Anda di halaman 1dari 20

Instruksi Kerja

Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank

Tanggal Berlaku : Tgl bulan tahun


Kode Dokumen : XXXX.YYYY
Revisi : ZZ

Dibuat oleh, Diperiksa oleh , Disetujui oleh,

Nama : Nama : Nama :


Jabatan : Jabatan : Jabatan :
Tanggal : Tanggal : Tanggal :

IN.QMS.CC.03.06.Rev.07/07-07-2021
Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

1. Rujukan
1.1. SOP Proses Pembayaran Pihak Ketiga

2. Tujuan
2.1. Sebagai panduan bagi Agent dalam melakukan proses verifikasi dokumen penagihan
sampai dengan melakukan checklist hasil kesesuaian verifikasi dokumen.
2.2. Setiap proses berjalan dengan baik dan ter-monitoring.

3. Ruang Lingkup
Ruang lingkup proses ini meliputi dari Agent menerima dokumen, melakukan verifikasi
dokumen sampai dengan keluar nomor dokumen untuk proses memo jurnal pembayaran.

4. Indikator Kinerja Prosedur


4.1. Setiap unit memahami proses verifikasi sesuai dengan standar yang berlaku.
4.2. Dokumen penagihan sesuai dengan standar penagihan antara Telkom dengan
Vendor.
4.3. 100% dokumen terverifikasi.

5. Rincian Prosedur
5.1. PIC Checker Kelengkapan Dokumen Penagihan Mitra
Agent Dokumentasi yang memiliki peran untuk melakukan check dokumen saat
pertama kali Ubis Treg/Witel area melakukan permintaan verifikasi dokumen
penagihan, dengan langkah-langkah sebagai berikut :
5.1.1 Unit Bisnis Treg atau Witel submit dokumen penagihan kedalam Aplikasi My D
dan mengirimkan hardcopy ke SSO Finance untuk dilakukan verifikasi
kesesuaian dokumen penagihan mitra.
5.1.2 Agent Dokumentasi menerima hardcopy penagihan dan pengecekan
permintaan sudah tersubmit kedalam Aplikasi My D.
5.1.3 Apabila sudah masuk permintaan kedalam Aplikasi, maka Agent Dokumentasi
merubah status permintaan pada Aplikasi My D.
5.1.4 Agent Dokumentasi melakukan proses scan dokumen hardcopy dan diinput
kedalam Aplikasi My D.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

5.1.5 Agent Dokumentasi melakukan pengecekan disetiap lembar dokumen


penagihan untuk mengidentifikasi jenis transaksi PR PO dan Non PR PO.
5.1.6 Agent Dokumentasi melakukan proses checklist kelengkapan dokumen sesuai
dengan standar dokumen penagihan didalam PKS/ dokumen perjanjian
kesepakatan dengan Mitra.
5.1.7 Apabila terdapat dokumen pendukung tidak lengkap, maka Agent Dokumentasi
memberikan informasi hasil pengecekan kedalam Aplikasi My D, untuk
diterusakan ke Unit Bisnis Treg / Witel dan merubah status permintaan menjadi
Feedback.
5.1.8 Apabila dokumen lengkap maka, Agent Dokumentasi melakukan proses submit
dan meneruskan ke Agent Dokumentasi bagian verifikasi untuk melakukan
verifikasi kesesuaian proses untuk penagihan mitra.
5.1.9 Checklist berdasarkan Jenis Transaksi sbb :
No Verifikasi PADI Vendor Imprest Dokumen
Fund PR PO
1 Lembar PO √
2 Justifikasi*
3 Surat Pesanan/ PKS √ √
4 Surat Permohonan pembayaran √ √
5 Kuitansi √ √ √
6 Invoice* √ √ √
7 Faktur Pajak (jika tidak √ √ √ √
melampirkan Surat Pernyataan
Non PKP)
8 Berita Acara Serah Terima √
9 Berita Acara Penyelsaiaan
Pekerjaan
10 Purchase Order* √
11 Intruksi Pembayaran √
12 Laporan hasil penjualan
13 Berita Acara Rekonsiliasi √
14 Berita Acara Penerimaan √

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

No Verifikasi PADI Vendor Imprest Dokumen


Fund PR PO
Pekerjaan
15 Hasil penilaian KPI*
16 Berita Acara Nota Perhitungan
Keuangan*
17 Form Kebutuhan Barang atau √
jasa (Nominal Diatas Rp.
10.000.000)
18 Amademen*
*Note :
- Semua dokumen harus disesuaikan dengan lampiran yang diminta dalam PKS atau surat pesanan.
- BAPP, BAST menyesuaikan PKS, amandemen menyesuaikan jika ada perubahan pada PKS.

