Anda di halaman 1dari 8

Kelompok 8

Anggota :

1. Saddam Alvian Suheimi


2. Nico Leonardo Silitonga
3. Cendana Dewi

Kelas : Reguler II Cluster II 5A

Matkul : Akuntansi Manajemen

3-22 Perilaku biaya, metode tinggi rendah, keputusan perhitungan harga (TB1, TB3)

Fonseca, Ruiz, dan Dunn adalah sebuah perusahaan akuntan lokal besar yang terletak
di salah satu kota di wilayah barat daya. Carlos Ruiz, salah satu pendiri senang
dengan kesuksesan perusahaannya dan ingin memberikan sesuatu kepada masyarakat
sekitarnya. Dia percaya sebuah kantor pelayanan akuntansi yang tidak mahal dapat
menyediakan jasa akuntansi dasar untuk usaha-usaha kecil yang berlokasi di
pinggiran kota tersebut. Dia ingin menetapkan harga jasa akuntansi dasar sebesar
biaya perolehannya.

Karena masih baru, kantor tersebut tidak berpengalaman untuk beroperas Carlos
memutuskan untuk menjalankan kantor selama dua bulan sebelum memutuskan
besarnya beban per jam berdasarkan apa yang dialaminya. Sebagai ukuran sementara,
kantor tersebut menerapkan beban per jam sebesar $25, setengah dari harga yang
dibebankan oleh Fonseca, Ruiz, dan Dunn untuk jasa profesional

Kantor jasa akuntansi ini dibuka pada 1 Januari. Selama Januari, kantor tersebut
memberikan 120 jam jasa profesional. Selama Februari, aktivitasnya adalah 150 jam.
Biaya-biaya untuk kedua tingkat penggunaan aktivitas tersebut adalah sebagai berikut.
Gaji 120 jam profesional 120 jam profesional
Akuntan senior 2.500 2.500
Asisten kantor 1.200 1.200
Langganan internet dan peranti lunak 700 850
Konsultasi dengan partner senior 1.200 1.500
Penyusutan (peralatan) 2.400 2.400
Perlengkapan 905 1.100
Administrasi 500 500
Sewa (kantor) 2.000 2.000
Utilitas 332 365

1. Klasifikasikanlah setiap biaya sebagai biaya tetap, variabel, atau campuran dengan
menggunakan jam jasa profesional sebagai gerak aktivitas
Jawab :
Biaya tetap

Akuntan senior 2.500 2.500


Asisten kantor 1.200 1.200
Penyusutan (peralatan) 2400 2400
Administrasi 500 500
Sewa (kantor) 2000 2000

Biaya variabel
Konsultasi dengan partner senior 1.200 1.500

Biaya campuran
Langganan internet dan peranti lunak 700 850
Perlengkapan 905 1.100
Utilitas 332 365

2. Gunakanlah metode tinggi rendah untuk memisahkan biaya campuran kedalam


komponen tetap dan variabel
Jawab :
a. Biaya campuran untuk langganan internet dan peranti lunak
Tingkat variabel = (850 – 700) / (150 – 120)
=5
Variabel per unit = 5 x 150
= 750
Biaya tetap = 850 – (5 x 150)
= 100
b. Biaya campuran untuk perlengkapan
Tingkat variabel = (1.100 – 905) / (150 – 120)
= 6,5
Variabel per unit = 6,5 x 150
= 975
Biaya tetap = 1.100 – (6,5 x 150)
= 125
c. Biaya campuran untuk utilitas
Tingkat variabel = (365 – 332) / (150 – 120)
= 1,1
Variabel per unit = 1,1 x 150
= 165
Biaya tetap = 365 – (1,1 x 150)
= 200

3. Luz Mondragon, kepala kantor tersebut, telah memperkirakan kantor rata- rata akan
memiliki 140 jam profesional per bulan. Jika kantor dioperasikan sebagai organisasi
nirlaba, berapa besar biaya yang akan ditagihkan untuk setiap jam profesional?
Berapa banyak beban yang merupakan biaya variabel? Berapa banyak yang
merupakan biaya tetap?
Jawab :
4. Anggaplah kantor rata-rata memiliki 170 jam profesional per bulan. Berapa besar
biaya yang harus ditagihkan kantor sebagai beban per jam untuk menutup biaya-
biayanya? Jelaskan mengapa beban per jam menurun ketika keluaran aktivitas
meningkat!
Jawab :

Semakin tinggi jam operasional, berbanding terbalik dengan biaya per jam yang
semakin menurun, karena kenaikan total biaya tidak sebesar kenaikan jam operasional
sehingga hasil biaya menjadi lebih murah meskipun jam operasional lebih besar.

