Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI PENULISAN SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL 2022/2023

Jenjang Pendidikan : SMP


Mata Pelajaran : SENI BUDAYA
Kurikulum : Kur. 2013

No Kompetensi Dasar Kelas Materi Indikator Soal

1 2 3 4 5
SENI MUSIK
3.1. Memahami konsep dasar bernyanyi satu Konsep dasar bernyanyi satu suara (unisono)
suara secara berkelompok dalam bentuk VII secara berkelompok ~ Memahami unsur utama pada musik
unisono
VII ~ Menyebutkan unsur utama dalam bernyanyi

~ Menerapkan teknik bernyanyi unisono dalam


VII
kegiatan sehari-hari

~ Menyebutkan teknik yang harus dikuasai dalam


VII
bernyanyi

~ Memahami makna yang terdapat pada salah satu


VII
lagu daerah yang berasal dari Tapanuli

~ Memahami penerapan teknik phrasering dalam


VII
bernyanyi

~ Mampu memahami sikap badan yang baik ketika


VII
bernyanyi
VII ~ Memahami makna ambitus dalam bernyanyi

~ Menyebutkan salah satu unsur dalam teknik vokal


VII
dari gambar yang disajikan
~ Menerapkan dan menganalisa sikap badan yang
VII mampu mendorong suara dalam mencapai nada-nada
yang tinggi
VII ~ Menjelaskan cara berlatih pernafasan dada
10(
~ Memahami faktor kurang baik yang bisa
VII
mempengaruhi kesehatan organ suara
10(

~ Menjelaskan unsur-unsur yang terdapat pada teknik


VII
vokal
~ Mengemukakan pendapat atau alasan tentang
VII
pentingnya teknik vokal dalam bernyanyi
3.2. Memahami dasar bernyanyi dengan dua Konsep dasar bernyanyi dalam dua suara atau
suara atau lebih secara berkelompok VII lebih secara berkelompok ~ Mengetahui pengertian vokal group

VII ~ Memahami jenis penyajian vokal tanpa iringan

~ Menerapkan bentuk penyajian vokal lagu kanon dari


VII
syair yang disajikan

~ Mengetahui bentuk penyajian musik pada gambar


VII
yang disajikan

~ Mengetahui bentuk penyajian paduan suara kecil dari


VII
jumlah peserta yang diketahui

VII ~ Mengetahui suara tinggi untuk wanita

~ Menganalisa faktor yang menghambat keberhasilan


VII
bernyanyi secara kelompok

Peserta didik mampu menganalisa gambar berdasarkan


VII media yang digunakan

2
Mengetahui : Bekasi....................2021
Kepala Sekolah, Penyusun,

Deddy Suharja Sholahuddin


NIP 19641021 198803 1 002
Kelas : VII
Jumlah Soal : 40
Bentuk Soal : PG 40

Nomor Bentuk
Level Kognitif
Soal Soal

6 7 8

Level 1 1 PG

Level 1 2 PG

Level 2 3 PG

Level 1 4 PG

Level 2 5 PG

Level 2 6 PG

Level 1 8 PG
Level 2 9 PG

Level 2 10 PG

Level 3 11 PG

Level 1 12 PG

Level 1 13 PG
Level 2 21 ESSAY

Level 3 22 ESSAY

Level 1 14 PG

Level 2 15 PG

Level 2 16 PG

Level 2 17 PG

Level 1 18 PG

Level 2 19 PG

Level 3 20 PG

Level 3 23 ESSAY

Anda mungkin juga menyukai