5.2. Verifikasi Kesesuaian Dokumen Penagihan


Agent Dokumentasi bagian verifikasi dokumen melakukan proses verifikasi dokumen
tagihan yang diberikan oleh Unit Bisnis Treg atau Witel area.
5.2.1. Agent Dokumentasi menerima hardcopy dokumen yang sudah di checklist, dan
melakukan proses verifikasi atas dokumen penagihan, jumlah tagihan, PPN.
5.2.2. Agent Dokumentasi melakukan verifikasi kelengkapan dokumen, dengan
tahapan sebagai berikut :
5.2.2.1. Nota pesanan atau surat pesanan, dalam dokumen Nota Pesanan
harus terdapat rincian:
• Tanggal invoice tidak boleh mendahului tanggal PKS/kontrak;

• Jangka waktu pekerjaan harus tertulis didalam Nota


Pesanan/PKS;
• Nomor rekening yang terdapat pada PKS harus sama dengan
yang terdapat di Invoice dan surat permohonan bayar;

• Kesesuaian nama pekerjaan dan spesifikasi pekerjaan;

• Nilai PKS terbilang yang jelas dan benar;

• Syarat dan tata cara pembayaran yang disetujui;

• Pastikan pejabat yang menandatangani seluruh dokumen sesuai


yang tertera di PKS (biasanya tercantum pada pasal Rekonsiliasi

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

atau Wakil Para Pihak) atau bisa juga pakai surat Penunjukkan
Pejabat Penandatangan.
5.2.2.2. Imprest Fund (IF) berisikan Kuitansi atau setara dengannya:

• IF, tagihan <50 juta;

• Kuitansi / bon harus asli, bercap basah dari toko dan bertanda
tangan (bukan copy-an);

• Pastikan kesesuaian tanggal kuitansi / bon, nominal dan


terbilang benar, bermaterai jika diatas 5 juta dan
bertandatangan basah;

• Jika nominal diatas 10 juta harus melampirkan form kebutuhan


barang / jasa.
5.2.2.3. Surat Tagihan atau Surat Permintaan Pembayaran

• Surat permintaan pembayaran harus asli (bukan copy-an),


pastikan kesesuaian tanggal invoice, nominal dan bilangan
terbilang benar;
• Nomor kontrak rujukan sesuai dengan kontrak yang dilampirkan;
• Bertanda tangan lengkap dengan nama terang dan jabatan
disertai Cap basah;
• Nomor BAST rujukan sesuai dengan BAST yang dilampirkan;
• Jenis project sesuai dengan kontrak dan periode sesuai dengan
Invoice;
• Terdapat nomor rekening dan bank transfer vendor.
5.2.2.4. Kuitansi

• Kuitansi harus asli (bukan copy-an) bersih tidak sobek atau cacat
dan tidak ada tindasan, coretan, atau Tip-ex atau perubahan lain
yang sejenis;

• Bertanda tangan, lengkap dengan nama terang dan jabatan


disertai Cap basah;

• Keterangan untuk pembayaran yang relevan atau sesuai dengan


kegiatan yang akan dibayar;

• Wajib bermaterai jika diatas 5 juta;

• Pastikan kesesuaian tanggal invoice, nominal, terbilang benar dan

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

tanda tangan basah;

• Dilengkapi nama penandatangan dan jabatannya.