3-23 Metode kuadrat terkecil


Lihat data pada Soal 3-20 mengenai pesanan yang diterima dan biaya penerimaan
selama 10 bulan pertama. Sekarang, anggaplah Joseph telah mengumpulkan data
berikut untuk dua bulan selanjutnya.
1. Jalankan dua regresi dengan menggunakan program spreadsheet komputer seperti
Excel. Pertama-tama, gunakan metode kuadrat terkecil untuk data 10 bulan dari Soal
3-20. Kemudian, gunakan metode kuadrat terkecil untuk data 12 bulan (10 bulan dari
Soal 3-20 dan tambahan dua bulan dari soal ini). Tulislah hasil perpotongan,
kemiringan, dan R kuadrat untuk setiap regresi! Bandingkan hasilnya!
Jawab :
Bulan Pesanan Biaya x2 y2 x.y
penerima
Januari 1.000 18.000 1.000.000 324.000.000 18.000.000
Febuari 700 15.000 490.000 225.000.000 10.500.000
Maret 1.500 28.000 2.250.000 784.000.000 42.000.000
April 1.200 17.000 1.440.000 289.000.000 20.400.000
Mei 1.300 25.000 1.690.000 625.000.000 32.500.000
Juni 1.100 21.000 1.210.000 441.000.000 23.100.000
Juli 1.600 29.000 2.560.000 841.000.000 46.400.000
Agustus 1.400 24.000 1.960.000 576.000.000 33.600.000
September 1.700 27.000 2.890.000 729.000.000 45.900.000
Oktober 900 16.000 810.000 256.000.000 14.400.000
November 1.200 28.000 1.440.000 784.000.000 33.600.000
Desember 950 17.500 902.500 306.250.000 16.625.000
14.550 265.500 18.642.500 6.180.250.000 337.025.000

( 337.025.000 ×12−14.550× 265.500 )


Perpotongan =
( 18.642.500 × 12−211.702.500 )
= 181.275.000 / 12.007.500
= 15,09
( 18.642.5 00 ×265.500−14.550× 337.025.000 )
Kemiringan =
( 18.642.500 ×12−211.702.500 )
= 45.870.000.000 / 12.007.500
= 3820,1
R2 = 0,745

2. Buatlah grafik scatter dengan menggunakan data 12 bulan! Apakah ada titik yang
tampak seperti outlier? Misalkan, Joseph mengetahui pabrik ini rusak dihantam badai
pada bulan ke-11 sehingga memerlukan banyak perbaikan di area penerimaan,
termasuk perbaikan pada forklift. Biaya-biaya yang termasuk dalam biaya penerimaan
bulan ke-11 ini tidak diharapkan untuk terjadi lagi. Dengan menggunakan
pertimbangannya, langkah apa yang mungkin diambil Joseph untuk mengubah hasil
dari metode kuadrat terkecil?
Jawab :

mekicil
35,000

30,000
f(x) = 15.0968144909432 x + 3820.11242973142
R² = 0.745129683982226
25,000

20,000
mekicil
Axis Title Linear (mekicil)
15,000

10,000

5,000

0
600 800 1,000 1,200 1,400 1,600 1,800
Axis Title

Biaya pemindahan bahan baku = 3.820,1 + (15,09 x 1.200)


= 3.820,1 + 18.108
= 21.928,1

3. Jalankanlah metode kuadrat terkecil dengan menggunakan semua data, kecuali bulan
ke-11! Sekarang, Anda hanya memiliki data untuk 11 bulan. Buatlah rumus biaya
untuk suatu bulan dengan 1.475 pesanan yang diterima! Bandingkan hasil regresi ini
dengan hasil regresi data 12 bulan!
Jawab :
Biaya pemindahan bahan baku = 3.820,1 + (15,09 x 1.475)
= 3.820,1 + 22.257,75
= 26.077,85

3-24 Rumus biaya, penggerak biaya tunggal dan ganda, koefisien korelasi (TB3, TB4, TB 5)
Selama lima tahun terakhir, Garner Company memiliki kebijakan produksi untuk
memenuhi permintaan pelanggan. Sebagai hasilnya, persediaan barang jadi minimal
dan sebagian besar unit yang diproduksi sama dengan unit yang terjual.
Akhir-akhir ini, industri Garner memasuki masa resesi dan perusahaan berproduksi
jauh di bawah kapasitas (kondisi ini diperkirakan akan berlanjut sampai tahun
mendatang). Direktur perusahaan tersebut bersedia menerima pesanan yang paling
tidak dapat menutup biaya variabel sehingga perusahaan dapat mempertahankan
karyawannya dan menghindari pemecatan. Selain itu, pesanan di atas biaya variabel
akan menaikkan tingkat laba keseluruhan perusahaan. Direktur Garner Company
mengimplementasikan kebijakan bahwa pesanan khusus akan diterima jika pesanan
tersebut dapat menutup biaya yang ditimbulkannya.
Untuk membantu implementasi kebijakan, pengontrol Garner mengembangkan rumus
biaya berikut ini.

