Anda di halaman 1dari 1

Kegiatan Technology Inovation Seminar (TIS)

Guru SMK Negeri 1 Air Putih yang dipimpin oleh Sulistio, S.Pd (Kepala Sekolah),
menghadiri Kegiatan Technology Inovation Seminar (TIS) yang diadakan PT. Inalum
(Persero) di Gedung Baru PT.Inalum di Kuala Tanjung. Kamis, 27 Oktober 2022.

Kegiatan TIS ini sangat bagus dan dapat menginspirasi banyak pihak baik pihak karyawan
PT.Inalum maupun SMK Negeri 1 Air Putih untuk menumbuhkan semangat inovatif pada diri
peserta didik sehingga mampu menciptakan inovator-inovator baru dimasa mendatang.

Pada kesempatan ini Guru SMK Negeri 1 Air Putih disambut baik oleh alumninya yang telah
yang bekerja di PT.Inalum Persero.

What (apa):

menghadiri Kegiatan Technology Inovation Seminar (TIS)

When (kapan):

. Kamis, 27 Oktober 2022

Where (dimana):

Gedung Baru PT.Inalum di Kuala Tanjung

Who (siapa):

Guru SMK Negeri 1 Air Putih

Why (mengapa):

menginspirasi banyak pihak

How (bagaimana):

Putih untuk menumbuhkan semangat inovatif pada diri peserta didik sehingga mampu
menciptakan inovator-inovator baru dimasa mendatang

Anda mungkin juga menyukai