Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL PROGRAM KERJA

PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA


TEMATIK PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19

MAHASISWA UNIVERSITAS NGUDI WALUYO


DESA SIDAMULYA KECAMATAN WANASARI
KABUPATEN BREBES PROVINSI JAWA TENGAH

Disusun Oleh :
SULISTIAWATI
022211002

PUSAT PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

i
TAHUN 2022
HALAMAN PENGESAHAN

Proposal program kerja Kuliah Kerja Nyata Tematik Percepatan Penanganan


COVID-19 telah mendapatkan persetujuan serta dapat dilaksanakan sesuai yang
telah direncanakan, yang meliputi sebagai berikut,
Nama Pelaksana : Sulistiawati
NIM : 022211002
Nama DPL : Melati Apriliana, S.Farm, Apt, M.Farm
LokasiKegiatan
a. Desa/Kelurahan : Sidamulya
b. Kecamatan : Wanasari
c. Kota/Kabupaten : Brebes
d. Provinsi : Jawa Tengah
WaktuPelaksanaan : 18 Juli – 4 September 2022

Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan Nama Pelaksana

(Melati Apriliana, S.Farm, Apt, M.Farm) (Sulistiawati.)


NIDN. 06024049001 NIM. 022211002

Menyetujui,
Kepala desa Sidamulya

(Sunoto)

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa kita panjatkan kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala,


Tuhan Yang Maha Esa, penyusunan proposal Kuliah Kerja Nyata Tematik
Percepatan Penanganan COVID-19 telah selesai. Kuliah Kerja Nyata (KKN)
sendiri merupakan mata kuliah wajib di Universitas Ngudi Waluyo yang
pelaksanaanya sebagai bagian dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu pengabdian
kepada masyarakat yang pelaksanaannya tidak dapat dilepaskan dengan visi
Universitas Ngudi Waluyo yaitu sebagai Kampus yang Unggul, Berbudaya Sehat
dan Bereputasi Internasional.
Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) pada periode ini memang sangat
berbeda dan unik dibandingkan periode sebelumnya dikarenakan dilaksanakan
pada masa pandemik COVID-19. Keunikan dan perbedaan KKN masa pandemik
COVID-19 ini terkait pelaksanaannya secara mandiri/individu dan lokasi
disesuaikan dengan lokasi mahasiswa peserta KKN. Maka dari itu, Universitas
Ngudi Waluyo melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
(LPPM) mengembangkan dan menyesuaikan pelaksanaan KKN dalam bentuk
tematik yaitu optimalisasi peran civitas akademika dalam mendukung pemerintah
dalam menangani pandemik COVID-19.
Pembuatan proposal Kuliah Kerja Nyata Tematik Penanganan Pengendalian
COVID-19 ini, semoga dapat dijadikan sebagai pedoman dalam melaksanakan
kegiatan di lapangan. Kami menyadari proposal Kuliah Kerja Nyata Tematik
Penanganan Pengendalian COVID-19 masih belum sempurna. Oleh karena itu,
saran dan masukan yang bersifat konstruktif sangat diharapkan guna perbaikan
dan penyempurnaan proposal ini pada periode berikutnya. Atas kerja samanya
kami mengucapkan terima kasih, semoga proposal Kuliah Kerja Nyata Tematik
Percepatan Penanganan COVID-19 dapat bermanfaat bagi kita semua.

Penyusun

iii
RINGKASAN

COVID-19 merupakan penyakit yang disebabkan oleh jenis coronavirus


baru (SARS-CoV-2), yang saat ini telah menjadi masalah Kesehatan global
seiring dengan belum ditemukannya obat . jumlah kasus Covid-19 di Provinsi
Jawa Tengah terus mengalami peningkatan dan sampai saat ini masih adanya
peraturan pemerintah untuk melakukan pembatasan aktivitas masyarakat guna
untuk pencegahan penularan Virus Corona. Salah satu upaya yang paling efektif
dilakukan saat ini adalah menciptakan kepedulian masyarakat yang dimulai dari
level rumah tangga yaitu melalui sosialisasi dan pengembangan potensi desa
dalam penerapan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Budaya PHBS sangat
berpengaruh dalam pencegahan penularan Virus Covid-19. Melalui kegiatan
KKN Tematik ini, akan dipraktekan sekaligus diberdayakan masyarakat dalam
menerapkan upaya-upaya PHBS untuk pencegahan Virus Covid-19. kegiatan ini
diharapkan bisa membudaya di masyarakat, sehingga dapat menjadi kebiasaan
baru yang bukan hanya berlaku saat pandemic Covid-19, tetapi akan
berkelanjutan dalam tatanan kehidupan sehari-hari. Target program ini yakni
meningkatkan partisipasi masyarakat dalam menanggulangi pencegahan virus
Covid-19 dan meningkatkan partisipasi masyarakat dalam ber-PHBS.

