Anda di halaman 1dari 9

PROSES KERJA PEMBUATAN PROTOTYPE

WIRDAYANTI,SE
A. Produk Barang & Jasa
Proses Pembuatan Produk 1. Produk Barang
֎ Selera Masyarakat Identifikasi Kebutuhan Konsumen meliputi :
֎ Permintaan Masyarakat  Kebutuhan Pokok ( Primer )
֎ Trend & perubahan yang terjadi  Kebutuhan Penunjang (Sekunder )

֎ Kenyamanan & Gaya Produk  Kebutuhan Pelengkap dan Mewah ( Tersier )

֎ Kemudahan & Keamanan


Ciri khusus yang dibuat konsumen agar mudah
mengenali produk barang adalah
 Kualitas
 Keunggulan
 Model
 Penampilan dari produk yang dibuat
2. Produk Jasa
Ciri – ciri Produk Jasa
o Tidak berwujud ( Intangibility )
o Tidak Dapat dipisahkan
( Inseparability)
o Berubah – ubah ( Variability )
o Daya Tahan ( Perishability )
Produk Barang & Jasa
Berdasarkan Tujuan Pemakainya terdiri atas : Produk dikategorikan dalam 5
Shopping Goods Kelompok :
 Barang yang perlu dipertimbangkan 1) Produk Komoditi atau mirip komoditi
kualitas, harga, kemasan, dan jenis
2) Non durable Consumer Goods
Convenience Goods atau lebih sering disebut Fast
 Barang yang mudah dicari jika diperlukan Moving Consumer Goods
setiap saat
3) Durable/ Big Ticket Item Consumer
Speciality Goods Goods
 Barang yang memerlukan pelayanan 4) One Shot Deal Industries Goods
khusus dan terdapat toko tertentu
5) Repeat Purchase Industrial Goods
Unsought Goods
 Barang yang tidak dicari dan
pemasarannya dengan mendatangi
konsumen
B. CARA & TAHAPAN PERENCANAAN PRODUK BARANG & JASA
Membuat produk agar diminati pembeli dengan cara :
1. Memilih dan membuat produk yang bermanfaat, Tahapan Perencanaan Produk :
berkualitas dan laku terjual dengan harga bersaing Ő Ide Produk
2. Membuat desain baru dengan harga terjangkau
Ő Seleksi Ide Produk
3. Membuat produk lebih cepat dan murah
4. Memilih dan menentukan wilayah pemasaran yang lebih Ő Desain Awal
menguntungkan
Ő Prototype
Dalam Penyusunan desain Produk harus memperhatikan
a. Jenis produk yang dibuat Ő Testing

b. Metode pembuatan Ő Desain Akhir


c. Jumlah tenaga kerja & keterampilan serta perlengkapan & Ő Implementasi
peralatannya
d. Waktu yang tersedia
e. Modal yang tersedia
f. Urutan proses produksi
C. PEMETAAN KEBERAGAMAN PRODUK
Pemetaan Produk fokus pada pengamatan 3 Fungsi penting dalam Pengembangan
yang meliputi : Produk
 Barang & jasa apa yang dibutuhkan konsumen ?  Pemasaran
 Perancangan ( Desain )
 Berapa Banyak yang mereka butuhkan ?
 Manufaktur
 Kualitas mana yang paling tepat ? Ada 6 Tahapan dalam Pengembangan Produk
 Berapa Banyaknya ?  Fase 0 : Perencanaan Produk
 Fase 1 : Pengembangan Produk
 Fase 2 : Perancangan Tingkat Sistem
 Fase 3 : Perancangan Detail
 Fase 4 : Pengujian & Perbaikan
 Fase 5 : Produksi Awal
FAKTOR UTAMA AGAR PRODUK MAMPU BERSAING

1. Unik
2. Fokus pada pelanggan
3. Mau mengadakan riset pasar
4. Struktur organisasi dan iklim perusahaan yang bagus
5. Keputusan yang tepat dalam memilih suatu proyek
6. Memasarkan dengan baik produk yang dibuat
7. Keputusan – keputusan yang tepat dari Top Management
8. Meningkatkan kecepatan produksi tanpa mengorbankan kualitas
9. Mampu mengikuti proses – proses terbaru dengan sistematis
10. Mampu menarik perhatian konsumen
11. Berpengalaman & memiliki kemampuan dasar yang baik
D. PROSES PENGEMBANGAN PRODUK BARU

Ada 10 Proses Pengembangan Konsep Produk


1. Identifikasi Kebutuhan Pelanggan
2. Penetapan spesifikasi Yang Tepat
3. Penyusunan Konsep
4. Pemilihan Konsep
5. Pengujian Konsep
6. Penentuan spesifikasi Akhir
7. Perencanaan Proyek
8. Analisis Ekonomi
9. Analisis Produk Pesaing
10. Pemodelan & pembuatan Prototype
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai