Anda di halaman 1dari 3

87

Lampiran 9. Silabus Pembelajaran Siklus 1

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMA Negeri 4 Probolinggo


Mata pelajaran : Biologi
Kelas/Program : XI/MIPA

Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan
proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI ALOKASI SUMBER


INDIKATOR (IPK) MATERI POKOK PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR (KD) WAKTU BELAJAR
3.8 Menganalisis 3.8.1 Mengidentifikasi Materi Fakta Pendekatan: Kognitif: 8 JP Buku
hubungan antara struktur jaringan Proses pengambilan O2, Pendekatan saintifik. Tes tertulis  Buku teks
struktur jaringan penyusun organ proses pengeluaran CO2 Model: (Ulangan Harian) Biologi
penyusun organ sistem respirasi dan uap air oleh organ Problem Based Learning SMA/MA kelas
pada sistem pada manusia (C4) pernapasan (sistem Metode: Afektif: XI, Penyusun
respirasi dalam 3.8.2 Mengaitkan respirasi) Diskusi, presentasi, studi Sikap sosial: Irnaningtyas.
kaitannya dengan hubungan antara literatur, praktikum Rubrik dan Penerbit
88

KOMPETENSI ALOKASI SUMBER


INDIKATOR (IPK) MATERI POKOK PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR (KD) WAKTU BELAJAR
bioproses dan fungsi komponen Materi Konsep  Pertemuan pertama Lembar observasi Erlangga,
gangguan fungsi penyusun organ Komponen peyusun 1. Siswa mengidentifikasi Psikomotorik: Jakarta.
yang dapat terjadi pada sistem sistem respirasi adalah permasalahan berupa Presentasi,  Buku teks
pada sistem respirasi dengan hidung, faring, laring, “penyakit hipoksia yang Lembar observasi Biologi SMA
respirasi manusia. mekanisme bronkus, bronkiolus, dapat menyebabkan penilaian kelas XI,
bioproses yang dan alveolus. kematian” presentasi Penyusun
terjadi pada sistem 2. Siswa merumuskan Syamsudin da
respirasi pada Materi Prinsip masalah dan merumuskun Setiasih. Penerbit
manusia (C4)  Udara dapat hipotesis dari artikel Quadra, Bogor.
3.8.3 Menganalisis masuk ke dalam permaslahan di atas  Lembar UKBM
gangguan fungsi paru-paru 3. Siswa melakukan diskusi
yang dapat terjadi diakibatkan kolaboratif dalam Video
pada sistem tekanan udara pengerjaan UKBM Pembelajaran:
respirasi manusia dalam paru-paru kegiatan belajar 1 1. Cara mengatur
(C5) yang lebih kecil 4. Siswa nafas saat berlari:
dibandingkan mempresesntasikan http://youtube.co
4.8 Menyajikan hasil 4.8.1 Menentukan lingkungan luar. hasil diskusinya m/watch?v=OBec
analisis pengaruh dampak  Udara dapat keluar 5. Siswa menanggapi hasil VC5b7DA
pencemaran udara pencemaran udara dari dalam paru- presentasi 2. Macam kelainan
terhadap kelainan terhadap kelainan paru akibat  Pertemuan Kedua pada Sistem
pada struktur dan struktur dan fungsi tekanan udara 1. Siswa mengidentifikasi Respirasi:
fungsi organ organ pada sistem dalam paru-paru permasalahan berupa http://youtube.co
pernapasan respirasi (C5) yang lebih besar “Tidur dilantai penyebab m/watch?v=9nkg
manusia dari pada Pneumonia” fGNRJ5k
berdasarkan studi lingkungan luar. 2. Siswa merumuskan
literatur masalah dan merumuskun
Materi Prosedural hipotesis dari artikel
Menghitung kapasitas permasalahan di atas
3. Siswa melakukan diskusi
89

KOMPETENSI ALOKASI SUMBER


INDIKATOR (IPK) MATERI POKOK PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR (KD) WAKTU BELAJAR
paru-paru manusia kolaboratif dalam
pengerjaan UKBM
kegiatan belajar 2
4. Siswa mempresesntasikan
hasil diskusinya
5. Siswa menanggapi hasil
presentasi

Probolinggo, 5 Januari 2020


Guru Mata Pelajaran Biologi

MOH. TAUFAN AFFANDY, S.Pd., M.Pd.


NIP. 19830820 200604 1 008

Anda mungkin juga menyukai