Anda di halaman 1dari 20

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis


Satuan Pendidikan : Madrasah Aliyah
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 8 JP

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai) santun, rensponsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yangspesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menghayati nilai-nilai yang terkait dengan taat pada orang tua dan guru sebagaimana tuntunan al-
Qur’an dan Hadis
2.1 Menunjukkan perilaku hormat dan patuh kepada orangtua dan guru sebagai implementasi dari
pemahaman Surah al-Isra’ (17):23-24; Surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu
Hurairah َ‫َأح َدمُهَا َْأو كِلَ ُه َم ا مُثَّ مَلْ يَ ْد ُخ ُل اجْلَنَّة‬ ِ َ ‫يْه ِع‬ ِ ‫ال من َْأدر َك والِ َد‬ ِ ِ ِ ِ ِ
َ ِ‫نْد الْكرَب‬ َ َ ْ َ َ َ‫ َم ْن يَ ا َر ُس ْو َل اهلل؟ ق‬:‫يْل‬ َ ‫ َرغ َم َأْن ُف هُ مُثَّ َرغ َم َأْن ُف هُ مُثَّ َرغ َم َأْن ُف هُ ق‬hadis riwayat
Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru ُ‫ُعلَي ِْه َو َس لَّ َم فَ ْس تَْأ َذنَه‬ َ ِّ ‫ُعْن ُه َما َي ُق ْو ُل َجاءَ َر ُج ٌل ِإىَل النَّيِب‬
َ ‫ص لَّى اهلل‬
ِ ِ
َ ‫ت َعْب َد اهلل بْ ِن ُع َمَر َرض َي اهلل‬
ِ
ُ ‫مَس ْع‬
ِ ‫ال فَِفي ِهما فَج‬ ِ ِ ِ
‫اه ْد‬ َ َ ْ َ َ‫َأح ٌّي َوال َد َاك قَ َال نَ َع ْم ق‬ َ ‫يِف اجْل َهاد َف َق َال‬
3.1 Memahami ayat-ayat al-Qur’an tentang perilaku hormat dan patuh kepada orang tua dan guru pada
Surah al-Isra’ (17):23-24; Surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah َّ‫َر ِغ َم َأْن ُفهُ مُث‬
َ‫َأح َدمُهَا َْأو كِلَ ُه َم ا مُثَّ مَلْ يَ ْد ُخ ُل اجْلَنَّة‬ ِ َ ‫اهلل؟ قَ َال من َْأدر َك والِ َدي ِه ِعن‬ ِ ‫ من يا رسو َل‬:‫ ر ِغم َأْن ُفه مُثَّ ر ِغم َأْن ُفه قِيل‬hadis riwayat Bukhari dan Muslim
َ ِ‫ْد الْكرَب‬ ْ َ َ َْ ُْ َ َ ْ َ َ ْ ُ َ َ ُ َ َ
ِ ِ
َ ‫ُعلَْي ِه َو َسلَّ َم فَ ْستَْأذَنَهُ يِف اجْل َهاد َف َق‬
ِ ِ ِ ِ
dari Abdullah bin Amru ‫ال نَ َع ْم‬ َ َ‫َأح ٌّي َوال َد َاك ق‬
َ ‫ال‬ َ ‫صلَّى اهلل‬َ ِّ ‫ُعْن ُه َما يَ ُق ْو ُل َجاءَ َر ُج ٌل ِإىَل النَّيِب‬
َ ‫ت َعْب َد اهلل بْ ِن ُع َمَر َرض َي اهلل‬
ُ ‫مَس ْع‬
‫اه ْد‬ ِ ‫ال فَِفي ِهما فَج‬
َ َ ْ َ َ‫ق‬
4.1 Menghafalkan ayat-ayat al-Qur’an tentang perilaku hormat dan patuh kepada orang tua dan guru
pada Surah al-Isra’ (17):23-24; Surah Luqman (31): 13-17; ‫ال َم ْن‬ َ َ‫اهلل؟ ق‬ ِ ‫ من ي ا رس و َل‬:‫ر ِغم َأْن ُف ه مُثَّ ر ِغم َأْن ُف ه مُثَّ ر ِغم َأْن ُف ه قِيْل‬
ُْ َ َ َْ َ ُ َ َ ُ َ َ ُ َ َ
َ‫َأح َدمُهَا َْأو ِكلَ ُه َما مُثَّ مَلْ يَ ْد ُخ ُل اجْلَنَّة‬ ِ ِ ِ ِ ِ ِ
َ ِ‫ َْأد َر َك َوال َديْه عْن َد الْكرَب‬hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru ‫ت َعْب َد اهلل‬ ُ ‫مَس ْع‬
ِ ‫ال فَِفي ِهما فَج‬ ِ ِ ِ ِ ‫ب ِن عمر ر ِضي اهلل ُعْنهما ي ُقو ُل جاء رجل ِإىَل النَّيِب صلَّى اهلل‬
‫اه ْد‬ َ َ ْ َ َ‫َأح ٌّي َوال َد َاك قَ َال َن َع ْم ق‬ َ ‫ُعلَْيه َو َسلَّ َم فَ ْستَْأذَنَهُ يِف اجْل َهاد َف َق َال‬
َ َ ِّ ٌ ُ َ َ َ ْ َ َ ُ َ َ َ ََ ُ ْ

C. Indikator
1. Memahami isi kandungan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31): 13-17, dan hadis
riwayat Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.
2. Memahami alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31): 13-
17, dan hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada
orangtua dan guru.
3. Menunjukkan contoh penerapan sikap sesuai Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31):
13-17, dan hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada
orangtua dan guru.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi, peserta didik memiliki kompetensi berikut.
1. Menghayati, merasakan, menerima, kebenaran Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31):
13-17, dan hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada
orangtua dan guru.
2. Menunjukkan kebenaran Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31): 13-17, dan hadis
riwayat Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.
3. Mengartikan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31): 13-17, dan hadis riwayat
Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.
4. Memberi contoh perilaku pengamalan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17):23-24, Surah Luqman (31): 13-17,
dan hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah tentang perilaku hormat dan patuh kepada orangtua
dan guru.

E. Materi Pembelajaran
Mempelajari Al-Qur’an surah al-Isra’ (17): 23-24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari
Abu Hurairah dan hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang sikap hormat dan
patuh kepada orang tua dan guru

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan Pembelajaran : saintifik
 Strategi Pembelajaran : kooperatif
 Metode Pembelajaran : pemodelan, tanya-jawab, diskusi, dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Uraian Kegiatan
Pendahula 1. Mengucap salam dan berdoa untuk memulai pelajaran.
n 2. Menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan belajar materi tersebut.
Inti Mengamati
1. Guru mengajak peserta didik mengamati berbagai contoh sikap taat pada orang tua
dan guru sebagaimana tuntunan Al-Qur’an dan Hadis
2. Guru mengajak peserta didik membaca dan mengartikan Al-Qur’an surah al-Isra’
(17):23-24; Surah Luqman (31): 13-17.
3. Peserta didik mengamati contoh perilaku hormat dan patuh kepada orang tua dan
guru pada Surah al-Isra’.

Menanyakan
1. Peserta didik menanyakan tentang isi kandungan Al-Qur’an surah al-Isra’ (17): 23-
24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah dan hadis
riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang sikap hormat dan patuh
kepada orang tua dan guru.
2. Peserta didik menanyakan alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an surah al-Isra’
(17): 23-24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah dan
hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang sikap hormat dan
patuh kepada orang tua dan guru.
3. Peserta didik menanyakan tentang kebenaran Al-Qur’an surah al-Isra’ (17): 23-24;
surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah dan hadis
riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang sikap hormat dan patuh
kepada orang tua dan guru

Mengeksplorasi
1. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai isi kandungan Al-Qur’an
surah al-Isra’ (17): 23-24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu
Hurairah dan hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang
sikap hormat dan patuh kepada orang tua dan guru.
2. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang alasan pentingnya mempelajari Al-
Qur’an surah al-Isra’ (17): 23-24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim
dari Abu Hurairah dan hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru
tentang sikap hormat dan patuh kepada orang tua dan guru.
3. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai perilaku hormat dan patuh
kepada orang tua dan guru pada Surah al-Isra’.

Mengasosiasi
1. Peserta didik menjelaskan isi kandungan Al-Qur’an surah al-Isra’ (17): 23-24; surah
Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah dan hadis riwayat
Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang sikap hormat dan patuh kepada
orang tua dan guru.
2. Peserta didik menjelaskan tentang alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an surah
al-Isra’ (17): 23-24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu
Hurairah dan hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang
sikap hormat dan patuh kepada orang tua dan guru.
3. Peserta didik menjelaskan tentang perilaku hormat dan patuh kepada orang tua dan
guru pada Surah al-Isra’.

Mengomunikasikan
1. Peserta didik menceritakan tentang isi kandungan Al-Qur’an surah al-Isra’ (17): 23-
24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah dan hadis
riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang sikap hormat dan patuh
kepada orang tua dan guru.
2. Peserta didik menceritakan tentang alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an surah
al-Isra’ (17): 23-24; surah Luqman (31): 13-17; hadis riwayat Muslim dari Abu
Hurairah dan hadis riwayat Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Amru tentang
sikap hormat dan patuh kepada orang tua dan guru.
3. Peserta didik menceritakan tentang perilaku hormat dan patuh kepada orang tua
dan guru pada Surah al-Isra’.
Penutup 1. Berdoa untuk mengakhiri kegiatan belajar.
2. Mengucap salam.

H. Penilaian Hasil Belajar


Tes Tertulis
Menjawab pertanyaan (pilihan ganda, uraian)

Tes Unjuk Kerja


Mengerjakan tugas-tugas, seperti pengamatan, praktik, diskusi, menulis laporan, dan melaporkannya.
Contoh:
No Uraian Kriteria Baik Sekali Baik (3) Cukup (2) Bimbingan (1)
. (4)
1 Menjelaskan isi kandungan Al- Menjelaskan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an surah al-Isra’ (17): 23- dengan benar kesalahan saat kesalahan menjelaskan
24; surah Luqman (31): 13-17; menjelaskan saat
hadis riwayat Muslim dari Abu menjelaskan
Hurairah dan hadis riwayat
Bukhari dan Muslim dari
Abdullah bin Amru tentang
sikap hormat dan patuh kepada
orang tua dan guru.
2 Mengartikan Al-Qur’an surah Mengartikan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
al-Isra’ (17): 23-24; surah dengan benar kesalahan saat kesalahan mengartikan
Luqman (31): 13-17; hadis mengartikan saat
riwayat Muslim dari Abu mengartikan
Hurairah dan hadis riwayat
Bukhari dan Muslim dari
Abdullah bin Amru tentang
sikap hormat dan patuh kepada
orang tua dan guru.
3 Menunjukkan kebenaran Al- Menunjukkan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an surah al-Isra’ (17): 23- dengan benar kesalahan saat kesalahan menunjukkan
24; surah Luqman (31): 13-17; menunjukkan saat
hadis riwayat Muslim dari Abu menunjukkan
Hurairah dan hadis riwayat
Bukhari dan Muslim dari
Abdullah bin Amru tentang
sikap hormat dan patuh kepada
orang tua dan guru.
Rumus perhitungan:
Nilai : ( Jumlah skor yang diperoleh siswa ÷ Skor ideal ) ×100
Keterangan:
1. Jumlah skor yang diperoleh siswa adalah jumlah skor yang diperoleh siswa dari kriteria, misalnya 1, 2, dan 3.
2. Skor ideal adalah perkalian dari banyaknya kriteria dengan skor tertinggi. Pada contoh ini, skor idealnya 3
× 4=12

Pengamatan Sikap
Adab peserta didik selama mengikuti pelajaran.
Contoh:
Nama : ….
No. Kriteria Terlihat Belum Terlihat
1 Menunjukkan sikap yang baik sebagai peserta ... ...
didik
2 Aktif dalam kegiatan kelas (diskusi, tanya ... ...
jawab)
(Bersahabat/komunikatif, disiplin, kerja keras,
mandiri, rasa ingin tahu)

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian

….

