Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSANAAN MEMOTONG

TALI PUSAT
No. Dokumen : 440/ /SOP/PUSK- TMRLK
SOP No. Revisi :0

Tanggal Terbit : Januari 2019

Halaman :1/2
UPTD
PUSKESMAS
dr. Kurniadinata
TANJUNG Temmagangka
MARULAK NIP. 19660414 200003 1 001
1. Pengertian Tindakan memotong tali pusat.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memotong tali pusat

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Tanjung Marulak Nomor :


440/ /SK/PUSK-TMRLK Tentang Jenis – Jenis Pelayanan
4. Referensi 1. Permenkes No. 74 tahun 2014 Tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat.
2. Permenkes No. 46 tahun 2015 Tentang Akreditasi Puskesmas Klinik
Pratama, Praktek Mandiri Dokter, dan Tempat Praktek Mandiri
Dokter Gigi
3. Buku Pedoman Pelayanan Kesehatan Ibu di Fasilitas Kesehatan Dasar
dan Rujukan 2013, Pelatihan APN 2017
4. Pelayanan Kesehatan Ibu di Fasilitas Kesehatan Dasar dan Rujukan,
2013

5. Alat dan 1. Klem tali pusat


Bahan 2. Pengikat (Tali/plastik)
3. Gunting tali pusat
4. Handscoen
6. Langkah- 1. Alat didekatkan ke pasien
Langkah 2. Memakai sarung tangan steril
3. Tali pusat diklem pada dua tempat
Klem I lebih kurang 5 cm diatas perut bayi
Klem II lebih kurang 5 cm diatas klem I
4. Jari tangan kiri penolong melindungi tali pusat
Tali pusat dipotong dengan gunting tali pusat steril diantara klem I dan II.
5. Tali pusat ditali simpul 2 X diantara perut anak dan klem kemudian
diulang pada bekas klem tutup dengan kasa
7. Bagan Alir

Alat didekatkan ke pasien

Memakai sarung tangan steril

Tali pusat diklem pada dua tempat ;


Klem I lebih kurang 5 cm diatas perut bayi
Klem II lebih kurang 5 cm diatas klem I

Jari tangan kiri penolong melindungi tali pusat


Tali pusat dipotong dengan gunting tali pusat steril diantara klem I dan II

Tali pusat ditali simpul 2 X diantara perut


anak dan klem kemudian diulang pada
bekas klem tutup dengan kasa

8. Hal-hal Setiap petugas yang melaksanakan kegiatan hendaknya selalu


yang perlu memperhatikan langkah-langkah yang telah dibuat.
di perhatikan
9. Unit terkait 1. Ruangan KIA
2. Ruangan Pemeriksaan Umum
3. Ruangan Tindakan
4. Poskeskel
5. Pustu
10. Dokumen 1. Rekam Medis
Terkait 2. Buku Catatan
3. Register Ibu
4. Kartu Ibu
11. Rekaman No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Histori
Perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai