Anda di halaman 1dari 2

RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

OLEH :

NAMA : BERNADETA BOLANG


NIM : 1701040022
SEMESTER : VII

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
KUPANG
2020
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI/Genap
Materi Pokok : Sistem Pernapasan
Alokasi waktu :
A. Kompetensi Dasar
3.8 Menganalis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem respirasi
dalam kaitannya dengan bioproses dan gangguan fungsi yang dapat terjadi pada
sistem respirasi manusia.
B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran daring menggunakan zoom dan whatsapp
percobaan sederhana dengan sikap disiplin dan bertanggung jawab, diharapkan
peserta didik dapat : menjelaskan mekanisme pernapasan pada manusia dan
mendemonstrasikan fase inspirasi dan ekspirasi pada manusia dengan tepat.
C. Model & Teknik Pembelajaran
Pembelajaran daring menggunakan zoom dan whatsapp.
D. Media. Alat, dan Sumber Belajar
Model Pembelajaran : Daring
Alat : Laptop
Sumber Belajar : zoom dan whatsapp
1) Irnaningtyas. 2017. Biologi untuk SMA/MA kelas XI.Jakarta; Penerbit
Erlangga.
2) Internet
E. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I
Kegiatan Awal
Guru melakukan orientasi, apersepsi dan
motivasi Kegiatan Inti
1. Peserta didik menyimak materi sel pada video yang di tampilkan
2. Peserta didik menjawab beberapa pertanyaan yang diberikan berdasarkan video
3. Peserta didik berdiskusi dan memberikan pendapat mengenai soal LKPD yang diberikan
4. Peserta didik menyampaikan jawaban mengenai soal LKPD yang diberikan
Kegiatan Akhir
Guru memberikan evaluasi dan umpan balik dari seluruh kegiatan pembelajaran

F. Penilaian
Bentuk/Aspek Sikap Pengetahuan Keterampilan
Teknik observasi Tertulis Tertulis
Instrumen Jurnal (tanggung jawab, LKPD, soal UH Laporan hasil
disiplin) percobaan

Mengetahui
Dosen Pembimbing Praktikan

Dr. Nikmah M. Kes Bernadeta Bolang

Anda mungkin juga menyukai