Anda di halaman 1dari 8

Tekanan Hidrostatis

FISIKA,KELAS 11
MIPA

NAMA ANGGOTA
KELOMPOK 3
-YOGA PRATAMA MANURUNG
-LUCKY ANDERSON
-PEDRO KRISTIAN
-FRENGKI
-RICHIE RIEVALDO -ADRIAN ROY
-NANDITO STEFANI

PELAJARAN PAK ANDUT


PETA KONSEP

PENGERTIAN TEKANAN
HIDROSTATIS

tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang


ada pada zat cair terhadap suatu luas bidang tekan, pada kedalaman
tertentu. Kasarnya, setiap jenis zat cair, akan memberikan tekanan
tertentu, tergantung dari kedalamannya.

SALAH BENAR

Jika Salah, apa kata yang benar?


______________________________________
RUMUS TEKANAN HIDROSTATIS
PENERAPAN DALAM
KEHIDUPAN

Saat kita menyelam di kolam atau laut, maka kita akan


merasakan tekanan hidrostatis yang semakin besar jika
kita menyelam semakin dalam. Dasar bendungan pada
bagian dasar akan semakin tebal guna untuk menahan
tekanan zat cair yang semakin ke bawah semakin kuat.
contoh
Sebenarnya ada banyak sekali contoh dari tekanan hidrostatis yang biasa kita
temui di kehidupan sehari-hari. Namun, kerap kali kita tidak menyadari bahwa
kejadian tersebut merupakan contoh dari tekanan hidrostatis. Berikut ini
beberapa contohnya agar kita makin memahami mengenai materi tekanan zat
cair diam ini:
1.Ketika kita menyelam di laut atau kolam, maka kita akan merasakan tekanan
hidrostatis yang semakin besar jika kita menyelam semakin dalam.

2.Dasar bendungan pada bagian bawah akan semakin tebal guna menahan
tekanan zat cair yang semakin ke bawah semakin besar.

3.Dalam pemasangan infus, semakin tinggi posisi botol infus, maka akan
semakin besar tekanan yang terjadi. Hal ini membuat cairan infus dapat lebih
mudah masuk ke aliran darah.
SEKIAN TERIMA KASIH
SESI PERTANYAAN:

Anda mungkin juga menyukai