5.2.2.5. Invoice

• Invoice harus asli (bukan copy-an), bersih tidak sobek atau cacat
dan tidak ada tindasan, coretan, atau Tip-ex atau perubahan lain
yang sejenis;

• Pastikan kesesuaian tanggal invoice, nominal dan bilangan


terbilang benar;

• Ketersediaan nomor rekening dan Bank Transfer vendor; sesuai


dengan PKS;

• Pastikan ada cap basah perusahaan, tandatangan basah, nama


penandatangan dan jabatannya;

• Untuk invoice khusus PADI, nominal diatas 5 juta, harus


dilampirkan materai.
5.2.2.6. Justifikasi

• Justifikasi berisi pengajuan pekerjaan antara vendor dan user;

• Lembar pengesahan justifikasi ditandatangani semua pihak yang


tercantum, tandatangan bisa satu atau dua tandatangan dalam
lembar pengesahan;

• Detail Perhitungan Justifikasi;

• Tanggal sebelum tanggal yang tercantum di Surat pesanan.


5.2.2.7. BAST

• Tanggal BAST tidak boleh mendahului tanggal kontrak;

• Isi BAST menyatakan adanya serah terima pekerjaan;

• BAST harus asli (Bukan Copy-an);

• Penandatangan BAST (Pejabat yang ditunjuk didalam Kontrak/


Surat Pesanan);

• BAST harus ada Materai satu dibagian tandatangan pihak mitra


dan satu ditanda tangan pihak Telkom;

• BAST menyebut Nomor PKS yang sesuai;

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

• Nominal yang dibayarkan sesuai dengan Nota Pesanan / Form


Justifikasi.
5.2.2.8. Faktur Pajak

• Melaksanakan identifikasi pengenaan obyek pajak (PPN, PPH


yang harus dikenakan atas dokumen transaksi yang diverifikasi,
pastikan kesesuaian nama pekerjaan, nominal, nama PKP
(pengusaha kena pajak) dan penerima jasa;

• Melakukan review atas kebenaran perhitungan pajak dan dasar


pengenaan pajak (DPP) yang harus dikenakan atas dokumen
transaksi yang diverifikasi;

• Memeriksa validitas Faktur pajak PPN termasuk nomor seri dan


tanggal jangka waktu kadaluarsanya;

• Faktur Pajak tidak cacat/sobek dan tidak ada tindasan, tanda


coretan atau tip-ex atau perubahan lain yang sejenis;

• Alamat Faktur pajak yaitu pihak yang menerima BKP (Barang


Kena Pajak) / JKP (jasa kena pajak) sebagaimana dimaksud
dalam PER-03/2022 (Dokumen referensi yang digunakan adalah
BAST / Dokumen yang menunjukan unit penerima BKP/JKP);

• Faktur pajak terdapat nama, alamat, NPWP, PKP Penjualan atau


yang menyerahkan barang kena pajak atau jasa kena pajak;

• Jenis barang atau jasa jumlah harga jual atau penggantian, dan
potongan harga;

• Nama, jabatan dan tanda tangan yang berhak menandatangai


Faktur pajak;

• Nama Pengusaha Kena Pajak harus sama dengan nama mitra di


Invoice;

• Detail yang ada di Faktur pajak sesuai dengan PKS atau surat
pesanan;

• Nama Pembeli Barang Kena Pajak adalah Telkom;

• Project dan periode pada deskripsi sama dengan invoice;

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

• Nilai harus sesuai dengan Invoice;

• Cek nomor NPWP dan Cek No Seri Faktur Pajak:


o 010: Untuk Tagihan < 10 Juta
o 011: Untuk Revisi Tagihan < 10 Juta
o 030: Untuk Tagihan > 10 Juta
o 031: untuk Revisi tagihan > 10 Juta
o 040: untuk perusahaan ekspedisi
5.2.2.9. Berita Acara Rekonsiliasi (BA Rekon)

• Isi BA Rekon menyatakan spesifikasi pekerjaan;

• Tanggal BA Rekon sebelum tanggal BAST atau BAPP;

• BA Rekon sudah ditandatangani oleh user dan vendor;

• Nama dan penanda tangan jabatan sesuai dengan penunjukkan


pada PKS dan terdapat cap perusahaan;

• Cek kesesuaian nilai yang tertera;

• BA Rekon menyebut Nomor PKS yang sesuai.


