Anda di halaman 1dari 1

ANGGARAN DASAR PERSEROAN TERBATAS

Akta Pendirian Perseroan Terbatas


Nomor : 1
Pada hari ini, hari Rabu, tanggal 15, bulan September, tahun 2001 berhadapan dengan saya
M.AKBAR. Sarjana Hukum. Notaris di Bandung, dengan dihadiri oleh saksi-saksi yang saya Notaris
kenal dan akan disebutkan pada bagian akhir akta ini :
1. Januar Nurzaman R, lahir di Garut, pada tanggal 1 Januari, bertempat tinggal di Garut, Jalan
Ciwalen, RT 04, RW 10 Kelurahan Ciwalen, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut,
Pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor 32052720277283, Warga Negara Indonesia.
2. Azril Ahmad, lahir di Bandung, pada tanggal 13 Februari, bertempat tinggal di Bandung,
Jalan Cihampelas, RT 02, RW 04 Kelurahan Cihampelas, Kecamatan Cihampelas, Kabupaten
Bandung Barat, Pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor 3206392873891, Warga Negara
Indonesia.
Para penghadap dikenal oleh saya, Notaris. Para penghadap menerangkan, bahwa dengan tidak
mengurangi izin dari yang berwenang, telah sepakat dan setuju untuk bersama-sama mendirikan suatu
perseroan terbatas dengan anggaran dasar sebagaimana termuat dalam akta pendirian ini.

Anda mungkin juga menyukai