J. Sumber Belajar
1. Al-Qur’an, kitab hadis
2. Buku materi Al-Qur’an dan Hadis untuk MA kelas XI
3. Alat peraga pendukung
4. Buku pendamping Fitrah Al-Qur’an Hadis untuk SMA/MA Kelas X Semester 1

Bogor,…………2022

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Syafrudin Tuti Suwarti Anggraeni, S.Ag


NIP. 197008211993032001

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis
Satuan Pendidikan : MA
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 8 JP

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai) santun, rensponsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yangspesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.2 Menghayati nilai-nilai yang terkait dengan mujahadah al-nafs, husnudhan dan ukhuwah.
2.2 Menunjukkan perilaku kontrol diri (mujahadah an-nafs), prasangka baik (husnuzzhan), dan
persaudaraan (ukhuwah) sebagai implementasi dari pemahaman Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-
Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis tentang prasangka yang diriwayatkan Bukhari dari
Abu Hurairah
‫ال َي ْخ ُطبُ الرَّ جُ= ُل َع َلى خ ِْط َب= ِة َأ ِخيْ= ِه َح َّتى‬
َ ‫هللا ِإ ْخ َوا ًنا َو‬
ِ َ‫رُو َو ُك ْو ُنو عِ َباد‬ْ ‫ال َتدَا َب‬َ ‫ال َت َباغَ ض ُْوا َو‬َ ‫اسد ُْوا َو‬َ ‫ال َت َح‬َ ‫ال َت َج َّسسُوا َو‬َ ‫الظنَّ َأ ْك َذبُ ْال َحدِ يْثِ َو‬
َّ َّ‫الظنَّ َفِإن‬ َّ ‫ِإيَّا ُك ْم َو‬
‫َأ‬
َ ‫َي ْنك َِح ْو َي ْت‬
‫رُك‬
3.2 Memahami manfaat dan hikmah kontrol diri (mujahadah an-nafs), prasangka baik (husnuzzhan) dan
persaudaraan (ukhuwah) yang terdapat Surat Al-Anfal [8]: 72); QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat
[49]: 10) serta hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah
‫ال َي ْخ ُطبُ الرَّ جُ= ُل َع َلى خ ِْط َب= ِة َأ ِخيْ= ِه َح َّتى‬
َ ‫هللا ِإ ْخ َوا ًنا َو‬
ِ َ‫رُو َو ُك ْو ُنو عِ َباد‬ْ ‫ال َتدَا َب‬َ ‫ال َت َباغَ ض ُْوا َو‬َ ‫اسد ُْوا َو‬َ ‫ال َت َح‬َ ‫ال َت َج َّسسُوا َو‬َ ‫الظنَّ َأ ْك َذبُ ْال َحدِ يْثِ َو‬َّ َّ‫الظنَّ َفِإن‬ َّ ‫ِإيَّا ُك ْم َو‬
ْ ‫َأ‬
َ ‫َينك َِح ْو َيت‬
‫رُك‬ ْ
4.2 Mempresentasikan isi dan kandungan ayat-ayat Al-Qur’an tentang kontrol diri (mujahadah an-nafs),
prasangka baik (husnuzzhan) dan persaudaraan (ukhuwah) yang terdapat Surat Al-Anfal (8) : 72);
QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10 serta hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah
‫ال َي ْخ ُطبُ الرَّ جُ= ُل َع َلى خ ِْط َب= ِة َأ ِخيْ= ِه َح َّتى‬َ ‫هللا ِإ ْخ َوا ًنا َو‬
ِ َ‫رُو َو ُك ْو ُنو عِ َباد‬ْ ‫ال َتدَا َب‬َ ‫ال َت َباغَ ض ُْوا َو‬َ ‫اسد ُْوا َو‬َ ‫ال َت َح‬َ ‫ال َت َج َّسسُوا َو‬َ ‫الظنَّ َأ ْك َذبُ ْال َحدِ يْثِ َو‬ َّ َّ‫الظنَّ َفِإن‬ َّ ‫ِإيَّا ُك ْم َو‬
َ ‫َي ْنك َِح َأ ْو َي ْت‬
‫رُك‬

C. Indikator
1. Memahami isi kandungan Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]:
10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
2. Memahami alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS.
Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
3. Menunjukkan contoh penerapan sikap sesuai Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12,
QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi, peserta didik memiliki kompetensi berikut.
1. Menghayati, merasakan, menerima, kebenaran Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12,
QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
2. Menunjukkan kebenaran Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]:
10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
3. Mengartikan Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta
hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
4. Memberi contoh perilaku pengamalan Al-Qur’an Surah Al-Anfal [8]: 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-
Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
E. Materi Pembelajaran
Mempelajari Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis
yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan Pembelajaran : saintifik
 Strategi Pembelajaran : kooperatif
 Metode Pembelajaran : pemodelan, tanya-jawab, diskusi, dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Uraian Kegiatan
Pendahula 1. Mengucap salam dan berdoa untuk memulai pelajaran.
n 2. Menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan belajar materi tersebut.
Inti Mengamati
1. Guru mengajak peserta didik mengamati berbagai peristiwa atau perilaku dalam
kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-
Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari
Abu Hurairah tentang prasangka..
2. Guru mengajak peserta didik membaca dan mengartikan Al-Qur’an Surah Al-Anfal
(8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan
Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.

Menanyakan
1. Peserta didik menanyakan tentang isi kandungan Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72;
QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari
dari Abu Hurairah tentang prasangka.
2. Peserta didik menanyakan tentang alasan perlunya mempelajari isi kandungan Al-
Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta
hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
3. Peserta didik menanyakan tentang cara menerapkan sikap sesuai Al-Qur’an Surah
Al-Anfal (8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang
diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.

Mengeksplorasi
1. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai isi kandungan Al-Qur’an
Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis
yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
2. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai perlunya mempelajari Al-
Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta
hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.
3. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai cara menerapkan sikap
sesuai Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]:
10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.

Mengasosiasi
1. Peserta didik menjelaskan isi kandungan Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-
Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari
Abu Hurairah tentang prasangka.
2. Peserta didik menjelaskan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72;
QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari
dari Abu Hurairah tentang prasangka.
3. Peserta didik menjelaskan cara menerapkan sikap sesuai Al-Qur’an Surah Al-Anfal
(8): 72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan
Bukhari dari Abu Hurairah tentang prasangka.

