Anda di halaman 1dari 5

TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK)

Fase E (Kelas X)
Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi Konten Rumusan TP Keterangan

Keterampilan Pada akhir fase E peserta Mempraktikka  Permainan dan Olahraga  Peserta didik TP 2
Gerak didik dapat menunjukkan n  Aktivitas gerak berirama dapat
kemampuan dalam menunjukkan
mempraktikkan hasil evaluasi kemampuan
penerapan keterampilan gerak dalam
berupa permainan dan mempraktikkan
hasil evaluasi
olahraga, aktivitas senam,
Permainan dan
aktivitas gerak berirama, dan TP 4
Olahraga
aktivitas permainan dan
 Peserta didik
olahraga air (kondisional) secara dapat
matang pada permainan, menunjukkan
aktivitas jasmani lainnya, dan kemampuan
kehidupan nyata sehari-hari dalam
mempraktikkan
hasil evaluasi
Aktivitas gerak
berirama
Pengetahuan Pada akhir fase E peserta Megevaluasi  Permainan dan Olahraga  Peserta didik TP 1
Gerak didik dapat mengevaluasi fakta,  Aktivitas gerak berirama dapat
konsep, prinsip, dan prosedur mengevaluasi
dalam melakukan evaluasi fakta, konsep,
penerapan keterampilan gerak prinsip, dan
berupa permainan dan prosedur dalam
Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi Konten Rumusan TP Keterangan

olahraga, aktivitas senam, melakukan


aktivitas gerak berirama, dan evaluasi
aktivitas permainan dan penerapan
olahraga air (kondisional) keterampilan
pada permainan, aktivitas gerak berupa
jasmani lainnya, dan permainan dan
kehidupan nyata sehari• hari. olahraga, TP 3
 Peserta didik
dapat
mengevaluasi
fakta, konsep,
prinsip, dan
prosedur dalam
melakukan
evaluasi
penerapan
keterampilan
gerak berupa
aktivitas
gerak berirama
Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi Konten Rumusan TP Keterangan

Elemen Pemanfaatan Pada akhir fase E peserta didik dapat Mengevaluasi  Pola perilaku hidup sehat  Peserta didik dapat TP 5
Gerak mengevaluasi fakta, konsep, prinsip, berupa penerapan konsep mengevaluasi
Mempraktikkan dan prinsip pergaulan fakta, konsep,
dan prosedur dan mempraktikkan
latihan pengembangan kebugaran sehat antar remaja dan prinsip, dan
jasmani terkait kesehatan (physicsl orang lain di sekitarnya. prosedur pola
fittness related health) dan kebugaran perilaku hidup
jasmani terkait keterampilan (physical sehat berupa
fittness related skills), berdasarkan penerapan konsep
prinsip latihan (Frequency, Intensity, dan prinsip
Time, Type/FITT) untuk mendapatkan pergaulan sehat
kebugaran dengan status baik. Peserta antar remaja dan
didik juga dapat menunjukkan orang lain di
kemampuan dalam mengembangkan sekitarnya
pola perilaku hidup sehat berupa
penerapan konsep dan prinsip
pergaulan sehat antar remaja dan
orang lain di seitarnya.

Mengetahui: Situbondo, 18 Januari 2023


Kepala SMK Negeri 2 Situbondo Guru Mata Pelajaran

MOHAMMAD MUZAMMIL, M.MPd. AGUS ISDIYANTO, S.Pd.,Gr


Pembina NIP. 19760820 200903 1 004
NIP. 19731012 200312 1 002

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN


PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK)
Fase E (Kelas X)
TP Deskripsi TP IKTP (Alur Pembelajaran) Jumlah Jam Asesmen

TP 1 peserta didik dapat 1. Menganalisis keterampilan gerak dasar mengumpan bola, 6 JP Formatif /
mengevaluasi fakta, menghentikan bola dan menggiring bola dalam permainan
sepak bola Sumatif
konsep, prinsip, dan
prosedur dalam 2. Mengevaluasi keterampilan gerak dasar mengumpan bola,
melakukan evaluasi menghentikan bola dan menggiring bola dalam permainan
penerapan keterampilan sepak bola
3. Menganalisis kategori keterampilan gerak lompat jauh
gerak berupa permainan
mulai dari Awalan, Tumpuan, Melayang di udara dan
dan olahraga
Mendarat
4. Mengevaluasi kesalahan dalam gerak lompat jauh
TP 2 Peserta didik dapat 1. Mempraktikkan gerak dasar mengumpan bola dengan 12 JP Formatif /
menunjukkan menggunakan kaki bagian dalam
Sumatif
kemampuan dalam 2. Mempraktikkan gerak dasar menghentikan bola dengan
mempraktikkan hasil kaki bagian dalam
evaluasi Permainan dan 3. Mempraktikkan tehnik dasar menggiring dengan Punggung
Olahraga kaki
4. Mempraktikkan gerak dasar awalan, tumpuan, melayang di
udara, dan mendarat pada lompat jauh

TP 3 Peserta didik dapat 1. Menjelaskan unsur-unsur dan manfaat dalam aktivitas 3 JP Formatif /
mengevaluasi fakta, senam berirama
2. Menganalisis kategori keterampilan rangkaian gerak Sumatif
konsep, prinsip, dan
prosedur dalam berirama langkah kaki.
melakukan evaluasi 3. Menganalisis kategori keterampilan rangkaian gerak
penerapan keterampilan berirama ayunan lengan.
4. Mengevaluasi sistimatika latihan (gerak pemanasan, inti
gerak berupa aktivitas
TP Deskripsi TP IKTP (Alur Pembelajaran) Jumlah Jam Asesmen

gerak berirama latihan, dan pendinginan) dalam aktivitas gerak berirama


TP 4 Peserta didik dapat 1. Mempraktikkan rangkaian gerak Berirama langkah kaki. 6 JP Formatif /
menunjukkan 2. Mempraktikkan rangkaian gerak berirama ayunan lengan.
Sumatif
kemampuan dalam 3. Mempraktekkan rangkaian gerak berirama kombinasi
mempraktikkan hasil langkah kaki dan ayunan lengan.
evaluasi Aktivitas gerak 4. Mempraktikkan sistimatika latihan (gerak pemanasan, inti
berirama latihan, dan pendinginan) dalam aktivitas gerak berirama

TP 5 Peserta didik dapat  Menjelaskan prinsip pergaulan sehat antar remaja 9 JP Formatif /
mengevaluasi fakta, konsep,  Menjelaskan bahaya pergaualan yang tidak sehat anatar Sumatif
prinsip, dan prosedur pola remaja dan orang lain di sekitar
perilaku hidup sehat berupa  Mempresentasikan bahaya HIV/AIDS terhadap tubuh.
penerapan konsep dan prinsip
 Mempresentasikan cara penularan HIV/AIDS.
pergaulan sehat antar remaja
 Mempresentasikan cara pencegahan HIV/AIDS.
dan orang lain di sekitarnya
 Mengevaluasi pola prilaku hidup sehat

Mengetahui: Situbondo, 18 Januari 2023


Kepala SMK Negeri 2 Situbondo Guru Mata Pelajaran

MOHAMMAD MUZAMMIL, M.MPd. AGUS ISDIYANTO, S.Pd.,Gr


Pembina NIP. 19760820 200903 1 004
NIP. 19731012 200312 1 002

Anda mungkin juga menyukai