Anda di halaman 1dari 22

Aplikasi yang merupakan

subsistem dari Sistem Pengadaan


Secara Elektronik (SPSE) yang
Definisi SIKaP digunakan untuk mengelola
data/informasi mengenai data
kualifikasi Pelaku Usaha dan
riwayat kinerja Penyedia
Barang/Jasa.
Mengapa Harus Menggunakan SIKaP?

1. Pemusatan data penyedia, Pemusatan data penyedia di seluruh


Indonesia
2. Penilaian Kinerja Pelaku Usaha, Penilaian Kinerja dari PPK ke Penyedia
Barang/Jasa
3. Pencarian Pelaku Usaha, Publik dapat mencari Pelaku Usaha
4. Memudahkan dalam proses perhitungan jumlah pelaku usaha beserta
jenis atau kompetensinya
5. Klasifikasi bidang izin usaha dan pengalaman pekerjaan berdasarkan
data Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI – BPS) dan
Sertifikat Badan Usaha (SBU – KemenPUPR
6. Evaluasi Kualifikasi Otomatis (Tender Cepat), Evaluasi kualifikasi
terhadap pelaku usaha terkualifikasi pada Aplikasi SIKaP
Fitur SIKaP Versi 3.0

Verifikasi Pendaftaran Merging


Pendaftaran ADP + SIKaP Optimasi Keamanan
Pelaku Usaha
Pelaku Usaha Akun Pelaku Usaha

Penilaian Kinerja Pengecekan


Penyedia Duplikasi Data
Manajerial & SDM

Cek
Pembuktian Kualifikasi Paket Berjalan
Maks. 2 Pokja Pemilihan
Tender Cepat
Interkoneksi Validasi KSWP dengan KBLI
dengan OSS
2020
PENILAIAN PELAKU USAHA
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

PPK sudah mengisi data e-Kontrak sampai dengan Pembayaran maka tombol Penilaian akan aktif.

PPK klik tombol


Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK
A. PENILAIAN PENYEDIA
Pada halaman penilaian penyedia, PPK dapat melakukan Penilaian Penyedia dan melihat rangkuman penilaian penyedia
tersebut termasuk penilaian yang dilakukan oleh PPK lain pada kode tender yang berbeda.

Rata-rata Penilaian
Penyedia Jumlah PPK yang
melakukan Penilaian

Jumlah Paket yang Jenis Pekerjaan yang


telah dinilai telah dinilai
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

PPK dapat memberikan penilaian pada kode tendernya dengan klik tombol ‘Berikan Penilaian’ , klik ‘Lihat Penilaian’untuk
melihat penilaian penyedia yang sama pada kode tender yang berbeda yang dilakukan oleh PPK lain

Lihat Penilaian

Berikan Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK
Ø Berikan Penilaian
PPK Mengisi Penilaian pada masing–masing Indikator Penilaian. PPK tidak dapat melakukan perubahan data
penilaian yang sudah diinput

Berikan Penilaian pada


masing-masing Indikator
Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

PPK memilih jabawan pada masing-masing pertanyaan kemudian klik ‘Kirim Penilaian’

Pilih Salah Satu


Jawaban

Kirim Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

PPK secara sadar mengirim penilaian dengan menuliskan kata ‘YAKIN’ sebelum menyimpan data penilaian.

Simpan Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

Setelah semua indikator diisi maka akan tampil nilai total dari penilaian yang telah dilakukan.

Nilai Total Penilaian


Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

Predikat Kinerja akan muncul di halaman Penilaian Penyedia

Predikat Kinerja
Penyedia
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

Ø Lihat Penilaian (1)


PPK dapat melihat penilaian penyedia yang sama pada paket tender berbeda yang telah dinilai oleh PPK lain.

Lihat Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

Ø Lihat Penilaian (2)


Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK
B. RANGKUMAN PENILAIAN PPK
Pada halaman Rangkuman Penilaian PPK, PPK dapat melihat rangkuman penilaian yang pernah dilakukan oleh PPK itu
sendiri

Total Seluruh
Nilai rata-rata yang
Penilaian
diberikan
Jumlah Penyedia
yang telah dinilai
Jenis Pekerjaan yang
telah dinilai

Lihat Penilaian
Penilaian Pelaku Usaha oleh PPK

PPK dapat melihat/mereview detail penilaian penyedia yang telah dilakukannya


Penilaian Pelaku Usaha Pada SIKaP Penyedia

Hasil Penilaian yang telah dilakukan oleh PPK akan muncul pada halaman SIKaP Penyedia pada menu Penilaian

Penilaian Penyedia
Penilaian Pelaku Usaha Pada Pokja Pemilihan
dan Pejabat Pengadaan
Penilaian Penyedia dapat dilihat oleh Pokja Pemilihan dan Pejabat Pengadaan pada proses Evaluasi Kualifikasi

Evaluasi Kualifikasi

Verifikasi Kualifikasi
Penilaian Pelaku Usaha Pada Pokja Pemilihan
dan Pejabat Pengadaan

Penilaian Penyedia
Video Informasi Terkini Terkait SPSE:
INFORMASI
LAINNYA https://www.youtube.com/user/eprocLKPP/

Akses FAQ
https://eproc.lkpp.go.id/faq

Akses Portal Pengadaan Nasional


https://inaproc.id/

Akses Daftar Hitam


https://inaproc.id/daftar-hitam
Laporkan Permasalahan Melalui:
HUBUNGI
KAMI LPSE SUPPORT

Call Center LKPP:


144

Alamat:
Kawasan Rasuna Epicentrum
Jalan Epicentrum Tengah
Lot 11B, Jakarta Selatan
DKI Jakarta 12940
Website: https://eproc.lkpp.go.id

Anda mungkin juga menyukai