Mengomunikasikan
1. Peserta didik menceritakan isi kandungan Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72; QS. Al-
Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari dari
Abu Hurairah tentang prasangka.
2. Peserta didik menceritakan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72;
QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari
dari Abu Hurairah tentang prasangka.
3. Peserta didik mendemonstrasikan perilaku sesuai Al-Qur’an Surah Al-Anfal (8): 72;
QS. Al-Hujurat [49]: 12, QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta hadis yang diriwayatkan Bukhari
dari Abu Hurairah tentang prasangka.
Penutup 1. Berdoa untuk mengakhiri kegiatan belajar.
2. Mengucap salam.

H. Penilaian Hasil Belajar


Tes Tertulis
Menjawab pertanyaan (pilihan ganda, uraian)

Tes Unjuk Kerja


Mengerjakan tugas-tugas, seperti pengamatan, praktik, diskusi, menulis laporan, dan melaporkannya.
Contoh:
No Uraian Kriteria Baik Sekali Baik (3) Cukup (2) Bimbingan (1)
. (4)
1 Menjelaskan isi kandungan Al- Menjelaskan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an Surah Al-Anfal [8]: dengan benar kesalahan saat kesalahan menjelaskan
72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, menjelaskan saat
QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta menjelaskan
hadis yang diriwayatkan
Bukhari dari Abu Hurairah
tentang prasangka.
2 Mengartikan Al-Qur’an Surah Mengartikan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Al-Anfal [8]: 72; QS. Al- dengan benar kesalahan saat kesalahan mengartikan
Hujurat [49]: 12, QS. Al- mengartikan saat
Hujurat [49]: 10) serta hadis mengartikan
yang diriwayatkan Bukhari
dari Abu Hurairah tentang
prasangka.
3 Menunjukkan kebenaran Al- Menunjukkan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an Surah Al-Anfal [8]: dengan benar kesalahan saat kesalahan menunjukkan
72; QS. Al-Hujurat [49]: 12, menunjukkan saat
QS. Al-Hujurat [49]: 10) serta menunjukkan
hadis yang diriwayatkan
Bukhari dari Abu Hurairah
tentang prasangka.
Rumus perhitungan:
Nilai : ( Jumlah skor yang diperoleh siswa÷ Skor ideal ) ×100
Keterangan:
3. Jumlah skor yang diperoleh siswa adalah jumlah skor yang diperoleh siswa dari kriteria, misalnya 1, 2, dan 3.
4. Skor ideal adalah perkalian dari banyaknya kriteria dengan skor tertinggi. Pada contoh ini, skor idealnya 3
× 4=12

Pengamatan Sikap
Adab peserta didik selama mengikuti pelajaran.
Contoh:
Nama : ….
No. Kriteria Terlihat Belum Terlihat
1 Menunjukkan sikap yang baik sebagai peserta ... ...
didik
2 Aktif dalam kegiatan kelas (diskusi, tanya ... ...
jawab)
(Bersahabat/komunikatif, disiplin, kerja keras,
mandiri, rasa ingin tahu)

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian


….

J. Sumber Belajar
5. Al-Qur’an, kitab hadis
6. Buku materi Al-Qur’an dan Hadis untuk MA kelas XI
7. Alat peraga pendukung
8. Buku pendamping Fitrah Al-Qur’an Hadis untuk SMA/MA Kelas X Semester 1

Bogor,…………….2022

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Syafrudin Tuti Suwarti Anggraeni, S.Ag.


NIP. 197008211993032001

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis
Satuan Pendidikan : MA
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 8 JP

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai) santun, rensponsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yangspesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.3 Menghayati nilai-nilai yang terkandung dalam larangan pergaulan bebas dan perbuatan keji.
2.3 Menunjukkan perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan perbuatan keji sebagai
implementasi dari pemahaman Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat
Bukhari dari Abu Hurairah
‫ال َي ْن َت َهبُ ُن ْه َب ًة َيرْ َف ُع ال َّناسُ ِإ َل ْي= ِه ِف ْي َه==ا‬
َ ‫ال َيسْ ِر ُق ِحي َْن َيسْ ِر ُق َوه َُو مُْؤ مِ نٌ َو‬ َ ‫ال َي ْش َربُ ْال َخ‬
َ ‫مْر ِحي َْن َي ْش َربُ َوه َُو مُْؤ ِمنٌ َو‬ َ ‫ِين َي ْزنِي َوه َُو مُْؤ مِ نٌ َو‬ َّ ‫ال َي ْزنِي‬
َ ‫الزانِي ح‬ َ
ْ
ٌ‫ْصارُ ُه ْم ِحي َْن َين َت ِه ُب َها َوه َُو مُْؤ مْن‬ َ ‫ب‬ ‫َأ‬
3.3 Menganalisis larangan pergaulan bebas dan perbuatan keji yang terdapat pada Surah al-Isra’ (17): 32,
dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah
‫ال َي ْن َت َهبُ ُن ْه َب ًة َيرْ َف ُع ال َّناسُ ِإ َل ْي= ِه ِف ْي َه==ا‬َ ‫ال َيسْ ِر ُق ِحي َْن َيسْ ِر ُق َوه َُو مُْؤ مِ نٌ َو‬ َ ‫ال َي ْش َربُ ْال َخ‬
َ ‫مْر ِحي َْن َي ْش َربُ َوه َُو مُْؤ ِمنٌ َو‬ َ ‫ِين َي ْزنِي َوه َُو مُْؤ مِ نٌ َو‬
َ ‫الزانِي ح‬َّ ‫ال َي ْزنِي‬ َ
ٌ‫ْصارُ ُه ْم ِحي َْن َي ْن َت ِه ُب َها َوه َُو مُْؤ مْن‬ َ ‫َأب‬
4.3 Mendemonstrasikan arti per kata ayat-ayat Al-Qur’an tentang larangan pergaulan bebas dan
perbuatan keji yang terdapat pada Surah al-Isra’ (17) : 32, dan Surah an-Nur (24) : 2, serta hadis
riwayat Bukhari dari Abu Hurairah
‫ال َي ْن َت َهبُ ُن ْه َب ًة َيرْ َف ُع ال َّناسُ ِإ َل ْي= ِه ِف ْي َه==ا‬ َ ‫ال َيسْ ِر ُق ِحي َْن َيسْ ِر ُق َوه َُو مُْؤ مِ نٌ َو‬ َ ‫ال َي ْش َربُ ْال َخ‬
َ ‫مْر ِحي َْن َي ْش َربُ َوه َُو مُْؤ ِمنٌ َو‬ َ ‫ِين َي ْزنِي َوه َُو مُْؤ مِ نٌ َو‬
َ ‫الزانِي ح‬ َّ ‫ال َي ْزنِي‬ َ
ٌ‫ْصارُ ُه ْم ِحي َْن َي ْن َت ِه ُب َها َوه َُو مُْؤ مْن‬ َ ‫ب‬ ‫َأ‬

