Anda di halaman 1dari 1

1.

Design Activism
a. Isu yang diangkat
Dalam karya ini isu yang diangkat berupa perlindungan anak dari kekerasan,
penelantaran dan eksploitasi. Sehingga dengan adanya kampanye diharapkan anak –
anak diseluruh dunia dapat berekpresi sesuai usianya, dan dapat meraih cita – citanya.

b. Pesan utama yang ingin disampaikan


Melalui slogan “For Every Child, A Better Life” dapat memberi kesadaran kepada
masyarakat bahwa setiap anak berhak mendapatkan kehidupan yang layak. Serta
terhindar dari perilaku kekerasan, penelantaran, dan eksploitasi dilingkungannya.

c. Medium karya
Brainstorming
Font : Poppins
d. Pendekatan
e. Audience
Masyarkat pengguna jalan lalu lintas, berusia 12 – 60 tahun.
f. Momentum

g. Placement / Penempatan

Anda mungkin juga menyukai