Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK “Yapalis” Krian


Mata Pelajaran : Produk Kreatif dan Kewirausahaan
Kelas : XI
Alokasi Waktu : 5 JP @30 menit

Kompetensi Dasar : 3.3. Menganalisis kebutuhan sumber daya usaha


4.3 Membuat perencanaan kebutuhan sumber daya usaha
Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran active learning berdasarkan pendekatan saintifik dengan disediakan peralatan komunikasi
dan internet, peserta didik mampu (1) Menjelaskan kebutuhan sumber daya usaha, (2) Memahami
pentingnya perencanaan pasar, (3) Merencanakan kebutuhan sumber daya usaha, (4) Membuat
kebutuhan sumber daya usaha, (dengan tepat, percaya diri, dan penuh rasa ingin tahu).
Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan (5 Menit)
Melalui google form/WA group/google classroom/google meet:
1) Guru memberi salam dan mengajak berdo’a sebelum pembelajaran dimulai
2) Guru mengecek kehadiran peserta didik dengan memberikan link presensi di google classroom
3) Guru melakukan apersepsi tentang materi perencanaan kebutuhan sumber daya usaha melalui google
meet
4) Guru memberi motivasi kepada peserta didik dan menanyakan kondisi kesehatan
5) Guru menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan manfaat mempelajari materi tentang perencanaan
kebutuhan sumber daya usaha
6) Guru menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan.
B. Kegiatan Inti (Model Pembelajaran Discovery Learning)
Melalui google form/WA group/google classroom/google meet:
Sintak Aktivitas
Mengamati  Peserta didik mengamati tayangan video mengenai perencanaan kebutuhan
sumber daya usaha melalui youtube
 Peserta didik melakukan pengamatan melalui HP (Critical thingking)
Menanya  Peserta didik saling melakukan tanya jawab melalui grup WA kelas mengenai
tayangan yang diberikan (Communication)
 Peserta didik menerima PPT materi yang di share guru di grup WA untuk
dipelajari oleh peserta didik (Critical thingking)
 Peserta didik menentukan letak permasalahan yang harus diselesaikan
berdasarkan soal latihan yang sudah di share guru melalui google classroom
(Communication, critical thingking)
Mengumpulkan  Peserta didik dengan bimbingan dari guru, mengumpulkan informasi melalui
informasi LKS, PPT, maupun literatur lainnya mengenai perencanaan kebutuhan
sumber daya usaha berdasarkan soal latihan yang sudah diberikan oleh guru
(Creativitiy, collaborative, communication)
Mengasosiasikan  Peserta didik menguraikan jawaban dari soal latihan yang sudah dikerjakan
(Critical thingking)
Mengkomunikasikan  Peserta didik menyampaikan hasil pekerjaannya kemudian mengaitkan
kembali dengan materi yang sedang dipelajari, dengan ditambahkan masukan
maupun sanggahan dari peserta didik lainnya dan juga guru (Communication,
collaborative)
 Peserta didik menampilkan hasil pekerjaannya mengenai perencanaan
kebutuhan sumber daya usaha (Communication, critical thingking)
C. Kegiatan Penutup (5 Menit)
Melalui google form/WA group/google classroom/google meet:
1. Guru memberikan refleksi sebagai penguatan dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
2. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan daring berikutnya
3. Mengakhiri pelajaran dengan berdo’a bersama dan memberi salam
D. Penilaian (Terlampir)
a. Penilaian sikap: Jurnal, lembar observasi
b. Penilaian pengetahuan: Tes tertulis
c. Penilaian keterampilan: Proses/kinerja
d. Remidian dan pengayaan: Remidial diberikan kepada peserta didik dengan nilai kurang dari 75,
pengayaan ditujukan kepada peserta didik yang memperoleh nilai diatas 75 sebagai pendalaman materi.
Mengetahui Krian, Juli 2020
Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Mujiono Silviya Hayinun Arafah, S.Ak.,

Anda mungkin juga menyukai