C. Indikator
1. Memahami isi kandungan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis
riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
2. Memahami alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2,
dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
3. Menunjukkan contoh penerapan sikap sesuai Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2,
dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi, peserta didik memiliki kompetensi berikut.
1. Menghayati, merasakan, menerima, kebenaran Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2,
dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
2. Menunjukkan kebenaran Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat
Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
3. Mengartikan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari
Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
4. Memberi contoh perilaku pengamalan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan
hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

E. Materi Pembelajaran
Mempelajari Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari
Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan Pembelajaran : saintifik
 Strategi Pembelajaran : kooperatif
 Metode Pembelajaran : pemodelan, tanya-jawab, diskusi, dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Uraian Kegiatan
Pendahula 1. Mengucap salam dan berdoa untuk memulai pelajaran.
n 2. Menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan belajar materi tersebut.
Inti Mengamati
1. Guru mengajak peserta didik mengamati berbagai peristiwa atau perilaku dalam
kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan
Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan
bebas dan perbuatan keji.
2. Guru mengajak peserta didik membaca dan mengartikan Al-Qur’an Surah al-Isra’
(17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah
tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

Menanyakan
1. Peserta didik menanyakan tentang isi kandungan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32,
dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang
pergaulan bebas dan perbuatan keji.
2. Peserta didik menanyakan tentang alasan perlunya mempelajari isi kandungan Al-
Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari
dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
3. Peserta didik menanyakan tentang cara menerapkan sikap sesuai Al-Qur’an Surah
al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu
Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

Mengeksplorasi
1. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai isi kandungan Al-Qur’an
Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu
Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
2. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai perlunya mempelajari Al-
Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari
dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.
3. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai cara menerapkan sikap
sesuai Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat
Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

Mengasosiasi
1. Peserta didik menjelaskan isi kandungan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan Surah
an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan bebas
dan perbuatan keji.
2. Peserta didik menjelaskan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32,
dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang
pergaulan bebas dan perbuatan keji.
3. Peserta didik menjelaskan cara menerapkan sikap sesuai Al-Qur’an Surah al-Isra’
(17): 32, dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah
tentang pergaulan bebas dan perbuatan keji.

Mengomunikasikan
1. Peserta didik menceritakan isi kandungan Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32, dan
Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang pergaulan
bebas dan perbuatan keji.
2. Peserta didik menceritakan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32,
dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang
pergaulan bebas dan perbuatan keji.
3. Peserta didik mendemonstrasikan perilaku sesuai Al-Qur’an Surah al-Isra’ (17): 32,
dan Surah an-Nur (24): 2, dan hadis riwayat Bukhari dari Abu Hurairah tentang
pergaulan bebas dan perbuatan keji.
Penutup 1. Berdoa untuk mengakhiri kegiatan belajar.
2. Mengucap salam.

H. Penilaian Hasil Belajar


Tes Tertulis
Menjawab pertanyaan (pilihan ganda, uraian)

Tes Unjuk Kerja


Mengerjakan tugas-tugas, seperti pengamatan, praktik, diskusi, menulis laporan, dan melaporkannya.
Contoh:
No Uraian Kriteria Baik Sekali Baik (3) Cukup (2) Bimbingan (1)
. (4)
1 Menjelaskan isi kandungan Al- Menjelaskan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an Surah al-Isra’ (17): dengan benar kesalahan saat kesalahan menjelaskan
32, dan Surah an-Nur (24): menjelaskan saat
2, dan hadis riwayat Bukhari menjelaskan
dari Abu Hurairah tentang
pergaulan bebas dan
perbuatan keji.
2 Mengartikan Al-Qur’an Surah Mengartikan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
al-Isra’ (17): 32, dan Surah dengan benar kesalahan saat kesalahan mengartikan
an-Nur (24): 2, dan hadis mengartikan saat
riwayat Bukhari dari Abu mengartikan
Hurairah tentang pergaulan
bebas dan perbuatan keji.
3 Menunjukkan kebenaran Al- Menunjukkan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an Surah al-Isra’ (17): dengan benar kesalahan saat kesalahan menunjukkan
32, dan Surah an-Nur (24): menunjukkan saat
2, dan hadis riwayat Bukhari menunjukkan
dari Abu Hurairah tentang
pergaulan bebas dan
perbuatan keji.
Rumus perhitungan:
Nilai : ( Jumlah skor yang diperoleh siswa ÷ Skor ideal ) ×100
Keterangan:
1. Jumlah skor yang diperoleh siswa adalah jumlah skor yang diperoleh siswa dari kriteria, misalnya 1, 2, dan 3.
2. Skor ideal adalah perkalian dari banyaknya kriteria dengan skor tertinggi. Pada contoh ini, skor idealnya 3
× 4=12

Pengamatan Sikap
Adab peserta didik selama mengikuti pelajaran.
Contoh:
Nama : ….
No. Kriteria Terlihat Belum Terlihat
1 Menunjukkan sikap yang baik sebagai peserta ... ...
didik
2 Aktif dalam kegiatan kelas (diskusi, tanya ... ...
jawab)
(Bersahabat/komunikatif, disiplin, kerja keras,
mandiri, rasa ingin tahu)

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian


….

J. Sumber Belajar
1. Al-Qur’an, kitab hadis
2. Buku materi Al-Qur’an dan Hadis untuk MA kelas XI
3. Alat peraga pendukung
4. Buku pendamping Fitrah Al-Qur’an Hadis untuk SMA/MA Kelas X Semester 1

Bogor,…………….2022

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Syafrudin Tuti Suwarti Anggraeni, S.Ag.