Penggunaan bahan baku langsung = $94X, r = 0,95


Penggunaan tenaga kerja langsung $16X, r = 0,96
Overhead $350.000+ $ 80X, r = 0,75
Biaya penjualan = $50.000+ $7X, r = 0,93

di mana X = jam tenaga kerja langsung

1. Hitunglah jumlah biaya variabel per unit! Anggaplah Garner memiliki kesempatan
untuk menerima pesanan 20.000 unit dengan harga $212 per unit. Setiap unit
menggunakan satu jam tenaga kerja langsung untuk produksi. Haruskah Garner
menerima pesanan ini? (Pesanan ini tidak akan mengganggu pesanan rutin Garner).
Jawab :
Pesanan penutup seluruh biaya vanabel berdasarkan rumus 19 diterapkan perusahaan.
Adapun perhitungan variabel blaya. pesanan sebagai berikut:
Bahan baku langsung = (94 x 20.000) = 1.880.000
Tenaga kerja langsung = (16 x 20.000) = 320.000
Variabel overhead = (80 x 20.000) = 1.600.000
Variabel penjualan = (7 x 20.000) = 140.000
Total = 3.940.000 / 20.000
= 197
Garner harus mengambil pesanan khusus ini karena harga per unit nya masih menutup
biaya variabel nya dengan peningkatan pendapatan per unit sebesar 15(212 – 197).
Total peningkatan pendapatan = 15 x 20.000 = 300.000
2. Jelaskanlah signifikansi ukuran koefisien korelasi untuk rumus biaya! Apakah ukuran
ini memiliki kaitan dengan jawaban Anda pada Permintaan Nomor 1? Haruskah
keduanya saling terkait? Mengapa?
Jawab :
Koefisien kolerasi dapat dihitung dari biaya. Dari Empat rumus. tersebut, aktivitas
over head mungkin menjadi masalah. Koefisien korelasi 0, 75 berarti hanya sekitar 75
persen vasibilitas biaya overhead yang dijelaskan oleh jam kerja langsung. Ini ada
hubungannya dan jawaban soal no.1 jika persentasenya rendah, ada aktivitas
pengemudi lain dari pada Jam kerja langsung yg mempengaruhi vasibilitas dalam
biaya overhead. Identifikasi driver lain ini dan bagaimana kontes Sumber daya akan
berubah, perlu diketahui dan Pertimbangkan sebelum mengambil keputusan.

3. Anggaplah sebuah persamaan regresi berganda dikembangkan untuk biaya overhead:


Y = $100.000 + $85X, + $5.000X, + $300X, di mana X = jam tenaga kerja langsung,
X = jam penyetelan, dan X jam teknisi. Koefisien korelasi untuk persamaan tersebut
adalah 0,94. Anggaplah pesanan 20.000 unit membutuhkan 12 kali penyetelan dan
600 jam teknisi. Berdasarkan informasi baru ini dan mengacu pada Permintaan
Nomor 1, haruskah perusahaan menerima pesanan khusus tersebut? Apakah ada
informasi lain tentang perilaku biaya yang Anda inginkan? Jelaskan!
Jawab :
Biaya yang dikeluarkan dalam memenuhi pesanan khusus :
Bahan baku langsung = 94 x 20.000 = 1.880.000
Tenaga kerja langsung = 16 x 20.000 = 320.000
Variabel overhead :
X1 tenaga kerja = 85 x 20.000 = 1.700.000
X2 penyetelan = 5.000 x 12 = 60.000
X2 teknisi = 300 x 600 = 180.000
Variabel penjualan = 7 x 20.000 = 140.000
Total = 4.280.000 / 20.000
= 214
Perusahaan seharusnya tidak mengambil pesanan khusus ini karena harga per unit nya
tidak menutup biaya variabelnya. Setiap unit yang diambil akan menyebabkan
kerugian besar 2(214 – 212).

Anda mungkin juga menyukai