Anda di halaman 1dari 4

DATA

PEMBANDING

DATA PROFIL RSUD SULTAN


IMANUDDIN PANGKKALAN BUN
DENGAN
DATA PROFIL RS. CITRA HUSADA
PANGKALAN BUN
INDIKATOR PELAYANAN KESEHATAN
DI RUMAH SAKIT

Indikator pelayanan kesehatan di rumah sakit dapat dilihat dari angka BOR, LOS,
TOI, GDR, dan NDR. Adapun data pemanfaatan Rumah Sakit di wilayah kota
Pangkalan Bun dapat dilihat dari beberapa indikator kinerja.

a. Bed Occupation Rate (BOR)


Standar yang ideal untuk suatu Rumah Sakit adalah antara 70% s.d 80%.
Manfaat Angka Penggunaan Tempat Tidur (BOR ) adalah untuk mengetahui
tingkat pemanfaatan tempat tidur Rumah Sakit.
 MEMBANDINGKAN BOR DARI RSUD SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN
BUN DAN DATA PROFIL RS. CITRA HUSADA PANGKALAN BUN
RSUD
SULTAN RS. CITRA
TAHUN
IMANUDDIN HUSADA %
%
2016 77.27 23

Dari tabel diatas diketahui persentase penggunaan tempat tidur (BOR) tahun
2016 RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun lebih tinggi sebesar 77.27%,
dibandingkan dengan persentase penggunaan tempat tidur (BOR) RS. Citra
Husada Pangkalan Bun sebesar 23%. Jadi, dapat disimpulkan bahwa nilai
BOR RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun masuk dalam standar ideal.
Sedangkan untuk nilai BOR RS. Citra Husada Pangkalan Bun belum masuk
standar ideal.

b. Length Of Stay ( LOS)


LOS adalah rata-rata dalam 1 (satu) tempat tidur dihuni oleh 1 (satu) penderita
rawat inap yang dihitung dalam hari dengan standar ideal antara 6 – 9 hari.
Manfaat LOS adalah untuk mengukur efisiensi pelayanan Rumah Sakit, dan
untuk mengukur mutu pelayanan Rumah Sakit apabila diterapkan pada
diagnosis tertentu dapat dijadikan hal yang perlu pengamatan yang lebih lanjut.
 MEMBANDINGKAN LOS DARI RSUD SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN
BUN DAN DATA PROFIL RS. CITRA HUSADA PANGKALAN BUN
RSUD
RS. CITRA
SULTAN
TAHUN HUSADA
IMANUDDI
(hari)
N (hari)
2016 3.45 3
Dari tabel diatas diketahui rata-rata dalam 1 (satu) tempat tidur
dihuni oleh 1 (satu) penderita rawat inap yang dihitung dalam hari dengan
standar ideal antara 6 – 9 hari tahun 2016 RSUD Sultan Imanuddin
Pangkalan Bun lebih rendah sejumlah 3.45 hari dibandingkan dengan
persentase RS. Citra Husada Pangkalan Bun sejumlah 3 hari. Jadi, dapat
disimpulkan bahwa nilai LOS RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun
masuk dalam standar ideal. Sedangkan untuk nilai LOS RS. Citra Husada
Pangkalan Bun belum masuk standar ideal.

c. Turn of Interval (TOI)


adalah rata-rata tempat tidur tidak ditempati dengan standar ideal antara 1 – 3
hari.
 MEMBANDINGKAN TOI DARI RSUD SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN
BUN DAN RS. CITRA HUSADA PANGKALAN BUN
RSUD
RS. CITRA
SULTAN
TAHUN HUSADA
IMANUDDI
(hari)
N (hari)
2016 1.04 9

Dari tabel diatas diketahui rata-rata tempat tidur tidak ditempati tahun 2016
RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun lebih rendah sejumlah 1.04 hari
dibandingkan dengan persentase RS. Citra Husada Pangkalan Bun sejumlah
9 hari. Jadi, dapat disimpulkan bahwa nilai TOI RSUD Sultan Imanuddin
Pangkalan Bun masuk dalam standar ideal. Sedangkan untuk nilai TOI RS.
Citra Husada Pangkalan Bun belum masuk standar ideal.

d. Gross Death Rate (GDR)


adalah angka kematian untuk tiap-tiap 1000 penderita keluar maksimum
adalah 45. Manfaat GDR (Gross Death Rate) untuk mengetahui mutu pelayanan
/ perawatan Rumah Sakit. Angka ini bisa untuk menilai mutu pelayanan jika
angka kematian kurang dari 48 jam rendah.
 MEMBANDINGKAN GDR DARI RSUD SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN
BUN DAN RS. CITRA HUSADA PANGKALAN BUN
RSUD
RS. CITRA
SULTAN
TAHUN HUSADA (
IMANUDDI
‰)
N (‰)
2016 37 8
Dari tabel diatas diketahui angka kematian untuk tiap-tiap 1000 penderita
keluar tahun 2016 RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun lebih tinggi
sejumlah 37 per 1000 penderita dibandingkan dengan persentase RS. Citra
Husada Pangkalan Bun sejumlah 8 per 1000 penderita. Jadi, dapat
disimpulkan bahwa nilai GDR pada kedua rumah sakit tersebut masuk
dalam standar ideal.

e. Net Death Rate (NDR)


Manfaat NDR adalah untuk mengetahui mutu pelayanan / perawatan Rumah
Sakit. Semakin rendah NDR suatu Rumah Sakit, berarti bahwa mutu pelayanan
/ perawatan Rumah Sakit makin baik. NDR yang masih dapat ditolerir adalah
kurang dari 25 per 1000 penderita keluar.
 MEMBANDINGKAN NDR DARI RSUD SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN
BUN DAN RSUD RS. CITRA HUSADA PANGKALAN BUN
RSUD RSUD
SULTAN DR.MURJA
TAHUN
IMANUDDI NI
N (‰) ( ‰)
2013 23 4

Dari tabel diatas diketahui angka kematian lebih dari 48 jam untuk tiap-tiap
1000 penderita keluar tahun 2016 RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun
lebih tinggi sejumlah 23 per 1000 penderita dibandingkan dengan persentase
RS. Citra Husada Pangkalan Bun sejumlah 4 per 1000 penderita. Jadi, dapat
disimpulkan bahwa nilai NDR pada kedua rumah sakit tersebut masuk
dalam standar ideal.

Anda mungkin juga menyukai