iv
DAFTAR ISI
Halaman Cover ......................................................................... i
Halaman Pengesahan .............................................................. ii
Kata Pengantar ......................................................................... iii
Ringkasan .......................................................................... iv
Daftar Isi .......................................................................... v
Daftar Tabel .......................................................................... vi
BAB I
PENDAHULUAN .......................................................................... 1
BAB II
PERMASALAHAN YANG DIHADAPI............................................. 3
BAB III
PROGRAM KERJA ………………................................................... 3
BAB IV
PENUTUP ........................................................................... 6

v
DAFTAR TABEL
Tabel Program Kerja ...................................................................................... 5

vi
1

BAB I
PENDAHULUAN

Sidamulya adalah sebuah desa yang terletak di Kecamatan Wanasari,


Brebes, Jawa Tengah. Dengan jumlah penduduk 5.860 jiwa, mata pencarian
penduduk setempat sebagian besar adalah petani bawang merah. Batas-batas desa
Sidamulya adalah :
- Sebelah utara : desa Wanasari
- Sebelah Selata : desa Sisalam
- Sebelah Timur : desa Pulosari
- Sebelah Barat : desa Tanjungsari
Berdasarkan topografi desa sidamulya berada di dataran rendah dengan luas
wilayah tanah 283,22 Ha yang penggunaannya untuk :
- Luas tanah sawah sebesar 210,62 Ha dengan rincian untuk sawah irigasi
teknis 83 Ha, sawah tadah hujan 127,62 Ha.
- Luas tanah kering 41,02 Ha dengan rincian tanah pemukiman 32,34 Ha
dan pekarangan 8,68 Ha.
- Luas tanah basah fasilitas umum 31,58 Ha dengan rincian Kas desa
( tanah bangkok ) 22 Ha, Lapangan olahraga 1 Ha, tempat pemakaman umum 0,5
Ha, bangunan sekolah 2 Ha, Fasilitas pasar 0,5 Ha dan jalan 5,5 Ha.
Sesuai dengan letak geografis, dipengaruhi iklim daerah tropis yang
dipengaruhi oleh angin muson dengan 2 musim, yaitu musim kemarau pada bulan
April – September dan musim penghujan antara bulan Oktober – Maret. Curah
hujan tahunan rata-rata sebesar 1.020 mm, suhu rata-rata harian 30 °C. Tinggi
tempat dari permukaan laut 3.000 mdl.
Berdasarkan orbitasi letak desa sidamulya memiliki jarak ke ibu kota
kecamatan 5 Km dengan jarak tempuh menggunakan kendaraan bermotor selama
30 menit sedangkan jalan kaki atau kendaraan non bermotor sekitar 1 jam.
Kendaraan umum menuju ibu kota kecamatan 1 unit yaitu angkutan umum
(angkot). Untuk jarak jarak ke ibu kota kabupaten 5 Km dengan jarak tempuh
menggunakan kendaraan bermotor selama 1 jam sedangkan jalan kaki atau
kendaraan non bermotor sekitar 2 jam. Kendaraan umum menuju ibu kota
2