5.2.2.10. BAPP: Berita Acara Penyeselesaiaan Pekerjaan, atau Berita Acara
Penerimaan Barang atau Jasa

• Isi BAPP menyatakan penyelesaian pekerjaan;

• Tanggal BAPP tidak boleh mendahului dari tanggal kontrak;

• BAPP harus asli (bukan vopyan);

• Cek kesesuaian tanggal BAPP dan penandatangan BAPP;

• BAPP menyebut Nomor PKS yang sesuai.

• Pejabat yang bertandatangan sesuai dengan yang sudah tertulis


5.2.2.11. Form Kebutuhan Barang Jasa

• Dilengkapi saat nilai invoice diatas 10 Juta;

• Detail Perhitungan;

• Ditandatangani pihak User.


5.2.2.12. Amandemen

• Isi Amandemen menyatakan perbaharuan dari PKS jika jangka

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

waktu;

• Terdapat tata cara pembayaran dan harga ada yang dirubah.

5.3. Proses Aplikasi Finest


5.3.1. Mencocokan dokumen hardcopy lembar daftar pertanggungan uang kas untuk
nomor dokumen yang akan dilakukan proses verifikasi ke Aplikasi.
5.3.2. Login dengan akun Aplikasi Finest menggunakan url
https://finest.telkom.co.id/web/site/login, masukan dan password.

5.3.3. Pilih menu Cash Management, kemudian pilih Update & Verification

5.3.4. Input nomor dokumen hardcopy yang ada dilembar daftar pertanggung jawaban
uang kas kedalam filter text kemudian pilih view.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

5.3.5. Setelah muncul nomor dokumen yang sesuai, kemudian klik receive document
(s) seperti tampilan dibawah ini.

5.3.6. Akan muncul layar detail pertanggungan nomor dokumen yang dipilih, klik Edit
untuk melakukan proses verifikasi dan checklist.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

5.3.7. Berikut tampilan menu yang harus check dan validasi kesesuaiannya, serta
bandingkan dengan kesesuaian yang ada didokumen hardcopy.

No Uraian Keterangan

1 Jenis Pekerjaan Sesuaikan dengan dokumen Hardcopy


2 No. Vendor SAP Sesuaikan dengan dokumen Hardcopy

3 Nama Vendor SAP Sesuaikan dengan dokumen Hardcopy

4 Nomor NPWP Sesuaikan dengan dokumen Hardcopy


5 Nama Rekening Sesuaikan dengan dokumen Hardcopy

6 No. Rekening Sesuaikan dengan SPB atau Invoice

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

7 Bank Transfer Sesuaikan dengan SPB atau Invoice

• Jika sudah sesuai tulis Nomor Vendor tanpa angka Nol (0) di Dokumen
Hardcopy kemudian klik Selanjutnya.

5.3.8. Lakukan pengecekan juga untuk PPN, dengan cara klik selanjutnya maka akan
muncul tampilan sebagai berikut:

5.3.9. Setelah klik PPN, lakukan pengecekan transaksi dikolom Finance terkait Pajak
dan Nilai Tagihan sbb:

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

• Nominal DPP sesuai dengan Invoice.


• Nilai PPH sesuai dengan jenis pekerjaan/pembelian barang didokumen.
• Apabila terdapat transaksi yang menggunakan Surat Keterangan Bebas
(SKB) Pajak maka tidak perlu diinputkan nilai PPH nya, namun diinputkan
No. SKB bebas pajak pada kolom Bukan Objek PPH di Aplikasi Finest.
• Apabila faktur pajak accrue sebaiknya dicek kembali dengan cara scan
barcode.
• Apabila terdapat transaksi yang melampirkan management fee maka
nilai perhitungan management fee nya diinputkan kedalam PPh 23 Jasa
Management.
• Untuk dokumen Non PKP, pada kolom PPN dikosongkan karena vendor
tidak menerbitkan faktur pajak sehingga bebas PPN.
• Apabila dalam satu dokumen terdapat PPh 22 dan PPh 23, maka
perhitungan dalam kolom PPh sebagai berikut :
o Nilai tax base untuk kolom PPh 22 adalah total dari semua harga