NIP. 197008211993032001

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis
Satuan Pendidikan : MA
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 6 JP

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai) santun, rensponsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yangspesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.4 Menghayati nilai-nilai toleransi intern umat beragama dan antar umat beragama
2.4 Memiliki sikap toleransi dan menjunjung tinggi etika pergaulan sebagai implementasi dari
pemahaman Surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13
dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas
‫ص ِغي َْر َو َيأمُرْ ِب ْال َمعْ ر ُْوفِ َو َي ْن َهى َع ِن ْال ُم ْن َك ِر‬
َّ ‫ْس ِم َّنا َمنْ َل ْم ي َُو ِّقرْ ْال َك ِبي َْر َو َيرْ َح ْم ال‬َ ‫لَي‬
3.4 Memahami ayat-ayat al-Qur’an dan hadis tentang toleransi dan etika pergaulan pada Surah al-
Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat
Ahmad dari Ibnu Abbas
‫ص ِغي َْر َو َيأمُرْ ِب ْال َمعْ ر ُْوفِ َو َي ْن َهى َع ِن ْال ُم ْن َك ِر‬ َّ ‫ْس ِم َّنا َمنْ َل ْم ي َُو ِّقرْ ْال َك ِبي َْر َو َيرْ َح ْم ال‬
َ ‫لَي‬
4.4 Mempresentasikan isi dan kandungan ayat-ayat al-Qur’an dan hadis tentang toleransi dan etika
pergaulan pada Surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surat al-Hujurat: 10-
13, dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas ‫ص ِغي َْر َو َيأمُرْ ِب ْال َمعْ ر ُْوفِ َو َي ْن َهى َع ِن‬ َّ ‫ْس ِم َّنا َمنْ َل ْم ي َُو ِّقرْ ْال َك ِبي َْر َو َيرْ َح ْم ال‬
َ ‫لَي‬
‫ْال ُم ْن َك ِر‬

C. Indikator
1. Memahami isi kandungan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29;
Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika
pergaulan.
2. Memahami alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah
al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan
etika pergaulan.
3. Menunjukkan contoh penerapan sikap sesuai Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah
al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan
etika pergaulan.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi, peserta didik memiliki kompetensi berikut.
1. Menghayati, merasakan, menerima, kebenaran Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah
al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan
etika pergaulan.
2. Menunjukkan kebenaran Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29;
Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika
pergaulan.
3. Mengartikan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-
Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
4. Memberi contoh perilaku pengamalan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-
Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan
etika pergaulan.

E. Materi Pembelajaran
Mempelajari Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat:
10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan Pembelajaran : saintifik
 Strategi Pembelajaran : kooperatif
 Metode Pembelajaran : pemodelan, tanya-jawab, diskusi, dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Uraian Kegiatan
Pendahula 1. Mengucap salam dan berdoa untuk memulai pelajaran.
n 2. Menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan belajar materi tersebut.
Inti Mengamati
1. Guru mengajak peserta didik mengamati berbagai peristiwa atau perilaku dalam
kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah
Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad
dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
2. Guru mengajak peserta didik membaca dan mengartikan Al-Qur’an surah al-Kafirun:
1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis
riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.

Menanyakan
1. Peserta didik menanyakan tentang isi kandungan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6;
Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat
Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
2. Peserta didik menanyakan tentang cara mengamalkan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-
6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis
riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.

Mengeksplorasi
1. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai isi kandungan Al-Qur’an
surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-
13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
2. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai cara mengamalkan Al-
Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-
Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika
pergaulan.

Mengasosiasi
1. Peserta didik menjelaskan isi kandungan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah
Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad
dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
2. Peserta didik menjelaskan cara mengamalkan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah
Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad
dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
3. Peserta didik menulis laporan tentang pengalaman mengamalkan Al-Qur’an surah
al-Kafirun: 1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan
hadis riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.

Mengomunikasikan
1. Peserta didik mendiskusikan isi kandungan Al-Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; Surah
Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis riwayat Ahmad
dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
2. Peserta didik menceritakan tentang cara mengamalkan Al-Qur’an surah al-Kafirun:
1-6; Surah Yunus: 40-41; Surah al-Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: 10-13 dan hadis
riwayat Ahmad dari Ibnu Abbas tentang toleransi dan etika pergaulan.
Penutup 1. Berdoa untuk mengakhiri kegiatan belajar.
2. Mengucap salam.

H. Penilaian Hasil Belajar


Tes Tertulis
Menjawab pertanyaan (pilihan ganda, uraian)

Tes Unjuk Kerja


Mengerjakan tugas-tugas, seperti pengamatan, praktik, diskusi, menulis laporan, dan melaporkannya.
Contoh:
No Uraian Kriteria Baik Sekali Baik (3) Cukup (2) Bimbingan (1)
. (4)
1 Menjelaskan isi kandungan Al- Menjelaskan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; dengan benar kesalahan saat kesalahan menjelaskan
Surah Yunus: 40-41; Surah menjelaskan saat
al-Kahfi: 29; Surah al- menjelaskan
Hujurat: 10-13 dan hadis
riwayat Ahmad dari Ibnu
Abbas tentang toleransi dan
etika pergaulan.
2 Mengartikan Al-Qur’an surah Mengartikan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
al-Kafirun: 1-6; Surah dengan benar kesalahan saat kesalahan mengartikan
Yunus: 40-41; Surah al- mengartikan saat
Kahfi: 29; Surah al-Hujurat: mengartikan
10-13 dan hadis riwayat
Ahmad dari Ibnu Abbas
tentang toleransi dan etika
pergaulan.
3 Menunjukkan kebenaran Al- Menunjukkan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an surah al-Kafirun: 1-6; dengan benar kesalahan saat kesalahan menunjukkan
Surah Yunus: 40-41; Surah menunjukkan saat
al-Kahfi: 29; Surah al- menunjukkan
Hujurat: 10-13 dan hadis
riwayat Ahmad dari Ibnu
Abbas tentang toleransi dan
etika pergaulan.
Rumus perhitungan:
Nilai : ( Jumlah skor yang diperoleh siswa÷ Skor ideal ) ×100
Keterangan:
3. Jumlah skor yang diperoleh siswa adalah jumlah skor yang diperoleh siswa dari kriteria, misalnya 1, 2, dan 3.
4. Skor ideal adalah perkalian dari banyaknya kriteria dengan skor tertinggi. Pada contoh ini, skor idealnya 3
× 4=12

Pengamatan Sikap
Adab peserta didik selama mengikuti pelajaran.
Contoh:
Nama : ….
No. Kriteria Terlihat Belum Terlihat
1 Menunjukkan sikap yang baik sebagai peserta ... ...
didik
2 Aktif dalam kegiatan kelas (diskusi, tanya ... ...
jawab)
(Bersahabat/komunikatif, disiplin, kerja keras,
mandiri, rasa ingin tahu)
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian

….