kecamatan 1 unit yaitu angkutan umum (angkot). Untuk jarak jarak ke ibu kota
provinsi 140 Km dengan jarak tempuh menggunakan kendaraan bermotor selama
5 jam sedangkan jalan kaki atau kendaraan non bermotor sekitar 25 jam.
Kendaraan umum menuju ibu kota kecamatan 3 unit.
Masyarakat desa sidamulya umumnya bermata pencaharian dari bertani.
Jumlah keluarga yang memiliki lahan pertanian sebanyak 341 keluarga
sedangkan yang tidak memiliki lahan pertanian sebanyak 906 keluarga. Jumlah
total keluarga petani 1.247 keluarga. Luas tanaman bawang merah 325 Ha,
Kacang kedelai 110 Ha dan tanaman padi sawah 200 Ha.
Sumber daya air desa sidamulya memiliki sungai. Sumber air bersih dari
jenis sumur gali, sumur pompa, depot isi ulang dan PDAM.
Sidamulya adalah sebuah desa yang terletak di Kecamatan Wanasari,
Brebes, Jawa Tengah. Dengan jumlah penduduk 5.860 jiwa, mata pencarian
penduduk setempat sebagian besar adalah petani bawang merah. Batas-batas desa
Sidamulya adalah timur adalah sungai Pemali, sebelah selatan berbatasan dengan
desa Sisalam, sebelah utara berbatasan dengan desa Wanasari, sebelah barat
adalah persawahan yang masuk wilayah desa Sidamulya. Desa Sidamulya juga
memiliki wilayah yang terpisah oleh sungai Pemali yaitu dukuh Pulo,
Semenjak maraknya pandemi Covid-19, selain sebagai kantor keluarahan,
kantor tersebut juga dijadikan sebagai posko darurat Covid-19. posko ini dibuat
dengan tujuan untuk membantu masyarakat dalam mendapatkan informasi terkait
Covid-19 di lingkungan kelurahan. Beberapa program penanganan Covid-19 yang
dilakukan pihak kelurahan Sidamulya antara lain pendataan bagi para pendatang,
pembagian sembako kepada masyarakat, penyemprotan disinfektann dan
pembagian masker gratis, melakukan tracking, dan vaksinasi gratis guna
memutuuskan mata rantai penyebaran virus Covid-19.

BAB II
3

PERMASALAHAN YANG DIHADAPI

A. Identifikasi Masalah
Berdasarkan konidisi keluarahan sidamulya, maka yang menjadi
identifikasi masalah yaitu :
1. Masih minimnya kesadaran masyarakat memahami tentang Covid-19
2. Kurangnya kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan, 6M
3. Kurangnya pemahaman masyarakat tentang manfaat vit A

B. Rumusan Masalah
Berdasarkan permasalahn tersbut, maka rmusan masalah yang akan
diselesaikan dalam KKN Tematik ini adalah :
1. Bagaimana memberikan pemahaman tentang bahayanya Covid dan cara
pencegahan.
2. Bagaimana memberikan pemahaman kepada masyarakat sadar akan hidup
sehat?
3. Bagaimana memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang manfaat VIT
A?

BAB III
PROGRAM KERJA
4

TABEL 1
PROGRAM KERJA KULIAH KERJA NYATA (KKN)
DESA SIDAMULYA KECAMATAN WANASARI KABUPATEN BREBES
Tema : 6M
No Program Materi Sasaran Sosialisasi Media
Kerja
5

1. Edukasi 6M 1. Cara Masyarakat 1. Membagikan Masker 1. Present


menggunakan 2. Membagikan asi tatap
masker yang sabun cair gratis muka
benar
2. Cara mencuci
tangan yang benar
3. Cara menjaga
jarak
4. Mengurangi
mobilitas
5. Menjaga pola
makan sehat dan
istirahat cukup
6. Menjauhi
kerumanan

2. Edukasi 1. Pengertian Masyarakat 1. Memberi penjelasan 1. Pr


pencegahan stunting rentan menggunakan esentasi
stunting di 2. Penyebab stunting. plamfet dan gambar tatap
massa 3. Dampak stunting serta permainan. muka
pandemi 4. Dukungan
pencegahan dan
penanganan
stunting.
1. Pemberian
3. Edukasi 1. Pengertian posyandu VIT A Presentasi
Pentingnya tentang VIT tatap muka
pemberian VIT A
A 2. Bulan
pemberian
VIT A
1. Simulasi
6

4. Edukasi Cara 1. Pentingnya Siswa SD sikat gigi Presentasi


Sikat Gigi menjaga gigi yang baik tatap muka
yang baik dan agar tetap dan benar
benar sehat
2. Cara sikat
gigi yang
baik dan
benar
BAB IV
PENUTUP

A. Biodata Mahasiswa KKN


Nama Lengkap : Sulistiawati
Tempat/Tanggal Lahir : Lampung, 24 Maret 1990
Alamat Rumah : Jl. Ustadz Abbas No. 9 Rt 04 Rw 12, Kauman
Brebes
Jenis Kelamin : Peremupan
Agama : Islam
Email : sulissetia300@gmail.com
Nomor Telepon : 0853 7791 6066

B. Peta Wilayah Lokasi KKN


Wilayah tempat Kuliah Kerja Nyata saya berada di Desa Sidamulya
Kecamatan Wanasari Kabupaten Brebes, dimana di dalam gambar Peta
Wilayah Lokasi KKN ditujukan pada warna Merah Muda.

Gambar 1. Peta Wilayah KKN

Anda mungkin juga menyukai