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

barang terlampir;
o Nilai tax base untuk kolom PPh 23 adalah total dari semua
harga biaya sewa jasa/ Management Fee.
• Jika nilai pembelian barang dibawah 10 juta, tidak dikenakan PPh 22.
• Untuk jenis pekerjaan pengiriman ekspedisi dikenakan perhitungan PPN
1%.
• PPh 22 Material, cth: Pembelian material untuk pemasangan AC, material
& pengecetan dsb.
• PPh 23 Jasa, cth: Jasa pemasangan AC, service & pasang dsb.
• Setelah semua sudah dilakukan pengecekan klik Return.

5.3.10. Selanjutnya verifikasi bagian review & calculation dan diteliti kembali dengan
nominal kuitansi, invoice dan faktur pajak. Jika sudah sesuai klik record.

No Uraian Keterangan
1 Kuitansi Sesuaikan dengan nominal kuitansi,
invoice dan faktur pajak
2 PPN Sesuaikan dengan nominal kuitansi,
invoice dan faktur pajak
3 PPH Sesuaikan dengan nominal kuitansi,

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

No Uraian Keterangan
invoice dan faktur pajak

5.3.11. Setelah selesai melakukan record, dilanjutkan dengan melakukan proses posting
memo jurnal ke SAP, dengan cara Klik Cash Management lalu pilih update & Verfication

5.3.12. Kemudian tampil layar Update and Verification, pilih kolom Fr klik Preview, dan
pilih memo jurnal.

5.3.13. Akan tampil layar Memo Jurnal, pastikan kode BA yang digunakan sama setiap
akun, apabila terdapat kode BA yang tidak sesuai pada salah satu baris, maka
disesuaikan dengan kode BA yang terbanyak muncul, kemudian klik

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

Record.

5.3.14. Setelah klik Record pada layar memo jurnal, maka muncul tampilan layar SAP
Authorization pada Aplikasi Finest, dan input user serta password SAP
Authorization kemudian klik Post.

5.3.15. Setelah berhasil melakukan Post, akan muncul nomor posting memo jurnal
Aplikasi Finest, kemudian dicatat dan dinput kedalam daftar lembar dokumen
pertanggungjawaban uang kas.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

5.3.16. Setelah selesai melakukan posting memo jurnal, dilanjutkan dengan melakukan
proses checklist verifikasi dokumen di Aplikasi Finest, dengan cara pilih Cash
Management, kemudian pilih Posted Document.

5.3.17. Pada tampilan layar Update and Verification, pilih kolom Fr klik Preview Pilih
Form yang harus dilakukan checklist dengan tampilan sbb :

a. Form Verifikasi Vendor, digunakan untuk melakukan Verifikasi kelengkapan


dokumen melalui Aplikasi Finest. Diisi dengan kelengkapan dokumen yang
dibutuhkan dan yang telah disepakati oleh kedua belah pihak pada proses
pembayaran yang tertera di PKS.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

b. Form Verifikasi Pajak, digunakan untuk melakukan checklist terkait


dokumen kelengkapan dan perhitungan pajak.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

c. Form Verifikasi IF, digunakan untuk melakukan checklist terkait dokumen


Imprest Fund.

Setelah masing-masing form terchecklist pilih print/save, kemudian di filling


dengan dokumen penagihan lainnya.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17


Tanggal Berlaku : Tgl. bulan tahun
Instruksi Kerja
Verifikasi Pengeluaran Kas dan Bank Kode Dokumen : XXX.YYY
Revisi : ZZ

6. Dokumen / Rekaman Pendukung *


No. Nama Dokumen / Rekaman Masa Simpan Penanggung Jawab
1
2
dst.

*) dokumen bisa berupa dokumen-dokumen yang telah ditetapkan pada SMM ataupun di luar SMM yang mendukung
prosedur operasional standar terkait.

7. Catatan Perubahan Dokumen


Rev. Tanggal Berlaku Deskripsi Perubahan
01
02
Dst.

IN.QMS.03.06.Rev.07/07-07-2021 Hal : 17 dari 17

Anda mungkin juga menyukai