J. Sumber Belajar
1. Al-Qur’an, kitab hadis
2. Buku materi Al-Qur’an dan Hadis untuk MA kelas XI
3. Alat peraga pendukung
4. Buku pendamping Fitrah Al-Qur’an Hadis untuk SMA/MA Kelas X Semester 1

Bogor,…………….2022

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Syafrudin Tuti Suwarti Anggraeni, S.Ag.


NIP. 197008211993032001
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis


Satuan Pendidikan : MA
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 6 JP

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai) santun, rensponsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yangspesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.5 Menghayati nilai-nilai keilmuan.
2.5 Menunjukkan sikap semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama sebagai
implementasi dari pemahaman Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis
riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik
َّ ِ ِ ِِ ِ ِ ِ ِ ِ ٍ ِ ِ َ‫اهلل صلَّى اهلل ُعلَي ِه وسلَّم طَل‬
َ ْ‫ب الْعْل ِم فَ ِري‬
ِ ‫ال رسو ُل‬
‫ب‬ َ ‫ضةٌ َعلَى ُك ِّل ُم ْسلم َو َواض َع الْعْلم عْن َد َغرْي َْأهله َك ُم َقلِّد اخْلَنَازيْ ِر اجْلَ ْو َهَر َواللُّْؤ لَُؤ َوالذ َه‬ ُ َ َ َ َْ َ ْ ُ َ َ َ‫ق‬
dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr
‫َي ُمَت َع ِّم ًدا َفلْيَتََب َّوْأ َم ْق َع َدهُ ِم ْن النَّا ِر‬ ‫ِئ‬ ِ َ َ‫صلَّى اهللُ َعل َْي ِه َو َسلَّ َم ق‬
َ ‫ال َبلِّغُ ْوا َعنِّي َول َْو آيَةً َو َح ِّدثُوا َع ْن بَن ْي ِإ ْس َرا ْي َل َوالَ َح َر َج َو َم ْن َك َذ‬
َّ ‫ب َعل‬ َ ‫َأن النَّبِ ِّي‬
ِ ‫َعن َع ْب ِد‬
َّ ‫اهلل بْ ِن َع ْم ٍر َو‬ ْ
3.5 Memahami ayat-ayat al-Qur’an dan Hadis tentang kewajiban menuntut ilmu dan menyampaikannya
kepada sesama pada Surat Al-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn
Majah dari Anas bin Malik
َّ ِ ِ ِِ ِ ِ ِ ِ ِ ٍ ِ ِ َ‫اهلل صلَّى اهلل ُعلَي ِه وسلَّم طَل‬
َ ْ‫ب الْعْل ِم فَ ِري‬
ِ ‫ال رسو ُل‬
َ ‫ضةٌ َعلَى ُك ِّل ُم ْسلم َو َواض َع الْعْلم عْن َد َغرْي َْأهله َك ُم َقلِّد اخْلَنَازيْ ِر اجْلَ ْو َهَر َواللُّْؤ لَُؤ َوالذ َه‬
‫ب‬ ُ َ َ َ َْ َ ْ ُ َ َ َ‫ق‬
dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr
‫َي ُمَت َع ِّم ًدا َفلْيَتََب َّوْأ َم ْق َع َدهُ ِم ْن النَّا ِر‬ ‫ِئ‬ ِ َ َ‫صلَّى اهللُ َعل َْي ِه َو َسلَّ َم ق‬
َ ‫ال َبلِّغُ ْوا َعنِّي َول َْو آيَةً َو َح ِّدثُوا َع ْن بَن ْي ِإ ْس َرا ْي َل َوالَ َح َر َج َو َم ْن َك َذ‬
َّ ‫ب َعل‬ َ ‫َأن النَّبِ ِّي‬
ِ ‫َعن َع ْب ِد‬
َّ ‫اهلل بْ ِن َع ْم ٍر َو‬ ْ
4.5 Menghafalkan arti per kata ayat-ayat al-Qur’an tentang semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya pada sesama Surat At-Taubah (9) : 122 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas
bin Malik
َّ ِ ِ ِِ ِ ِ ِ ِ ِ ٍ ِ ِ َ‫اهلل صلَّى اهلل ُعلَي ِه وسلَّم طَل‬
َ ْ‫ب الْعْل ِم فَ ِري‬
ِ ‫ال رسو ُل‬
َ ‫ضةٌ َعلَى ُك ِّل ُم ْسلم َو َواض َع الْعْلم عْن َد َغرْي َْأهله َك ُم َقلِّد اخْلَنَازيْ ِر اجْلَ ْو َهَر َواللُّْؤ لَُؤ َوالذ َه‬
‫ب‬ ُ َ َ َ َْ َ ْ ُ َ َ َ‫ق‬
dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr
‫َي ُمَت َع ِّم ًدا َفلْيَتََب َّوْأ َم ْق َع َدهُ ِم ْن النَّا ِر‬ ‫ِئ‬ ِ َ َ‫صلَّى اهللُ َعل َْي ِه َو َسلَّ َم ق‬
َ ‫ال َبلِّغُ ْوا َعنِّي َول َْو آيَةً َو َح ِّدثُوا َع ْن بَن ْي ِإ ْس َرا ْي َل َوالَ َح َر َج َو َم ْن َك َذ‬
َّ ‫ب َعل‬ َ ‫َأن النَّبِ ِّي‬
ِ ‫َعن َع ْب ِد‬
َّ ‫اهلل بْ ِن َع ْم ٍر َو‬ ْ

C. Indikator
1. Memahami isi kandungan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis
riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang
semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
2. Memahami alasan pentingnya mempelajari Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah:
11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin
Amr tentang semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
3. Menunjukkan contoh penerapan sikap sesuai Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah:
11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin
Amr tentang semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi, peserta didik memiliki kompetensi berikut.
1. Menghayati, merasakan, menerima, kebenaran Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah:
11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin
Amr tentang semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
2. Menunjukkan kebenaran Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis
riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang
semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
3. Mengartikan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn
Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat
menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
4. Memberi contoh perilaku pengamalan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11
dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr
tentang semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.

