Anda di halaman 1dari 1

Muhammad rihan garda dewana

19.0101.0085
Manajemen 19B

Kombinasi antara KPI laporan, KPI pengaturan dan KPI global adalah untuk
mendapatkan seperangkat alat yang terbaik dalam akuntansi inovasi. Dimana
meraka yang awalnya kebingungan jika tidak ada perencanaan bisnis dan tidak tahu
bagaimana cara mengukur kamajuan dalam inovasi, sekarang mungkin malah
pengertian
kewalahan memilih dari sekian banyak pilihan.
Akuntansi inovasi dapat digunakan untuk
mengelola pengembangan produk dan model
bisnis baru. Istilah akuntansi inivasi diciptakan
oleh Eric Ries dalam buku The Lean Startup. KPI yang Digunakan untuk Memantau Perkembangan, Membuat
Keputusan Investasi dan Mengelola Portofolio Inovasi

Kegiatan mngelola akuintansi inovasi  Kpi laporan


Akuntansi inovasi  Kpi pengaturan
 Memutuskan investasi pada produk yang  Kpi global
berbeda di tahap yang berbeda
 Memantau dan mengukur keberhasilan suatu
proyek inovasi
 Menilai dampak inovasi pada keseluruhan bisnis Prinsip dasar investasi adalah berinvestasi dengan jumlah sedikit sebelum
produk sesuai dengan pasar, dan menambahkan jumlahnya setelah
produk tersebut teruji. Menurut McClure prinsip ini mirip dengan
membaca kartu saat sedang bermain blackjack.
Investasi bertahap

Kerangka kerja inovasi memberikan panduan untuk


memutuskan sebuah investasi, dan kebanyakan rencana
bisnis yang berjangka tiga hingga lima tahun mendatang.
Dimana seringkali menghasilkan sebuah investor besar
yang dibayarkan di muka pada sebuah gagasan yang
belum teruji.

Anda mungkin juga menyukai