Anda di halaman 1dari 1

DEFINISI PROGRAM KULIAH DI LUAR KAMPUS (KDK)

1. Program Magang / PraktikKerja


Merupakan kegiatan magang di sebuah perusahaan, yayasan nirlaba, organisasi
multilateral, institusi pemerintah, maupun perusahaan rintisan(start-up).
2. Program ProyekDesa
Merupakan kegiatan proyek social untuk membantu masyarakat di pedesaan atau
daerah terpencil dalam membangun ekonomi rakyat, infrastruktur, dan lainnya.
3. Program Mengajar di Sekolah
Merupakan kegiatan mengajar di sekolah dasar, menengah, maupun atas, dan
sekolah dapat berada di lokasi kota maupun daerah terpencil.
4. Program Kewirausahaan
Merupakan kegiatan mengembangkan kewirausahaan secara mandiri, dibuktikan
dengan penjelasan atau proposal kegiatan kewirausahaan dan bukti transaksi
konsumen atau slip gaji pegawai.
5. Program Penelitian / Riset
Merupakan kegiatan riset akademik, baik sains maupunsosialhumaniora, yang
dilakukan di bawah pengawasan dosen atau peneliti, dapat dilakukan untuk
lembaga riset seperti LIPI/BRIN, LAPAN, NASA, Perguruan Tinggi, dan
seterusnya.
6. Program Proyek Kemanusiaan
Merupakan kegiatan dengan jiwa muda, kompetensi ilmu, dan minatnya menjadi
“foot soldiers” dalam proyek-proyek kemanusiaan dan pembangunan lainnya
baik di dalam negeri maupun luar negeri.
7. Program Independen
Merupakan kegiatan pengembangan sebuah proyek berdasarkantopik soasial
khusus dan dapat dikerjakan bersama-sama denganmahasiswa lain.

Anda mungkin juga menyukai