Anda di halaman 1dari 6

Nutrisionis

Kisi – kisi Kompetensi Teknis PPPK

1 Proses surveilans gizi meliputi kegiatan berikut, kecuali ______________.


A. Pengumpulan.
Pemesanan Buku dan Aplikasi Tryout Teknis atau
Konsultasi Formasi PPPK 2022: 085933598717

B. Perumusan data.
C. Pengolahan.
D. Analisis.
E. Pengkajian data.
Pembahasan: B. Perumusan data. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan Sumber Daya
Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Edisi
Tahun 2017, Halaman: 4, 2017).
2 Masalah gizi ganda dikenal dengan istilah ______________.
A. Double nutrition.
B. Overnutrition.
C. Undernutrition.
D. Double burden.
E. Malnutrition.
Pembahasan: D. Double burden. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan Sumber Daya
Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Edisi
Tahun 2017, Halaman: 5, 2017).
3 Kelebihan gizi dikenal dengan istilah ______________.
A. Overnutrition.
B. Overburden.
C. Undernutrition.
D. Double burden.
E. Malnutrition.
Pembahasan: A. Overnutrition. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan Sumber Daya
Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Edisi
Tahun 2017, Halaman: 5, 2017).
4 Dalam pelaksanaan surveilans gizi, beberapa hal yang perlu diperhatikan dengan seksama adalah sebagai berikut,
kecuali ______________.
A. Analisis data tentang keadaan gizi masyarakat.
B. Pengumpulan data gizi dan faktor terkait secara terus menerus dan teratur.
C. Menyajikan hasil analisa data dalam forum lintas sektor terkait sesuai dengan kondisi dan situasi birokrasi wilayah.
D. Diseminasi informasi.
E. Memenuhi kebutuhan PMT.
Pembahasan: E. Memenuhi kebutuhan PMT. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan
Sumber Daya Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia
Kesehatan, Edisi Tahun 2017, Halaman: 17, 2017).
5 Yang tidak termasuk zat gizi makro adalah sebagai berikut ______________.
A. protein.
B. karbohidrat.
C. lemak.
D. air.
E. mineral.
Pembahasan: E. mineral. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan Sumber Daya Manusia
Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Edisi Tahun 2017,
Halaman: 22, 2017).
6 Fungsi zat gizi makro adalah ______________.
A. Mensintesis enzim dan hormon.
B. Menjaga kesehatan mata.
C. Menjaga kesehatan kulit.
D. Menjaga organ tubuh agar berfungsi baik.
2 tryoutalfabet.com
Pemesanan Buku dan Aplikasi Tryout Teknis atau
Konsultasi Formasi PPPK 2022: 085933598717

E. Memperbaiki jaringan yang rusak.


Pembahasan: E. Memperbaiki jaringan yang rusak. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat
Pendidikan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya
Manusia Kesehatan, Edisi Tahun 2017, Halaman: 22, 2017).
7 Apabila asupan zat gizi makro berlebih secara kronis, maka kelebihan zat gizi itu akan disimpan dalam bentuk ____.
A. Cadangan vitamin tubuh.
B. Cadangan protein tubuh.
C. Cadangan mineral tubuh.
D. Cadangan lemak tubuh.
E. Cadangan energi.
Pembahasan: D. Cadangan lemak tubuh. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan Sumber
Daya Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Edisi
Tahun 2017, Halaman: 23, 2017).
8 Kemampuan rumah tangga untuk menyediakan makanan tiga kali sehari sepanjang tahun sesuai dengan kebiasaan
makan penduduk di daerah tersebut, disebut dengan ______________.
A. Stabilitas ketersediaan pangan.
B. Ketersediaan bahan pangan.
C. Aksesibilitas.
D. Kuantitas pangan.
E. Manfaat pangan.
Pembahasan: A. Stabilitas ketersediaan pangan. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan
Sumber Daya Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia
Kesehatan, Edisi Tahun 2017, Halaman: 41, 2017).
9 Vitamin A diberikan setiap bulan __________ dan __________.
A. Januari dan Juni.
B. Februari dan Agustus.
C. Maret dan September.
D. April dan Oktober.
E. Mei dan November.
Pembahasan: B. Februari dan Agustus. (Sumber: Bahan Ajar Gizi, Surveilans Gizi, Pusat Pendidikan Sumber
Daya Manusia Kesehatan, Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Edisi
Tahun 2017, Halaman: 150, 2017).
10 Tujuan pendidikan gizi,Kecuali :
A. perbaikan perilaku sadar gizi
B. perbaikan pola konsumsi makan tidak dengan gizi seimbang
C. aktivitas fisik dan kesehatan
D. peningkatan akses dan mutu pelayanan gizi yang sesuai dengan kemajuan ilmu dan teknologi
E. peningkatan sistem kewaspadaan pangan dan gizi
Pembahasan : B. perbaikan pola konsumsi makan tidak dengan gizi seimbang [Konseling Gizi Hlm 16]
11 komponen zat gizi yang tersusun oleh atom karbon, hidrogen, dan oksigen dengan rasio CnH2nOn,merupakan
pengertian :
A. monosakarida
B. oligosakarida
C. polisakarida
D. Karbohidrat
E. Fruktosa
Pembahasan : D. Karbohidrat [Gizi Makro Mikro Hlm 3]
12 gula yang paling sederhana dan terdiri dari molekul tunggal. Monosakarida tidak dapat dihidrolisis menjadi bentuk
yang lebih sederhana Adalah
A. monosakarida

tryoutalfabet.com 3
Pemesanan Buku dan Aplikasi Tryout Teknis atau
Konsultasi Formasi PPPK 2022: 085933598717

