dalam Internal/PLP Kebersihan alat - Alat bersih dan tidak
dan sebulan jika ada karat
perawatan digunakan
secara
intensif
3 Temperature Pengecekan 1 kali dalam Internal/PLP Suhu terukur - Akurasi suhu tidak
Control Unit Kinerja sebulan Debit alir fluida melebihi 2ᵒC
RCT200 panas dan - Flowmeter bekerja
dingin dengan baik
4 Alat Gelas Pengecekaan 1 kali dalam Internal/PLP Banyaknya alat Alat tidak retak ataupun
alat dan semester yang masih pecah
Inventarisasi bagus
5 Conductometer Kalibrasi 1 kali Internal/PLP Nilai Sesuai standar
600 seminggu Konduktifitas
standar terukur
akurat
4. Buat rekaman 2 bukti fisik kegiatan perencanaan yang telah saudara lakukan, mencakup
jenis perencanaan, indikator kinerja, strategi pencapaianya, dukungan sumberdaya yang
diperlukan, dan durasi pelaksanaan. 

\ No.Formulir : 02
REKAMAN KEGIATAN PENGELOLAAN Edisi/Revisi : 1/0
Tgl berlaku : 1 Jan 2021
LABORATORIUM
Halaman : 1 dari 1 halaman
Jenis Kegiatan Pengoperasian Peralatan dan Penggunaan Bahan
Nama Kegiatan Menyiapkan Peralatan kategori 1 pada kegiatan pendidikan
Kode Butir Kegiatan II.B.4.a.3
Waktu Pelaksanaan Semester Ganjil ( Sept. 2021 s/d Feb. 2022 )
Angka Kredit Acuan 0,14
Volume Kegiatan 1. Prodi DIV Teknik Energi
- Kelas reguler 2 kelas = 2 x 0,14 = 0,28
- Kelas non reguler 2 kelas = 2 x 0,5 x 0,14 = 0,14
Angka Kredit Dihitung 0,28 + 0,14 = 0,42
Nama Laboratorium Lab. Instrumen Kontrol dan Pengendalian Proses
Nama PLP Tri Lestari, S.Tr.T.
Jumlah PLP Terlibat 1 orang

Nama Alat Jumlah Realisasi Kegiatan (Bulan)


No Frek Kegiatan
Kategori 1 Alat Sep Okt Nov Des Jan Feb
1 Labu Takar 250 ml 3 2 Distribusi,      
Pengecekan,
2 Labu Takar 100 ml 12 paralel      
Penyimpanan
3 Labu Takar 50 ml 10 per      
4 Gelas Kimia 100 ml 2 minggu      
5 Pipet Ukur 10 ml 5 , @ 4-5      
6 Batang Pengaduk 2 jam      
7 Spatula 2      
8 Corong Gelas 2      
9 Pipet Tetes 4      
10 Bola Karet 2      
11 Botol Semprot 2      
12 Labu Takar 1000 ml 2      
13 Gelas Piala 2      
14 Kaca Arloji 3      
15 Pipet Ukur 1 ml 2      
16 Gelas Kimia 250 ml 2      
17 Pipet Volume 1 ml 2      
18 Pipet Volume 5 ml 2      
19 Labu Takar 500 ml 1      
20 Pipet Ukur 1 ml 2      
Kolom Verifikasi Telah dilakukan penyiapam kebutuhan peralatan kategori 1 sesuai kebutuhan masing-masing
mata kuliah, khususnya untuk mata kuliah praktikum. Dalam proses perincian kebutuhan telah dikoordinasikan
dengan dosen pengampu mata kuliah masing-masing.
Dibuat oleh: Diperiksa oleh: Disetujui oleh:
PLP Terampil PLP Ahli Kepala Laboratorium Mini Plant & Unit
Operasi

Sartika Oktavianti, A.Md. Ahmad Bustomi, S.T. Ibnu Hajar, S.T., M.T.
NIP 198810232019032017 NIP 19670407199404003 NIP 197102161994031002
No.Formulir : 02
REKAMAN KEGIATAN PENGELOLAAN Edisi/Revisi : 1/0
Tgl berlaku : 1 Jan 2012
LABORATORIUM
Halaman : 1 dari 1 halaman
Jenis Kegiatan Pengoperasian Peralatan dan Penggunaan Bahan
Nama Kegiatan Menyiapkan bahan umum pada kegiatan pendidikan
Kode Butir Kegiatan II.B.2.b.2
Waktu Pelaksanaan Semester Ganjil ( Sept. 2020 s/d Feb. 2021 )
Angka Kredit Acuan 0,15
Volume Kegiatan 1. Prodi DIV Teknik Energi
- Kelas reguler 2 kelas = 2 x 0,15 = 0,3
- Kelas non reguler 2 kelas = 2 x 0,5 x 0,15 = 0,15
Angka Kredit Dihitung 0,3 + 0,15 = 0,45
Nama Laboratorium Lab. Instrumen Kontrol dan Pengendalian Proses
Nama PLP Tri Lestari, S.Tr.T
Jumlah PLP Terlibat 1 orang

Jumlah Realisasi Kegiatan (Bulan)


No Nama Bahan Umum Frek Kegiatan
Bahan Sep Okt Nov Des Jan Feb
1 Air Aquadest 5 liter 2 paralel Distribusi,      
per Pengecekan,
2 Gula Pasir 1000 gr      
minggu, Penyimpanan
3 Jagung 500 gr @ 4-5      
jam
4 Kedelai 500 gr      

5 Kertas pH Universal 1 kotak      

6 Kertas Saring 10 lembar      

Kolom Verifikasi
Telah dilakukan penyiapam kebutuhan bahan umum sesuai kebutuhan masing-masing mata kuliah, khususnya
untuk mata kuliah praktikum. Dalam proses perincian kebutuhan telah dikoordinasikan dengan dosen
pengampu mata kuliah masing-masing.

Dibuat oleh: Diperiksa oleh: Disetujui oleh:


PLP Terampil PLP Ahli Kepala Laboratorium Mini Plant & Unit
Operasi

Sartika Oktavianti, A.Md Ahmad Bustomi, S.T Ibnu Hajar, S.T., M.T.
NIP 198810232019032017 NIP 19670407199404003 NIP 197102161994031002

Anda mungkin juga menyukai