Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PENDAHULUAN 

KEPERAWATAN DEWASA SISTEM


KARDIOVASKULER,HEMATOLOGI DAN RESPIRASI

PERAWATAN WSD

DOSEN PENGAJAR : Ns. IDA SURYATI M.Kep

Oleh

VIVIA JOVANCHA

2120242086

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA

2022/2023
1. Pengertian :
Perawatan yang dilakukan pada pasien dengan post pemasangan WSD
menyangkut perawatan luka selang dan botol WSD.

2. Tujuan:
-mencegah terjadinya infeksi post pemasangan selang WSD
-menjaga kepatenan sistem drainoge WSD
-mengembangkan kembali paru yang kolaps

3. Indikasi
-pneumothoraks
-hemothoraks
-thorakotonomi
-efusi pleura
-emfiema

4. Kontraindikasi
-infeksi pada tempat pemasangan
-gangguan pembekuan darah yang tidak terkontrol

5. Persiapan pasien
-jelaskan prosedur kepada pasien dan kelurga
-pasang sampiran
-bebaskan pakaian pasien bagian atas
-atur posisi pasien dengan posisi fowler (duduk)

6. Alat dan bahan


-troly drosing
-botol WSD bonsi larutan betadine yang lebuih di encerkan dengan Nacl 0,9%
dan ujung
Selang terendam +2cm kedalam
-pinset
-korontang
-plester
-gunting
-alkohol 70%
-betadine 10%
-handscon steril
-bengkok
-kasa steril
-set bedah minor steril

7. Prosedur kerja

no Langkah pengkerjaan Ilustrasi gambar

Cuci tangan dan pakai handscon


1.

2.
Buka set bedah minor steril
3.
Buka balutran dengan
menggunakan secara hati-
hati,balutan kotor masukkan ke
bengkok

4.
Desinfeksi luka dan selang
betadine 10% kemudian dengan
alkohol 70%

5.
Tutup luka dengan kasa steril yang
sudah di potong tengah nya
kemudian di plaster

6.
Klem slang WSD

7.
Lepaskan ujung selang WSD
dengan alkohol 70% kemudian
hubungan dengan selang
penyambung botol WSD yang
baru
8.
Bersihkan ujung selang WSD
dengan alkohol 70% kemudian
hubngkan dengan selang
pentambung botol WSD yang baru

9.
Buka klem selang WSD

10.
Anjurkan pasien untuk menarik
nafas panjang dan ajarkan batuk
efektif

11.
Latih dan anjurkan pasien untuk
rutin 2-3 kali sehari melakukan
latihan gerak bahu dan sendi di
daerah pemasangan WSD

12.
Rapikan pakaian pasien dan
lingkungannya
13.
Atur posisi pasien kembali dalam
posisi yang nyaman

14
Bereskan alat dan sterilisasi boto
WSD yang kotor

15.
Buka handscoon dan cuci tangan
lalu documentasikan

Anda mungkin juga menyukai