Anda di halaman 1dari 20

MATEMATIKA

LINGKARAN
Anggota
Rachmadiyani Chelsea Maharani
Nur Aini Novita Permatasari

Nadia Nasywa Kamilah

Shafiyah Mazaya Khalisha

Thoha Aditiyo W
Materi 1

Lingkaran Dan Busur


Lingkaran
Sudut Pusat
yaitu : Sudut yang titik sudutnya
merupakan titik pusat lingkaran
dan kaki kakinya merupakan
jari jari lingkaran (AOB)

Sudut keliling
yaitu:: sudut yang titik sudutnya
terletak pada keliling lingkaran
dan kaki kakinya merupakan tali
busur lingkaran (ACB)
Rumus
TENTUKAN X =…..

Sudut keliling : 1/2 x sudut Pusat


X = 1/2 x 70°= 35°
TENTUKAN ADB DAN ACB =….

Sudut keliling = 1/2 C sudut pusat


sudut ADB = 1/2 x 80°= 40°
sudut ACB = sudut ADB
sudut ACB = 40°
Latihan Soal
Soal No. 1 Pembahasan

Pembahasan

Soal No.4

Soal No.6
Pembahasan

Materi 2

LINGKARAN DAN
GARIS SINGGUNG
Garis Singgung Persekutuan
LUAR
Garis singgung persekutuan luar
adalah garis singgung yang kedua
ujungnya berimpit dengan dua buah
lingkaran berbeda ukuran, dengan
posisi dua titik garis singgung yang
j = panjang garis singgung
terletak di sisi yang sama.
persekutuan luar lingkaran M dan N

j= √ d2 – (R – r)2 , dengan R > r.


GARIS SINGGUNG PERSEKUTUAN LUAR

Garis singgung persekutuan


luar=CD
Garis Singgung Persekutuan
DALAM
Garis singgung persekutuan dalam
adalah garis singgung yang kedua
ujungnya berimpit dengan dua buah
lingkaran berbeda, dengan posisi
dua titik singgung terletak pada
sisi yang bersebrangan.
l = panjang garis singgung
persekutuan dalam

l= √ d2 – (R + r)2 , dengan R > r.


Garis Singgung Persekutuan Dalam

Garis Singgung persekutuan


dalam = MN
Soal No.1 Pembahasan

Pembahasan soal no 3
Pembahasan Soal No.4

Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai