Anda di halaman 1dari 1

Sinopsis Tari Mitawe'

Tabe' adalah sikap minta permisi. Kata tersebut diikuti gerakan tangan kanan turun ke bawah
dengan melihat orang-orang yang dilewati lalu, memberikan senyuman. Tabe" merupakan simbol dari
upaya menghormati dan menghargai dari yang diajarkan dari generasi ke generasi untuk menunjukkan
nilai luhur dari budaya lokal yang sangat tinggi, sehingga harus dilestarikan untuk menopang
kehidupan yang lebih baik sebagai identitas orang mandar, serta mengurai dampak dari zaman yang
semakin modern yang banyak menganut budaya kebarat-baratan.

Nama penari :

1. Radha Magfirah

2. Marsya Andina Putri

3. Satriyani

4. Dimas Bintara Sakti

Anda mungkin juga menyukai