B. oligosakarida
C. polisakarida
D. Karbohidrat
E. Fruktosa
Pembahasan : A. monosakarida [Gizi Makro Mikro Hlm 3]
13 larut dalam asam/basa encer, tidak larut dalam pelarut netral; glutenin gandum, orizein beras. Yaitu
A. Globulin
B. Albumin
C. Nukleoprotein
D. Glutelin
E. Lipoprotein
Pembahasan : D. Glutelin [Gizi Makro Mikro Hlm 10]
14 Metoda promosi gizi atau kesehatan secara garis yaitu Metode sokratif,contohnya adalah
A. ceramah, film, leaflet, booklet, poster, dan siaran radio
B. diskusi kelompok, debat, panel, forum, seminar, bermainperan, curah pendapat, demonstrasi, studi kasus, lokakarya,
dan penugasan perorangan
C. lurah, camat, bupati, atau pejabat pemerintah setempat.
D. kepala keluarga, ibu hamil, ibu menyusui, ibu anak balita, anak sekolah, remaja, pekerja di tempat kerja, masyarakat
yang berada di tempat-tempat umum, dan lain sebagainya
E. pemuka adat, pemuka agama maupun pemuka formal, seperti petugas kesehatan, pejabat pemerintahan, organisasi
kemasyarakatan dan media massa
Pembahasan : B. diskusi kelompok, debat, panel, forum, seminar, bermainperan, curah pendapat,
demonstrasi, studi kasus, lokakarya, dan penugasan perorangan [Promosi Gizi Dan Kesehatan Hlm 25]
15 Sasaran integrasi program Vitamin A Yaitu
A. balita (9-59 bulan) di 183 kabupaten/kota dari 28 provinsi
B. anak balita (12-59 bulan) di 295 kabupaten/kota dari 32 provinsi
C. semua Balita (6-59 bulan) di seluruh Indonesia
D. Lansia
E. Ibu Hamil
Pembahasan : C. semua Balita (6-59 bulan) di seluruh Indonesia [Petunjuk teknis Hlm 5]
16 Teknis Pelaksanaan Pemberian Kapsul Vitamin A,Kecuali
A. Berikan kapsul biru (100.000 SI) untuk bayi dan kapsul merah (200.000 SI) untuk anak balita
B. Petugas atau kader mencucui tangan pakai sabun dengan air mengalir sebelum memberikan vitamin A.
C. Potong ujung kapsul dengan menggunakan gunting yang bersih
D. Pencet kapsul dan pastikan bayi dan anak menelan semua isi kapsul dan tidak membuang sedikitpun isi kapsul
E. Anak balita umur 24 – 59 bulan diberikan 1 tablet kunyah Albendazole
Pembahasan : E. Anak balita umur 24 – 59 bulan diberikan 1 tablet kunyah Albendazole [Petunjuk teknis Hlm
16]
17 Tujuan dari kegiatan persiapan bahan makanan,Kecuali :
A. Untuk menghemat nilai gizi makanan
B. Untuk memperbaiki pencernaan
C. Untuk mengembangkan dan meningkatkan rasa dan daya tarik warna asli, bentuk dan tekstur
D. Tersedianya racikan bahan makanan dan bumbu
E. Untuk mendapatkan makanan dari organisme dan zat berbahaya
Pembahasan : E. Untuk mendapatkan makanan dari organisme dan zat berbahaya [Manajemen sistem Hlm
13]
18 Tujuan dari blanching,Kecuali :
A. Menonaktifkan enzyme dalam bahan pangan
B. Mengeluarkan bau dan rasa yang tidak dikehendak
C. Mengurangi jumlah mikrobia

4 tryoutalfabet.com
Pemesanan Buku dan Aplikasi Tryout Teknis atau
Konsultasi Formasi PPPK 2022: 085933598717

D. Melayukan atau melunakkan jaringan tanaman


E. Menghilangkan lender pada beberapa jenis sayuran
Pembahasan : B. Mengeluarkan bau dan rasa yang tidak dikehendak [Manajemen sistem Hlm 36]
19 Mencuci bahan makanan yang tepat adalah
A. sebelum dipotong-potong dengan tujuan untuk mengindari hilangnya nilai gizi bahan makanan
B. Mengurangi jumlah mikrobia
C. Melayukan atau melunakkan jaringan tanaman
D. Menghilangkan lender pada beberapa jenis sayuran
E. kegiatan dalam persiapan bahan makanan berupa mengubah bentuk bahan makanan yang masih utuh
Pembahasan : A. sebelum dipotong-potong dengan tujuan untuk mengindari hilangnya nilai gizi bahan
makanan [Manajemen sistem Hlm 26]
20 Nutrisionis dibebaskan sementara dari jabatannya, apabila, kecuali…
A. Dibebaskan secara penuh diluar jabatan nutrisionis
B. Tugas belajar lebih dari 6 bulan
C. Diberhentikan sementara sebagai PNS
D. Dibebaskan sementara dari jabatannya dalam jangka waktu 1 tahun
E. Cuti diluar tanggungan negara
d. Dibebaskan sementara dari jabatannya dalam jangka waktu 1 tahun. Kepmenpan 23 tentang JF Nutrisionis
dan angka kreditnya
MAU SOAL dan MODUL LEBIH BANYAK???

HANYA 40.000
Pemesanan: t.me/mashadepan atau
https://wa.me/+6285933598717
Produk terbatas !!!

tryoutalfabet.com 5
Pemesanan Buku dan Aplikasi Tryout Teknis atau
Konsultasi Formasi PPPK 2022: 085933598717

6 tryoutalfabet.com

Anda mungkin juga menyukai