E. Materi Pembelajaran
Mempelajari Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah
dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu
dan menyampaikannya kepada sesama

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan Pembelajaran : saintifik
 Strategi Pembelajaran : kooperatif
 Metode Pembelajaran : pemodelan, tanya-jawab, diskusi, dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Uraian Kegiatan
Pendahula 1. Mengucap salam dan berdoa untuk memulai pelajaran.
n 2. Menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan belajar materi tersebut.
Inti Mengamati
1. Guru mengajak peserta didik mengamati berbagai peristiwa atau perilaku dalam
kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122,
Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan
hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya kepada sesama.
2. Guru mengajak peserta didik membaca dan mengartikan Al-Qur’an Surat at-Taubah
(9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik
dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu
dan menyampaikannya kepada sesama.

Menanyakan
1. Peserta didik menanyakan tentang isi kandungan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) :
122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan
hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya kepada sesama.
2. Peserta didik menanyakan tentang cara mengamalkan Al-Qur’an Surat at-Taubah
(9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik
dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu
dan menyampaikannya kepada sesama.

Mengeksplorasi
1. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai isi kandungan Al-Qur’an
Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah
dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang
semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
2. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru mengenai cara mengamalkan Al-
Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn
Majah dari Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang
semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.
Mengasosiasi
1. Peserta didik menjelaskan isi kandungan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122, Surat
al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis
riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya kepada sesama.
2. Peserta didik menjelaskan cara mengamalkan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122,
Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis
riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya kepada sesama.
3. Peserta didik menulis laporan tentang pengalaman mengamalkan Al-Qur’an Surat
at-Taubah (9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari
Anas bin Malik dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat
menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama.

Mengomunikasikan
1. Peserta didik mendiskusikan isi kandungan Al-Qur’an Surat at-Taubah (9) : 122,
Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik dan hadis
riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya kepada sesama.
2. Peserta didik menceritakan tentang cara mengamalkan Al-Qur’an Surat at-Taubah
(9) : 122, Surat al-Mujaadalah: 11 dan hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik
dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah bin Amr tentang semangat menuntut ilmu
dan menyampaikannya kepada sesama.
Penutup 1. Berdoa untuk mengakhiri kegiatan belajar.
2. Mengucap salam.

H. Penilaian Hasil Belajar


Tes Tertulis
Menjawab pertanyaan (pilihan ganda, uraian)

Tes Unjuk Kerja


Mengerjakan tugas-tugas, seperti pengamatan, praktik, diskusi, menulis laporan, dan melaporkannya.
Contoh:
No Uraian Kriteria Baik Sekali Baik (3) Cukup (2) Bimbingan (1)
. (4)
1 Menjelaskan isi kandungan Al- Menjelaskan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an Surat at-Taubah (9) : dengan benar kesalahan saat kesalahan menjelaskan
122, Surat al-Mujaadalah: menjelaskan saat
11 dan hadis riwayat Ibn menjelaskan
Majah dari Anas bin Malik
dan hadis riwayat Bukhari
dari Abdullah bin Amr
tentang semangat menuntut
ilmu dan menyampaikannya
kepada sesama.
2 Mengartikan Al-Qur’an Surat Mengartikan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
at-Taubah (9) : 122, Surat dengan benar kesalahan saat kesalahan mengartikan
al-Mujaadalah: 11 dan mengartikan saat
hadis riwayat Ibn Majah dari mengartikan
Anas bin Malik dan hadis
riwayat Bukhari dari
Abdullah bin Amr tentang
semangat menuntut ilmu
dan menyampaikannya
kepada sesama.
3 Menunjukkan kebenaran Al- Menunjukkan Ada sedikit Ada banyak Tidak mampu
Qur’an Surat at-Taubah (9) : dengan benar kesalahan saat kesalahan menunjukkan
122, Surat al-Mujaadalah: menunjukkan saat
11 dan hadis riwayat Ibn menunjukkan
Majah dari Anas bin Malik
dan hadis riwayat Bukhari
dari Abdullah bin Amr
tentang semangat menuntut
ilmu dan menyampaikannya
kepada sesama.
Rumus perhitungan:
Nilai : ( Jumlah skor yang diperoleh siswa ÷ Skor ideal ) ×100
Keterangan:
1. Jumlah skor yang diperoleh siswa adalah jumlah skor yang diperoleh siswa dari kriteria, misalnya 1, 2, dan 3.
2. Skor ideal adalah perkalian dari banyaknya kriteria dengan skor tertinggi. Pada contoh ini, skor idealnya 3
× 4=12

Pengamatan Sikap
Adab peserta didik selama mengikuti pelajaran.
Contoh:
Nama : ….
No. Kriteria Terlihat Belum Terlihat
1 Menunjukkan sikap yang baik sebagai peserta ... ...
didik
2 Aktif dalam kegiatan kelas (diskusi, tanya ... ...
jawab)
(Bersahabat/komunikatif, disiplin, kerja keras,
mandiri, rasa ingin tahu)

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian

….

J. Sumber Belajar
1. Al-Qur’an, kitab hadis
2. Buku materi Al-Qur’an dan Hadis untuk MA kelas XI
3. Alat peraga pendukung
4. Buku pendamping Fitrah Al-Qur’an Hadis untuk SMA/MA Kelas X Semester 1

Bogor,…………….2022

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Syafrudin Tuti Suwarti Anggraeni, S.Ag.


NIP. 197008211993032001

Anda mungkin juga menyukai