Anda di halaman 1dari 1

Interpretasi Hasil 

Pemeriksaan Tuberkulosis Menggunakan TCM


Sistem GeneXpert memberikan hasil pemeriksaan melalui pengukuran sinyal fluoresensi  dan  algoritme 
perhitungan  otomatis.  Hasil  pemeriksaan  TCM akan menunjukkan ada tidaknya DNA Mycobacterium
tuberculosis kompleks dan ada tidaknya mutasi penyandi resistansi rifampisin, serta perhitungan
semikuantitatif jumlah basil pada spesimen berdasarkan nilai Ct (high, <16; medium, 16–22; low, 22–28;
very low, >28). Adapun interpretasi hasil dapat dilihat pada Tabel 6.1. Gambar 5.22   Contoh Hasil MTB
DETECTED; Rif Resistance DETECTED. Semua  kurva  menunjukkan  kenaikan  mengindikasikan  ada 
gen  MTB  yang teramplifikasi, kecuali satu kurva. Hal tersebut mengindikasikan bahwa terdapat mutasi
pada gen rpoB di daerah probe B, sehingga probe B tersebut tidak dapat mengamplifikasi  gen.  Hal 
yang  sama  dapat  terjadi  pada  probe A-E
(Sumber: GeneXpert Training Package, Global Laboratory Initiative) Gambar 5.24   Contoh hasil MTB
DETECTED; Rif Resistance INDETERMINATE. Terdapat  mutasi  gen  rpoB  yang,  akan  tetapi 
resistansi  rifampisin  tidak  dapat ditentukan karena sinyal penanda resistansi tidak cukup terdeteksi
(Sumber: GeneXpert Training Package, Global Laboratory Initiative) Gambar 5.25   Contoh hasil MTB
NOT DETECTED. Hanya ada satu kurva yang mengalami kenaikan, yaitu SPC sebagai kontrol bahwa
reaksi PCR berjalan dengan baik. Namun demikian, tidak terjadi kenaikan kurva pada probe A-E
dikarenakan tidak terdapat DNA MTB di dalam sampel (GeneXpert Training Package, Global Laboratory
Initiative).

Anda mungkin juga menyukai